Anda di halaman 1dari 43

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar belakang

Salah satu kebijakan pemerintah dalam bidang pendidikan adalah peningkatan


kualitas Sumber Daya Manusia dan mengembangkan otonomi Sekolah Manajemen
Berbasis Sekolah (MBS) merupakan salah satu cara untuk mewujudkan kebijakan
tersebut. Perencanaan Sekolah merupakan aspek kunci MBS. Hanya melalui perencanaan
yang efektif, mutu peserta didik akan dapat ditingkatkan dan kewajiban untuk
menuntaskan wajib belajar 9 tahun dapat tercapai, terutama untuk anak didik yang kurang
mampu secara ekonomis. Sedangkan wahana untuk meningkatkan Sumber Daya Manusia
( SDM) tersebut adalah pendidikan yang berkualitas.

Salah satu, manajemen yang harus tepat adalah manajemen keuangan yang
menyangkut perencanaan, pelaksanaan, pengawasan dan pelaporan. Perencanaan
dituangkan dalam bentuk Program Kerja Sekolah yang di dalamnya memuat Rencana
Kerja Jangka Menengah (RKJM), Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah, dan
Rencana Kerja Tahunan.

Rencana Kerja ini disusun untuk berdasar pada hasil Evaluasi Diri Sekolah dan
dibandingkan dengan pencapaian Standar Pelayanan Minimal (SPM) dan Standar
Nasional Pendidikan (SNP) hasil perbandingan ini dilakukan dengan Analisis
Kesenjangan sehingga memunculkan program prioritas.

Program prioritas dirancang untuk mencapai Standar Nasional Pendidikan di


tahun pertama. Program-program yang mencakup pengembangan kompetensi lulusan,
pengembangan kurikulum, pengembangan pembelajaran, pengembangan penilaian,
pengembangan tenaga pendidik dan kependidikan, pengembangan sarana dan prasarana
pendidikan, pengembangan budaya dan lingkungan, pengembangan karakter dan budi
pekerti yang masing-masing dijadwalkan kegiatan-kegiatan yang menunjang visi, misi,
dan tujuan Sekolah.

Rencana Kerja Sekolah ini disusun sebagai salah satu upaya agar secara
berkelanjutan SekolahIbtidaiyah Maarif berusaha menjadi Sekolahyang memenuhi
Standar Nasional. Usaha yang dimaksud meliputi perencanaan dalam kurun waktu 4
tahun ke depan dalam bentuk Rencana Kerja Sekolah (RKS). Selanjutnya perencanaan
tersebut di pecah menjadi perencanaan atau sasaran yang akan dicapai setiap tahun dan
pada akhirnya disusun kegiatan dalam kurun waktu satu tahun yaitu Rencana Kerja
Tahunan.

Agar program kerja dalam 4 tahunan dapat diterapkan dengan baik, diawali
dengan evaluasi diri secara detail yaitu Evaluasi diri Sekolah (EDS), Hasil EDS menjadi
masukan penting pada penyusunan RKS ini karena berbentuk data empiris, sehingga
diharapkan RKS bisa diterapkan dengan baik dengan sesedikit mungkin adanya suatu
hambatan. Terakhir yang tidak boleh diabaikan dalam penyusunan RKT yang merupakan
pelaksanaan RKS dalam tahun tertentu adalah memperhatikan kemampuan keuangan.
Karena keuangan terbatas, memiliki diatur sehingga keuangan mencukupi dan rencana
kerja dapat terlaksana sesuai kemampuan dana yang ada.

B. Tujuan Penyusunan Rencana Kerja Sekolah

Tujuan disusunnya Rencana Kerja Sekolah SMAIT Buahati Islamic School Jakarta
adalah:

1. Membantu Sekolah dalam membelanjakan anggaran untuk program kerja

2. Sekolah secara efektif dan efesien dalam pengelolaan program Sekolah.

3. Membantu Sekolah dalam merespon tuntutan partisipasi masyarakat dan membantu


Sekolah dalam meningkatkan keterbukaan dan akuntabilitas
C. Sasaran Rencana Kerja Sekolah
1. Kepala Sekolah, sebagai acuan untuk melaksanakan program selama kurun waktu 4
tahun beserta jabarannya yaitu rencana kerja tahunan

2. Para Pendidik dan Tenaga Kependidikan, agar mempunyai gambaran yang labih detail
dalam melaksanakan tugas mengajar dan merealisasikan program yang ditugaskan
kepadanya.

3. Pengurus Komite Sekolah sebagai acuan untuk melakukan evaluasi kinerja


Sekolah secara berkesinambungan

D. Manfaat Penyusunan Rencana Kerja Sekolah

1. Sebagai acuan bagi Sekolah untuk untuk mencapai target-target peningkatan kualitas
pendidikan dalam kurun waktu tertentu.

2. Dapat digunakan sebagai panduan bagi Sekolah dalam memanfaatkan subsidi


pendidikan baik yang berasal dari pemerintah maupun dari non pemerintah.
3. Sebagai sumber inspirasi bagi seluruh warga Sekolah dalam meningkatkan kualitas
pendidikan dan pembelajaran.

4. Sebagai tolak ukur bagi keberhasilan implementasi berbagai program peningkatan


mutu pendidikan di SMAIT Buahati Islamic School Jakarta.

E. Landasan hukum
1. Undang-undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Pasal
4 (Pengelolaan dan pendidikan berdasar pada prinsip keadilan, efisiensi, transparansi
dan akuntabilitas publik).

2. Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan pasal
53 (Setiap satuan pendidikan dikelola atas dasar rencana kerja tahunan yang
merupakan penjabaran rinci dari rencana kerja jangka menengah satuan pendidikan
yang meliputi masa 4 tahun.

3. Permendiknas No. 19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan Pendidikan


dinyatakan bahwa Sekolahmembuat (1) Rencana Kerja Jangka Menengah yang
menggambarkan tujuan yang akan dicapai dalam kurun waktu 4 tahun yang berkaitan
dengan mutu lulusan yang ingin dicapai dan perbaikan komponen yang mendukung
peningkatan mutu lulusan dan (2) Rencana Kerja Tahunan yang dinyatakan dalam
Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS) dilaksanakan berdasarkan Rencana
Kerja Jangka Menengah.

4. Peraturan lain yang relevan.

F. Proses / Tahapan Penyusunan RKS

Proses /Tahapan penyusunan Rancana Kerja Sekolah (RKS) yang dijabarkan dalam
Rencana Kerja Tahunan (RKT) adalah sebagai berikut:

1. Membentuk Tim Pengembang Sekolah yang setidaknya terdiri dari Kepala


Sekolah(sebagai Ketua Tim), ketua Komite Sekolah, Pengurus Yayasan, Pengawas,
perwakilan guru dan tokoh masyarakat yang peduli dengan Pendidikan.

2. Melakukan evaluasi diri Sekolah dengan mengisi instrument EDS

3. Menentukan peta mutu Sekolah dengan merangkum hasil capaian Evaluasi Diri
Sekolah pada tiap standar
4. Mengembangkan kondisi Sekolah yang diinginkan empat tahun yang akan datang
dalam bentuk visi, misi dan tujuan Sekolah

5. Melakukan analisis kesenjangan antara kondisi Sekolahsaat ini dengan kondisi


Sekolahyang diinginkan empat tahun akan datang.

6. Menentukan sasaran Sekolah, yaitu pentahapan capaian yang diinginkan selama 4


tahun kedepan, sehingga kesenjangan pada langkah 5 dapat “tertutupi” setelah 4 tahun
kedepan.

7. Mengembangkan program, indikator kinerja, rencana kegiatan dan penanggung jawab


program

8. Mengembangkan rencana kerja tahunan Sekolah dan Rencana Kerja dan Anggaran
Sekolah.
BAB II

KONDISI SEKOLAH SAAT INI

(EVALUASI DIRI)

A. Evaluasi Diri Sekolah

No Identifikasi Masalah Refleksi Akar Masalah Benahi


Nama indikator prioritas yang Nama indikator atau Program tindak lanjut sesuai dengan
ingin satuan pendidikan Anda subindikator akar masalah yang akar masalah yang Anda tentukan
fokuskan di tahun mendatang ingin satuan pendidikan Anda (bisa diambil dari kolom Program
perbaiki Benahi yang diberikan atau membuat
program sendiri)
1 Kualitas pembelajaran Metode pembelajaran Peningkatan kompetensi GTK
dan kebijakan yang menunjang
aktivasi kognitif
2 Kualitas pembelajaran Pengelolaan kurikulum Peningkatan kompetensi GTK
sekolah dan kebijakan yang menunjang
pengelolaan kurikulum sekolah
3 Iklim keamanan sekolah Pengalaman siswa terkait Peningkatan kompetensi GTK
rokok, minuman keras, dan dan kebijakan yang menunjang
narkoba pencegahan dan
penanggulangan narkoba
4 Iklim keamanan sekolah Pengelolaan kurikulum Peningkatan kompetensi GTK
sekolah dan kebijakan yang menunjang
pengelolaan kurikulum sekolah
5 Karakter Kemandirian Peningkatan kompetensi GTK
dan kebijakan yang mendukung
sikap mandiri
6 Karakter Pengelolaan kurikulum Peningkatan kompetensi GTK
sekolah dan kebijakan yang menunjang
pengelolaan kurikulum sekolah
7 Kemampuan literasi Kompetensi membaca teks Peningkatan kompetensi GTK
informasi dan kebijakan yang menunjang
kompetensi membaca teks
informasi
8 Kemampuan literasi Pengelolaan kurikulum Peningkatan kompetensi GTK
sekolah dan kebijakan yang menunjang
pengelolaan kurikulum sekolah
9 Iklim Kebinekaan Toleransi agama dan Peningkatan kompetensi GTK
budaya dan kebijakan yang menunjang
terciptanya toleransi agama dan
budaya
10 Iklim Kebinekaan Pengelolaan kurikulum Peningkatan kompetensi GTK
sekolah dan kebijakan yang menunjang
pengelolaan kurikulum sekolah
11 Kemampuan numerasi Kompetensi pada domain Peningkatan kompetensi GTK
Bilangan dan kebijakan yang menunjang
kemampuan numerasi pada
domain Bilangan
12 Kemampuan numerasi Pengelolaan kurikulum Peningkatan kompetensi GTK
sekolah dan kebijakan yang menunjang
pengelolaan kurikulum sekolah
B. Peta Mutu Sekolah

