Anda di halaman 1dari 7

PANITIA LOMBA

KAROKA DANGDUD “LKD 3”


DUSUN MENTUBANG DESA HARAPAN MULIA
Alamat: Jl. Provinsi Sukadana –Teluk Melano Kode Pos:78852

No. : 001/LKD 3/IX/2023 Harapan Mulia, 15 September 2023


Lamp. : Satu Berkas
Hal : Permohonan Bantuan Dana
Kegiatan Lomba LKD 3

Yang Tehormat
Bapak/Ibu/Saudara
Di Tempat

Dengan hormat,

Berkat Rahmat Tuhan Yang Maha Esa atas Nikmat yang telah diberikan-Nya baik sehat jasmani
maupun rohani sehingga kita dapat menjalankan aktivitas sehari-hari, oleh karena itu kita wajib bersyukur
kepada-Nya.

Sebagai warga Indonesia yang hidup bermasyarakat dan bernegara, merupakan suatu hal yang
wajib dimengerti bahwasanya kita mempunyai kewajiban dan tanggung jawab terhadap keutuhan dan
kemerdekaan Indonesia serta mengisi dengan hal-hal positif.

Oleh karena itu, dalam rangka memperingati ulang tahun Desa Harapan Mulia, kami selaku
Panitia penyelengara lomba akan mengadakan kegiatan Lomba Karoke Dagdut “LKD 3” guna
mempererat tali persaudaraan diantara sesama Desa Harpan Mulia, Desa Benawai Agung dan Desa
Sedahan Jaya terkhusus sesama masyarakat Desa Harapan Mulia. Sehubungan dengan hal tersebut
diatas, maka perkenankanlah kami selaku panitia mengajukan permohonan sumbangan bantuan dana
kepada Bapak/ Ibu/ Saudara/i.

Besar harapan kami, kiranya Bapak/Ibu/Saudara/i dapat membantu pembiayaan kegiatan lomba
‘LKD 3” ini. Semoga bantuan dan sumbangan yang diberikan dapat bermanfaat bagi kegiatan ini. Atas
partisipasi Bapak/ Ibu/ Saudara/i,Kami selaku panitia penyelengara kegiatan mengucapkan banyak
terima kasih.

Ketua Panitia PJ. Kepala Desa Harapan Mulia

KARTINI JANUARDI, S.Pd


Nip.
Mengetahui,
Camat Sukadana

.................

1
I. PENDAHULUAN
a. LATAR BELAKANG

Semangat Hari Ulang Tahun Desa Harapan Mulia dengan tema ”DENGAN
SEMANGAT DALAM BERNEGARA, WUJUTKAN DESA SEJAHTERA“

b. MAKSUD DAN TUJUAN


1. Maksud

Adapun maksud diadakannya kegiatan ini adalah sebagai bentuk rasa syukur
kepada Tuhan YME dan kegembiraan dalam menyambut Hari Ulang Tahun Desa
Harapan Mulia.

2. Tujuan Kegiatan

Adapun tujuan diadakannya acara ini sebagai berikut :

1. Mempererat tali silaturahmi antar sesama warga Desa Harapan Mulia Desa
Benawai Agung dan Desa Sedahan Jaya Kecamatan Sukadana.
2. Meningkatkan semangat juang dalam meraih prestasi diantara anak-anak
maupun remaja.
3. Memupuk bakat bernyanyi yang dimiliki masyarakat desa..
c. DASAR KEGIATAN

Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan.

1. Pancasila sila ke-3, “Persatuan Indonesia”.


2. Musyawarah Panitia kegiatan lomba yang bertempat di Desa Harapan Mulia tentang
pelaksanaan kegiatan dalam rangka peringatan Ulang Tahun Desa Harapan Mulia
Kecamatan Sukadana.

II. SI PROPOSAL
a. TEMA KEGIATAN

“AJANG PENCARIAN BAKAT LOMBA KAROKE DANGDUT LKD 3”

b. MACAM KEGIATAN
1. Lomba Karoke Dangdut “LKD 3”
c. PESERTA

Seluruh warga Desa Harapan Mulia Desa Benawai Agung dan Desa Sedahan Jaya.

d. WAKTU dan TEMPAT PELAKSANAAN

Waktu dan tempat Pelaksanaan Dusun Mentubang Desa Harapan Mulia, 23


September 2023 s/d Selesai.

2
e. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN

Jadwal rinci pelaksanaan kegiatan:

Tangga Waktu
No Jenis Perlombaan Hari
Pelaksanaan pelaksanaan

.1. Loma Karoke dangdut 23 September Sabtu s/d 19.30 Wib s/d

“LKD 3” 2023 s/d Selesai Selesai Selesai

f. SUSUNAN KEPANITIAAN

1. Pelindung/Penasehat : PJ Kepala Desa Harapan Mulia

2. Panitia Pelaksana

 Ketua Pelaksana : Kartini

 Wakil Pelaksana : Edi Junaidi

 Sekretaris : Amir Hamzah, Beni Sugianto

 Bendahara : Ahmad Yani

3. Seksi Acara

 Koordinator : Erkandi

 Mc/Pembawa Acara : Kardi, Siti Nurbaya

 Sound System : Juan, Muhammad, Akhmad Asegap

 Kameramen : Rafi, Sudarmi, Yadi, Rudi

4. Seksi Perlengkapan

 Koordinator : Toriyadi

 Anggota : Kandi, Latep, Hartono, Diman, Herman

5. Seksi Konsumsi

 Koordinator : Sol, Mex

 Anggota : Susi, Mila, Mia

3
III. ESTIMASI BIAYA

No Kebutuhan Per Seksi Pengeluaran


Sewa Organ Tunggal, 1 hari 1 malam Untuk
1. Rp. 500.000
Malam Final

2. Sewa alat sound system Rp. 5.000.000

3. Tropy dan uang Pembinaan

Juara 1 Rp. 2.500.000

Juara 2 Rp. 2.000.000

Juara 3 Rp. 1.500.000

Harapan 1 Rp. 1.000.000

Transport Juri 3 orang x 15 Malam x Rp.


4. Rp. 6.750.0000
200.000/Orang

Konsumsi Panitia dan Juri Rp. 3.000.000

5. Belanja tidak terduga Rp. 5.000.000

Total Rp. 27.250.000

IV. PENUTUP

Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan dan partisipasi

Bapak/Ibu/Saudara. Semoga acara ini dapat terlaksana sebagaimana yang kita

harapkan.

Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami Panitia penyelengara kegiatan Lomba

Karoke Dangdut “LKD 3” mengucapkan terima kasih.

4
PANITIA LOMBA
KAROKA DANGDUD “LKD 3”
DUSUN MENTUBANG DESA HARAPAN MULIA
Alamat: Jl. Provinsi Sukadana –Teluk Melano Kode Pos:78852

DAFTAR NAMA – NAMA PENYUMBANG

N
NAMA ALAMAT JUMLAH PARAF
O

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

5
23

24

25

26

27

28

29

30

31

32

33

34

35

36

37

38

39

40

41

42

43

44

45

46

47

48

49

50

6
7

Anda mungkin juga menyukai