Anda di halaman 1dari 4

NAMA : Rizky Abrar Damanik

NIM : 2203132029
KELAS : Reg C20

UAS IT DEUTSCHUNTERRICHT
1. Apakah yang dimaksud informasi Teknologi, jelaskan secara etimologi! (10)

= Secara etimologis, kata teknologi berasal dari dua kata yaitu techno yang berarti
seni, dan logia (logos) yang berarti ilmu, teori. Secara etimologi, informasi berasal
dari bahasa Perancis informacion yang memiliki arti konsep, ide, atau garis besar.

Teknologi Informasi dilihat dari kata penyusunnya adalah teknologi dan


informasi.Secara mudahnya teknologi informasi adalah hasil rekayasa manusia
terhadap proses penyampaian informasi dari bagian pengirim ke penerima
sehingga pengiriman informasi tersebut akan: - lebih cepat - lebih luas sebarannya,
dan - lebih lama penyimpanannya.

2. Jelaskan maksud dan tujuan matakuliah IT dalam Pembelajaran Bahasa


Jerman! (20 poin)
= Dengan adanya IT dalam PBM Bahasa jerman ini tidak lah sulit. Dikarenakan sudah
banyak teknologi yang mudah untuk diakses oleh banyak orang untuk mencari
pembahasan materi berupa video, melalui aplikasi. Mata pelajaran bahasa Jerman
merupakan mata pelajaran yang mengembangkan keterampilan berkomunikasi lisan
dan tulisan untuk memahami dan mengungkapkan informasi, pikiran, perasaan, serta
mengembangkan ilmu pengetahuan, teknologi dan budaya. Tujuan dari pembelajaran
bahasa Jerman adalah agar peserta didik berkembang dalam beberapa hal. Yaitu
kemampuan mendengarkan, berbicara, membaca dan menulis secara baik.
berbicara secara sederhana tapi efektif dalam berbagai konteks untuk menyampaikan
informasi, pikiran dan perasaan, serta menjalin hubungan sosial dalam bentuk
kegiatan yang beragam, interaktif dan menyenangkan . membaca dari berbagai bentuk
teks tulis pendek sederhana dan merespon dalam bentuk kegiatan yang beragam dan
menyenangkan. menulis kreatif meskipun pendek sederhana berbagai bentuk teks
untuk menyampaikan informasi, mengungkapkan pikiran dan perasaan. menghayati
dan menghargai karya sastra dan kemampuan untuk berdiskusi dan menganalisis teks
secara kritis. Pengajar harus menciptakan variasi interaksi belajar mengajar selama
proses pembelajaran. Untuk itu pengajar harus menggunakan berbagai metode
pembelajaran yang juga dapat digunakan untuk menciptakan berbagai kegiatan yang
harus dialami oleh pembelajar, baik secara kelompok maupun individual. Dengan cara
tersebut pembelajar juga dapat mengalami proses pembelajaran dan mereka juga
dapat mendapatkan hasil dari belajarnya.
3. Jelaskan jenis media atau alat yang dapat digunakan dalam IT beserta contoh?
(15 poin)

= 1. Teknologi cetak adalah cara untuk menghasilkan atau menyampai kan materi,
seperti buku dan materi visual statis terutama melalui proses percetakan mekanis atau
fotografis. Kelompok media hasil teknologi cetak meliputi teks, grafik, foto atau
representasi fotografik dan reproduksi.
2. Teknologi audiovisual cara menghasilkan atau menyampaikan ma ter, dengan
menggunakan mesin-mesin mekanis dan elektronik untuk menyajikan pesan-pesan
audio dan visual. Pengajaran melalui audio visual jelas bercirikan pemakaian
perangkat keras selama proses belajar, seperti mesin proyektor film, tape, recorder,
dan proyektor visual yang lebar.
3. Teknologi berbasis computer merupakan cara menghasilkan atau me nyampaikan
materi dengan menggunakan sumber-sumber yang berbasis mikroprosesor. Seperti :
Computer assisted dan drills and practice.
4. Teknologi gabungan adalah cara untuk menghasilkan dan menyam paikan materi
yang menggabungkan pemakaian beberapa bentuk media yang dikendalikan oleh
komputer. Perpaduan beberapa jenis teknologi ini dianggap teknik yang paling
canggih apabila dikendalikan oleh komputer yang memiliki kemampuan yang hebat
seperti jumlah random access mem ory yang besar, hard disk yang besar, dan monitor
yang beresolusi tinggi ditambah dengan periperal (alat-alat tambahan seperti
videodisc player perangkat keras untuk bergabung dalam satu jaringan, dan sistem
audio).

4. Jelaskan deskripsi dan fungsi beserta contoh 3 aplikasi pembelajaran yang


dapat digunakan dalam PBM bahasa Jerman dan dalam kompetensi bahasa
apa? (30 poin)

= Aplikasi yang dapat digunakan dalam PBM Bahasa Jerman

1) . Aplikasi yang dibutuhkan yaitu Hot Potatoes yang merupakan tool untuk
membuat bank soal. Program Hot Potatoes terdiri atas enam program yang
dapat digunakan untuk membuat materi pengajaran secara interaktif berbasis
web.
2) Mahasiswa membuat suatu presentasi tentang suatu tema dalam bahasa
Jerman. Aplikasi yang dibutuhkan yaitu Jamboard. Jamboard membuat
pembelajaran dapat dilihat dan diakses oleh semua kolaborator selama sesi
Jam. Selain itu, Anda dapat mempresentasikan Jam secara real time melalui
Meet dengan mudah,
3) Dan aplikasi yang dibutuhkan selanjutnya yaitu melalui aplikasi Genially
karena pada aplikasi ini sudah dilengkapi dengan fitur gambar dan audio.
Sehingga saat membuat soal sudah bisa dimasukkan beberapa gambar.
5. Bagaimana menilai atau mengevaluasi media vidio dan internet dalam PBM?
Berikan kriteria dan Contoh !(15)

= Adapun kreteria cara menilai atau mengevaluasi media video dan intranet dalam
proses belajar mengajar ialah :

1) Ketepatannya dengan tujuan pengajaran. Media pengajaran yang dipilih atas dasar
tujuan- tujuan instruksional yang telah di tetapkan.

2) Dukungan terhadap isi bahan pelajaran. Bahan pelajaran yang sifatnya fakta,
peinsip, konsep dan generalisasi sangat memerlukan bantuan media agarlebih mudah
dipahami siswa.

3) Kemudahan memperoleh media. Media yang digunakan mudah diperoleh, mudah


dibuat oleh guru pada waktu mengajar

4) Ketrampilan guru dalam menggunakannya. Diharapkan guru dapat berinteraksi


dengan siswa pada waktu menggunakan media tersebut.

5) Tersedia waktu untuk menggunakannya. Media bermanafaat bagi siswa selama


pengajaran berlangsung.

6) Sesuai dengan taraf berpikir siswa. Sehingga makna yang terkandung di dalamnya
dapat dipahami oleh siswa.
Contoh media pembelajaran nya terdapat dalam media audiovisual sebagai bentuk
video dan internet.

Media Audio Visual

media pembelajaran audio visual merupakan media yang mampu menampilkan suara
dan gambar. Ditinjau dari karakteristiknya media audio visual dibedakan menjadi 2
yaitu madia audio visual diam, dan media audio visual gerak. Berikut penjelasannya:

a. Media audiovisual diam. Berupa TV diam, film rangkai bersuara, halaman


bersuara, buku bersuara.

b. Media audio visual gerak. Berupa film TV, TV, film bersuara, gambar bersuara,
dan lain-lain.

Anda mungkin juga menyukai