Anda di halaman 1dari 2

Program Kerja IKMAT-MAJENE Periode 2021-2022

A. Devisi keagamaan
1. Rawat Inap
2. Memperingati hari besar
a. Hari natal
b. Hari paska
c. Buka bersama
3. Ibadah bersama
a. Ibadah padang
b. Ibadah hari minggu (Covid-19)
B. Devisi Humas
1. Mengelolah akun ikmat
2. Membuat pamplet
3. Sosialisasi
C. Devisi Kaderisasi
1. Pengawalan Calon Anggota Mahasiswa Baru
2. PAB
3. Mengadakan LDK
4. Kajian Materi
5. Camp (1x setahun)
D. Devisi kesekretariatan
1. Inventaris
a. Bosara
b. Termus
c. Tempat surat
d. Blender
e. Tabung gas
2. Pendataan inventarisasi
3. Pengadaan sekret
4. Menjaga inventaris
E. Devisi dana dan usaha
1. Pengadaan baju kaos (PAB, Paska, dll)
2. Menyewakan barang-barang ikmat
3. Membuat proposal
4. Bazar (1x sebulan)
F. Devisi Seni dan Olaraga
1. Membentuk dan mengembangakan tim (tari, vocal) jumat dan minggu
2. Mengadakan tarian kegiatan besar
3. Paduan suara/ vocal group
4. Mengadakan bazar futsal (1x dua bulan)
5. Membentuk tim futsal

Anda mungkin juga menyukai