Anda di halaman 1dari 3

1. Berikut ini yang tidak sesuai dengan konsep ilmu pengetahuan sosial adalah ...

A. pembelajaran IPS dirumuskan berdasar pada realitas dan fenomena sosial


B. pembelajaran IPS merupakan integrasi dari berbagai cabang ilmu-ilmu sosial
C. adanya pemisahan yang jelas di antara ilmu geografi, sosiologi, ekonomi, dan sejarah
D. diorganisasikan dengan satu pendekatan yaitu interdisipliner, multidisipliner, atau
transdisipliner
2. Cabang ilmu yang berfungsi sebagai landasan atau flatform pada pembelajaran IPS terpadu
adalah ...
A. Geografi B. Sosiologi C. Ekonomi D. Sejarah
3. Dalam upaya pencapaian tujuan pendidikan, pembelajaran IPS menggunakan pendekatan
trans-disciplinarity dimaksudkan ...
A. untuk memudahkan pembelajaran IPS menjadi pembelajaran yang kontekstual
diintegrasikan melalui konten
B. untuk memperjelas batas-batas pada tiap disiplin ilmu geografi, sosiologi, ekonomi, dan
sejarah
C. untuk memudahkan perumusan indikator-indikator pencapaian KI dan KD IPS
D. mengusahakan supaya konsep-konsep dalam pembelajaran IPS mudah diterima dan
dipahami oleh peserta didik
4. Berikut adalah konsep pembelajaran terpadu dalam IPS, kecuali ...
A. Proses pembelajaran IPS menggunakan pendekatan interdisipliner dengan memadukan KD
dari ilmu-ilmu sosial
B. Pengembangan pembelajaran IPS terpadu dilakukan dengan mengambil satu tema
dari cabang ilmu tertentu dan diikuti tema yang berbeda pada cabang ilmu lainnya
C. Tema yang diangkat dapat dilihat dan dipecahkan dari berbagai disiplin atau sudut pandang
D. Melalui pembelajaran terpadu peserta didik dapat memperoleh pengalaman secara langsung
5. Perhatikan aspek-aspek kajian materi berikut!
1. Berbagai sumber energi dan perubahan bentuk energi dalam kehidupan sehari-hari
2. Ruang dan konektivitas antar ruang dan waktu
3. Teknik pengolahan sumber daya alam untuk kesejahteraan masyarakat
4. Jenis dan fungsi kelembagaan sosial, budaya, politik, dan ekonomi dalam masyarakat
5. Interaksi manusia dengan alam, sosial, budaya, dan ekonomi dari waktu ke waktu
Yang merupakan ruang lingkup IPS adalah ...
A. 1, 2, dan 3 B. 1, 3, dan 4 C. 2, 4, dan 5 D. 3, 4, dan 5
6. Alasan pentingnya mempelajari Ilmu Pengetahuan Sosial adalah ...
A. Merupakan pengetahuan dasar untuk mempelajari kajian-kajian ilmu sosial pada jenjang
pendidikan yang lebih tinggi
B. Kesempatan memahami kondisi alam dan interaksi sosial sebagai jalan melakukan
eksploitasi sumber daya
C. Merupakan salah satu mata pelajaran wajib di tingkat SMP/MTs yang harus dikuasai
peserta didik
D. Kenyataan manusia yang hidup dalam masyarakat saling membutuhkan dan saling
mempengaruhi satu sama lain
7. Berikut ini adalah hakekat pembelajaran IPS, kecuali ...
A. Mata pelajaran IPS merupakan kumpulan materi dari beberapa kajian ilmu sosial
yang disajikan secara terpisah-pisah
B. Pendidikan yang mengarahkan peserta didik pada bagaimana menghayati hidup di masa
sekarang dengan dibekali pengetahuan tentang masa lampau manusia
C. Pembelajaran yang memberikan bekal bagi peserta didik dalam menghadapi kompleksitas
kehidupan dan kemajemukan masyarakat Indonesia
D. Pembelajaran IPS berkaitan dengan kehidupan manusia yang melibatkan segala tingkah
laku dan kebutuhannya
8. Perilaku hasil belajar yang diharapkan terjadi, dimiliki atau dikuasai oleh peserta didik sebagai
capaian tujuan pembelajaran IPS adalah ...
A. Membentuk peserta didik yang mampu memanfaatkan pengetahuan dan ketrampilan untuk
mengelola sumber daya secara bebas
B. Mengetahui dan memahami kemajemukan masyarakat Indonesia dengan menganggap
suku, budaya, dan bahasa sendiri yang paling baik
C. Memiliki nilai-nilai etik tinggi dan menjunjung tinggi nilai budaya bangsanya
D. Memberikan bekal pada peserta didik bagaimana melakukan interaksi antar individu,
kelompok, atau wilayah tertentu saja
9. Guru diberikan keleluasaan untuk mengembangkan tema menjadi sub-sub tema pada kajian
materi IPS asalkan ...
A. materi tidak terlalu luas
B. dapat dengan mudah dipahami peserta didik
C. materi memiliki keterhubungan dengan tema
D. mendukung minat belajar anak didik
10. Ketika guru mengembangkan tema dalam pembelajaran IPS hendaknya memperhatikan
prinsip-prinsip berikut ini, kecuali...
A. relevansi B. kompleksitas C. konsistensi D. kecukupan
11. Pernyataan berikut ini yang sesuai dengan standar isi adalah ...
A. Sejumlah kemampuan yang harus dikuasai peserta didik pada mata pelajaran tertentu yang
dirumuskan dalam indikator pencapaian Kompetensi
B. Ukuran, karakteristik, ciri-ciri, atau proses yang menunjuk pada ketercapaian KD
C. Dasar perumusan indikator penilaian untuk menentukan kelulusan peserta didik dari satuan
pendidikan
D. Lingkup materi dan tingkat kompetensi untuk mencapai kompetensi lulusan pada
jenjang dan jenis pendidikan tertentu
12. Kriteria capaian kompetensi yang bersifat generik yang harus dipenuhi oleh peserta didik pada
setiap tingkat kelas disebut ...
A. Standar isi B. Standar kompetensi lulusan
C. Tingkat kompetensi D. Kompetensi inti
13. Perkembangan psikologis anak, lingkup dan kedalaman materi, kesinambungan, dan fungsi
satuan pendidikan merupakan kriteria-kriteria dalam perumusan ...
A. Standar Isi B. Standar Kompetensi Lulusan (SKL)
C. Silabus D. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
14. Maksud kompetensi inti berfungsi sebagai pengikat kompetensi dasar secara vertikal adalah ...
A. adanya keterkaitan kompetensi dasar antara satu kelas dengan kelas di atasnya
sehingga terjadi suatu kesinambungan
B. adanya keterkaitan kompetensi dasar antara satu kelas dengan kelas di atasnya sehingga
terjadi saling memperkuat
C. keterkaitan antara kompetensi dasar satu mata pelajaran dengan kompetensi dasar mata
pelajaran lainnya dalam satu kelas yang sama sehingga terjadi kesinambungan
D. keterkaitan antara kompetensi dasar satu mata pelajaran dengan kompetensi dasar mata
pelajaran lainnya dalam satu kelas yang sama sehingga terjadi saling memperkuat
15. Perhatikan pernyataan berikut!
1 KD dirumuskan untuk mencapai kompetensi intio Perumusan KD memperhatikan
karakteristik peserta didik
2 Antara KD kelompok 3 dan kelompok 4 dikembangkan secara terpisah dalam proses
pembelajarano KD kelompok 1 dan kelompok 2 ditumbuhkan melalui pembelajaran tidak
langsungo KD kelompok 3 dan kelompok 4 ditumbuhkan melalui pembelajaran tidak
langsungDari pernyataan di atas yang tidak sesuai dalam kompetensi dasar (KD) adalah ...A. 1
dan 2B. 1 dan 3C. 3 dan 4D. 3 dan 5
16. Berikut adalah fungsi indikator pencapaian kompetensi (IPK), kecuali ...A. Sebagai pedoman
dalam penyusunan silabusB. Sebagai pedoman dalam mengembangkan materi dan
menjunjungpembelajaran C. Sebagai pedoman dalam mendesain kegiatan pembelajaranD.
Sebagai pedoman dalam mengembangkan bahan ajar

