Anda di halaman 1dari 13

Jurnal Seni Rupa, Vol. 11 No. 3, Tahun 2023, Hal.

41-53
http:/e/journal.unesa.ac.id/index.php/va

PENGEMBANGAN MEDIA VIDEO TUTORIAL


MEMBUAT ARSIR TEKSTUR PADA APLIKASI TIKTOK
DI SMPN 1 KEMLAGI MOJOKERTO

Diva Wahyu Meiyanti1, Ika Anggun Camelia2


1
Program Studi Pendidikan Seni Rupa, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Surabaya
email: diva19012@mhs.unesa.ac.id
2
Program Studi Pendidikan Seni Rupa, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Surabaya
email: ikacamelia@unesa.ac.id

Abstrak
Pada pelajaran seni budaya kelas VIII SMP terdapat materi menggambar bentuk, namun nilai
berkarya siswa yang masih dibawah KKM khususnya dalam menerapkan arsiran, sehingga perlu
adanya media untuk menunjang keberhasilan pembelajaran. Maka dari itu peneliti mengembangkan
media video tutorial pada aplikasi TikTok membantu siswa supaya menjadi paham dalam
pembelajaran. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mendeskripsikan konsep, proses,
dan keefektifan media video tutorial membuat arsir tekstur pada aplikasi TikTok di Smpn 1 Kemlagi
Mojokerto. Penelitian ini menggunakan metode Research & Development (R&D) level 3 dengan
mengidentifikasi dan menganalisis data melalui observasi, wawancara, nilai siswa, dan penyebaran
kuesioner mengenai media pembelajaran video tutorial membuat arsir tekstur pada aplikasi TikTok di
Smpn 1 Kemlagi Mojokerto. Hasil dari pengembangan media ini berupa video tutorial berseri yang
terdiri dari 9 video dengan durasi 1 hingga 1,5 menit dan aplikasi TikTok sebagai media
publikasinya. Proses penelitian diawali dengan pembuatan media video tutorial, lalu dilanjutkan
proses validasi dengan persentase 94% pada validasi materi dan persentase 95% pada validasi media
hingga media valid digunakan. Efektivitas penelitian ini adalah hasil penilaian siswa yang terdiri dari
aspek pemahaman dan aspek berkarya yang memperoleh persentase 89%. Sehingga dari hasil
tersebut media video tutorial ini valid dan efektif untuk digunakan.

Kata Kunci: Arsir Tekstur, gambar bentuk, video tutorial, aplikasi TikTok

Abstrack
In the cultural arts lesson of grade VIII Junior High School, there is material for drawing shapes, but
the value of student work is still below KKM, especially in applying the flow, so there is a need for
media to support the success of learning. Therefore, researchers developed video tutorial media on
the TikTok application to help students to become understanding in learning. The purpose of this study
is to know and describe the concept, process, and effectiveness of video tutorial media on making
texture shading on the TikTok application at Smpn 1 Kemlagi Mojokerto. This study uses the Research
& Development (R&D) level 3 method by identifying and analyzing data through observation,
interviews, student grades, and distributing questionnaires regarding learning media video tutorials
on making texture shading on the TikTok application at Smpn 1 Kemlagi Mojokerto. The result of this
media development is in the form of a video tutorial series consisting of 9 videos with a duration of 1
to 1.5 minutes and the TikTok application as the publication media. The research process begins with
making video tutorial media, then continues the validation process with a percentage of 94% in
material validation and a percentage of 95% in media validation until valid media is used. The
effectiveness of this study is the result of student assessment consisting of aspects of understanding
and aspects of work which obtained a percentage of 89%. So from these results, this video tutorial
media is valid and effective to use.

