Anda di halaman 1dari 20

PEMERINTAH KABUPATEN LAHAT

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT


Jalan Letjen. Harun Sohar I No. 28 Lahat, Telp: (0731) 321785, E-mail: rsud_lahat@yahoo.co.id

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT


NOMOR : 445.1/ /KEP/RSUD/2023

TENTANG

PEMBERLAKUAN PEDOMAN MANAJEMEN LINEN


DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatan mutu pelayanan Rumah Sakit Umum
Daerah Lahat, maka diperlukan adanya Pedoman Manajemen Linen.
b. bahwa agar tujuan pemutusan mata rantai penularan infeksi di
Rumah Sakit Umum Daerah Lahat dapat terlaksana dengan baik,
perlu adanya kebijakan Direktur RSUD Lahat Tentang
Pemberlakuan Pedoman Manajemen Linen di Rumah Sakit
Umum Daerah Lahat
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam
butir a dan b, perlu di tetapkan dengan keputusan Direktur Rumah
Sakit Umum Daerah Lahat.

Mengingat : 1. Undang - undang No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan


2. Undang - undang No. 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
3. Permenkes No. 1673 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Tempat
Pencucian Linen (Laundry) Rumah Sakit
4. Surat keputusan Direktur RSUD Lahat No. 445.1/
/KEP/RSUD/2023 tentang Kebijakan Unit Kerja Laundry

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD LAHAT TENTANG


PEMBERLAKUAN PEDOMAN MANAJEMEN LINEN.

PERTAMA : Pedoman Manajemen Linen di Rumah Sakit Umum Daerah Lahat


sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini.
KEDUA : Pedoman Manajemen Linen ini digunakan sebagai acuan di
lingkungan Rumah Sakit Umum Daerah Lahat.
KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan
apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan
perbaikan/perubahan sebagaiman mestinya.

Ditetapkan : di Lahat
Pada tanggal : Februari 2023

DIREKTUR
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

dr. Hj. Erlinda, M.Kes


NIP. 196602172006042006
PEMERINTAH KABUPATEN LAHAT
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT
Jalan Letjen. Harun Sohar I No. 28 Lahat, Telp: (0731) 321785, E-mail: rsud_lahat@yahoo.co.id

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT


NOMOR : 445.1/ /KEP/RSUD/2023

TENTANG

KEBIJAKAN UNIT KERJA LAUNDRY


DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatan mutu pelayanan Rumah Sakit


Umum Daerah Lahat, maka diperlukan penyelenggaraan pelayanan
yang profesional dan bermutu tinggi dengan mengutamakan
keselamatan dan pelayanan yang berfokus kepada pasien.
b. bahwa pelayanan pencegahan dan pengendalian infeksi rumah sakit
merupakan bagian dari pelayanan kesehatan mengutamakan
pelayanan yang aman dan memberikan perlindungan dari resiko
infeksi terkait dengan pelayanan kesehatan.
c. bahwa dalam pelayanan yang aman yang memberikan perlindungan
dari resiko infeksi terkait dengan pelayanan kesehatan termasuk
pengelolaan linen yang meminimalisasi resiko penularan infeksi.
d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana huruf ‘’a”, “b”, dan
“c” dalam mewujudkan pelayanan yang aman dan bermutu tinggi,
perlu membentuk Keputusan Direktur RSUD Lahat tentang
Kebijakan Unit Kerja Laundry di RSUD Lahat.

Mengingat : 1. Undang - undang No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan


2. Undang - undang No. 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
3. Permenkes No. 1673 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Tempat
Pencucian Linen (Laundry) Rumah Sakit
4. Surat keputusan Direktur RSUD Lahat No. 445.1/
/KEP/RSUD/2023 tentang Kebijakan Unit Kerja Laundry
MEMUTUSKAN

Menetapkan :

KESATU : Keputusan Direktur RSUD Lahat tentang kebijakan Unit Kerja Laundry
di RSUD Lahat.
KEDUA : Kebijakan tentang Kebijakan Unit Kerja Laundry ini dievaluasi setiap 2
tahun sekali
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal di tetapkan dengan ketentuan
apabila ternyata terdapat kekeliruan akan diadakan perubahan dan
perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan : di Lahat
Pada tanggal : Februari 2023

