Anda di halaman 1dari 3

HALAMAN DEPAN

Gerakan janin adalah salah satu indicator kesehatan janin. Gerakan janin yang dirasakan ibumerupakan
salah satu indikasi bahwa janin yangsedang dikandung sehat atau mengalami gangguan(Kusmarjadi,
2008).
Manfaat Menghitung Gerakan Janin
1.Untuk memantau kondisi janin dalam kandungan.
2.Untuk meningkatkan ikatan batin ibu dan janindalam kandungan.
3.Merasakan aktivitas janin dalam kandungan.
Waktu yang Tepat Untuk Menghitung GerakanJanin
Baiknya ibu mengukur gerakan janin ketikakehamilan mencapai 24 minggu. Sebagai dasar, ibuhamil
harus bisa merasakan minimal 10 gerakan janinselama 12 jam (Metode Cardiff) atau 4 gerakan dalam1
jam (Metode Sardovsky). Jika ibu hamil kurangmerasakan gerakan seperti yang sudah disebutkan,
ibuhamil bisa pergi ke dokter untuk memeriksakannya.
Perhitungan Gerakan Janin Harian
Gerakan janin dapat dinilai secara formal, denganmenghitung serta merekam dengan USG
dankardiotokografi atau secara informal, denganmenanyakan pertanyaan seputar gerakan janin
danmeminta ibu untuk melaporkan berbagai macam jawaban. Persepsi gerakan janin dapat
berubahdengan:
1.Habitus (sikap) ibu.
2.Lokasi plasenta (hingga 28 minggu).
3.Posisi/presentasi bayi.4.

Aktivitas ibu.
Gerakan Janin yang Tidak Normal
Jumlah gerakan yang lebih dari 10 kali denganintensitasnya halus kuat pertanda janin itu sehat.
Jikadalam sehari janin tidak bergerak atau tidak merespon, bisa jadi janin dalam kondisi yang
buruk.Begitu juga bila gerakan janin terlalu berlebihan, segera pergi kedokter untuk memastikan kondisi
janin.
Cara Menghitung Gerakan Janin

Metode Sederhana
HALAMAN BELAKANG

Cara menghitung gerakan janin menggunakan


Metode Sederhana:
oPilihlah satu waktu dalam satu hari ketika biasanya janin aktif bergerak dan ibu mempunyaiwaktu untuk
focus menghitung (2 jam).
oSediakan 10 uang logam dan sebuah mangkok kosong.
oMasukkan uang logam ke dalam mangkok setiapkali bayi bergerak.
oUlangi tiap kali periode bayi bergerak.
oJika untuk mencapai 10 gerakan membutuhkanwaktu yang lebih lama dari biasanya atau tidakterjadi
gerakan,maka diharapkan untukmenghubungi tenaga kesehatan.
Metode Cardiff (Count to Ten)..bisa dengan kartu PANGERAN AMANAT
Cara menghitung gerakan janin dengan Metode Cardiff (Count to Ten).Cara ini dilakukandengan
menghitung gerak janin sampai hitungan ke10. Dilakukan sambil tetap melakukan aktifitas sehari-hari,
baik di rumah maupun di kantor.
Metode Sardovsky (Four in One Hour)

•Cara menghitung gerakan janin menggunakanMetode Sardovsky:


•Miringkan tubuh ibu ke kiri selama 1 jam.
•Selama 1 jam tersebut, rasakan adanya minimal 4kali periode gerakan janin.
•Jika kurang dari 1 jam ibu sudah merasakan 4 kali periode gerakan janin, maka perhitungandihentikan
dan menandai bahwa bayi sehat.
Gerakan Memutar Tanpa Henti
Jika ibu merasakan gerakan yang berputar- putar tak menentu tanpa henti pada janin kemungkinan besar
ini pertanda bahwa janin mengalami hipoksia berat (kekurangan oksigen) salah satu penyebabnya, janin
terlilit tali pusat, maka ibu harus lebih waspada.
Berkurangnya Gerakan Janin
Kemungkinan besar janin sedang malas bergerak, dan ibu harus mencoba untukmembangkitkan
semangat geraknya. Karena bila janintidak merespon rangsangan dan kondisi ini sudah berlangsung lebih
dari 1 hari perlu ada tindakankhusus untuk memantau kondisi janinPenyebab patologis berkurangnya
gerakan janinmeliputi:
•Sedative (kokain, alcohol, opiate).
.Penurunan perfusi plasent
.•Anemia janin.
•Kelainan neurologis.
•Oligo atau polihidramnion.
•Infeksi janin.
Perubahan dalam gerakan janin harus dilaporkan. Jika dalam 12 jam kurang dari 10 gerakan maka
perubahan ini sangat mengkhawatirkan sehingga harus segera dilaporkan.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai