Anda di halaman 1dari 2

STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

PENGOPERASIAN PASIEN MONITOR


NO DOKUMEN NO REVISI HALAMAN
1/1
445.1/ /SPO/RSUD/20 0
RSUD LAHAT
Tanggal Terbit Ditetapkan Oleh
STANDAR Direktur RSUD Lahat
PROSEDUR ……………………………
OPERASIONAL

dr. Hj. Erlinda, M.Kes


NIP. 196602172006042006
Pasien monitor adalah suatu alat yang difungsikan untuk memonitor
PENGERTIAN
kondisi fisiologis pasien. Dimana proses monitoring tersebut dilakukan
secara real-time, sehingga dapat diketahui kondisi fisiologis pasien pada
saat itu juga. termasuk pemeriksaan “Heart Rate” atau detak jantung
pasien dalam satu menit
TUJUAN Mempermudah operator/perawat untuk menggunakan alat.
KEBIJAKAN Struktur Organisasi dan Tatalaksana Rumah Sakit

PRASYARAT 1. SDM terlatih dan siap


2. Alat laik pakai
3. Aksesoris terpasang dengan benar
4. Menggunakan APD
PROSEDUR
Menyiapkan dan Menyalakan Unit
 Pasang semua accessories (Cuff, Finger sensor, temperature
sensor, lead) & grounding.
 Nyalakan/mematikan alat dengan menekan tombol bundar yg
terdapat pada bagian depan kiri unit(+/-2dtk).
 Setelah proses inisialisasi selesai, user bisa mengatur nilai,
satuan & limit dari accessories yg terpasang.
Keterangan tombol
: Tombol ON/OFF, tekan & tahan tombol sampai monitor menyala.

•>│ : Tandai record

: Sentuh tombol u/ memulai pengukuran tekanan darah, tekan


tombol sekali lagi untuk menghentikannya.
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL
PASIEN MONITOR
NO DOKUMEN NO REVISI HALAMAN
1/1
445.1/ /SPO/RSUD/20 0
RSUD LAHAT

PROSEDUR
: Menghilangkan/mengaktipkan bunyi alarm.
Setup : Sytem Setup adalah tombol untuk masuk ke sistem
menu/pengaturan antara lain display, alarm, volume dll.
: Sentuh tombol untuk menghentikan sinyal pada suatu waktu
yg kita Inginkan. Tekan sekali lagi untuk mengembalikan
pergerakan sinyal.
: Trend, untuk melihat data pasien yang terekam dari waktu
sebelumnya.
: Sentuh tombol untuk mencetak hasil di printer, tekan tombol
sekali lagi untuk menghentikannya.

Unit Pelayanan Pengguna Alat.


UNIT KERJA

Anda mungkin juga menyukai