DIREKTUR
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

dr. Hj. Erlinda, M.Kes


NIP. 196602172006042006
PEMERINTAH KABUPATEN LAHAT
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT
Jalan Letjen. Harun Sohar I No. 28 Lahat, Telp: (0731) 321785, E-mail: rsud_lahat@yahoo.co.id

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT


NOMOR : 445.1/ /KEP/RSUD/2023

TENTANG4

PEMBERLAKUAN PANDUAN UNIT KERJA LAUNDRY


DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatan mutu pelayanan Rumah Sakit


Umum Daerah Lahat, maka diperlukan adanya panduan Unit Kerja
Laundry.
b. bahwa agar tujuan pemutusan mata rantai penularan infeksi di
Rumah Sakit Umum Daerah Lahat dapat terlaksana dengan baik,
perlu adanya kebijakan Direktur RSUD Lahat tentang
Pemberlakuan Panduan Unit Kerja Laundry di Rumah Sakit Umum
Daerah Lahat.
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam
butir a dan b, perlu di tetapkan dengan keputusan Direktur Rumah
Sakit Umum Daerah Lahat.
Mengingat : 1. Undang - undang No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
2. Undang - undang No. 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
3. Permenkes No. 1673 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Tempat
Pencucian Linen (Laundry) Rumah Sakit
4. Surat keputusan Direktur RSUD Lahat No. 445.1/
/KEP/RSUD/2023 tentang Kebijakan Unit Kerja Laundry

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD LAHAT TENTANG PEMBERLAKUAN


PANDUAN UNIT KERJA LAUNDRY.

PERTAMA : Panduan Unit Kerja Laundry di Rumah Sakit Umum Daerah Lahat
sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini.

KEDUA : Panduan Unit Kerja Laundry ini digunakan sebagai acuan di lingkungan
Rumah Sakit Umum Daerah Lahat.

KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan perbaikan/perubahan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan : di Lahat
Pada tanggal : Februari 2023

DIREKTUR
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

dr. Hj. Erlinda, M.Kes


NIP. 196602172006042006

PEMERINTAH KABUPATEN LAHAT


RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT
Jalan Letjen. Harun Sohar I No. 28 Lahat, Telp: (0731) 321785, E-mail: rsud_lahat@yahoo.co.id

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT


NOMOR : 445.1/ /KEP/RSUD/2023

TENTANG

KEBIJAKAN MANAJEMEN PENGELOLAAN LINEN


DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatan mutu pelayanan Rumah Sakit


Umum Daerah Lahat, maka diperlukan penyelenggaraan pelayanan
yang profesional dan bermutu tinggi dengan mengutamakan
keselamatan dan pelayanan yang berfokus kepada pasien.
b. bahwa pelayanan pencegahan dan pengendalian infeksi rumah sakit
merupakan bagian dari pelayanan kesehatan mengutamakan
pelayanan yang aman dan memberikan perlindungan dari resiko
infeksi terkait dengan pelayanan kesehatan.
c. bahwa dalam pelayanan yang aman yang memberikan perlindungan
dari resiko infeksi terkait dengan pelayanan kesehatan termasuk
pengelolaan linen yang meminimalisasi resiko penularan infeksi.
d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana huruf ‘’a”, “b”, dan
“c” dalam mewujudkan pelayanan yang aman dan bermutu tinggi,
perlu membentuk Keputusan Direktur RSUD Lahat tentang
Kebijakan Manajemen Pengelolaan Linen di RSUD Lahat.

