Anda di halaman 1dari 3

SOAL ULANGAN HARIAN

TAHUN AARAN 2022/2023

Nama :
Kelas :

Piihan Berganda
1. Jujur merupakan salah satu sikap yang sangat berharga. Sikap ini sangat dibutuhkan oleh
setiap orang baik untuk dirinya sendiri maupun orang lain. Tanpa adanya sikap jujur, bisa
saja negara kita sudah terjerumus dalam lubang disintegritasi. Beberapa contoh perilaku
yang mencerminkan jujur kepada Allah, antara lain adalah tidak mencampur adukan riya
ke dalam ibadah kita.Menjalankan shalat secara sungguh-sungguh dan tidak bermalas-
malasan. Berikut ini yang bukan termasuk manfaat yang akan kita peroleh dari perilaku
jujur adalah...
b. Menjadi pribadi yang bertanggung-jawab, amanah, dan dapat dipercaya serta
mendatangkan kebaikan
c. Perilaku jujur menjadikan diri lebih tenang dan tidak was-was dalam menghadapi
kehidupan sehari-hari
d. Menjauhkan diri dari tindakan-tindakan yang dilarang oleh negara, seperti korupsi,
kolusi dan nepotisme.
e. Menumbuhkan sikap optimisme dalam menjalani hidup didunia dan semakin
menjauhkan diri kepada pintu surga
f. Terhindar menjadi manusia-manusia yang munafik serta mendapatkan rahmat dan
kasih sayang Allah Swt.

2. Perhatikan dengan seksama disekitar anda, terdapat perbedaan yang sangat jelas antara
martabat yang dimiliki orang yang mempunyai ilmu dan orang yang tidak mempunyai ilmu.
Perbedaan itu juga jelas terlihat dalam segi berpikir, berbicara, bertindak serta menyelesaikan
masalah kehidupan. Hal ini merupakan salah satu keutamaan yang akan dimiliki oleh orang
yang rajin menuntut ilmu Karena menunutu ilmu tidak mengenal waktu, tempat dan usia.
Pernyataan berikut ini yang bukan termasuk manfaat memiliki ilmu adalah
a. Didoakan oleh seluruh mahluk yang ada di langit dan di bumi
b. Dimudahkannya menuju surga
c. Syarat diterimanya amal seorang muslim
d. Dibenci oleh orang sekitar.
e. Dimuliakan di dunia dan di akhirat
3. Perhatikan pernyataan-pernyataan di bawah ini!
1) Sunah Muakkad 4) Fardu Ain
2) Sunah fi’liyah 5) Sunah Taqririyah
3) Fardu kifayah
Berdasarkan pernyataan di atas yang termasuk hukum kewajiban dalam menuntut ilmu
ditunjukan oleh nomor…
a. 1 dan 2 d. 4 dan 5
b. 2 dan 3 e. 5 dan 1
c. 3 dan 4
4. Dasar ketetapan hukum dalam islam diperoleh dari beberapa sumber, yakni Al-Qur’an,
Hadist dan ijtihad. Ketika ada permasalahan dan membutuhkan ketetapan hukum maka
dicari di Al-qur’an dan Hadis, jika kedua sumber hukum terdapat sesuatu yang tidak
dijabarkan secara rinci atau jelas maka diperlukannya ijtihad para ulama. Orang yang
berjihad untuk menghasilkan ketetapan hukum adalah…
a. Ijtihad d. Mujtahid
b. Mujahidin e. Qari’
c. Qiyas

5. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!


1) Dalam haji, perempuan tidak harus bersama mahramnya
2) Haji hukumnya wajib bagi setiap muslim yang mampu
3) Wukuf merupakan berdiam di padang Arafah dengan memperbanyak zikir dan
istighfar
4) Menziarahi makam Nabi Ibrahim merupakan rukun haji
5) Tawaf dilaksanakan sebanyak tujuh kali putaran
6) Tawaf dilakukan di Madinah
Berdasarkan pernyataan tersebut termasuk pernyataan yang benar tentang Haji ialah….
a. 1, 2 dan 4 d. 4, 6 dan 1
b. 2, 4 dan 5 e. 5, 1 dan 3
c. 2, 3 dan 5

6. Perhatikan kegiatan ibadah haji berikut!


1) Ihram 5) Tawaf
2) Wukuf di Padang Arafah 6) Sa’i
3) Mabid di Muzdalifah 7) Tahallul
4) Melontar jumrah 8) Tertib
Diantara kegiatan peribadahan di atas yang termasuk dalam rukun haji ditunjukkan pada
nomor…..
f. 1, 2, 5, 6 ,7 dan 8 d. 2, 4, 5, 1, 8 dan 7
g. 1, 3, 4, 5, 7 dan 8 e. 3, 4, 7, 8, 5 dan 6
h. 2, 3, 5, 7, 6 dan 8
7. Pak Husen memiliki penghasilan banyak karena memiliki banyak cabang toko pakaian
anak kecil hingga orang dewasa, pak Husen memiliki banyak karyawan yang menjaga
toko-toko tersebut. Dengan penghasilan yang banyak, beliau mampu menabung untuk
membangun toko-toko pakaian di lain kota. Toko pak Husen berdiri sudah lebih dari tiga
tahun dengan penghasilan yang besar. Pak Husen dikenakan zakat maal, maka cara
membayar zakatnya adalah...
a. Dibayar seperti zakatnya unta
b. Dibayar seperti zakatnya sapi
c. Dibayar seperti zakatnya kepemilikan emas
d. Dibayar seperti zakatnya kambing
e. Dibayar seperti zakatnya kerbau

8. Perhatikan tabel di bawah ini!


Perbedaan yang benar antara zakat dan wakaf ditunjukkan oleh nomor

a. (2), (4) dan (5)

b. (1), (2) dan (3)

c. (3), (4) dan (5)

d. (2), (3) dan (4)

e. (1), (2) dan (4)

Uraian

1. Tuliskan golongan yang berhak menerima zakat!


2. Jelaskan Perbedaan Nisab dan Haul!

Anda mungkin juga menyukai