1. Grafik Mutu SMAIT Buahati Islamic School Jakarta

Tabel Capaian dan skor indikator prioritas Rapor Pendidikan

Angka
Perubahan
Skor Perubahan Skor
Capaia Skor dari
No Indikator Prioritas Rapor Skor dari Rapor
n Tahun
2023 Tahun Lalu 2022
Lalu
(%)
1 A.1 Kemampuan literasi Baik 93,33 Naik 0,51 92,86
2 A.2 Kemampuan numerasi Baik 91,11 Naik 41,72 64,29
3 A.3 Karakter Baik 58,01 Turun 8,18 63,18
4 D.1 Kualitas pembelajaran Sedang 64,18 Turun 2,46 65,8
5 D.4 Iklim keamanan sekolah Baik 71,61 Turun 14,76 84,01
6 D.8 Iklim kebhinekaan Baik 72,54 Naik 8,76 66,7

2. Diskripsi Peta Mutu Sekolah

SMAIT Buahati Islamic School memiliki kekuatan berdasarkan capaian baik yang
diperolehnya (ditunjukkan dengan warna hijau) serta memiliki permasalahan pada capaian
sedang (ditunjukkan dengan warna kuning) atau capaian kurang (ditunjukkan dengan warna
merah). Berdasarkan tabel di atas, satuan pendidikan memiliki lima kekuatan yakni: (1)
kemampuan literasi; (2) kemampuan numerasi; (3) karakter ; (4) iklim keamanan sekolah;
dan (5) iklim kebhinekaan. Tabel juga menunjukkan adanya satu permasalahan pendidikan
di satuan pendidikan, yaitu: kualitas pembelajaran.
BAB III

KONDISI SEKOLAH MASA DEPAN YANG DIHARAPKAN

A. Harapan Pemangku Kepentingan Sekolah dimasa Mendatang

Berdasar peta mutu, seperti tertuang pada Bab II, poin B.2, Sekolah SMAIT Buahati Islamic
School Jakarta, pada empat tahun mendatang diharapkan :

1. Memiliki dan kurikulum sesuai dengan panduan dari badan standar nasional pendidikan
(BSNP)

2. Proses pembelajaran dilaksanakan secara efektif dengan meningkatkan keterlibatan


siswa aktif dalam pembelajaran.

3. Hasil belajar peserta didik, selalu meningkat dan mempunyai kreatifitas dalam
menyelesaikan masalah

4. Pendidik dan tenaga kependidikan sudah terbiasa menggunakan perangkat teknologi

5. Peningkatan sarana dan prasarana yang mendukung secara langsung maupun tidak
langsung terhadap proses pembelajaran terus diupayakan sehingga memenuhi standar
nasional

6. Memiliki peningkatan manajemen pengelolaan Sekolah, termasuk melibatkan tokoh


masyarakat dalam pengelolaan pendidikan Sekolah

7. Pemberdayaan masyarakat dan alumni memiliki ditingkatkan utamanya dalam


penggalian dana

8. Sistem Penilaian memiliki dilakukan secara dengan berbagai teknik, seperti penilaian
tertulis, lisan, unjuk kerja, porto folio, dan pengamatan.

A. Visi sekolah

“ ”.

Indikator Visi

B. Misi Sekolah

D. Tujuan Situasional/Sasaran Sekolah


Tujuan sekolah sebagai bagian dari tujuan pendidikan nasional adalah meningkatkan
kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta keterampilan untuk hidup mandiri
dan mengikuti pendidikan lebih lanjut.

Tujuan situasional/sasaran adalah suatu capaian tujuan jangka pendek dalam kurun waktu 1
(Satu) Tahun (2023/2024) dan Tujuan Jangka Menengah (Sasaran Program 4 Tahun 2023 /
2027 ) terdiri dari:

1. Tujuan Sekolah 4 Tahun ke Depan

Tujuan Jangka Pendek (Sasaran Program Tujuan Jangka Menengah (Sasaran Program 4
1 Tahun 2023 / 2024) Tahun 2023 / 2027 )
Terwujudnya Peserta didik yang memilki Terwujudnya peserta didik yang memilki
kemampuan baik dalam litetrasi, numerasi kemampuan baik dalam litersai, numerasi dan
dan karakter (80 %) karakter (90%)
80 % lulusan dapat diterima di PTN, baik 90 % lulusan dapat diterima di PTN, baik melalui
melalui jalur SNMPTN UNDANGAN / jalur SNMPTN UNDANGAN / SBMPTN TULIS
SNMPTN TULIS / Sekolah Kedinasan / / Sekolah Kedinasan / AKMIL/ Perguruan Tinggi
AKMIL/ Perguruan Tinggi Di Luar Negeri Di Luar Negeri
Terjalinnya kerjasama dengan PTN dan PTS Terjalinnya kerjasama dengan PTN dan
di DKI Jakarta Jabodetabek
Memiliki 1 ekstra kurikuler unggulan yang Memiliki 2 ekstra kurikuler unggulan yang
meraih prestasi dengan menjuarai tingkat meraih prestasi dengan menjuarai tingkat kota
kota madya, tingkat DKI, tingkat madya, tingkat DKI, tingkat Jabodetabek, Provinsi
Jabodetabek, Provinsi dan Nasional
OSN OSN
Memiliki Science Club Yang dapat bersaing Memiliki Science Club yang dapat berkompetisi
dan berkompetisi sampai tingkat DKI sampai tingkat DKI, tingkat Nasional dan berhasil
mendapat Medali emas
FLS2N FLS2N
Memiliki satu kelompok seni sampai dengan Memiliki satu kelompok seni sampai dengan juara
juara 1 tingkat Nasional. I dan 2 tingkat Nasional.
O2SN O2SN
Memiliki 1 kelompok olah raga yang dapat Memiliki 1 kelompok olah raga yang dapat
berlomba sampai ke tingkat DKI berlomba sampai ke tingkat DKI dan 1 sampai
tingkat Nasional
Tingkat Pendidikan guru semua sudah Tingkat Pendidikan guru semua sudah mencapai
mencapai S1 sesuai dengan jurusan untuk S1 sesuai dengan jurusan untuk mengajar bidang
mengajar bidang studi yang di ampunya, S2 studi yang di ampunya , S2 = 20 % , S 3 = 1 %
= 5 %, Tenaga Kependidikan, SLTA= 10 % Tenaga Kependidikan , D3/S1
Tingkat Penguasaan IPTEK dan ICT untuk Tingkat Penguasaan IPTEK dan ICT untuk Tenaga
Tenaga Pendidik = 80 % , dan Tenaga Pendidik = 90 % , dan Tenaga Kependidikan = 90
Kependidikan = 80 % %

2. Tantangan Sekolah

Keadaan Sekolah saat ini Tujuan Sekolah Tantangan Sekolah


(Tahun 2023) (tahun 2027)
1. STANDAR ISI
Sekolah kami Sekolah memiliki Kurikulum Sekolah yang semula tidak
sudah mempunyai Tim menyusun kurikulum yang direvisi setiap tahun, meningkat
Pengembang Kurikulum direviu (revisi) setiap menjadi direvisi setiap tahun dan
tahun dan kemudian dibuktikan dengan berita acara revisi
Kegiatan penyusunan disahkan oleh kasi
kurikulum melibatkan komite Penmad dan
Sekolah, dan nara sumber, disosialisasikan kepada
serta pihak lain yang terkait. para pemangku
kepentingan.
Kurikulum muatan Kurikulum yang ada di Kurikulum muatan lokal yang
lokal dan pengembangan Sekolah memiliki lebih semua kurang memperhatikan,
diri Sekolah kami disesuaikan meningkat sangat memperhatikan
mempertimbangkan kebutuhan dengan kebutuhan daerah, kebutuhan daerah, kebutuhan peserta
daerah dan peserta didik kebutuhan peserta didik, dan kebutuhan semua mata
didik, dan kebutuhan pelajaran serta disosialisasikan kepada
pembelajaran untuk semua Sekolah lain
mata pelajaran dan
disosialisasikan kepada
Sekolahlain agar dijadikan
rujukan.
Keadaan Sekolah saat ini Tujuan Sekolah Tantangan Sekolah
(Tahun 2023) (tahun 2027)
Sebanyak 19 dari 21 guru Semua guru Sekolah Jumlah guru yang mengalokaasikan
mengalokasikan waktu untuk memiliki alokasi waktu waktu untuk menyusun program
program remedial dan yang cukup untuk remidi yang semula 20 orang
pengayaan. melaksanakan program meningkat menjadi 21 orang atau
remedial dan pengayaan. semua guru
Layanan bimbingan dilakukan Sekolah belum Layanan bimbingan yang semula
oleh guru kelas berdasar kasus memberikan layanan dan berdasar kasus perkasus meningkat
per kasus bimbingan secara teratur menjadi layanan bimbingan yang
dan teratur dan terprogram dengan jelas
berkesinambungan yang berdasar kebutuhan peserta didik.
terprogram dengan jelas
maupun berdasarkan kasus
per kasus sesuai kebutuhan
peserta didik
Kegiatan ekstra kurikuler Sekolah melibatkan Kegiatan ekstra kurikulum yang hanya
diorganisasikan / diprogram masyarakat dalam diorganisasikan Sekolah, ditingkatkan
dalam bentuk jadwal ekstra pengembangan ekstra dengan melibatkan komite Sekolah,
kurikuler. kurikuler, dinilai dan dinilain perkembangannya serta
perkembangannya, dan dilaporkan kepada pemangku
dilaporkan kepada kepentingan.
pemangku kepentingan
Belum memiliki jurnal ekstra Memiliki Jurnal kegiatan Eksta kurikuler yang semula hanya
kurikuler ekstra kurikuler Sekolah dilaksanakan saja ditingkatkan dengan
secara lengkap setiap pembina mengisi jurnal kegiatan
ekstra kurikuler.
2. STANDAR PROSES
Silabus di Sekolah kami sudah Sekolah memiliki Silabus Sekolah yang semula tidak
sesuai dengan Strandar Isi. silabus yang sudah direvisi, ditingkatkan menjadi direvisi
direvisi setiap tahun dilengkapi pengisian
instrumen analisis silabus.