Mengingat : 1. Undang - undang No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan


2. Undang - undang No. 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
3. Permenkes No. 1673 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Tempat
Pencucian Linen (Laundry) Rumah Sakit
4. Surat keputusan Direktur RSUD Lahat No. 445.1/
/KEP/RSUD/2023 tentang Kebijakan Unit Kerja Laundry

MEMUTUSKAN
Menetapkan :

KESATU : Keputusan Direktur RSUD Lahat tentang kebijakan Manajemen


Pengelolaan Linen di RSUD Lahat.
KEDUA : Kebijakan tentang Kebijakan Manajemen Pengelolaan Linen ini
dievaluasi setiap 2 tahun sekali
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal di tetapkan dengan ketentuan
apabila ternyata terdapat kekeliruan akan diadakan perubahan dan
perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan : di Lahat
Pada tanggal : Februari 2023

DIREKTUR
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

dr. Hj. Erlinda, M.Kes


NIP. 196602172006042006
LAMPIRAN : Keputusan Direktur RSUD Lahat
Nomor : 445.1/ /KEP/RSUD/2023
Tanggal : Februari 2023

KEBIJAKAN MANAJEMEN PENGELOLAAN LINEN


RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

I. KEBIJAKAN UMUM
a. Pengadaan linen harus memenuhi kriteria dari bahan yang kuat, menyerap air,
tidak terlalu tipis dan mudah di cuci, tahan pada suhu air 100 ̊ C
b. Kegiatan Laundry harus dilaksanakan pada ruangan-ruangan yang terpisah sesuai
kegunaan yaitu ruang linen kotor, ruang linen bersih, ruang untuk perlengkapan
kebersihan, ruang perlengkapan cuci, ruang kereta linen, kamar mandi dan ruang
peniris atau pengeringan untuk alat-alat termasuk linen.
c. Pengangkutan linen menggunakan kereta dorong yang berbeda dan tertutup antara
linen bersih dan linen kotor.
d. Kantong pembungkus linen bersih harus dibedakan dengan kantong yang
digunakan untuk membungkus linen kotor.
e. Kereta dorong harus dicuci dengan disinfektan setelah digunakan mengangkut
linen kotor.
f. Waktu pengangkutan linen bersih dan kotor tidak boleh dilakukan bersamaan.
g. Linen bersih diangkut dengan kereta dorong yang berbeda.
h. Petugas yang bekerja dalam pengelolaan laundry linen harus menggunakan
pakaian kerja khusus, alat pelindung diri dan dilakukan pemeriksaan kesehatan
secara berkala, serta telah memperoleh imunisasi hepatitis B.

II. KEBIJAKAN KHUSUS


A. Pengorganisasian
1. Pengelolaan linen dilaksanakan secara terpusat di Unit Laundry RSUD Lahat
2. Unit Laundry dipimpin oleh Kepala Unit Laundry
3. Dalam melaksanakan tugasnya, Kepala Unit Laundry dibantu oleh :
a. Penanggung jawab pengambilan linen kotor dan pendistribusian linen
b. Penanggung jawab pencucian
c. Penanggung jawab pengeringan
d. Penanggung jawab penstrikaan, pelipatan dan penyimpanan
B. Ruang lingkup
Ruang lingkup kegiatan pokok Unit Laundry meliputi sebagai berikut :
1. Proses pengambilan Linen Kotor dan Pendistribusian Linen
2. Proses Pencucian Linen
3. Proses Pengeingan Linen
4. Proses Penyetrikaan, Pelipatan Penyimpanan Linen Bersih
C. Zona / area laundry :
1. Area kotor dilakukan proses
a. Penerimaan linen kotor
b. Penimbangan
c. Pemisahan (linen infeksi dan non infeksi)
d. Pencucian
e. Pengeringan
2. Area Bersih dilakukan proses :
a. Pengeringan
b. Penyetrikaan
c. Pelipatan
d. Penyimpanan
3. Area Distribusi dilakukan proses :
a. Pendistribusian linen bersih
b. Untuk kegiatan administrasi laundy
D. Jenis linen
1. Perlak
2. Sarung bantal
3. Bed cover
4. Selimut
5. Kain penyekat / scherm
6. Taplak
7. Baju pasien
8. Baju petugas
9. Baju operasi
10. Macam-macam Doek
11. Handuk pasien
12. Dll
E. Bahan Cucian
Bahan pencucian pada Unit Laundry menggunakan bahan pencucian kimiawi
dengan komposisi dan kadar tertentu agar tidak merusak bahan yang dicuci/linen
mesin cuci, kulit petugas yang melaksanakan dan limbah buangannya tidak
merusak lingkungan
Bahan kimia yang dipakai secara umum terdiri dari :
1. Alkali
Mempunyai peran peningkat fungsi atau peran deterjen dan emulsifier serta
membuka pori dari linen
2. Deterjen : sabun pencuci
Mempunyai peran menghilangkan kotoran yang bersifat asam secara global
3. Emulsifier
Mempunyai peran untuk mengemulsi kotoran yang berbentuk minyak dan
lemak
4. Bleach / pemutih
Mengangkat kotoran/noda, mencemerlangkan linen dan bertindak sebagai
desinfektan, baik pada linen yang berwarna, dan yang putih
5. Sour / penetral
Menetralkan sisa dari bahan kimia pemutih sehingga pH-nya menjadi 7 atau
netral
6. Softener
Melembutkan linen. Digunakan pada proses akhir pencucian
F. Penatalaksana Linen
1. Kualifikasi Linen :
a. Linen bersih
b. Linen kotor infeksius adalah linen kotor bekas pakai pasien dengan
penyakit menular dan terkontaminasi dengan darah atau cairan tubuh.
c. Linen kotor ternoda
d. Linen steril
e. Linen kotor non infeksius adalah Linen kotor yang berasal dari ruangan
administrasi, apotik, ruang tunggu dan ruang perawat yang bukan penyakit
menular

