Anda di halaman 1dari 5

NAME :

CLASS :
Berpikir Komputasional kelas 7
DATE :
30 Questions

1. Gambar berikut yang merupakan 2 contoh penerapan algoritma yaitu ....

A B

C D

2. Gambar diatas merupakan simbol flowchart ....

A decision B proses

C input/output D start/end

3. Kemampuan berfikir untuk memusatkan perhatian pada informasi yang penting saja,
tanpa mencermati detailnya disebut dengan ....

A algoritma B pengenalan pola

C abstraksi D dekomposisi

4. Langkah yang benar tentang berpikir komputasional adalah ….

menyusun penyelesaian dengan langkah- membuat informasi yang tidak penting


A B
langkah yang logis dan sesuai aturan

melatih diri agar bekerja secepat pasrah akan pilihan yang ada
C D
komputer

5. yang BUKAN merupakan bahasa atau notasi yang digunakan dalam Algoritma yaitu ….

A kode blok B flowchart

C pseudocode D bahasa natural

6. Penggunaan computatitonal thinking dapat melatih siswa berpikir secara ….

A berdaya guna B complicated

C logis dan terstruktur D berwawasan luas

7. Berikut yang termasuk dekomposisi adalah ….

Membaca posisi menggunakan GPS Membaca diagram dalam bentuk


A B
diagram batang dan pie

Mendeteksi bentuk-bentuk wajah Membentuk ketua, wakil, sekretaris,


C D
bendahara, dan bidang lain.
8. Mengembangkan petunjuk pemecahan masalah yang sama step by step disebut ....

A pattern recoginition B algoritma

C dekomposisi D abstraksi

9. Termasuk jenis diagram apakah yang mewakili sebuah algoritma


tersebut?

A Flowchart B Notasi Deskripsi

C Pseucode D Scratch

10. Apa itu Computational Thingking?

Berpikir untuk menyelesaikan masalah Berpikir untuk menyelesaikan masalah


A B
seputar komputer secara menyeluruh, logis dan teratur

C Ilmu berpikir seperti komputer D Teknik menyelesaikan masalah rumit

11. Pemecahan masalah menggunakan teknik dekomposisi yaitu ....

Pemecahan masalah yang kompleks Berfokus pada informasi yang penting


A B
menjadi bagian yang lebih kecil saja

Mengidentifikasi kesamaan dalam bagian Menulis kode yang menciptakan solusi


C D
komponen masalah yang dituju

12. Pemecahan masalah menggunakan pengenalan pola / pattern


recognition berarti ....

Mengidentifikasi kesamaan dalam bagian Menulis kode yang menciptakan solusi


A B
komponen masalah yang dituju

Berfokus pada informasi yang penting Pemecahan masalah yang kompleks


C D
saja menjadi bagian yang lebih kecil

13. Pemecahan masalah menggunakan teknik abstraksi berarti ....

Menulis kode yang menciptakan solusi Berfokus pada informasi yang penting
A B
yang dituju saja

Mengidentifikasi kesamaan dalam bagian Pemecahan masalah yang kompleks


C D
komponen masalah menjadi bagian yang lebih kecil
14. Prinsip penulisan Algoritma yaitu ....

Mengidentifikasi kesamaan dalam bagian Berfokus pada informasi yang penting


A B
komponen masalah saja

Menulis kode yang menciptakan solusi Pemecahan masalah yang kompleks


C D
yang dituju menjadi bagian yang lebih kecil

15. Istilah dalam Flowchart : MULAI =

A Input / Output B Start

C IF / ELSE / THEN D Stop / End

16. Istilah dalam Flowchart : Selesai =

A Start B IF / ELSE / THEN

C Input / Output D Stop

17. Istilah dalam Flowchart : Masukan / Keluaran =

A IF / ELSE / THEN B Start

C Input / Output D Stop / End

18. Simbol Flowchart Pengolahan yang disimbolkan dengan gambar PERSEGI PANJANG
berfungsi untuk menyatakan ....

A Terminator B Input / Output

C Decision D Proses

19. Simbol Flowchart : Masukan dan keluaran


Gambar : Jajar genjang
berfungsi untuk menyatakan ....

A Proses B Terminator

C Input / Output D Decision

20. Manusia merupakan makhluk yang mampu berpikir dan bernalar dengan baik. Oleh
karena itu dalam setiap keadaan manusia membutuhkan pola pikir logis. Berpikir secara
logis berarti…

Berpikir dengan cara yang benar dan Berpikir menurut hati nurani
A B
masuk akal

C Berpikir dengan emosional D Berpikir dengan cerdas

21. Diagram yang berisikan simbol-simbol untuk menjelaskan urutan langkah logis adalah ....

A Notasi B Algoritma

C Program D Flowchat

22. Berikut manfaat yang didapatkan setelah mempelajari logika, KECUALI…

A Menjaga berfikir dan sistematis B Menghindari kesalahan bernalar

C Daya fikir menjadi tajam D Berfikir subjektif / satu arah


23. Proses pemikiran yang bertujuan untuk menyelesaikan masalah oleh manusia sendiri
berbantukan komputer atau keduanya dengan menggunakan konsep sains computer
merupakan pengertian dari ...

A Berfikir rasionalisme B Berfikir komputerisasi

C Berfikir komputasional D Berfikir modernisasi

24. Istilah dalam Pseudocode : Selesai =

A Stop / End B Begin

C IF / ELSE / THEN D Input / Output

25. Istilah dalam Pseudocode : Masukan / Keluaran =

A Input / Output B Begin

C Stop / End D IF / ELSE / THEN

26. Mencari kesamaan pola, bentuk, dan keteraturan data sehingga dapat memunculkan
prediksi dari suatu permasalahan disebut dengan ....

A algoritma B dekomposisi

C abstraksi D pengenalan pola

27. Memecahkan masalah kompleks menjadi sub masalah yang lebih kecil sehingga
mendapatkan solusi yang efektif merupakan tahapan berfikir komputasional
menggunakan teknik ....

A algoritma B abstraksi

C pengenalan pola D dekomposisi

28. Istilah dalam Pseudocode : Mulai =

A Begin B IF / ELSE / THEN

C Input / Output D Stop / End

29. Proses berfikir secara Asosiatif berarti ....

Memecahkan permasalahan Memecahkan permasalahan dengan


A menggunakan ilmu komputer B mengarah /
fokus pada satu permasalahan

Memecahkan permasalahan dengan Memecahkan permasalahan dengan


C menyediakan beberapa D memberikan masalah tersebut pada
solusi alternatif orang lain

30. Proses berfikir secara Terarah berarti ....

Memecahkan permasalahan dengan Memecahkan permasalahan


A memberikan masalah tersebut pada B menggunakan ilmu komputer
orang lain

Memecahkan permasalahan dengan Memecahkan permasalahan dengan


C mengarah / D menyediakan beberapa
fokus pada satu permasalahan solusi alternatif

Answer Key

1. b, a 2. c 3. c 4. a
1. b, a 2. c 3. c 4. a

5. a 6. c 7. d 8. b

9. a 10. b 11. a 12. a

13. b 14. c 15. b 16. d

17. c 18. d 19. c 20. a

21. d 22. d 23. c 24. a

25. a 26. d 27. d 28. a

29. c 30. c

Anda mungkin juga menyukai