Anda di halaman 1dari 1

PERENCANAAN

LOMBA
TAHFIZH
AMFEST SMP 2023

Nama : “ Musabaqah Hifzhil Qur’an “


Jenis : Tahfizh
Kategori : Juz 30 dan Juz 29
Dewan Juri :3
Biaya : Rp. 50.000,-
Juara : Terbaik 1,2 dan 3 di setiap kategori

KETENTUAN PESERTA

1. Peserta merupakan siswa kelas 5/6 MI/SD sederajat se-Kabupaten/Kota Bekasi


2. Peserta masih terdaftar aktif di sekolah tersebut
3. Setiap sekolah hanya bisa mengirimkan maksimal 3 orang peseta dari setiap kategori
4. Peserta hanya bisa mengikuti 1 kategori
5. Peserta berpakaian rapi dan menutup aurat
6. Peserta wajib membayar uang pendaftaran sebesar Rp.50.000,-

PETUNJUK TEKNIS PERLOMBAAN

1. Peserta wajib hadir 30 menit sebelum tampil


2. Materi hafalan masing-masing juz 29 atau juz 30.
3. Lama penampilan, menjawab 2 (dua) pertannyaan dengan setiap jawaban antara 6 baris Al Qur’an.
4. Penentuan/pengambilan maqra adalah ketika peserta menaiki mimbar.
5. Peserta membaca ta’awudz dan basmallah pada soal pertama saja.
6. Jeda menjawab soal 10 detik, lebih dari itu dianggap salah 1
7. Peserta lomba akan di pandu dengan isyarat bunyi bel dari juri dengan ketentuan:
a. Bell 2 kali : soal akan dimulai
b. Bell 1 kali : peringatan salah ( salah 1 )
c. Bell 2 kali : peserta dibimbing ( salah 2 )
d. Bell 3 kali : pindah soal
e. Bell 4 kali : peserta menutup bacaan dengan Kalimat Tashdiq
8. Kriteria Penilaian:

- Tahfidz : 50%
- Tajwid : 30%
- Adab : 20%

Anda mungkin juga menyukai