17. Berikut yang menjadi acuan utama dalam pengembangan standar isi, standar proses, standar
pendidik dan kependidikan, standar pengelolaan, standar sarana dan prasaranana, standar
pembiayaan, dan standar penilaian pendidikan adalah ...A. SKL

B. KI C. KD D. IPK

18. Indikator pencapaian kompetensi (IPK) yang dapat dikembangkan berdasarkan KD 3.1
"Menelaah perubahan keruangan dan interaksi antarruang negara-negara Asia dan benua lainnya
yang diakibatkan faktor alam, manusia dan pengaruhnya terhadap keberlangsungan kehidupan
manusia dalam ekonomi, sosial, pendidikan dan politik" berikut ini adalah ...

A. Menyajikan hasil telaah pengaruh perubahan ruang dan interaksi antarruang negara- negara di
Benua Asia dan Benua lainnya terhadap keberlangsungan kehidupan ekonomi manusiaB.
Menganalisis pengaruh perubahan ruang dan interaksi antarruang negara-negara di Benua Asia
dan Benua lainnya terhadap keberlangsungan kehidupan sosial manusia

C. Menganalisis hubungan antara ketersediaan sumber daya alam di Indonesia dengan praktik
kolonialismeD. Menganalisis hubungan antara perdagangan internasional dengan migrasi
penduduk, transportasi dan lembaga sosial/ekonomi

19. Kompetensi dasar "Menyajikan hasil analisis tentang perubahan kehidupan sosial budaya
Bangsa Indoensia dalam menghadapi arus globalisasi untuk memperkokoh kehidupan bangsa."
merupakan standar kompetensi yang harus dicapai peserta didik pada domain ...

A. Sikap spiritual B. Sikap sosial C. Pengetahuan D. Keterampilan

Anda mungkin juga menyukai