Sebanyak 16 dari 21 guru di Sekolah memiliki RPP Guru-guru Sekolahyang menyusun


Sekolah mengembangkan semua mata pelajaran dan RPP dari 21 orang lebih
silabus secara semua jenjang kelas menyempurnakan penyusunannya
mandiri/kelompok
Sebanyak 16 dari 21 orang Semua guru menerapkan Guru-guru Sekolah yang menerapkan
guru Sekolahkami sudah pembelajaran pendekatan PAIKEM lebih
menerapkan pendekatan PAIKEM berkembang lagi
PAIKEM
Sebanyak 16 dari 21 guru di Semua guru Guru-guru Sekolahyang
Sekolahmemaanfaatkan memaanfaatkan memanfaatkan lingkungan sebagai
lingkungan sebagai sumber lingkungan sebagai sumber sumber belajar untuk lebih kreatif lagi.
Keadaan Sekolah saat ini Tujuan Sekolah Tantangan Sekolah
(Tahun 2023) (tahun 2027)
belajar belajar
Siswa belum memanfaatkan Siswa memiliki Siswa yang hanya menggunakan buku
Perpustakaan sebagai sumber memanfaatkan sumber pribadi sebagai sumber belajar,
belajar belajar diperpustakaan meningkat memanfaatkan buku-buku
Sekolah yang mudah perpustakaan sebagai sumber belajar
dipinjam dan dipakai di dengan cara meminjam kurang dari 1
luar Sekolah dalam kurun minggu dan dapat diperpanjang
waktu tidak lebih dari satu
minggu dan dapat
diperpanjang.
Kepala Sekolah menentukan Penentuan buku teks Penentukan buku teks yang digunakan
buku teks yang berdasar hasil rapat yang peserta didik yang semula ditentukan
digunanakan/dibeli peserta dihadiri Kepala Sekolah, Kepala Sekolah meningkat ditentukan
didik para guru, pengurus berdasar keputusan rapat yang dihadiri
Komite dan perwakilan Kepala Sekolah, para guru, pengurus
orang tua. Komite dan perwakilan orang tua
Guru-guru di Sekolah kami Sekolah memfasilitasi Jumlah guru yang melaksanakan
sudah melaksanakan guru-guru agar pembelajaran yang memuat eksplorasi,
eksplorasi, elaborasi dan memberikan kesempatan elaborasi dan konfirmasi untuk lebih
konfirmasi sebanyak 16 dari pada peserta didik untuk ditingkatkan lagi.
21 guru melakukan ekplorasi dan
elaborasi, serta
mendapatkan konfirmasi di
setiap proses pembelajaran
Supervisi dilaksanakan satu Sekolahmemiliki Pelaksanaan supervisi akademik
kali pada tahun pelajaran yang meningkatkan penyusunan ditingkatkan dari yang semula satu kali
lalu dan pelaksanaan program dalam satu tahun menjadi minimal 2
supervisi dan evaluasi kali dalam 1 semester disertasi
proses pembelajaran yang program dan tindak lanjut hasil
dilaksanakan oleh Kepala supervise
Sekolah
3. STANDAR KOMPETENSI LULUSAN
Perolehan nilai rata-rata UN: Perolehan nilai rata-rata Peroleh nilai rata-rata UN untuk :
Bhs Indonesia : 7, 51 UN : Bhs Indonesia
Matematika : 7, 51 Bhs Indonesia : 8,59 meningkat 1,08 dari 7,51 menjadi 8,59.
Ilmu Pengetahuan Alam : 71, Matematika : 8,00 Matematika
44 meningkat 0,49 dari 7,51 menjadi 8,00
Belum menanam pohon sekitar Terlaksananya penanaman Penanaman pohon di sekitar
Sekolahuntuk penghijauan pohon di sekitar halaman Sekolahyang semula belum pernah
Sekolahsebanyak 25 Pohon meningkat menanam 100 pohon untuk
penghijauan.
SekolahSudah melaksanakan Terlaksananya ekstra Ekstra English Club yang semula
ekstra English Club english club belum ada meningkat menjadi ada dan
dilaksanakan secara efektif.
Keadaan Sekolah saat ini Tujuan Sekolah Tantangan Sekolah
(Tahun 2023) (tahun 2027)
Sekolahsudah melaksanakan Terlaksananya ekstra Ekstra kurikuler Pramuka yang sudah
ekstra Pramuka, kurikuler pramuka untuk dilaksanakan ditinngkan kualitas
namun perlu ditingkatkan siswa kelas X - XII layanannya untuk mengembangkan
kompetensi kepemimpinan peserta
didik.
Sekolah belum pernah Terlaksananya Lomba menulis berbahasa Indonesia
melakukan lomba menulis lomba menulis bahasa dan berbahasa Inggris yang semula
berbahasa Indonesia dan Indonesia dan bahasa tidak ada meningkat diadakan secara
bahasa Inggris Inggris efektif untuk mengembangkan
kompetensi menulis.
Sekolah belum pernah Terlaksananya lomba Lomba bercerita dalam bahasa
mengadakan lomba bercerita bercerita dalam bahasa Indonesia, Inggris, Arab dan semula
dalam bahasa Inggris Indonesia, Inggris tidak ada meningkat diadakan secara
efektif untuk mengembangkan
kompetensi bercerita
Sekolah belum melaksanakan Terlaksananya ekstra Ekstra biologi club yang semula tidak
ekstra Biologi club biologi club ada meningkat dilaksanakan secara
efektif
Sekolahbelum melaksanakan Melaksanakan ekstra Math Ekstra Mathematic club yang semula
ekstra Matematik Club Club tidak ada meningkat dilaksanakan
secara efektif
Sekolah belum pernah juara Diperolehnya beberapa Sekolah yang semula memperoleh
harapan olimpiade biologi kejuaraan dalam mengikuti juara harapan pada olimpiade biologi
berbagai olimpiade meningkat menjadi juara 1 tingkat
Kabupaten
Sekolahbelum pernah Terlaksananya perpisahan Perspisahan resmi siswa kelas XII
melakukan perpisahan secara siswa kelas XII dan pentas yang semula tidak dilaksakan
resmi di gedung pertemuan seni ditingkatkan dengan melaksanakan
perpisahan resmi model wisuda
Sekolah belum pernah Terlaksananya peringatan Peringatan Hari Pahlawan tanggal 10
melakukan peringatan hari hari Pahlawan 10 November yang dilaksanakan secara
Pahlawan tanggal 10 November sederhana ditingkatkan lebih meriah
November
Sekolah belum pernah Terlaksananya peringatan Peringatan Hari Ibu tanggal 22
melakukan peringatan hari Ibu hari ibu Desember yang dilaksanakan secara
tanggal 22 Desember sederhana ditingkatkan lebih meriah
Sekolah belum pernah Terlaksananya pameran Pameran Produk siswa yang semula
melakukan pameran produk produk karya siswa dan belum pernah, ditingkatkan dengan
hasil karya siswa penampilan bakat melaksanakan pameran produk karya
siswa dan penampilan bakat
Sekolah sudah melakukan Memiliki peserta didik Pelaksanaan penerimaan peserta didik
penerimaan murid baru, kelas 1 (baru) yang baru dilaksanakan setiap tahun dan
namun memiliki ditingkatkan memenuhi kualifikasi kualitas layanan kepada calon selalu
kualitas dan kuantitasnya ditingkatkan
Keadaan Sekolah saat ini Tujuan Sekolah Tantangan Sekolah
(Tahun 2023) (tahun 2027)
4. STANDAR PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN
Sebanyak 15 orang guru Semua guru yang Guru Sekolah yang memenuhi
Sekolahkami, sudah memenuhi kualifikasi kualifikasi akademik mengalami
memenuhi kualifikasi akademik (S1 / D4), peningkatan 2 orang dari yang
akademik S1/D4 (sebanyak 10 orang) semula 19 orang
menjadi 15 orang yang S1
Guru Sekolah kami yang Semua guru sudah Guru Sekolah yang mengikuti
mengikuti pelatihan mengikuti pelatihan pelatihan implementasi kurikulum
implementasi kurikulum 2013 implementasi kurikulum 2013 mengalami peningkatan dari 15
ada 15 orang 2013 (10 orang) orang menjadi 21 orang
Semua guru memiliki Jumlah guru yang Guru yang memiliki kemampuan
kemampuan berbahasa Inggris mengikuti pelatihan/kursus berahasa Inggris aktif mengalami
masih rendah, memiliki bahasa Inggris (1 orang) peningkatan 8 orang, yaitu dari 0 orang
ditingkatkan menjadi 8 orang
4 dari 15 guru Belum memiliki Semua Guru sudah Semua Guru sudah mengikuti
sertifikat pendidik professional mengikuti sertifikasi guru sertifikasi guru yaitu 21 Guru
yaitu 10 Guru
Sekolah baru memiliki 5 Jumlah tenaga Jumlah tenaga kependidikan
tenaga kependidikan, yaitu kependidikan sesuai mengalami peningkatan dari 5 orang
Tata Usaha, Pustakawan, UKS kualifikasi (TU, menjadi 7 orang
Pustakawan, UKS)
5. STANDAR SARANA DAN PRASARANA
Memiliki ruang Memiliki ruang Terpenuhinya fasilitas ruang guru
guru yang memenuhi guru yang memenuhi
standar, luasnya 64 m2. standar luasnya 64 m2 dan
memilikik fasilitas
lengkap.
Sekolah kami belum memiliki Memiliki tempat cuci Jumlah bak cuci tangan di depan
bak cuci tangan yang tangan di depan /halaman halaman kelas meningkat 6 buah dari 0
diletakkan di halaman masing- kelas sebanyak 6 buah buah menjadi 6 buah
masing kelas
Sekolah kami memiliki 5 LCD Memiliki 7 LCD proyektor Jumlah LCD proyektor meningkat 2
