Anda di halaman 1dari 7

CLINICAL PATHWAY PENYAKIT DALAM

RS SAMARINDA MEDIKA CITRA


DIARE AKUT

No. RM : …………
Nama Pasien : ……………………… BB : ………Kg
Jenis Kelamin : ………………………. TB : ………cm
Tanggal Lahir : ………………………. Tgl.Masuk : …………. Jam : ………..
Diagnosa Masuk RS : ………………………. Tgl.Keluar : …………. Jam : ………..
Penyakit Utama : ………………………. Kode ICD Lama Rawat : ……….Hari
Penyakit Penyerta : ………………………. Kode ICD : …………. Rencana Rawat
Komplikasi : ………………………. Kode ICD : …………. R. Rawat/ kelas : ……./…….
Tindakan : ………………………. Kode ICD : …………. Rujukan : Ya / Tidak
………………………. Kode ICD : ………….
Dietary Counseling and
Surveillance Kode ICD :

HARI PENYAKIT
1 2 3 4 5 6 7
KEGIATAN URAIAN KEGIATAN KETERANGAN
HARI RAWAT
1 2 3 4 5 6 7
1. ASESMEN AWAL
Dokter IGD Pasien masuk melalui IGD
Dokter Spesialis
 Lama berlangsungnya diare, frekuensi diare sehari, warna feses, adakah lendir
atau lendir darah dalam feses
 Adakah muntah, rasa haus, rewel, anak lemah, kesadaran menurun, kapan
ASESMEN AWAL MEDIS buang air kecil terakhir, demam, sesak nafas, kejang, perut kembung
Pasien masuk melalui RJ
 Jumlah cairan yang masuk selama diare
 Jenis makanan dan minuman yang dimakan/minum selama diare
 Apakah mengkonsumsi makanan minuman yang tidak biasa
 Apakah terdapat penderita diare disekitarnya
 Bagaimana dengan sumber air minum

ASESMEN AWAL KEPERAWATAN

 Darah Lengkap
2. LABORATORIUM  Feses lengkap
 Elektrolit
 Analisa gas darah bila perlu pada dehidarsi berat yang mengalami asidosis
Varian
-
3. RADIOLOGI/IMAGING
PENYAKIT DALAM DAN DOKTER ANAK
4. KONSULTASI
5. ASESMEN LANJUTAN
Dokter DPJP Visite harian/ Follow up
a. ASESMEN MEDIS Dokter non DPJP/dr. Ruangan Atas Indikasi/ Emergency
b. ASESMEN
Perawat Penanggung Jawab
KEPERAWATAN

c. ASESMEN GIZI Tenaga Gizi (Nutrisionis/Dietisien)

Telaah Resep
d. ASESMEN FARMASI
Rekonsiliasi Obat
6. DIAGNOSIS
 Diare akut tanpa dehidrasi : Tidak ditemukan tanda utama maupun tambahan,
kehilangan cairan tubuh < 5%BB. KU baik sadar, UUB tak cekung, mukosa
a. DIAGNOSIS MEDIS mulut dan bibir basah, turgor baik atau cukup, bising usus normal, akral hangat
 Diare akut dengan dehidrasi ringan /sedang : Kehilangan cairan 5-10% BB,
terdapat 2 tanda utama ditambah 2 atau lebih tanda tambahan. KU gelisah atau
cengeng. Turgor kurang, akral masih hangat
 Diare akut dengan dehidrasi berat : kehilangan cairan >10% BB, terdapat 2
tanda utama ditambah 2 atau lebih tanda tambahan. KU letargi atau koma,
UUB sangat cekung, mata sangat cekung, mukosa mulut dan bibir 116 kering.
Turgor sangat kurang akral dingin

.
b. DIAGNOSIS KEPERAWATAN

.
c. DIAGNOSIS GIZI

Informasi tentang aktivitas yang dapat dilakukan sesuai dengan tingkat kondisi
Pasien
Terapi yang diberikan meliputi kegunaan obat, dosis dan efek samping Program pendidikan pasien dan
7. DISCHARGE PLANNING
Edukasi hygiene lingkungan : jamban yg bersih, selalu memasak makanan dan keluarga
minuman dan hygiene pribadi : cuci tangan sebelum makan atau memberikan
makanan

Edukasi : ASI tetap diberikan, makanan sapihan, imunisasi rotavirus bila ada dan
masih dalam usia < 6 bulan, imunisasi campak

8. EDUKASI TERINTEGRASI
a. EDUKASI/ INFORMASI Penjelasan Diagnosis Oleh semua pemberi asuhan
MEDIS berdasarkan kebutuhan dan juga
berdasarkan Discharge Planning.

Pengisian formulir informasi dan


edukasi terintegrasi oleh pasien
dan atau keluarga

Edukasi gizi dapat dilakukan saat


Rencana terapi awal masuk pada hari 1 atau hari
ke 2

Meningkatkan kepatuhan pasien


meminum/menggunakan obat

Di DTT Keluarga/Pasien
Informed Consent
b. EDUKASI & KONSELING
GIZI

c. EDUKASI KEPERAWATAN

Informasi Obat
d. EDUKASI FARMASI Konseling Obat
PENGISIAN FORMULIR INFORMASI
DAN EDUKASI TERINTEGRASI Lembar Edukasi Terintegrasi

9 . TERAPI/ MEDIKAMENTOSA -
a. INJEKSI
Profilaksis
RL
b. CAIRAN INFUS Varian
Metronidazol 10 Mg/kg
Probiotik
c. OBAT ORAL Zinc 1x20 mg > 6 bulan
Zinc 1x 10 mg < 6 bulan
Varian
10. TATA LAKSANA/INTERVENSI
a. TATA
LAKSANA/INTERVENSI
MEDIS

b.TATA
LAKSANA/INTERVENSI
KEPERAWATAN
c.TATA
LAKSANA/INTERVENSI GIZI
d.TATA
LAKSANA/INTERVENSI
FARMASI
11. MONITORING & EVALUASI Monitor perkembangan pasien
Asesmen Ulang & Review Verifikasi Rencana Asuhan
a. DOKTER DPJP

b. KEPERAWATAN

c. GIZI

d. FARMASI

12. MOBILISASI / REHABILITASI Tahapan mobilisasi sesuai


a. MEDIS kondisi pasien
b. KEPERAWATAN
c. FISIOTERAPI
13. OUTCOME/HASIL
Dehidrasi Teratasi
a. MEDIS BAB Kurang dari 3X Sehari dengan Ampas+

b. KEPERAWATAN

c. GIZI

d. FARMASI
Umum; Hemodinamik stabil, Intake baik Status pasien/tanda vital sesuai
14. KRITERIA PULANG Khusus; dengan PPK
Varian
Resume Medis dan Keperawatan
15. RENCANA PULANG / Pasien membawa Resume
EDUKASI PELAYANAN Penjelasan diberikan sesuai dengan keadaan umum pasien Perawatan/ Surat Rujukan/ Surat
LANJUTAN Kontrol/Homecare saat pulang.
Surat pengantar control

VARIAN

- -
Dokter Penanggung Jawab Pelayanan Perawat Penanggung Jawab Pelaksana Verivikasi

( ) ( ) ( )

Keterangan :
Yang harus dilakukan
Bisa atau tidak
√ Bila sudah dilakukan

Anda mungkin juga menyukai