Keywords: Texture shading, shape drawing, video tutorial, TikTok app

41
Diva Wahyu Meiyanti, Jurnal Seni Rupa, 2023, Vol. 11 No. 3, 41-53

PENDAHULUAN Adapun manfaatnya untuk memberi


Peran Pendidikan sangat penting guna pemahaman, penerapan dan prosedur
menciptakan generasi penerus bangsa yang pengembangan produk berbasis video tutorial
bermutu. Menurut Oktavia R. (2019), membuat arsir tekstur dengan media publikasi
“Suksesnya sebuah negara dapat dilihat dari aplikasi TikTok serta mengahasilkan gambaran
tingkat pendidikannya”. Untuk itu peran untuk peneliti selanjutnya.
penting guru serta fasilitas yang memadai
termasuk hal penting yang mampu menunjang Beberapa penelitian terdahulu yang
keberhasilan pembelajaran. Seperti pada mata relevan dengan penelitian ini antara lain,
pelajaran seni budaya kelas VIII terdapat skripsi milik Moh. Abdillah (2021).
materi menggambar bentuk dengan kurikulum “Pengembangan Video Tutorial
2013. Berdasarkan Kompetensi Dasar 3.1 Pembelajaran Menggambar Bentuk Untuk
Memahami konsep dan prosedur Siswa Kelas VII. 1 Di SMPN 48
menggambar model pada berbagai bahan dan Makassar”. Penelitian ini menghasilkan
beragam Teknik dan 4.1 Menggambar model media video tutorial yang langsung
pada berbagai bahan dan beragam Teknik. ditampilkan kepada siswa dengan tujuan
Sasaran yang dituju adalah siswa kelas untuk mengatasi permasalahan pembelajaran
VIII D di Smpn 1 Kemlagi yang berjumlah 32 yang dilakukan secara daring pada saat
siswa. Pada pembelajaran menggambar bentuk pandemic Covid-19. Kelebihan dari
nilai siswa VIII D masih banyak yang dibawah penelitian tersebut yaitu kegunaan media
KKM. Pemahaman siswa mengenai teknik video tutorial menggambar bentuk dalam
dalam mengarsir sesuai dengan tekstur objek proses belajar mengajar secara daring dapat
yang dibuat masih terbilang kurang variatif. diakses oleh siswa dari rumah. Kekurangan
Siswa terbiasa membuat arsiran halus untuk dari penelitian tersebut yaitu pembelajaran
segala bentuk objek yang dibuat. Selain itu, yang dilakukan secara daring kuran efektif
kuurang bervariasinya media pembelajaran karena materi yang digunakan terdapat
yang digunakan menjadi alasan kurangnya penerapan berkaryanya yang lebih efektif
motivasi belajar siswa, oleh karena itu peneliti jika dilakukan secara bertatap muka.
mengembangkan media pembelajaran video Selanjutnya milik Salsa Sabila (2023).
tutorial membuat arsir tekstur pada aplikasi “Perancangan Video Tutorial Menggambar
TikTok. Ilustrasi Dari Cerita Rakyat Sawunggaling
Penelitian ini dianggap penting oleh Pada Media Sosial Tiktok”. Penelitian ini
peneliti karena dapat menjadi media yang berupa perancangan ilustrasi cerita rakyat
praktis dan efektif bagi siswa untuk belajar Sawunggaling dengan konsep story telling
membuat arsir tekstur. Teknologi yang canggih yang di publikasikan pada aplikasi TikTok.
ini, TikTok menjadi salah satu aplikasi social Kemudian penelitian oleh Rajendradewi
media yang mampu menjangkau dengan luas Paramita (2019). “Pengembangan Media
dan cepat. Aplikasi TikTok memberikan fitur- Audio Visual Menggambar Model Pada
fitur yang interaktif. Selain itu, tampilannya Mata Pelajaran Seni Budaya Kelas VIII Di
yang user-friendly memudahkan penggunanya SMP Negeri 1 Wonoayu”. Penelitian
untuk mengoperasikan aplikasi TikTok ini. tersebut mengembangkan media audio
Rumusan masalah dari penelitian ini visual. Selanjutnya penelitian relevan milik
yaitu bagaimana konsep, proses dan Fahrurozi, Yofita Sari, dan Fitri Antika Putri
keefektifan media video tutorial membuat arsir (2022). Penletian ini membhas teknik arsir
tekstur pada aplikasi TikTok di Smpn 1 dengan menggunakan beragam jenis pensil
Kemlagi Mojokerto. Penelitian ini bertujuan dengan audiensnya mahasiswa PGSD UNJ.
untuk mengetahui dan mendeskripsikan Dari beberapa penelitian diatas
konsep, proses, dan keefektifan media video ditemukan persamaan dan perbedaan yaitu,
tutorial membuat arsir tekstur pada aplikasi sama-sama menyediakan media untuk
TikTok di Smpn 1 Kemlagi Mojokerto. pembelajaran dan perbedaannya yaitu subjek
dan lokasi penelitian yang dilakukan. Maka

42
“Pengembangan Media Video Tutorial Membuat Arsir Tekstur Pada Aplikasi TikTok Di
Smpn 1 Kemlagi Mojokerto”