proyektor yang digunakan di sebagai sarana unit yaitu dari 5 unit menjadi 7 unit.
ruang guru. pembelajaran
Sekolah kami belum memiliki Memiliki buku catatan Catatan kesehatan peserta
catatan kesehatan peserta didik kesehatan peserta didik didik mengalami peningkatan dari
untuk semua kelas (ada 6 tidak punya menjadi memiliki semua
kelas) untuk 6 kelas
Sekolah memiliki tempat Memiliki tempat sampah Jumlah tempat sampah di jamban
sampah di jamban sebanyak 5 di setiap jamban meningkat 4 buah dari 5 menjadi 9
buah buah
(sebanyak 6 jamban)
Sekolah belum memilki Memiliki lemari atau rak Jumlah lemari/rak di ruang kelas
Keadaan Sekolah saat ini Tujuan Sekolah Tantangan Sekolah
(Tahun 2023) (tahun 2027)
6 lemari/rak di ruang kelas di setiap ruang kelas meningkat, dari yang tidak
( sebanyak 6 kelas) ada menjadi 6
Sekolah belum memiliki Memiliki sarana senam Sarana atletik yang dimiliki
sarana atletik dan atletik masing-masing mengalami peningkatan dari semula
1 set tidak punya menjadi memiliki sesuai
kebutuhan
Sekolah memiliki sarana Memiliki Ruang musholla Ruang musholla mengalami
Musholla kecil dengan ukuran 138 m2 di peningkatan yang semula
berukuran 138 m2 sebelah timur Sekolah hanya 138 m2 menjadi 150 m2.
Sekolah memiliki sarana Memiliki alat olahraga dan Sarana kesenian mengalami
kesenian berupa 1 set alat kesenian peningkatan yang semula hanyak
musik memiliki 1 set menjadi 80% alat
kesenian dan olah raga
Sekolah belum memiliki lab Memiliki lab Fisika dan Sarana lab IPA meningkat 90% dari
Fisika dan Biologi dan Biologi dan sarana sesuai 10% sarana yang dimiliki menjadi
sarananya standar 100% atau sesuai standar nasional
Sekolah memiliki koleksi buku Jumlah koleksi buku Jumlah koleksi buku perpustakaan
perpustakaan sebanyak 2000 perpustakaan 5000 judul naik lebih banyak judul,
judul dari sebelumnya menjadi 1000 judul.
Sekolah belum memiliki judul Jumlah koleksi buku Jumlah koleksi buku perpustakaan
literatur berbahasa Inggris perpustakaan yang yang berbahasa Inggris mengalami
yang ada di Perpustakaan berbahasa Inggris 120 peningkatan 100 judul dari 20 menjadi
judul 120 judul
Sekolah belum pernah Memiliki worksheet Jumlah worksheet sebagai salah satu
membuat worksheet sebagai sebagai salah satu sumber sumber belajar yang semula belum
salah satu sumber belajar yang pembelajaran ada, meningkat menjadi memiliki
dikembangkan oleh pendidik
Sekolah belum memelihara Perbaikan printer Perbaikan printer meningkat dalam
printer yang dimiliki perawatannya
Ruag kelas yang sudah di cat Semua ruang kelas di cat Jumlah ruang kelas yang di cat ulang
ulang baru kelas X ulang secara berkala yang semula baru kelas X meningkat
seluruh ruang kelas sudah di cat secara
berkala
6. STANDAR PENGELOLAAN
Visi dan misi yang dimiliki Misi dikembangkan visi Pengembangan misi
Sekolahbelum memiliki Sekolah melalui indikator Sekolahmengalami peningkatan dalam
indicator visi kualitas, yaitu dikembangkan dari
indicator visi
RKS kami masih mencontoh Memiliki RKS periode RKS yang dimiliki Sekolah meningkat
dari Sekolah lain dan belum 2015-2017 secara kualitas dari yang semula
sesuai kondisi nyata mencontoh dari Sekolah lain, menjadi
dikembangkan oleh tim pengembang
Sekolah.
Keadaan Sekolah saat ini Tujuan Sekolah Tantangan Sekolah
(Tahun 2023) (tahun 2027)
RKS belum disosialisasikan Disosialisakannya visi misi Sosialisasi RKS mengalami
kepada pemangku kepentingan dan program Sekolah peningkatan secara kualitas, semula
kepada pemangku tidak dilakukan menjadi dilakukan
kepentingan sosialisasi kepada pemangku
kepentingan.
RKS dan RKT belum disetujui RKS dan RKT disetujui Persetujuan RKS dan RKT meningkat
oleh dewan guru dan komite oleh dewan guru dan secara kualitas, semula tanpa
komite Sekolah persetujuan menjadi disetujui oleh
dewan guru dan komite Sekolah
Sekolah belum melakukan Evaluasi kinerja Sekolah Evaluasi kinerja Sekolahmeningkat
evaluasi kinerja Sekolah untuk meningkatnya hasil secara kualitas dari yang semula tidak
belajar siswa secara dilakukan evaluasi kinerja
berkelanjutan Sekolahmenjadi dilakukan secara
berkelanjutan
Sekolah belum memiliki Memiliki Sistem Sistem informasi manajemen
system informasi manajemen Informasi Manajemen mengalami peningkatan secara
untuk meningkatkan kualitas, dari tidak dilakukan menjadi
administrasi pendidikan dilakukan secara berkelanjutn untuk
yang efektif, efisien dan meningkatkan administrasi pendidikan
akuntabel yang efektif, efesien dan akutabel.
Sekolah belum pemiliki Peningkatan Pembinaan profesionalisme pendidik
program peningkatan profesionalisme pendidik mengalami peningkatan secara kualitas
profesionalisme pendidik dan dan tenaga kependidikan dari yang semula tanpa program,
tenaga kependidikan menjadi terprogram dan dievaluasi
berkelanjutan.
Sekolah belum melakukan Menilai kinerja pendidik Penilaian kinerja pendidik dan tenaga
penilaian kepada pendidik dan melalui hasil raport kependidikan mengalami peningkatan
tenaga kependidikan dalam semesteran secara kualitas, semula tanpa rapor
bentuk rapor guru/karyawan guru dan karyawan menjadi dinilai
kinerjanya dalam bentuk rapor guru
dan karyawan.
Sekolah belum melakukan Terlaksananya program Program kegiatan bersama masyarakat
program bersama masyarakat kegiatan bersama dengan mengalami peningkatan secara kualitas
masyarakat semua belum ada menjadi ada dan
dilakukan secara berkala
Sekolah melakukan pertemuan Terlaksananya pertemuan Pertemuan dengan orang tua
dengan orang tua saat dengan orang tua siswa mengalami peningkatan secara
pembagian rapor sebanyak 4 kali dalam satu kuantitas dan kualitas yaitu minimal 4
tahun kali dalam 1 tahun
Komite Sekolah belum pernah Terlaksananya kegiatan Kegiatan komite mengalami
mangadakan kegiatan atas komite Sekolahuntuk peningkatan secara kualitas dan
inisiatif sendiri mendukung kegiatan kuantitas
Sekolah
7. STANDAR PEMBIAYAAN
Keadaan Sekolah saat ini Tujuan Sekolah Tantangan Sekolah
(Tahun 2023) (tahun 2027)
Sekolah belum memiliki Adanya donator dari Jumlah donator alumni mengalami
donator dari alumni alumni peningkatan 20 orang dari yang semula
tidak memiliki
Sekolah belum melakukan Terlaksananya subsidi Subsidi silang yang dilakukan
subsidi silang untuk siswa silang untuk siswa kurang Sekolahmengalami peningkatan
kurang mampu mampu semula tidak ada menjadi ada subsidi
silang
Sekolah belum Terlaksananya pembayaran Asuransi untuk pensiun guru dan
mengalokasikan premi untuk premi asuransi pensiun karyawan mengalami peningkatan
asuransi pensiun guru dan guru dan karyawan tetap yang semula tidak ada menjadi ada
karyawan
8. STANDAR PENILAIAN
Sebanyak 16 dari 21 orang Semua guru menyusun Jumlah guru yang menetapkan KKM
pendidik sudah menyusun instrument penilaian dan dengan cara yang benar mengalami
KKM , dan instrumen KKM peningkatan yang semula hanya 16
penilaian orang menjadi 21 orang.
Sebanyak 16 dari 21 orang Semua pendidik Semua pendidik menginformasikan
pendidik menginformasikan menginformasikan indicator dan KKM dan waktu
indikator dan KKM dan waktu indicator dan KKM dan penilaian kepada peserta didik di awal
penilaian kepada peserta didik
waktu penilaian kepada semester dan lebih memingkatkan lagi
di awal semester peserta didik di awal apa yang perlu dilaporkan kepada
semester siswa
Semua pendidik sudah Terlaksananya ulangan Pelaksanaan ulangan tengah semester
melakukan ulangan tengah semester semester mengalami peningkatan secara kualitas
harian, Ulangan tengah Terlaksananya ulangan Pelaksanaan ulangan akhir semester
emester, Ulangan Akhir akhir semester mengalami peningkatan secara kualitas
semester, Ulangan Kenaikan, Terlaksananya ulangan Pelaksanaan ulangan kenaikan
dengan menggunakan berbagai kenaikan kelas kelas mengalami peningkatan secara
jenis kualitas
Terlaksananya Ujian Pelaksanaan ujian Sekolahmengalami
Sekolah peningkatan secara kualitas
Terlaksananya Ujian Pelaksanaan ujian nasioal mengalami
Nasional peningkatan secara kualitas

