Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN DI LUAR JAM KERJA

No. Dokumen 440/ /430.9.3.2019


No. Revisi 02
SOP
Tanggal Terbit 10 Juli 2019
Halaman 02

drg RUDY ISWOYO, MM


PUSKESMAS IJEN
NIP. 19700823 200501 1 006

Pelayanan di luar jam kerja adalah pelayanan laboratorium untuk memenuhi kebutuhan
1. Pengertian
pasien di luar jam kerja

Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk tercapainya pelayanan laboratorium


2. Tujuan dengan mutu, cakupan dan efesiensi yang optimal melalui pelayanan laboratorium
diluar jam kerja
SK Kepala Puskesmas No. 440/369b/430.9.3.2019 Tentang pengendalian dan
3. Kebijakan
pembuangan limbah berbahaya di Puskesmas Ijen
Permenkes No. 37 tahun 2012 tentang Penyelenggaraan Laboratorium Pusat Kesehatan
4. Referensi
Masyarakat
1. Alat dan Bahan
a. APD
b. ATK
c. Alat pemeriksaan laboratorium
d. Buku registrasi
2. Petugas yang bersangkutan
Petugas laboratorium
3. Langkah-langkah
a. Kepala Puskesmas menginstruksikan pemeriksaan laboratorium yang dapat
5. rosedur / langkah
di lakukan di luar jam kerja hanya yang bersifat urgen/cito
– langkah
b. Kepala Puskesmas mengintruksikan kepada petugas laboratorium untuk
memberikan kewenangan kepada perawat juga di UGD dan Rawat Inap
untuk dapat melakukan pemeriksaan laboratorium terhadap pasien yang
bersifat urgen / cito
c. Petugas laboratorium melakukan pemeriksaan
d. Petugas laboratorium mencatat hasil dibuku register
e. Petugas laboratorium dapat menyimpan alat pemeriksaan laboratorium di
UGD setelah pelayanan reguler ( alat pemeriksaan laboratorium di luar jam
kerja hanya menggunakan stik/rapid )
Kepala Puskesmas mengintruksikan kepada
petugas laboratorium untuk memberikan
kewenangan kepada perawat juga di UGD dan
Rawat Inap untuk dapat melakukan pemeriksaan
laboratorium terhadap pasien yang bersifat urgen /
cito

6. Bagan Alir
Petugas Lab melakukan pemeriksaan

Petugas mencatat hasil di buku register

7. Hal – hal yang


Jika tidak dilakukan sesuai prosedur yang ada maka akan mengakibatkan fatal
perlu diperhatikan

1. Petugas Laboratorium
8. Unit Terkait 2. UGD
3. KIA

9. Dokumen Terkait From penanggulangan limbah B3

Tanggal mulai
No. Yang diubah Isi Perubahan
diberlakukan
10. Rekaman Historis
Nama Puskesmas
Perubahan 1 Menjadi Puskesmas Ijen 10 Juli 2019
Sempol

Anda mungkin juga menyukai