dari itu peneliti tertarik untuk seni budaya, pengisian kuesioner, dan
mengembangkan media video tutorial dokumentasi.
membuat arsir tekstur pada aplikasi TikTok Penelitian ini merancang media
di Smpn 1 Kemlagi Mojokerto. pembelajran video tutorial membuat arsir tekstur
METODE PENELITIAN pada aplikasi TikTok. Desain produk yang ada
(PENCIPTAAN/PERANCANGAN) pada penelitian ini berupa video berseri yang
Penelitian ini menggunakan metode berjumlah 9 video, terdiri dari 1 video materi
Research & Development (R&D). Tingkatan dan 8 video demontrasi membuat arsir tekstur.
level dalam penelitian ini adalah penelitian dan Diawali dengan merancang storyboard.
pengembangan level 3 karena produk yang Kemudian validasi desain untuk menilai desain
dibuat dan digunakan dalam pembelajaran dan produk yang dibuat yang dilakukan oleh
diuji keefektifannya. Peneliti mengembangkan validator ahli materi dan ahli media. Dalam
media video tutorial yang dipublikasikan pada penelitian ini validator memberikan arahan,
aplikasi TikTok. Penelitian ini dilaksanakan di kritik dan saran jika terdapat ketidak sesuaian
Smpn 1 Kemlagi yang terletak di Dusun produk yang dibuat dengan materi dan
Kembangan, Desa Mojojajar, Kecamatan spesifikasi media yang telah ditetapkan.
Kemlagi, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur. Kemudian jika sudah melakukan validasi dan
Subjek penelitian ini yaitu siswa kelas VIII D hasilnya masih memenuhi spesifikasi dan perlu
di Smpn 1 Kemlagi Mojokerto yang berjumlah adanya revisi. Maka dilakukan revisi sesuai
32 siswa. dengan kritik dan saran yang telah diberikan
Berikut ini merupakan langkah-langkah guna memperbaiki media yang dibuat. Lalu
penelitian R&D yang telah dimodifikasi oleh validasi desain produk kedua merupakan hasil
peneliti: perbaikan yang sudah direvisi sebelumnya.
Apabila validator memberikan nilai yang bagus
maka produk bisa di uji cobakan secara acak
tanpa melakukan validasi kembali. Apabila
produk masih dinilai kurang maka perlu adanya
perbaikan kembali hingga validator menyatakan
bahwa media telah baik dan layak. Produk yang
telah dinilai bagus dan layak untuk digunakan
kemudian layak untuk dilakukan uji coba
pemakaian kepada siswa kelas VIII D di Smpn 1
Kemlagi Mojokerto yang berjumlah 32 siswa
guna mengetahui tingkat pemahaman materi
yang telah diberikan.
Gambar 1. Langkah-langkah yang telah Analisis data digunakan untuk menemukan
dimodifikasi. jawaban dari rumusan masalah. Menurut Miles
dan Huberman dari buku Sugiyono (2019:322)
Langkah pertama adalah menganalisa potensi tahapan yang dilakukan dalam menganalisis data
dan masalah yang ada di penelitian ini. Potensi yaitu pengumpulan data, reduksi data, penyajian
pada penelitian ini yaitu pemanfaatan media data, dan kesimpulan. Menurut
video tutorial berbasis TikTok untuk (Sugiyono,2019:408), hasil penelitian dikatakan
pembelajaran membuat arsir tekstur pada materi valid jika terdapat kesamaan antara informasi
menggambar bentuk. Sedangkan masalah yang yang dikumpulkan dengan informasi yang
ada pada penelitian ini yaitu selama ini sebenarnya ada pada objek yang diteliti. Validasi
keterampilan siswa dalam berkarya dinilai data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu
kurang karena tidak ada penjelasan materi secara instrument validasi ahli media dan ahli materi,
mendalam. Selanjutnya dilakukan pengumpulan instrument wawancara dengan guru,serta
data melalui observasi, wawancara dengan guru instrumen angket respon guru dan siswa.
Perolehan persentase hasil akhir skor penilaian

43
Diva Wahyu Meiyanti, Jurnal Seni Rupa, 2023, Vol. 11 No. 3, 41-53

validasi dikelompokan berdasarkan kriteria Indonesia, 2002 Tutorial adalah instruksi


validasinya yang berpedoman terhadap skala kelas oleh seorang guru (tutor) kepada
likert dan dengan rumus: seorang siswa atau sekelompok kecil siswa.
Tutorial disini hampir sama seperti video
𝐹 demo yang mana di dalamnya menjelaskan
𝑃= 𝑥 100%
𝑁 langkah-langkah atau hal lainnya secara
Keterangan: runtut. jika video tutorial merupakan
P: Persentase susunan gambar secara runtut, sehingga
F: Jumlah skor penilaian terlihat seperti hidup yang didalamnya
N: Jumlah skor maksimal tersaji informasi mengenai materi maupun
pengetahuan lainnya yang diberikan oleh
Tabel 1. Kriteria Skor Persentase tutor terhadap sekelompok orang hingga
kelompok itu dapat memahami proses atau
Presentase Angka Keterangan bahkan hanya menontonnya mampu
menambah pengetahuan mereka.
81 – 100% 5 Sangat Baik
61 – 80% 4 Baik Unsur dan Prinsip Dasar Seni Rupa
41 – 60% 3 Cukup Unsur dasar dalam seni rupa terdiri dari
21 – 40% 2 Kurang beberapa bagian yaitu, unsur titik, unsur
0 – 20% 1 Sangat Kurang garis, unsur bentuk atau volume, unsur
bidang, unsur ruang, unsur gelap terang,
KERANGKA TEORETIK unsur warna, unsur tekstur, unsur nilai.
Media Pembelajaran Sedangkan prinsip dasar yang ada pada
Media Pembelajaran menurut Rudhotul seni rupa yaitu, kesatuan, keseimbangan,
(2009:2) Media pembelajaran adalah irama, penekanan, kontras, kejelasan.
segalanya yang dapat digunakan untuk Gambar Bentuk
menyalurkan pesan (materi pembelajaran)
untuk membangkitkan perhatian, minat, Gambar adalah kreasi seni rupa yang
pikiran dan perasaan siswa dalam terbilang sederhana dan dihasilkan dengan
berkegiatan pembelajaran mencapai tujuan acap. Menggambar merupakan suatu cara
pembelajaran tertentu. Dengan kata lain mengapresiasikan isi jiwa individu ke dalam
media pembelajaran merupakan alat yang garis-garis. Menggambar bentuk merupakan
dapat menunjang proses belajar mengajar agar proses menggambar diawali dengan menata
pesan atau materi serta tujuan dari objek, melihat, dan memperhatikan objek
pembelajaran tersampaikan dengan jelas. secara langsung kemudian dituangkan ke
Video Tutorial atas kertas bidang gambar dan
mengutamakan kemiripan model.
Video adalah alat yang sangat efektif Terdapat beberapa teknik yang bisa
untuk membantu pembelajaran dalam diimplementasikan ke dalam gambar bentuk,
pembelajaran massal, individu dan kelompok yaitu:
(Daryanto,2016:104). Disini video menjadi
menambah sisi lain terhadap kegiatan 1. Teknik arsir tekstur, adalah teknik
belajar-mengajar. Karena video menyajikan menarik garis- garis untuk mendapatkan
gambar atau foto yang bergerak ditambah efek bayangan atau gelap terang.
dengan audio pendukung yang Caranya dengan menggoreskan pensil
mengikutinya, membuat siswa telah berada secara sejajar dan berurutan dengan
di dalam video yang ditayangkan. Tidak memperhatikan kerapatan garis pensil.
hanya itu video mampu melatih daya ingat Semakin rapat garis yang dihasilkan
dimana dalam mengingat indra penglihatan maka dapat memberikan kesan
dan pendengar lebih sering digunakan dan ketebalan, begitu juga sebaliknya
meresap. Menurut Kamus Besar Bahasa semakin renggang garis yang
digoreskan maka kesan yang dihasilkan