3. Sasaran Sekolah (Selama 4 Tahun)

Tahun Tahun I Tahun II Tahun I


STANDAR SASARAN
I I I V
1. ISI Memiliki
kurikulum muatan √ √ √ √
lokal yang
Tahun Tahun I Tahun II Tahun I
STANDAR SASARAN
I I I V
disesuaikan dengan
kebutuhan dan
karakter daerah
Terlaksananya
program Remidial
dan pengayaan √ √ √ √
setiap mata
pelajaran
Memiliki program
kegiatan BK setiap √ √ √ √
kelas
Memiliki peserta
didik yang
mengikuti ekstra √ √ √ √
kuler berdasarkan
minat dan bakat
Memiliki program
kegiatan √ √ √ √
ekstrakuerikuler
Memiliki Jurnal
kegiatan ekstra
kurikuler √ √ √ √
Sekolahsecara
lengkap
2. PROSES Memiliki
silabus yang sudah √ √ √ √
direvisi
Memiliki RPP
semua mata
√ √ √ √
pelajaran dan
semua jenjang kelas
Semua guru
menerapkan
√ √ √ √
pembelajaran
PAIKEM
Guru
memaanfaatkan
21 org 21 org 21 org 21 org
lingkungan sebagai
sumber belajar
Guru melaksanakan
pembelajaran yang
memuat eksplorasi, √ √ √ √
elaborasi dan
konfirmasi
Tahun Tahun I Tahun II Tahun I
STANDAR SASARAN
I I I V
Guru menyusun
RPP sesuai dengan
50% 70% 90% 100%
pendekatan
PAIKEM/Saintifik
Terlaksananya
supervisi guru
√ √ √ √
minimal satu kali
pada satu semester
3. KOMPETENSI LULUSA Perolehan nilai
N rata-rata UN :
67 71 75 79
Bhs Indonesia
70 74 78 82
Matematika
Terlaksananya
pembelajaran yg
mengundang √ √ √ √
beberapa nara
sumber
Dimilikinya dokter
kecil disetiap 3 6 9 12
kelas 3
Terlaksananya
penanaman pohon
di sekitar halaman 50 60 65 70
Sekolah( ….
Pohon)
Dimilikinya obat-
obatan di ruang √ √ √ √
UKS
Terlaksananya
√ √ √ √
ekstra english club
Terlaksananya
ekstra kurikuler
√ √ √ √
pramuka untuk
siswa kelas X - XII
Terlaksananya √ √ √ √
lomba menulis
bahasa Indonesia
dan bahasa Inggris
Tahun Tahun I Tahun II Tahun I
STANDAR SASARAN
I I I V
Terlaksananya
lomba bercerita
√ √ √ √
dalam bahasa
Indonesia, Inggris
Terlaksananya
√ √ √ √
ekstra biologi club
Melaksanakan
√ √ √ √
ekstra Math Club
Diperolehnya
beberapa kejuaraan
Juara 3 Juara 3 Juara 2 Juara 1
dalam mengikuti
berbagai olimpiade
Terlaksananya
peringatan hari
√ √ √ √
Pahlawan 10
November
Terlaksananya
√ √ √ √
peringatan hari ibu
Terlaksananya
pameran produk
√ √ √ √
karya siswa dan
penampilan bakat
Memiliki peserta
didik kelas 1 (baru)
yang memenuhi 68 68 90 90
kualifikasi (90
Orang)
4. PENDIDIK DAN Jumlah guru yang
TENAGA memenuhi
KEPENDIDIKAN kualifikasi
19 19 19 19
akademik (S1 /
D4), (19 orang dari
21 orang)
Jumlah guru yang
mengikuti pelatihan
implementasi
15 15 15 21
kurikulum 2013 (15
orang dari 21
orang)
Jumlah guru yang 1 1 1 5
mengikuti
pelatihan/kursus
bahasa Inggris (1
orang dari 2 orang)
Tahun Tahun I Tahun II Tahun I
STANDAR SASARAN
I I I V
Jumlah guru yang
sudah ikut
sertifikasi profesi - - - 21
(7 orang dari 21
orang)
Jumlah tenaga
kependidikan sesuai
5 5 5 7
kualifikasi (TU,
Pustakawan, UKS)
5. SARANA DAN Memiliki ruang
PRASARANA guru yang belum
memenuhi
standar, yakni
luasnya 24 m2. √ √ √ √
Memiliki tempat
cuci tangan di
- - - -
depan /halaman
kelas ( 6 buah)
Memiliki LCD
proyektor sebagai
5 5 7 7
sarana
pembelajaran
Memiliki buku
catatan kesehatan
- - - 6
peserta didik ( 6
kelas)
Memiliki tempat
sampah di setiap
jamban
5 5 5 6
(6 ruang dari 6
jamban)
Memiliki ruang
guru yang √
memenuhi standar
Memiliki lemari
atau rak di ruang
- - - 6
kelas (6 kelas dari 6
kelas)
Memiliki sarana
senam dan atletik
masing-masing 1 √
set
Memiliki Ruang √
Tahun Tahun I Tahun II Tahun I
STANDAR SASARAN
I I I V
musholla dengan
ukuran 138 m2 di
sebelah timur
Sekolah
Dimilkinya gazebo

Memiliki alat olah

raga dan kesenian
Memiliki sarana
Lab. IPA sesuai √
kebutuhan
Jumlah
koleksi buku
1000 2000 2000 5000
perpustakaan 2000
judul
Jumlah
koleksi buku
perpustakaan yang - 25 50 50
berbahasa Ingggris
50 judul
Memiliki worksheet
sebagai salah satu
√ √ √ √
sumber
pembelajaran
Memiliki loker
sebanyak 2 set
4 8 12 16
untuk masing-
masing kelas
Terpasangnya pipa

pembuangan air AC
Terlaksananya
pengecatan ruang √
kelas X, XI, XII
Pembelian LCD
proyektor kls

X, XI, XII dan lab √
computer
Perbaikan printer √ √ √ √
Perbaikan AC
Terlaksananya
perbaikan sarana √ √ √ √
dan prasarana
6. STANDAR Misi dikembangkan √ √ √ √
Tahun Tahun I Tahun II Tahun I
STANDAR SASARAN
I I I V
PENGELOLAAN visi Sekolah
melalui indikator
visi
Memiliki
RKS periode 2015- √
2018
Mensosialisakanny
a visi misi dan
program Sekolah √ √ √ √
kepada pemangku
kepentingan
RKS dan RKT
disetujui oleh
√ √ √ √
dewan guru dan
komite Sekolah
Evaluasi kinerja
Sekolah untuk
meningkatnya hasil √ √ √ √
belajar siswa secara
berkelanjutan
Memiliki Sistem
Informasi
Manajemen untuk
meningkatkan

administrasi
pendidikan yang
efektif, efisien dan
akuntabel
Peningkatan
profesionalisme
√ √ √ √
pendidik dan tenaga
kependidikan
Menilai kinerja
pendidik melalui
√ √ √ √
hasil raport
semesteran
Terlaksananya
program kegiatan
√ √ √ √
bersama dengan
masyarakat
Terlaksananya √ √ √ √
pertemuan dengan
orang tua siswa
sebanyak 4 kali
Tahun Tahun I Tahun II Tahun I
STANDAR SASARAN
I I I V
dalam satu tahun
Terlaksananya
kegiatan komite
Sekolahuntuk √ √ √ √
mendukung
kegiatan Sekolah
7. STANDAR Memiliki donatur
PEMBIAYAAN tetap dari alumni - - - 20
sebanyak 20 Orang
Terlaksananya
subsidi silang untuk
√ √ √ √
siswa kurang
mampu
Terlaksananya
pembayaran premi
asuransi pensiun - - - √
guru dan karyawan
tetap
8. STANDAR PENILAIAN Memiliki instrumen
penilaian untuk
mengukur
√ √ √ √
pencapaian
kompetensi peserta
didik
Ditetapkannya
KKM pada setiap
√ √ √ √
mata pelajaran di
setiap kelas
Peserta didik setiap
menjelang ulangan
mendapat informasi
√ √ √ √
tentang teknik
penilaian dan rubric
penilaian
Terlaksananya
ulangan tengah √ √ √ √
semester I
Terlaksananya
ulangan tengah √ √ √ √
semester I
Terlaksananya √ √ √ √
ulangan akhir
semester
Tahun Tahun I Tahun II Tahun I
STANDAR SASARAN
I I I V
Terlaksananya
ulangan kenaikan √ √ √ √
kelas
Terlaksananya
√ √ √ √
Ujian Sekolah

√ √ √
Terlaksananya
Ujian Nasional

BAB IV

PROGRAM INDIKATOR KINERJA PENANGGUNG JAWAB PROGRAM


DAN JADWAL KEGIATAN

A. Sasaran, Program, Indikator Kinerja, dan Penanggung Jawab (Tahun I)


SASARAN PROGRAM INDIKATOR KINERJA PENANGGUNG
JAWAB
1. STANDAR ISI
Memiliki kurikulum muatan Pengembangan Kurikulum muatan lokal
lokal yang disesuaikan kurikulum Sekolah disesuaikan
dengan kebutuhan dan dengan kebutuhan dan
karakter daerah karakter daerah
Terlaksananya program Pengembangan Semua pendidik
remidial dan pengayaan kurikulum Sekolah melaksanakan remidial dan
setiap mata pelajaran pengayaan setiap mata
pelajaran
Memiliki program kegiatan Pengembangan Semua pendidik
BK setiap kelas kurikulum Sekolah melaksanakan BK di setiap
kepas
Memiliki peserta didik yang Pembinaan Semua peserta didik
mengikuti ekstra kesiswaan/ekstra mengukuti ekstra kurikuler
kuler berdasarkan minat berdasar bakat dan minat
SASARAN PROGRAM INDIKATOR KINERJA PENANGGUNG
JAWAB
dan bakat
Memiliki program kegiatan Pengembangan Semua siswa mengikuti
ekstrakurikuler kurikulum Sekolah ekstra kurikuler wajib
(pramuka) dan 1 ekstra
pilihan
Memiliki silabus, dan jurnal Pengembangan Semua Pembina ekstra
kegiatan ekstra kurikuler kurikulum Sekolah kurikuler memiliki silabus
Sekolahsecara lengkap dan mengisi jurnal setiap
kegiatan
2. STANDAR PROSES
Memiliki silabus yang Pengembangan Semua silabus direvisi pada
sudah direvisi proses pembelajaran awal tahun pelajaran