G. Hal-hal yang direkomendasikan pada petugas pengelolaan linen baik di


ruangan maupun di laundry adalah menerapkan kewaspadaan standar :
1. Cuci tangan sebelum dan sesudah melakukan tindakan
2. Gunakan alat pelindung diri
 Tutup kepala
 Masker bisa
 Pelindung mata (bila perlu)
 Sarung tangan rumah tangga heavy duty
 Apron kedap air
 Sepatu boot
3. Kereta dorong linen kotor dan linen bersih harus terpisah
4. Kereta dorong linen kotor di cuci setiap hari
III. PEMBINAAN, PENGAWASAN
a. Pembinaan dan pengawasan tertinggi dilakukan oleh Dewan Direksi RSUD Lahat
melalui Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi Rumah Sakit (PPIRS).
b. Pembinaan dapat dilaksanakan antara lain melalui pelatihan, bimbingan teknis,
konsultasi dan lain-lain.
c. Pengawasan dilaksanakan dua macam, yakni pengawasan internal, yang
dilakukan oleh atasan langsung satuan kerja/instalasi terkait di lingkungan RSUD
Lahat,dan pengawasan eksternal, yang dilakukan oleh Komite dan Tim
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi Rumah Sakit.

IV. PENUTUP
Demikian kebijakan ini disusun agar program pencegahan dan pengendalian infeksi
rumah sakit di RSUD Lahat dapat diselenggarakan dengan baik dan secara bermakna
menekan angka kejadian infeksi rumah sakit / nosokomial di RSUD Lahat.

Ditetapkan : di Lahat
Pada tanggal : Februari 2023

DIREKTUR
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

dr. Hj. Erlinda, M.Kes


NIP. 196602172006042006
PEMERINTAH KABUPATEN LAHAT
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT
Jalan Letjen. Harun Sohar I No. 28 Lahat, Telp: (0731) 321785, E-mail: rsud_lahat@yahoo.co.id

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT


NOMOR : 445.1/ /KEP/RSUD/2023

TENTANG

PEMBERLAKUAN PANDUAN PENGELOLAAN LINEN LAUNDRY


DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatan mutu pelayanan Rumah Sakit


Umum Daerah Lahat, maka diperlukan adanya panduan Pengelolaan
Linen Laundry.
b. bahwa agar tujuan pemutusan mata rantai penularan infeksi di
Rumah Sakit Umum Daerah Lahat dapat terlaksana dengan baik,
perlu adanya kebijakan Direktur RSUD Lahat tentang Pemberlakuan
Panduan Pengelolaan Linen Laundry di Rumah Sakit Umum Daerah
Lahat.
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam butir
a dan b, perlu di tetapkan dengan keputusan Direktur Rumah Sakit
Umum Daerah Lahat.