44
“Pengembangan Media Video Tutorial Membuat Arsir Tekstur Pada Aplikasi TikTok Di
Smpn 1 Kemlagi Mojokerto”

semakin tipis juga. 2) Arsir Silang (Dua arah)


2. Teknik blok, teknik ini melapisi objek
gambar menggunakan satu warna untuk
menciptakan efek siluet (bayangan).
3. Teknik pointilis, cara ini menggunakan
kumpulan titik-titik yang dirapatkan
untuk memberi kesan gelap terangnya.
4. Teknik plakat, menggambar dengan Gambar 3. Dua Arah
goresan warna yang tebal dengan cat air (Sumber: Dokumen Diva Wahyu M.2023)
atau cat poster. 3) Arsir Bebas (Campuran)
5. Teknik akuarel, teknik ini bertolak
belakang dengan teknik plakat, teknik
ini menerapkan sapuan warna yang
transparan dan tipis.
6. Teknik dusel, hampir sama dengan
teknik arsir tekstur yang mana
7. penerapannya dengan menghasilkan
arsiran pada gambar namun setelah Gambar 4. Arsir Bebas
diarsir kemudian digosok, baik dengan (Sumber: Dokumen Diva Wahyu M.2023)
kapas, kertas, tisu, atau jari tangan.
Mengarsir 4) Arsir Gradatif
Menurut Mikke S,2002:15 Arsir
merupakan penggambaran garis sejajar
untuk menambah efek ke objek gambar,
misal efek bayangan, tekstur objek atau
mengubah background objek gambar.
Teknik membuat arsir tekstur mempunyai
cara-cara dan bentuk objek yang mampu
disesuaikan dengan preferensi keindahan
pribadi. Arsir merupakan cara
penggambaran untuk memberikan efek ruang
dan kesan tiga dimensi pada suatu objek.
Arsir merupakan cara dalam memberi kesan
efek tiga dimensi pada suatu gambar agar
gambar yang dihasilkan terlihat seperti nyata Gambar 5. Arsir Bebas
dan sama dengan aslinya. (Sumber: Dokumen Diva Wahyu M.2023)
macam-macam arsiran yang diketahui,
yaitu: a) Teknik-teknik mengarsir
1) Arsir Tunggal (Searah) Terdapat beberapa teknik-teknik dalam
mengarsir dalam gambar yang perlu
diketahui yaitu, hatching, cross hatching,
contour, stippling, scrumbling,
blending,tonal.

Arsir Tekstur
Gambar 2. Arsir Tunggal Arsir tekstur adalah perpaduan teknik
(Sumber: Dokumen Diva Wahyu M.2023) arsir dengan unsur tekstur yang mana
membuat gambar yang dibuat terkesan dapat
dirasakan permukaannya walaupun tanpa
menyentuhnya. Berikut ada beberapa

45
Diva Wahyu Meiyanti, Jurnal Seni Rupa, 2023, Vol. 11 No. 3, 41-53

macam teknik arsir, sebagai berikut: d. Tekstur Bulu


a. Tekstur Kulit Kayu Tekstur ini hampir sama dengan tekstur
rumput jika pada tekstur rumput teknik arsiran
Tekstur kayu ini memerlukan unsur garis hatching dilakukan secara pararel maka di
untuk membuat bidang dan corak, kemudian tekstur bulu ini teknik arsiran hatching
dalam pembuatannya juga memerlukan dilakukan secara acak.
arsiran acak dan unsur titik untuk membuat
kontras. Bentuk dalam membuat tekstur
kayu ini segala gabungan unsur dan teknik
diharapkan mampu membuat efek
kedalaman agar terlihat seperti 3D. Tekstur
kayu juga harus mengacu pada kualitas Gambar 9. Tekstur Bulu
sentuhan biasanya halus dan kasar. (Sumber: Dokumen Diva Wahyu M.2023)
e. Tekstur Halus
Tekstur ini memperhatikan sorot cahaya
yang datang dengan menggunakan teknik
arsir contour yang mana arsiran mengikuti
Gambar 6. Tekstur Kayu bentuk dari pada objek. Lalu pada tekstur
(Sumber: Dokumen Diva Wahyu M.2023) ini terkadang tidak hanya contour saja yang
b. Tekstur Batu digunakan namun ada juga yang
mengombinasikannya dengan teknik arsir
Tekstur batu ini memerlukan arsiran acak
blending agar tampak lebih halus seperti
Scrumbling yaitu membuat bulatan-bulatan
aslinya.
secara acak dan tumpang tindih. Kemudian
kita juga harus mampu membuat kontras
dengan menebali garis-garis yang berpotensi
gelap juga ditambah dengan arsiran tipis.