Memiliki RPP semua mata Pengembangan Semua Pendidik


pelajaran dan semua jenjang proses pembelajaran mengembangkan RPP secara
kelas mandiri di awal semester
Semua guru menerapkan Pengembangan 50% menerapkan
pembelajaran proses pembelajaran pembelajaran PAIKEM
PAIKEM
Guru memaanfaatkan Pengembangan 70% guru memanfaatkan
lingkungan sebagai sumber proses pembelajaran lingkungan sebagai sumber
belajar belajar
Guru melaksanakan Pengembangan Semua guru melaksanakan
pembelajaran yang memuat proses pembelajaran pembelajaran yang memuat
eksplorasi, elaborasi dan eksplorasi, elaborasi dan
konfirmasi konfirmasi
Guru menyusun RPP Pengembangan Sebanyak 50% guru
sesuai dengan pendekatan proses pembelajaran menyusun RPP dengan
PAIKEM/Saintifik pendekatan PAIKEM/
Saintifik
Terlaksananya supervisi Pengembangan Setiap guru disupervisi
guru minimal satu kali pada proses pembelajaran minimal 1 kali dalam 1
satu semester semester
3. STANDAR KOMPETENSI LULUSAN
Perolehan nilai rata-rata Pengembangan Diperolehnya nilai rata-rata
UN kompetensi lulusan UN:
Bin : 67
Bhs Indonesia Mat : 70

Matematika
Terlaksananya Pengembangan Pembelajaran di kelas X
pembelajaran yg budaya dan – XII mengundang nara
SASARAN PROGRAM INDIKATOR KINERJA PENANGGUNG
JAWAB
mengundang beberapa nara lingkungan sumber luar yang terkait
sumber profesi Perawat, Guru dsb)
Terlaksananya penanaman Pengembangan Dilaksanakannya
pohon di sekitar halaman budaya dan penanaman 25 pohon di
Sekolah( 25 Pohon) lingkungan sekitar Sekolah
Dimilikinya obat-obatan di Pengembangan Dimilikinya obat-obatan di
ruang UKS budaya dan ruang UKS
lingkungan
Terlaksananya ekstra Pengembangan Dilaksanakannya ekstra
english club budaya dan English Club setiap hari
lingkungan Rabu yang diikuti 20 siswa
Terlaksananya ekstra Penanaman karakter Dilaksanakannya ekstra
kurikuler pramuka untuk Pramuka yang dikuti seluruh
siswa kelas X - XII siswa kelas X – XII pada
hari Sabtu
Terlaksananya Pengembangan Dilaksanakannya lomba
lomba menulis bahasa budaya dan menulis Bhs. Indonesia dan
Indonesia dan bahasa lingkungan Bhs. Inggris pada hari
Inggris bahasa (28 Oktober)
Terlaksananya lomba Pengembangan Dilaksanakannya lomba Nikmati Rida
bercerita dalam bahasa budaya dan bercerita dalam bahasa Solikah, S.Pd
Indonesia, Inggris lingkungan Indonesia, Inggris, pada hari
bahasa (28 Oktober)
Terlaksananya ekstra Pembinaan dilaksanakannya ekstra
biologi club kesiswaan biologi club yang
diikuti 10 siswa setiap
hari jumat
Terlaksananya ekstra Math Pembinaan Dilaksanakannya ekstra
Club kesiswaan math’s club yang
diikuti 10 siswa setiap hari
Selasa
Diperolehnya beberapa Pembinaan Diperolehnya juara 3 pada
kejuaraan dalam mengikuti kesiswaan berbagai olimpiade di tingkat
berbagai olimpiade Kabupaten
Terlaksananya perpisahan Pengembangan Dilaksanakannya perpisahan
siswa kelas XII dan pentas budaya dan siswa kelas XII dan pentas
seni lingkungan seni
Terlaksananya peringatan Penanaman karakter Dilaksanakannya peringatan
hari Pahlawan 10 hari Pahlawan 10 November
November
Terlaksananya peringatan Penanaman karakter Dilakssanakannya peringatan
hari ibu hari ibu
Terlaksananya pameran Pengembangan Dilakssanakannya pameran
SASARAN PROGRAM INDIKATOR KINERJA PENANGGUNG
JAWAB
produk karya siswa dan budaya dan produk karya siswa dan
penampilan bakat lingkungan penampilan bakat
Memiliki peserta didik Pembinaan Dimilikinya peserta didik
kelas 1 (baru) yang kesiswaan kelas 1 (baru) yang
memenuhi kualifikasi 90 memenuhi kualifikasi 56
Orang Orang
4. STANDAR PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN
Jumlah guru yang Pembinaan Dimilikinya 19 orang guru
memenuhi kualifikasi Pendidik dan memenuhi kualifikasi S1/D4
akademik (S1 / D4 19 orang Tenaga
Kependidikan
Jumlah guru yang Pembinaan Dimilikinya 2 dari 25 orang
mengikuti pelatihan/kursus Pendidik dan guru mengikuti
bahasa Inggris (1 orang dari Tenaga pelatihan/kursus bahasa
25 orang) Kependidikan Inggris
Jumlah guru yang sudah Pembianan Dimilkinya 7 dari 21 orang
ikut sertifikasi profesi (7 Pendidik dan guru sudah bersertifikat
orang dari 21 orang) Tenaga pendidik
Kependidikan
Jumlah tenaga Pembinaan Dimilikinya 5 orang tenaga
kependidikan sesuai Pendidik dan Tata Usaha yang memenuhi
kualifikasi (TU, Tenaga kualifikasi akademik
Pustakawan, UKS) Kependidikan
5. STANDAR SARANA DAN PRASARANA
Memiliki tempat cuci Pengembangan Dimilikinya kran cuci
tangan di depan /halaman sarana dan sebanyak 2 buah di depan
kelas (6 buah) prasarana kelas VII dan VIII
Memiliki LCD proyektor Pengembangan Dimilikinya 5 unit
sebagai sarana sarana dan LCD proyektor
pembelajaran. prasarana
Memiliki buku catatan Pengembangan Dimilikinya catatan
kesehatan peserta didik ( 6 sarana dan kesehatan untuk kelas 1 – 3
kelas dari 6 kelas) prasarana sebanyak 3 kelas
Memiliki tempat sampah di Pengembangan Dimilikinya tempat sampah
setiap jamban sarana dan di setiap jamban
prasarana (5 ruang dari 5 jamban)
(5 ruang dari 5 jamban)
Memiliki lemari atau rak di Pengembangan Dimilikinya lemari atau rak
ruang kelas ( 6 kelas dari 6 sarana dan di ruang kelas ( 6 kelas dari
kelas) prasarana 6 kelas)
Memiliki alat olah raga dan Pengembangan Dimilikinya alat olah raga
kesenian sarana dan dan alat kesenian
prasarana
SASARAN PROGRAM INDIKATOR KINERJA PENANGGUNG
JAWAB
Memiliki Lab IPA dan Pengembangan Dimilikinya tambahan
sarana Lab. IPA sesuai sarana dan sarana lab IPA sesuai standar
kebutuhan prasarana
Jumlah koleksi buku Pengembangan Dimilikinya tambahan
perpustakaan 2000 judul sarana dan koleksi peerpustakaan
prasarana sebanyak 3000 eksplar
sehingga jumlah koleksi
menjadi 5000 judul
Jumlah koleksi buku Pengembangan Dimilikinya literature
perpustakaan yang sarana dan baerbahasa Inggris sebanyak
berbahasa Ingggris 20 judul prasarana 20 judul
Memiliki worksheet sebagai Pengembangan Dimiliki worksheet sebagai
salah satu sumber sarana dan sarana pembelajaran kelas 1
pembelajaran prasarana –3
Memiliki loker Pengembangan Dimilikinya loker
sebanyak 1 set untuk sarana dan sebanyak 1 set untuk
masing-masing kelas prasarana masing-masing kelas
Terlaksananya pengecatan Pengembangan Dilaksanakannya pengecata
ruang kelas X, XI, dan XII sarana dan n ruang kelas VII, VIII, IX
prasarana
Terlaksananya perbaikan Pengembangan Diperbaikinya sarana
tempat bermain anak sarana dan bermain anak
prasarana
Pembelian LCD proyektor Pengembangan LCD proyektor semua ruang
computer sarana dan kelas siap dipakai
prasarana
Perbaikan printer Pengembangan Dimilikinya printer dan siap
sarana dan pakai
prasarana
6. STANDAR PENGELOLAAN
Misi dikembangkan visi Pengembangan Dimilikinya visi Sekolah
Sekolah melalui indikator manajemen Sekolah yang dikembangkan melalui
visi indikator visi
Memiliki RKS periode 4 Pengembangan Dimilikinya RKS periode 4
tahunan manajemen Sekolah tahunan
Mensosialisasikan visi misi Pengembangan Terlaksananya
dan program Sekolah manajemen Sekolah sosialisasi visi, misi, dan
kepada pemangku program Sekolah kepada
kepentingan pemangku kepentingan
RKS dan RKT disetujui Pengembangan Dimilikinya RKS dan RKT
oleh dewan guru dan manajemen Sekolah disetujui oleh dewan guru
komite Sekolah dan komite Sekolah
Evaluasi kinerja Sekolah Pengembangan Dilaksanakannya Evaluasi
SASARAN PROGRAM INDIKATOR KINERJA PENANGGUNG
JAWAB
untuk meningkatnya hasil manajemen Sekolah kinerja Sekolah untuk
belajar siswa secara meningkatnya hasil belajar
berkelanjutan siswa secara berkelanjutan
Memiliki Sistem Informasi Pengembangan Dimilikinya Sistem
Manajemen untuk manajemen Sekolah Informasi Manajemen untuk
meningkatkan administrasi meningkatkan administrasi
pendidikan yang efektif, pendidikan yang efektif
efisien dan akuntabel
Peningkatan Pengembangan Dimilikinya pendidikan yang
profesionalisme pendidik Pendidikan dan kompeten dibidangnya
dan tenaga kependidikan Tenaga
Kependidikan
Menilai kinerja pendidik Pengembangan Dilaksanakannya penilaian
melalui hasil raport Pendidikan dan pendidik dalam bentuk rapor
semesteran Tenaga guru
Kependidikan
Terlaksananya program Pengembangan Dilaksanakannya program
kegiatan bersama dengan budaya Sekolah kegiatan bersama dengan
masyarakat masyarakat
Terlaksananya pertemuan Pengembangan Dilaksanakannya pertemuan
dengan orang tua siswa budaya Sekolah dengan orang tua siswa
sebanyak 4 kali dalam satu sebanyak 4 kali dalam satu
tahun
Terlaksananya kegiatan Pengembangan Dilaksanakannya kegiatan
komite Sekolah untuk budaya Sekolah komite Sekolah(Famely
mendukung kegiatan Gatering) untuk mendukung
Sekolah kegiatan Sekolah
7. STANDAR PEMBIAYAAN
Memiliki donatur tetap dari Pengembangan Dimilikinya donatur tetap
alumni sebanyak 20 Orang manajemen Sekolah dari alumni sebanyak 20
Orang
Terlaksananya subsidi Pengembangan Terlaksananya subsidi silang
silang untuk siswa kurang manajemen Sekolah untuk siswa kurang mampu
mampu
Terlaksananya pengurangan Pengembangan Terlaksananya pengurangan
SPP manajemen Sekolah SPP

