Anda di halaman 1dari 1

SOP FASILITASI PEMBERDAYAAN

MASYARAKAT DALAM KEGIATAN


PUSKESMAS
No. Dokumen :
445.4/001/SOP/CBR/I/2023
No. Revisi : 01
SOP
Tanggal Terbit : 03 Mei 2023

Halaman : 1/1

UPTD
KESEHATAN
PUSKESMAS
Ruena Luaha, A.Md.Kep
PULAU TELLO 197207292006112001
1. Pengertian Puskesmas adalah organisasi fungsional yangmenyelenggarakan upaya kesehatan yang
bersifatmenyeluruh, terpadu, merata, dapat diterima danterjangkau oleh
masyarakat, dengan peran serta aktifmasyarakat dan menggunakan hasil
pengembangan ilmupengetahuan dan teknologi tepat guna, dengan biaya yangdapat
dipikul oleh pemerintah dan masyarakat.
2. Tujuan Sebagai alur koordinasi dan sinergritas antara puskesmas dan
masyarakat dalam meningkatkan kesehatan masyarakat.
3. Kebijakan

4. Referensi  Permenkes no. 43 tahun 2019 tentang Puskesmas


 Permenkes no. 36 tahun 2009 Kesehatan.
5. Prosedur/
Langkah-  Penanggungjawab program mengusulkan rencana yang
langkah melibatkan lintas sektor / masyarakat kepada puskesmas.

 Kelapa puskesmas mereview usulan rencana kegiatan dan


menginstruksikan TU untuk membuat undangan rapat
kepada lintas sektor / masarakat guna membicarakan
kegiatan yang diusulkan.

 Petugas menyampaikan undangan rapat kepada lintas


sektoral / masyarakat.

 Kepala puskes dan penanggung jawab program bersama-


sama memaparkan rencana kegiatan yang akan dilakukan
dengan melibatkan lintas sektoral / masarakat.

 Lintas sektoral / masyarakat diperlisahkan memberikan


masuukan untuk rencana kegiatan yang menunjang
kegiatan pelayanan puskesmas.

 Penanggung jawab program dan masyarakat membentuk


kepengurusan untuk kegiatan yang beranggotakan
masyarakat.

 Petugas membuat notulen rapat hasil rapat dan


mengarsipkan dengan baik.
6. Unit Terkait  Kepala puskesmas
 penanggungjawab program / petugas
 tokoh masyarakat / masyarakat

Anda mungkin juga menyukai