Gambar 1 0 . Tekstur Kulit Apel (Halus)


(Sumber: Dokumen Diva Wahyu M.2023)
f. Tekstur Kristal Es Batu
Gambar 7. Tekstur Batu Teknik ini tentunya menggunakan teknik
(Sumber: Dokumen Diva Wahyu M. 2023) blending namun dengan memberi embun-
c. Tekstur Rumput embun yang ada pada es batu tentunya kita
Tekstur ini beracuan pada garis yang membuat nya dengan memperhatikan sorot
menjadi unsur dasar dalam menggambar cahaya.
namun ditambah dengan goresan
spontanitas. Kemudian pada tekstur ini juga
memperhatikan teknik arsir hatching nya
kerapatan juga penekanan pensil menjadi
sorot utamanya.

Gambar 11. Tekstur Kristal Es Batu


(Sumber: Dokumen Diva Wahyu M.2023)
g. Tekstur Kaca dan Logam
Gambar 8. Tekstur Rumput Tekstur ini terbilang susah karena kaca
(Sumber: Dokumen Diva Wahyu M.2023) atau logam menerima dan memantulkan
cahaya yang ia dapat. Tekstur ini diawali
dengan mengarsir bagian gelapnya.

46
“Pengembangan Media Video Tutorial Membuat Arsir Tekstur Pada Aplikasi TikTok Di
Smpn 1 Kemlagi Mojokerto”

Kecermatan dalam mengamati objek sangat karena terdapat banyak fitur-fitur gratis
diperlukan karena pada tekstur ini setiap dan penggunaannya yang user-friendly. Tak
warna yang nantinya akan dihasilkan akan hanya itu dengan fitur-fitur yang ada
mempengaruhi bentuk ruang atau volume didalamnya CapCut bekerja sama dengan
dari objek yang dibuat. Tiktok yang mempermudah pemakaian
template yang ada pada CapCut untuk
diunggah ke media sosial Tiktok.

HASIL DAN PEMBAHASAN


A. Konsep Pengembangan Media
Gambar 12. Tekstur Kaca dan Logam 1. Konsep Materi
(Sumber: Dokumen Diva Wahyu M.2023) Konsep materi dalam penelitian ini
h. Tekstur Kain menggunakan materi menggambar bentuk
Tekstur ini juga terbilang susah karena yang lebih difokuskan pada penerapan
kita harus mampu menciptakan setiap tekstur membuat arsir tekstur. Terdapat 8 arsir tektur
kain yang berbeda- beda apabila dilihat dari yang didemonstrasikan pada media ini, antara
banyaknya jenis kain yang ada. lain: Tekstur Halus, Tekstur Kulit Kayu,
Tekstur Kain, Tekstur Batu, Tekstur Rumput,
Tekstur Bulu, Tekstur Gelas Kaca, Tekstur Es
Batu.
2. Konsep Media
Gambar 13. Tekstur Kain Konsep media video tutorial ini memiliki
(Sumber: Dokumen Diva Wahyu beberapa ketentuan yaitu:
M.2023) 1. Video tutorial yang dibuat memiliki
Aplikasi Tiktok konsep video berseri, yang berisi 9 video
Tiktok adalah salah satu aplikasi media yang terdiri dari 1 video berisi materi
sosial untuk saling berbagi video. Tiktok kini menggambar bentuk dan arsir tekstur dan
seolah menjadi primadona yang wajib untuk 8 video berisi video demontrasi mengenai
dimiliki oleh semua orang. Tiktok yang arsir tekstur yang telah ditentukan pada
berdurasi 15 detik sampai 10 menit ini menjadi tahap penyusunan materi.
platform favorit sebagai wadah berbagai jenis 2. Setiap video yang dibuat memiliki durasi
tujuan. Tiktok kini telah menyebar luas waktu 1-1,5 menit tergantung dengan
dikalangkan remaja, yang mana Tiktok materi arsir tekstur yang telah ditentukan.
digunakan untuk membuat, mengunggah dan 3. Dalam media video tutorial telah dibuat
mencari video-video yang sesuai dengan terdapat beberapa tahap,
keinginan mereka masing-masing. Hampir 1) Video 1 yang berisi materi.
semua masyarakat memiliki Tiktok di Didalam video ini terdapat bagian video
Smartphone pribadi milik mereka, menerima pembukaan yang mengajak audiens untuk
dan menyebarkan informasi lewat Tiktok menyimak isi video, kemudian
pun sangat mudah dan terbilang cepat. menjelaskan terlebih dahulu materi yang
Dengan adanya fenomena ini kehadiran akan dibahas nanti secara detail,
Tiktok dirasa komunikasi yang ada menjadi kemudian bagian pentup yang berisi
lebih efektif dan efisien.
ajakan untuk melihat video selanjutnya.
2) 8 video demontrasi membuat arsir
Aplikasi CapCut tekstur
CapCut adalah aplikasi yang Video demontrasi membuat arsir tekstur
digunakan untuk mengedit video di Android
memiliki tahapan yang sedikit berbeda,
yang mana dikembangkan oleh Bytendance
dimana pada bagian awal video peneliti
Pte. Ltd. CapCut menjadi aplikasi favorit
mengajak audiens untuk membuat arsir