Mengingat : 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1144/


Menkes/ Per/ VIII/ 2010 tentang Organisasi Dan Tata Kerja Di
Lingkungan Departemen Kesehatan
2. SK Menkes RI nomor 270/ Menkes/ SK/ III/ 2007 tentang
pedoman Manajerial Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di RS dan
Fasilitas Pelayanan Kesehatan Lainnya
3. Keputusan Menkes RI No. 129/ Menkes/ SK/ II/ 2008 tentang
Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit
4. Surat Edaran Direktur Jendral Bina Pelayanan Medik Nomor
HK.03.01/ III/ 3744/ 08 tentang Pembentukan Komite dan Tim
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi di Rumah Sakit.
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD LAHAT TENTANG


PEMBERLAKUAN PEDOMAN PENGORGANISASIAN UNIT
KERJA LAUNDRY.
PERTAMA : Pemberlakuan Pedoman Pengorganisasian Unit Laundry di Rumah Sakit
Umum Daerah Lahat sebagaimana tercantum dalam Lampiran
Keputusan ini.
KEDUA : Pemberlakuan Pedoman Pengorganisasian Unit Laundry ini di gunakan
sebagai acuan di lingkungan Rumah Sakit Umum Daerah Lahat
KETIGA : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal di tetapkan dengan ketentuan
apabila ternyata terdapat kekeliruan akan diadakan perubahan dan
perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan : di Lahat
Pada tanggal : Februari 2023

DIREKTUR
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

dr. Hj. Erlinda, M.Kes


NIP. 196602172006042006
PEMERINTAH KABUPATEN LAHAT
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT
Jalan Letjen. Harun Sohar I No. 28 Lahat, Telp: (0731) 321785, E-mail: rsud_lahat@yahoo.co.id

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT


NOMOR : 445.1/ /KEP/RSUD/2023

TENTANG

PEMBERLAKUAN STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL (SPO)


PENGELOLAAN LINEN LAUNDRY
DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatan mutu pelayanan Rumah Sakit


Umum Daerah Lahat, maka diperlukan adanya Standar Prosedur
Operasional (SPO) Pengelolaan Linen Laundry
b. bahwa agar tujuan Sterilisasi di Rumah Sakit Umum Daerah Lahat
dapat terlaksana dengan baik, perlu adanya kebijakan Direktur
RSUD Lahat tentang Pemberlakuan Standar Prosedur Operasional
(SPO) Pengelolaan Linen Laundry di Rumah Sakit Umum Daerah
Lahat.
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam
butir a dan b, perlu di tetapkan dengan keputusan Direktur Rumah
Sakit Umum Daerah Lahat.
Mengingat : 1. Undang - undang No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
2. Undang - undang No. 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
3. Permenkes No. 1673 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Tempat
Pencucian Linen (Laundry) Rumah Sakit
4. Surat keputusan Direktur RSUD Lahat No. 445.1/
/KEP/RSUD/2023 tentang Kebijakan Unit Kerja Laundry

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD LAHAT TENTANG


PEMBERLAKUAN STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL
(SPO) PENGELOLAAN LINEN LAUNDRY.

PERTAMA : Standar Prosedur Operasional (SPO) Pengelolaan Linen Laundry di


Rumah Sakit Umum Daerah Lahat sebagaimana tercantum dalam
Lampiran Keputusan ini.

KEDUA : Standar Prosedur Operasional (SPO) Pengelolaan Linen Laundry


ini digunakan sebagai acuan di lingkungan Rumah Sakit Umum
Daerah Lahat.

KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan


apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan
perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan : di Lahat
Pada tanggal : Februari 2023

DIREKTUR
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

dr. Hj. Erlinda, M.Kes


NIP. 196602172006042006
PEMERINTAH KABUPATEN LAHAT
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT
Jalan Letjen. Harun Sohar I No. 28 Lahat, Telp: (0731) 321785, E-mail: rsud_lahat@yahoo.co.id

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT


NOMOR : 445.1/ /KEP/RSUD/2023

TENTANG

PEMBERLAKUAN PEDOMAN PELAYANAN UNIT LAUNDRY


DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatan mutu pelayanan Rumah Sakit


Umum Daerah Lahat, maka diperlukan adanya Pedoman Pelayanan
Unit Laundry.
b. bahwa agar tujuan pemutusan mata rantai penularan infeksi di
Rumah Sakit Umum Daerah Lahat dapat terlaksana dengan baik,
perlu adanya kebijakan Direktur RSUD Lahat tentang
Pemberlakuan Pedoman Pelayanan Unit Laundry di Rumah Sakit
Umum Daerah Lahat.
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam
butir a dan b, perlu di tetapkan dengan keputusan Direktur Rumah
Sakit Umum Daerah Lahat.

Mengingat : 1. Undang - undang No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan


2. Undang - undang No. 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
3. Permenkes No. 1673 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Tempat
Pencucian Linen (Laundry) Rumah Sakit
4. Surat keputusan Direktur RSUD Lahat No. 445.1/
/KEP/RSUD/2023 tentang Kebijakan Unit Kerja Laundry

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD LAHAT TENTANG


PEMBERLAKUAN PEDOMAN PELAYANAN UNIT LAUNDRY.

PERTAMA : Pemberlakuan Pedoman Pelayanan Unit Laundry di Rumah Sakit


Umum Daerah Lahat sebagaimana tercantum dalam Lampiran
Keputusan ini.

KEDUA : Pemberlakuan Pedoman Pelayanan Unit Laundry ini digunakan


sebagai acuan di lingkungan Rumah Sakit Umum Daerah Lahat.

KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan


apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan
perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan : di Lahat
Pada tanggal : Februari 2023

DIREKTUR
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

dr. Hj. Erlinda, M.Kes


NIP. 196602172006042006
PEMERINTAH KABUPATEN LAHAT
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT
Jalan Letjen. Harun Sohar I No. 28 Lahat, Telp: (0731) 321785, E-mail: rsud_lahat@yahoo.co.id

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT


NOMOR : 445.1/ /KEP/RSUD/2023

TENTANG

PEMBERLAKUAN PEDOMAN PENGORGANISASIAN UNIT LAUNDRY


DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatan mutu pelayanan Rumah Sakit


Umum Daerah Lahat, maka diperlukan adanya Pedoman
Pengorganisasian Unit Laundry.
b. bahwa agar tujuan pemutusan mata rantai penularan infeksi di
Rumah Sakit Umum Daerah Lahat dapat terlaksana dengan baik,
perlu adanya kebijakan Direktur RSUD Lahat tentang
Pemberlakuan Pedoman Pengorganisasian Unit Laundry di Rumah
Sakit Umum Daerah Lahat.
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam
butir a dan b, perlu di tetapkan dengan keputusan Direktur Rumah
Sakit Umum Daerah Lahat.

Mengingat : 1. Undang - undang No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan


2. Undang - undang No. 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit
3. Permenkes No. 1673 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Tempat
Pencucian Linen (Laundry) Rumah Sakit
4. Surat keputusan Direktur RSUD Lahat No. 445.1/ /
KEP/RSUD/2023 tentang Kebijakan Unit Kerja Laundry

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD LAHAT TENTANG


PEMBERLAKUAN PEDOMAN PENGORGANISASIAN UNIT
LAUNDRY.
PERTAMA : Pemberlakuan Pedoman Pengorganisasian Unit Laundry di Rumah
Sakit Umum Daerah Lahat sebagaimana tercantum dalam
Lampiran Keputusan ini.

KEDUA : Pemberlakuan Pedoman Pengorganisasian Unit Laundry ini


digunakan sebagai acuan di lingkungan Rumah Sakit Umum
Daerah Lahat.

KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan


apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan
perbaikan/perubahan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan : di Lahat
Pada tanggal : Februari 2023

DIREKTUR
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH LAHAT

dr. Hj. Erlinda, M.Kes


NIP. 196602172006042006

Anda mungkin juga menyukai