Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL PAJAK

LAMPIRAN

SURAT EDARAN DIREKTUR JENDERAL PAJAK


NOMOR SE-13/PJ/2015

TENTANG

VALIDASI NOMOR POKOK WAJIB PAJAK (NPWP) TERKAIT DENGAN


PENERIMAAN DAN PENGOLAHAN SURAT PEMBERITAHUAN TAHUNAN
Lampiran
Surat Edaran Direktur Jenderal Pajak
Nomor : 13/PJ/2015
Tentang : Validasi Nomor Pokok Wajib
Pajak (NPWP) Terkait dengan
Penerimaan dan Pengolahan
Surat Pemberitahuan Tahunan

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA


DIREKTORAT JENDERAL PAJAK
KANTOR WILAYAH DJP........................1)
KANTOR PELAYANAN PAJAK..........................2)
....................................................................................................

DAFTAR PENGAWASAN TINDAK LANJUT VALIDASI NPWP

No Sebelum divalidasi Setelah divalidasi Tanggal Mulai Terdaftar 7)


NPWP tidak Valid 3) Nama Wajib Pajak 4) NPWP 5) Nama Wajib Pajak 6)
1.
2.
3.
4.
dst

a.n. Kepala Kantor


Kepala Seksi Pelayanan

........................................
NIP ................................8)
PETUNJUK PENGISIAN
DAFTAR PENGAWASAN TINDAK LANJUT VALIDASI NPWP

Angka 1 : diisi dengan nama Kanwil DJP yang membawahi KPP yang membuat Daftar Validasi NPWP.
Angka 2 : diisi dengan nama KPP yang membuat Daftar Validasi NPWP.
Angka 3 : diisi dengan NPWP yang tidak valid yang diterima oleh KPP pada saat penerimaan SPT Tahunan.
Angka 4 : diisi dengan nama Wajib Pajak yang menyampaikan SPT Tahunan dengan NPWP tidak valid.
Angka 5 : diisi dengan NPWP hasil validasi yang telah masuk dalam masterfile Wajib Pajak.
Angka 6 : diisi dengan nama Wajib Pajak yang NPWPnya telah dilakukan validasi.
Angka 7 : diisi dengan tanggal mulai terdaftar Wajib Pajak bersangkutan dengan memperhatikan ketentuan
sebagaimana diatur dalam Surat Edaran ini.
Angka 8 : diisi dengan nama dan tanda tangan Kepala Seksi Pelayanan KPP yang melakukan validasi NPWP.

DIREKTUR JENDERAL PAJAK,

ttd.

SIGIT PRIADI PRAMUDITO


NIP 195909171987091001

Anda mungkin juga menyukai