Anda di halaman 1dari 2

BAB V

PENUTUP

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil intervensi dan pembahasan pada bab sebelumnya, maka

dapat diambil kesimpulan bahwa:

1. Diagnosa keperawatan yang dapat ditegakkan pada Ny.S adalah Kasus kelolaan

dengan diagnosa medis Chronic Kidney Disease (CKD) On HD penyakit penyerta

adalah Hipertensi Dari hasil pengkajian didapatkan diagnosa yang ditegakan pada

kasus ini adalah hipervolemia berhubungan dengan gangguan mekanisme

regulasi,Penurunan curah jantung berhubungan dengan preload dan Nyeri akut

berhubungan dengan agens pencidera fisiologis

2. Intervensi yang diberikan sesuai standar menggunakan SIKI (Standar Intervensi

Keperawatan Indonesia) dan SLKI (Standar Luaran Keperawatan Indonesia)

3. Implementasi Inovasi Murottal Al-Quran, Aromaterapi Lavender dan Hand And

Foot Massage.Evaluasi yang dilakukan selama 3 kali pertemuan berdasarkan

intervensi keperawatan yang telah disusun. Kemudian dievaluasi setiap akhir

pertemuan. Hasil evaluasi didapatkan Intervensi dengan teknik Murottal Al-Quran ,

Aromaterapi Lavender dan Hand And Foot Massage mengatasi keluhan rasa nyeri

kepala pada pasien saat hemodialisa, merupakan keluhan utama yang dirasakan

oleh pasien. Karena keluhan nyeri kepala ini adalah salah satunya komplikasi dari

hemodialisa. Hasil saat dilakukan wawancara terhadap rasa nyeri kepala pasien

menunjukkan perubahan yang signifikan. Pada pertemuan, Pada pertemuan ke-1

pasien mengatakan bahwa tingkat nyeri berkurang yang awalnya pada skala nyeri
berat setelah di lakukan intervensi menjadi nyeri ringan . Pada pertemuan ke-2 dan

ke-3 pasien mengatakan ada perubahan dan nyeri berkurang

B. Saran

1. Bagi Klien

Dapat diaplikasikannya terapi Murottal Al-Quran, Aromaterapi Lavender dan Hand

And Foot Massage di keseharian klien karena salah satu alternatif terapi yang dapat

dilakukan untuk mengurangi nyeri kepala pada saat hemodialisa dan dapat

menggunakan alat dan bahan yang mudah dicari.

2. Institusi akademik

Diharapkan institusi lebih banyak memberikan referensi tentang aplikasi tindakan-

tindakan seperti Murottal Al-Quran , Aromaterapi Lavender dan Hand And Foot

Massage pada kasus tertentu seperti penyakit dengan Chronic kidney disease (CKD),

sehingga mahasiswa mampu meningkatkan cara berpikir kritis dalam menerapkan

intervensi yang dilakukan secara mandiri sesuai bidang keperawatan dan jurnal-jurnal

penelitian terbaru.

3. Perawat

Diharapkan perawat dapat memberikan pelayanan secara maksimal, baik dari segi

education maupun intervensi, sehingga mampu meningkatkan kualitas hidup untuk

terhindar dari hipervolemia pada pasien CKD on HD.

4. Bagi peneliti selanjutnya

Diharapkan dapat melakukan penelitian lanjutan dengan cara memodifikasi intervensi

yang sudah ada dengan yang baru, sehingga dapat diberikan pada pasien CKD yang

mempunyai keluhan nyeri kepala saat menjalani hemodialisis.

Anda mungkin juga menyukai