Terlaksananya pembayaran Pengembangan Terlaksananya pembayaran


premi asuransi pensiun guru manajemen Sekolah premi asuransi pensiun guru
dan karyawan tetap dan karyawan tetap
8. STANDAR PENILAIAN
Memiliki instrumen Pengembangan Dimilikinya instrumen
penilaian untuk mengukur system penilaian penilaian untuk mengukur
SASARAN PROGRAM INDIKATOR KINERJA PENANGGUNG
JAWAB
pencapaian kompetensi pencapaian kompetensi
peserta didik peserta didik
Ditetapkannya KKM pada Pengembangan Ditetapkannya KKM pada
setiap mata pelajaran di system penilaian setiap mata pelajaran di
setiap kelas setiap kelas
Terlaksananya ulangan Pengembangan Terlaksananya ulangan
tengah semester I system penilaian tengah semester I
Terlaksananya ulangan Pengembangan Terlaksananya ulangan
tengah semester I system penilaian tengah semester I
Terlaksananya ulangan Pengembangan Terlaksananya ulangan akhir
akhir semester system penilaian semester
Terlaksananya ulangan Pengembangan Terlaksananya ulangan
kenaikan kelas system penilaian kenaikan kelas
Terlaksananya Ujian Pengembangan Terlaksananya Ujian
Sekolah system penilaian Sekolah
Terlaksananya Ujian Pengembangan Terlaksananya Ujian Pd
Nasional system penilaian Nasional
B. Rencana Kerja Tahunan (RKT) Sekolah
Penangg Bulan
Sasaran Program Kegiatan ung
7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6
Jawab
1. STANDAR ISI

Memiliki Pengembangan Workshop Pengembangan


kurikulum muatan lokal kurikulum Sekolah kurikulum
yang disesuaikan dengan √
kebutuhan dan karakter
daerah

Terlaksananya program Pengembangan Workshop Pengembangan


remidial dan pengayaan kurikulum Sekolah system penilaian √
setiap mata pelajaran
Memiliki program Pengembangan Pelatihan bimbingan dan

kegiatan BK setiap kelas kurikulum Sekolah konseling
Memiliki peserta didik Pembinaan Pelaksanaan tes bakat dan √ √
yang mengikuti ekstra kesiswaan/ekstra minat peserta didik
kuler berdasarkan minat
dan bakat
Memiliki program Pengembangan Pembagian tugas Pembina √ √
kegiatan ekstrakurikuler kurikulum Sekolah ekstra kurikuler
Memiliki silabus, dan Pengembangan Pembinaan Ekstra kurikuler √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
jurnal kegiatan ekstra kurikulum Sekolah
kurikuler Sekolahsecara
lengkap
2. STANDAR PROSES

Memiliki silabus yang Pengembangan proses Workshop pengembangan √


sudah direvisi pembelajaran kurikulum
Penangg Bulan
Sasaran Program Kegiatan ung
7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6
Jawab
Memiliki RPP semua Pengembangan proses Pelatihan PAIKEM √
mata pelajaran dan pembelajaran
semua jenjang kelas
Semua guru Pengembangan proses Pelatihan PAIKEM √
menerapkan pembelajaran
pembelajaran
PAIKEM
Guru memaanfaatkan Pengembangan proses Pelatihan PAIKEM √
lingkungan sebagai pembelajaran
sumber belajar
Guru melaksanakan Pengembangan proses Pelatihan PAIKEM √
pembelajaran yang pembelajaran
memuat eksplorasi,
elaborasi dan konfirmasi
Guru menyusun RPP Pengembangan proses Pelatihan Kurikulum 2013 √
sesuai dengan pembelajaran
pendekatan
PAIKEM/Saintifik
Terlaksananya supervisi Pengembangan proses Pelaksanaan supevisi √ √ √ √
guru minimal satu kali pembelajaran
pada satu semester
3. STANDAR KOMPETENSI LULUSAN
Perolehan nilai rata-rata Pengembangan Bimbingan belajar √ √ √
UN kompetensi lulusan kelas XII dimulai
Bhs Indonesia : 67 bulan Januari sebanyak 3
Matematika : 70 seminggu
Terlaksananya Pengembangan Pembelajaran √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
pembelajaran yg mengundang 2 nara
mengundang beberapa Lingkungan dan sumber Polisi dan Dokter
nara sumber budaya
Terlaksananya Pengembangan budaya Penanaman pohon di √
penanaman pohon di dan lingkungan sekitar halaman
Penangg Bulan
Sasaran Program Kegiatan ung
7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6
Jawab
sekitar halaman Sekolah( 70 Pohon) dalam
Sekolah( 70 Pohon) memperingati hari Bumi
Dimilikinya obat-obatan Pengembangan budaya Pembelian obat-obatan √ √ √ √ √
di ruang UKS dan lingkungan untuk ruang UKS
Terlaksananya ekstra Pengembangan budaya Pelaksanaan ekstra √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
english club dan lingkungan kurikuler English Club
Terlaksananya ekstra Penanaman karakter Pelaksanaan ekstra √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
kurikuler pramuka untuk Pramuka yang dikuti
siswa kelas X - XII seluruh siswa kelas X –
XI pada hari Sabtu
Terlaksananya Pengembangan budaya Lomba menulis berbahasa √
lomba menulis bahasa dan lingkungan Indonesia dan berbahasa
Indonesia dan bahasa Inggris dalam
Inggris memperingati hari bahasa
(28 Oktober)
Terlaksananya lomba Pengembangan budaya Lomba bercerita dalam √
bercerita dalam bahasa dan lingkungan bahasa Indonesia, Inggris,
Indonesia, Inggris, Arab dan Bhs. Jawa pada
dan Jawa hari bahasa (28 Oktober)
Terlaksananya ekstra Pembinaan kesiswaan Ekstra kurikuler biologi √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
biologi club club yang diikuti 30
siswa semua kelas setiap
hari kamis dan jumat
Terlaksananya ekstra Pembinaan kesiswaan Ekstra math’s club yang √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
Math Club diikuti 30 siswa setiap hari
Selasa
Diperolehnya beberapa Pembinaan kesiswaan Mengikuti berbagai √ √ √
kejuaraan dalam olimpiade di tingkat
mengikuti berbagai Kabupaten dengan tarjet
olimpiade juara 3
Terlaksananya Pengembangan budaya Perpisahan (wisuda) siswa √
perpisahan siswa kelas dan lingkungan kelas XII dan pentas seni
Penangg Bulan
Sasaran Program Kegiatan ung
7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6
Jawab
XII dan pentas seni
Terlaksananya Penanaman karakter Peringatan hari Pahlawan √
peringatan hari 10 November
Pahlawan 10 November
Terlaksananya Penanaman karakter Peringatan hari ibu √
peringatan hari ibu
Terlaksananya pameran Pengembangan budaya Pameran produk karya √
produk karya siswa dan dan lingkungan siswa dan penampilan bakat
penampilan bakat
Memiliki peserta didik Pembinaan kesiswaan Penerimaan peserta didik √
kelas 1 (baru) yang baru yang memenuhi
memenuhi kualifikasi 90 kualifikasi 56 Orang
Orang
4. STANDAR PENDIDIN DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

Jumlah guru yang Pembinaan Pendidik Tugas belajar untuk 1 orang √


memenuhi kualifikasi dan Tenaga guru yang belum memenuhi
akademik (S1 / D4), 19 Kependidikan kualitas akademik
dari 21 orang
Jumlah guru yang Pembinaan Pendidik Kursus bahasa √ √
mengikuti dan Tenaga Inggris untuk 1 orang dari
pelatihan/kursus bahasa Kependidikan 19 orang guru
Inggris (1 orang dari 21
orang)
Jumlah guru yang sudah Pembianan Pendidik Sertifikasi profesi untuk 7 √
ikut sertifikasi profesi (7 dan Tenaga orang dari 21 orang guru
orang dari 21 orang) Kependidikan
Jumlah tenaga Pembinaan Pendidik Rekruitmen Tata usaha √
kependidikan sesuai dan Tenaga sebanyak 2 orang
kualifikasi (TU, Kependidikan
Pustakawan, UKS)
5. STANDAR SARANA DAN PRASARANA
Penangg Bulan
Sasaran Program Kegiatan ung
7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6
Jawab
Memiliki tempat cuci Pengembangan sarana Membuat tempat cuci √
tangan di depan dan prasarana tangan di depan /halaman
/halaman kelas ( 6 buah) kelas ( 2 buah)
Memiliki 7 unit LCD Pengembangan sarana Pembelian 2 unit LCD √
proyektor sebagai dan prasarana proyektor sebagai sarana
sarana pembelajaran. pembelajaran.
Memiliki buku catatan Pengembangan sarana Pembuatan buku catatan √
kesehatan peserta didik dan prasarana kesehatan peserta didik (6
(6 kelas dari 6 kelas) kelas dari 6 kelas)
Memiliki tempat sampah Pengembangan sarana Pembelian tempat sampah √
di setiap jamban dan prasarana diletakkan di empat jamban