47
Diva Wahyu Meiyanti, Jurnal Seni Rupa, 2023, Vol. 11 No. 3, 41-53

tekstur yang telah dicantumkan pada No. Gambar Keterangan


thumbnail depan, kemudian tahap 2. Selanjutnya, edit
mempersiapkan peralatan yang akan dengan
digunakan saat membuat arsir tektur, lalu menyambung,
masuk ke tahap demonstrasi atau tutorial seperti
membuat arsir tekstur dengan mengurangi video
menambahkan materi dan tips-tips, yang tidak perlu,
lalu sisipkan
kemudian yang terakhir peneliti menutup
gambar tulisan
video serta mengajak audiens untuk
untuk bumper
menyimak video mengenai arsir tekstur opening video,
selanjutnya. beri animasi
3) Konsep Publikasi untuk menambah
Konsep publikasi pada penelitian ini, kesan yang hidup
peneliti memilih TikTok. Karena saat ini yang ada aplikasi
kalangan anak-anak, remaja, hingga dewasa CapCut.
hampir telah mengakses aplikasi TikTok.
Kemudian cara mengakses TikToknya pun 3. Kemudian
dibilang sangat mudah karna tampilannya yang menambah
sangat user-friendly. transisi. Disini
peneliti
B. Proses Pengembangan Media
menggunakan
Pada tahap ini merupakan tahap editing
transisi hitam
yang masuk ke dalam proses pengembangan
pudar dan Tarik
media.
kedalam yang ada
1. Tampilan Proses Pembuatan Media
pada aplikasi
Tabel 2. Proses Editing Video
CapCut.
No. Gambar Keterangan
1. Menyiapkan
semua video yang
akan di edit.
Video pembuka,
video 4. Beri efek kamera
demontrasi/video movement, disini
tutorial arsir peneliti memberi
tekstur, video kesan close up
pendukung dan agar video tutorial
video pendukung. lebih jelas.
Siapkan juga
gambar atau
tulisan pendukung
yang diperlukan,
dan jangan lupa
untuk
menyiapkan
backsound latar.

48
“Pengembangan Media Video Tutorial Membuat Arsir Tekstur Pada Aplikasi TikTok Di
Smpn 1 Kemlagi Mojokerto”

No. Gambar Keterangan No. Gambar Keterangan


5. Kemudian 8. Peneliti memberi
peneliti memberi efek selang waktu
overlay tulisan untuk
mengenai topik mempercepat
arsir tktur yang video yang dirasa
akan di berisi
demontrasikan. pengulangan saat
membuat arsir
teksturnya untuk
mempersingkat
waktu.

6. Setelah itu untuk 9. Tahap detailing,


bagian video peneliti memberi
demontrasi/tutoria efek kamera
lnya peneliti movement yaitu
memberi tulisan extreme close up.
berisi
instrukturatau
penjelasan
mengenai arsir
tekstur yang
dibuat.

7. Beri efek kamera 10. Pada tahap ini


movement yaitu peneliti memberi
close up untuk tulisan dengan
memperjelas fitur teks yang
video, agar poin ada di aplikasi
yang disampaikan CapCut.
tersampaikan
pada audiens.
Peneliti memberi
tulisan dan
penjelasan
berdasarkan
layout yang telah
ditentukan.

49
Diva Wahyu Meiyanti, Jurnal Seni Rupa, 2023, Vol. 11 No. 3, 41-53

No. Gambar Keterangan Sebelum Sesudah


11. Langkah yaitu
pemberian
backsound narasi
dengan
melakukan voice
over pada fitur
rekam yang ada
pada aplikasi Keterangan:
CapCut. 1. Video kurang sesuai, Untuk video tutorial
12. Jika semua dengan seri kain dan kayu. Berdasarkan
langkah editing
saran dari ahli media untuk mengganti
telah selesai maka
eksport video objek gambarnya. Untuk itu peneliti
dengan ketentuan mengubah objek gambarnya sesuai
yang telah dengan saran yang telah diberikan oleh
ditentukan. ahli media.
2. Pengaturan Layout, berdasarkan saran dari
2. Tampilan Proses Validasi
Validasi ahli materi oleh Bapak Eko ahli media maka pengaturan layout
Wicaksono, SPd., dan ahli media Ibu Fera diperbaiki dan dipatenkan untuk setiap
Ratyaningrum, S.Pd., M.Pd. dilakukan dua tahap
yaitu validasi tahap pertama yang kemudian bagian-bagiannya oleh peneliti.
direvisi dan dilanjutkan untuk dilakukan validasi Dari Hasil yang sudah dikembangkan,
tahap kedua, berikut tampilan revisinya: perolehan nilai dari validasi tahap pertama
Tabel 3. Tampilan media sebelum dan sesudah nilainya 94% untuk validasi materi dan 85%
divalidasi. untuk validasi media. Kemudian untuk validasi
Sebelum Sesudah media dilanjutkan revisi dan dilakukan validasi
media tahap kedua dengan perolehan nilai 95%
dengan predikat sangat baik. Maka dapat
disimpulkan bahwa media ini layak untuk
digunakan.
Keterangan: C. Efektivitas Pengembangan Media
1. Perubahan Kalimat,yang sebelumnya masih 1. Kondisi Subjek Uji Coba Pemakaian
kurang baku dan tidak efektif saat dilihat Produk
dan didengarkan oleh ahli media disarankan Dilakukan dengan uji coba pemakaian
untuk diperbaiki. Perubahan yang dilakukan produk media video tutorial yang melalui
oleh peneliti yaitu dengan memperbaiki beberapa 3 alur, yaitu alur pertama peneliti
kalimat yang digunakan dengan kalimat menjelaskan tujuan dilaksanakannya penelitian
secara langsung saat di dalam kelas kemudian
yang lebih baku dan efektif tentunya.
dilanjut dengan melakukan praktek membuat
2. Volume yang tidak stabil, berdasarkan arsir tekstur dengan mengakses dan melihat
saran dari ahli media untuk membuat suara video tutorial arsir tekstur. Tahap kedua,
narator untuk lebih stabil dan sesuai dengan peneliti menjelaskan isi dari angket dan
suara latar. Untuk itu volume suara narator memutar kembali video tutorial. Tahap ketiga
disesuaikan agar lebih stabil. yaitu siswa menilai video dengan cara mengisi
angket respon siswa yang telah di bagikan
untuk mengetahui efektifitasan dari media
yang telah digunakan.

