Anda di halaman 1dari 3

PELAYANAN DI LUAR JAM KERJA

No. Dokumen : 445/0159/UKP/LAB/SOP/


III/2023
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman :

PUSKESMAS dr.Martina Mudjitaba


PADANG SELASA NIP.196306051990032002

1. Pengertian Pelayanan di luar jam kerja adalah pelayanan dalam pemeriksaan


laboratorium yang dilkukan di luar jam kerja/pelayanan yang telah
ditentukan
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam melaksanakan
pelayanan di luar jam kerja
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Padang Selasa Nomor : 445/0001/
PKM-PS / I /2023 Tentang Jenis Pelayanan Puskesmas Padang Selasa
4. Referensi Pedoman Pelayanan Laboratorium
5. Prosedur Langkah – langkah

A. Kepala Puskesmas menerima instruksi dari Dinas Kesehatan Kota.


B. Kepala Puskesmas memberi perintah kepada petugas laboratorium
untuk melakukan pelayanan di luar jam kerja sesuai instruksi dari
Dinas Kesehatan Kota
C. Petugas laboratorium memberikan pelayanan di luar gedung dengan
membawa alat dan bahan yang diperlukan.
D. Petugas laboratorium melakukan pemeriksaan pada sasaran/pasien
E. Petugas laboratorium melakukan dokumentasi pada buku register
pemeriksaan laboratorium di luar jam kerja
6. BaganAlir
Kepala Puskesmas memberi
Kepala Puskesmas menerima perintah kepada petugas
instruksi dari Dinas Kesehatan laboratorium untuk melakukan
Kota. pelayanan di luar jam kerja
sesuai instruksi dari Dinas
Kesehatan Kota

Petugas laboratorium
memberikan pelayanan di luar
gedung dengan membawa alat
dan bahan yang diperlukan

Petugas laboratorium melakukan


dokumentasi pada buku register Petugas laboratorium
pemeriksaan laboratorium di luar jam melakukan pemeriksaan pada
kerja sasaran/pasien

SOP PelayananDiluar Jam Kerja Page 1 of 3


7. Unit Terkait Unit Laboratorium
8. Dokumen
Buku Register Pemeriksaan Laboratorium Di Luar Jam Kerja
Terkait
9. Rekamanhisto No Yang dirubah Isi perubahan Tanggalperubahan
risperubahan
1

SOP PelayananDiluar Jam Kerja Page 2 of 3


PELAYANAN DI LUAR JAM KERJA

445/0159/UKP/LAB/SOP/
No. Dokumen :
DAFTAR III/2023
No. Revisi :
TILIK
Tanggal Terbit :
Halaman : 1

PUSKESMAS dr.Martina Mudjitaba


PADANG SELASA NIP.196309031990032002

No. Langkah Kegiatan Ya Tidak TB

APAKAH?

1
Kepala Puskesmas menerima instruksi dari Dinas Kesehatan Kota.

Kepala Puskesmas memberi perintah kepada petugas laboratorium


2 untuk melakukan pelayanan di luar jam kerja sesuai instruksi dari
Dinas Kesehatan Kota
Petugas laboratoriummemberikan pelayanan di luar gedung dengan
3
membawa alat dan bahan dengan metode cepat.

4
Petugaslaboratorium melakukan pemeriksaan pada sasaran/pasien

5 Petugaslaboratoriummelakukandokumentasipada buku catatan

6
Kepala Puskesmas menerima instruksi dari Dinas Kesehatan Kota.

Kepala Puskesmas memberi perintah kepada petugas laboratorium


7 untuk melakukan pelayanan di luar jam kerja sesuai instruksi dari
Dinas Kesehatan Kota
Petugas laboratoriummemberikan pelayanan di luar gedung dengan
8
membawa alat dan bahan dengan metode cepat.
Petugaslaboratorium melakukan pemeriksaan pada sasaran/pasien
9

10 Petugaslaboratoriummelakukandokumentasipada buku catatan

SOP PelayananDiluar Jam Kerja Page 3 of 3

Anda mungkin juga menyukai