(6 ruang dari 6 jamban)


Memiliki lemari atau Pengembangan sarana Pembelian lemari atau rak √
rak di ruang kelas ( 6 dan prasarana di ruang kelas ( 6 kelas dari
kelas dari 6 kelas) 6 kelas)
Memiliki alat olah raga Pengembangan sarana Pembelian alat olah raga √
dan kesenian dan prasarana berupa Peralatan Atletik
sebanyak 1 Unit dan alat
kesenian Hadrah sebanyak
1 Unit
Memiliki Lab dan Pengembangan sarana Pembangunan Lab Fisika
sarana Lab. Fisika dan dan prasarana dan Lab Biologi
Biologi sesuai
kebutuhan
Jumlah koleksi buku Pengembangan sarana Pembelian buku
perpustakaan 5000 dan prasarana perpustakaan sebanyak
judul 3000 eksplar judul
Jumlah koleksi buku Pengembangan sarana Pembelian literature √
perpustakaan yang dan prasarana berbahasa Inggris sebanyak
berbahasa Ingggris 20 20 judul
judul
Penangg Bulan
Sasaran Program Kegiatan ung
7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6
Jawab
Memiliki worksheet Pengembangan sarana Pembuatan worksheet √
sebagai salah satu dan prasarana sebagai sarana
sumber pembelajaran pembelajaran kelas 1 – 3
Memiliki loker sebanyak Pengembangan sarana Pembuatan/pembelian loke √
2 set untuk masing- dan prasarana r sebanyak 2 set untuk
masing kelas masing-masing kelas
Terlaksananya Pengembangan sarana Pengecatan ruang kelas X, √
pengecatan ruang kelas dan prasarana XI, dan XII
X, XI, dan XII
6. STANDAR PENGELOLAAN

Misi dikembangkan visi Pengembangan Workshop penyusunan √


Sekolah melalui manajemen Sekolah RKS
indikator visi
Memiliki RKS periode Pengembangan Workshop penyusunan √
4 tahunan manajemen Sekolah RKS
Sosialisakannya visi Pengembangan Workshop penyusunan √
misi dan program manajemen Sekolah RKS
Sekolahkepada
pemangku kepentingan
RKS dan RKT disetujui Pengembangan Workshop penyusunan √
oleh dewan guru dan manajemen Sekolah RKS
komite Sekolah
Evaluasi kinerja Pengembangan Evaluasi Diri √
Sekolahuntuk manajemen Sekolah Sekolahuntuk
meningkatnya hasil meningkatnya hasil
belajar siswa secara belajar siswa secara
berkelanjutan berkelanjutan

Memiliki Sistem Pengembangan Membeli atau memesan √


Informasi Manajemen manajemen Sekolah softwhare Sistem
untuk meningkatkan Informasi Manajemen
Penangg Bulan
Sasaran Program Kegiatan ung
7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6
Jawab
administrasi pendidikan
yang efektif, efisien dan
akuntabel
Peningkatan Pengembangan Pembinaan guru setiap √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
profesionalisme Pendidikan dan hari Jum’at pukul 13.00 –
pendidik dan tenaga Tenaga Kependidikan 15.00
kependidikan
Menilai kinerja pendidik Pengembangan Penilaian pendidik dalam √ √
melalui hasil raport Pendidikan dan bentuk rapor guru
semesteran Tenaga Kependidikan
Terlaksananya program Pengembangan budaya Kerjabakti dengan
kegiatan bersama Sekolah masyarakat sekitar
dengan masyarakat Sekolah
Terlaksananya Pengembangan budaya Pertemuan dengan orang √ √
pertemuan dengan orang Sekolah tua siswa sebanyak 4 kali
tua siswa sebanyak 4 dalam satu tahun
kali dalam satu tahun
Terlaksananya kegiatan Pengembangan budaya Famely Sport √
komite Sekolahuntuk Sekolah Gatering pada hari Sabtu
mendukung kegiatan
Sekolah
7. STANDAR PEMBIAYAAN
Memiliki donatur tetap Pengembangan Pertemuan dengan √ √
dari alumni sebanyak 5 manajemen Sekolah alumni yang berhasil
Orang dalam karier untuk
memaparkan program
Sekolahdan diharapkan ada
minimal 5 Orang menjadi
donator
Terlaksananya subsidi Pengembangan Pemberian subsidi silang √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
silang untuk siswa manajemen Sekolah untuk siswa kurang mampu
kurang mampu sebanyak 40 orang.
Penangg Bulan
Sasaran Program Kegiatan ung
7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6
Jawab
8. STANDAR PENILAIAN
Memiliki instrumen Pengembangan system Workshop system penilaian √
penilaian untuk penilaian
mengukur pencapaian
kompetensi peserta didik
Ditetapkannya KKM Pengembangan system Worksh system penilaian √
pada setiap mata penilaian
pelajaran di setiap kelas
Terlaksananya ulangan Pengembangan system Ulangan tengah semester I √
tengah semester I penilaian
Terlaksananya ulangan Pengembangan system Ulangan tengah semester II √
tengah semester I penilaian
Terlaksananya ulangan Pengembangan system Ulangan akhir semester √
akhir semester penilaian
Terlaksananya ulangan Pengembangan system Ulangan kenaikan kelas √
kenaikan kelas penilaian
Terlaksananya Ujian Pengembangan system Ujian Sekolah √
Sekolah penilaian
Terlaksananya Ujian Pengembangan system Ujian Nasional √
Nasional penilaian
BAB V
RENCANA KEGIATAN DAN ANGGARAN SEKOLAH (RKAS)
PERKIRAAN SUMBER PENDANAAN
SMAIT BUAHATI ISLAMIC SCHOOL JAKARTA
TAHUN 2023/2024 S.D 2027/2028

No. Sumber Dana/Uraian 2018/2019 2019/2020 2020/2021 2021/2022


A RENCANA PENDAPATAN
1 Iuran Rutin (SPP) 190.800.000 204.000.000 216.000.000 228.000.000
2 Dana APBN (BOS PUSAT) 222.600.000 238.000.000 252.000.000 266.000.000
Jumlah Dana 421.350.000 450.500.000 477.000.000 503.500.000

B RENCANA PENGELUARAN
Pemb. Gaji dan Tunjangan Guru 129.628.000 143.556.000 155.200.000 183.556.000
Gaji dan Tunjangan Pegawai Tidak Tetap 25.400.000 30.024.000 30.054.000 40.024.000
Pengembangan Guru dan Tenaga Kependidikan 11.000.000 25.660.000 10.000.000 32.000.000
Kegiatan Pembelajaran 37.782.000 37.782.000 42.000.000 18.000.000
Kegiatan Kesiswaan 17.500.000 16.249.500 12.000.000 18.500.000
Operasional Perkantoran / Alat Tulis Kantor (ATK) 23.500.000 14.377.950 10.800.000 12.000.000
Bahan Habis Pakai 25.368.000 17.000.000 16.000.000 29.800.000
Alat Habis Pakai 15.300.000 15.000.000 19.000.000 29.000.000
Kegiatan Rapat 12.300.000 16.000.000 17.000.000 27.100.000
Transport dan Perjalanan Dinas 12.000.000 12.000.000 12.000.000 18.000.000
Penggandaan Soal Ulangan dan Ujian 21.350.000 14.400.000 18.000.000 16.000.000
Langganan Daya dan Jasa 27.600.000 19.500.000 27.600.000 16.270.000
Pemeliharaan Sarana dan Prasarana 26.502.000 20.000.000 34.900.250 15.000.000
Rehabilitasi Ruang Belajar 16.540.000 32.500.000 34.100.000 25.000.000
Lainnya 19.580.000 36.450.550 38.345.750 23.250.000
Jumlah Dana 421.350.000 450.500.000 477.000.000 503.500.000

Muncar, 16 Juli 2018


Komite Madrasah Kepala Sekolah

M. Yasin Sidiq, S.Pd Saifulloh Hubaidi, SH, M.Pd


BAB VI

PENUTUP

A. Kesimpulan

1. Rencana Kerja Sekolah (RKS) disusun dengan berbasis data yang diperoleh dari Evaluasi
Diri Sekolah (EDS) untuk kurun waktu 4 tahun ke depan.

2. Pada implementasinya disusun rencana kerja tahunan (RKT) beserta Rencana Kerja dan
Anggaran Sekolah (RKAS)

3. Rencana kerja Sekolah mencakup 8 standar nasional, yaitu standar isi, standar proses,
standar kompetensi lulusan, standa pendidik dan tenaga kependidikan, standar sarana dan
sarana, standar pengelolaan, dan standar penilaian.

B. Saran

1. Untuk menjamin keterlaksanaan Rencana Kerja Sekolah dan RKT beserta RKAS
diharapkan data awal yang diperoleh dari Evaluasi Diri Sekolah (EDS) harus akurat,
artinya EDS harus diisi seperti kondisi sesungguhnya dan gunakan prinsip tidak ada
dusta.

2. Rencana Kerja Sekolah (RKS) yang ditindaklanjuti Rencana Kerja dan Anggaran
Sekolah (RKAS) yang didalamnya memuat Rencana Kerja Tahunan (RKT), baru
tersusun untuk tahun pertama. Diharapkan setelah masuk tahun kedua, Tim Pengembang
Sekolah segera menyusun Rencana Kerja Tahunan dan Rencana Kerja dan Anggaran
Sekolah (RKAS) untuk tahun kedua.

3. Pengembangan tujuan Sekolah untuk empat tahun kedepan yang mencakup standar isi,
standar proses, standar kompetensi lulusan, standar pendidik dan tenaga kependidikan,
standar sarana dan prasarana, standar pengelolan, standar pembiayaan dan standar
penilaian memiliki memadukan kondisi Sekolah awal tahun penyusun RKS dengan visi
dan misi Sekolah.

Anda mungkin juga menyukai