50
“Pengembangan Media Video Tutorial Membuat Arsir Tekstur Pada Aplikasi TikTok Di
Smpn 1 Kemlagi Mojokerto”

2. Hasil Karya Siswa


Berdasarkan uji coba pemakaian produk
pada 32 siswa, diambil beberapa sampel
berdasarkan kategori.
Tabel 4. Dokumentasi karya dengan kategori
sangat baik.
Kategori Sangat Baik (Anggun Dwi Julia (Salsabela)
S.)

(Faaizatud Daaraini) (Blessiane A.P.Y)


(Afriza Z. P. S.) (M. Danu W. A.)

Tabel 6. Dokumentasi karya dengan kategori


cukup
Kategori Cukup

(Sesilia Febriyanti) (Nizzam R. A. L.)

(Erlin Aprillia F.) (Galih P. R. I)

(Salma Anindya
Putri) (Selamet V.)

(M. Ruwaychan N. (Restu Yudha P.)


M.)

(Adryan Revano 3. Analisis Hasil


(Maulana M. P.) a. Hasil Penilaian Aspek Pemahaman
J.)
Berdasarkan hasil uji coba pemakaian
Tabel 5. Dokumentasi karya dengan kategori produk yang dilakukan oleh 32 siswa kelas
baik. VIII D, perolehan nilai sebesar 85% dengan
Kategori Baik indentifikasi perolenah nilai 50 sebanyak 1
siswa, nilai 60 sebanyak 3 siswa, nilai 70
sebanyak 7 siswa, nilai 80 sebanyak 5 siswa,
nilai 90 sebanyak 4 siswa, dan nilai 100
sebanyak 12 siswa. Sehingga dikatakan bahwa
siswa mampu memahami materi dengan sangat
baik.
(Echa Nanda (Intan Septia R.) b. Hasil Penilaian Aspek Berkarya
Fariska) Berdasarkan hasil uji coba pemakaian produk
pada siswa terbilang lebih bagus dengan
perolehan nilai akumulasi 89%. Sebanyak 3

51
Diva Wahyu Meiyanti, Jurnal Seni Rupa, 2023, Vol. 11 No. 3, 41-53

siswa dengan nilai 60, sebanyak 4 siswa tekstur pada aplikasi TikTok dibuat guna
dengan nilai 70, sebanyak 4 siswa dengan nilai mengatasi permasalahan yang ada di SMPN 1
80, sebanyak 8 siswa, dengan nilai 90, dan Kemlagi Mojokerto dalam materi menggambar
sebanyak 13 siswa dengan nilai 100. Sehingga bentuk yang berfokus terhadap arsir tekstur.
dengan hasil perolehan nilai tersebut dapat Perancangan video tutorial ini telah
dikatakan sangat baik. disesuaikan untuk siswa kelas VIII D di SMPN
c. Hasil Kuesioner 1 Kemlagi Mojokerto. Peneliti membuat 9 seri
Haisl kuesioner respons siswa terhadap media yang terdiri dari 1 video berisi tentang materi
video tutorial membuat arsir tekstur pada menggambar bentuk dan arsir tekstur dan 8
aplikasi TikTok pada saat uji coba acak video yang berisi tutorial membuat arsir
memperoleh hasil 89% dengan kategori sangat tekstur. Durasi yang digunakan hanya 1-1,5
baik sehingga media ini layak digunakan. menit guna agar audiens tidak bosan saat
siswa menyatakan bahwa media ini efektif Mmelihat demonstrasinya. Tampilan video
karena media mudah diakses dimanapun dan dibuat dengan dengan menyisipkan tips-tips
kapanpun selain itu, tampilannya yang menarik dalam membuat arsir tekstur, itu ditujukan agar
dan user-friendly ini memudahkan siswa untuk menghasilkan video yang interaktif, hal
memahami materi dan dan mengikuti tersebut diharapkan dapat meningkatkan
pembelajaran dengan baik. motivasi siswa dalam belajar menerapkan arsir
Tabel 7. Hasil Uji Coba Acak Oleh Siswa tekstur dalam membuat gambar bentuk.
Proses pengembangan media video tutorial
Nama Pernyataan Jumla Sko membuat arsir tekstur pada aplikasi
siswa 1 2 3 4 5 6 h r% mengasilkan 9 video dengan durasi 1-1,5
Skor menit. Kemudian dilakukan validasi , hasil
Silvy 5 5 4 5 5 5 29 97 validasi ahli materi memperoleh nilai 94%,
Dea A. % sedangkan hasil dari validasi ahli media
memperoleh nilai 95% dan dikatakan media
Gusti 3 4 3 5 3 5 23 77 dalam kategori sangat baik. Maka media video
Ayu N. % tutorial ini valid dan layak untuk digunakan.
Efektivitas media pembelajaran membuat
Salsabel 4 5 5 5 5 5 29 97 arsir tekstur terhadap siswa kelas VIII D di
a % SMPN 1 Kemlagi Mojokerto diperoleh dari
tercapainya penerapan media video tutorial ini
M. 5 4 5 5 4 5 28 93
yang dibuktikan dengan penilaian dalam aspek
Tegar % pemahaman dan berkarya. Hasil uji coba acak
N.R. pada 5 siswa yang berjumlah 89%, sedangkan
Nizzam 4 5 5 5 4 5 28 93 hasil respon guru pada uji coba acak yaitu
R. A. L % 93%, yang berarti media video tutorial
membuat arsir tekstur pada aplikasi TikTok
Rata- 𝑓 134 89 berkategori Sangat Baik. Pada uji coba
𝑃= 𝑥 100%
rata 𝑛 % pemakaian, penilaian dibagi menjadi aspek
pemahaman dan berkarya, dalam aspek
134
𝑃= 𝑥 100% pemahaman mendapatkan persentase sebesar
150 85% dan 88% pada aspek berkarya. Dari
keseluruhan persentase menghasilkan
𝑃 = 89 % persentase di 88,75% atau jika dibulatkan
menjadi 89% yang dapat diartikan dalam
kategori sangat baik, sehingga media
SIMPULAN DAN SARAN pembelajaran video tutorial membuat arsir
Simpulan tekstur pada aplikasi TikTok dikatakan layak
Konsep perancangan media dan efektif digunakan pada proses
pemebelajaran video tutorial membuat arsir

52
“Pengembangan Media Video Tutorial Membuat Arsir Tekstur Pada Aplikasi TikTok Di
Smpn 1 Kemlagi Mojokerto”

pemebelajaran. Kunandar. 2008.Guru Profesional


Saran implementasi kurikulum tingkat
Berdasarkan kesimpulan yang telah satuan pendidikan (KTSP) dan
dipaparkan dalam penelitian ini juga terdapat sukses dalam sertifikasi guru,
beberapa saran yang ditujukan kepada Jakarta: PT RajaGrafindo
Persada.
beberapa pihak. Bagi guru pembuatan media
video tutorial membuat arsir tekstur pada Santosa, M. (2021). PENGEMBANGAN
aplikasi TikTok diharapkan lebih ditingkatkan VIDEO TUTORIAL
sebagai pedoman atau media pendukung dalam PEMBELAJARAN
menyampaikan materi agar lebih fleksibel dan MENGGAMBAR BENTUK
UNTUK SISWA KELAS VII. 1
praktis dalam mempelajari, karena
DI SMPN 48 MAKASSAR
penggunaannya yang dapat diakses dimanapun (Doctoral
dan kapanpun. Bagi siswa sebaiknya lebih dissertation, Universitas Negeri Makassar).
antusias dan kefokusan dalam mempelajari
hal-hal baru, agar dapat memahami materi Sugiyono. 2019. Metode Penelitian
Kuantitatif Kualitatif dan R&D,
dengan baik. Bagi peneliti selanjutnya dengan
Bandung: Alfabeta
adanya penelitian ini, peneliti selanjutnya
dapat membahas secara detail materi lainnya Utomo, A. Y., & Ratnawati, D. (2018).
agar media yang dihasilkan lebih bervariasi. Pengembangan video tutorial
dalam pembelajaran sistem
REFERENSI pengapian di SMK. Jurnal
Taman Vokasi, 6(1), 68-76.
Anggalio, S. 2007. Belajar Mengarsir
Wind, Ajeng. 2014.Jago membuat video
Gambar dengan Pensil
tutorial. Jakarta:Dunia
(Indonesia - Inggris). Jakarta:
Komputer.
AgroMedia.
Anwar, Dessy. 2002. KAMUS LENGKAP
BAHASA INDONESIA.
Surabaya: Amelia.
Apriyatno, V. (2005). Cara mudah
menggambar dengan pensil.
Kawan Pustaka.
Asrofi, I. (2020). Implementasi Teknik
Menggambar Arsir Sebagai
Upaya Mengembangkan
Kreativitas Siswa-siswi SDN
Kutuwetan Jetis Ponorogo
(Doctoral dissertation, IAIN
Ponorogo).
Daryanto. 2016. Media Pembelajaran,
Yogyakarta: Gava Media
Jennah, Rodhatul. 2009. Media Pembelajaran,
Banjarmasin: ANTASARI
PRESS

53

Anda mungkin juga menyukai