Anda di halaman 1dari 1

Rangkuman Materi “INSTRUMEN PENGKAJIAN PALIATIF”

Untuk memberikan proses asuhan keperawatan pada pasien dan family caregiver, perlu didahului
dengan pengkajian. Untuk dapat menemukan masalah diperlukan suatu TOOLS untuk mengkaji
masalah tertentu pada pasien atau family caregiver. Penderitaan yang dialami bisa berupa fisik,
emosi, psikososial dan spiritual.

Instrument pengkajian:

1. CAREGIVER REACTION ASSESSMENT (CRA)


Instrument ini digunakan untuk menguji bahan caregiver yang disusun secara sistematis
untuk menilai kondisi family caregiver dalam merawat pasien dengan penyakit fisik
maupun mental, terdiri dari 24 pertanyaan yang diisi oleh family caregiver. Instrument
CRA ini terdiri dari 5 subkala, 4 subkala yang menilai aspek negative pada caregiver
(kurangnya dukungan keluarga, dampak keuangan, dampak pada jadwal, dan dampak
pada kesehatan) dan 1 subkala yang menilai aspek positif pada caregiver (harga diri
caregiver). Penyajian meliputi skor total beban dan skor total beban pada masing-masing
domain.
2. PREPAREDNESS FOR CAREGIVING SCALE versi Indonesia (I-PCS)
Instrumen ini merupakan alat ukur yang diisi oleh familiter giver dalam menilai kesepian
mereka dalam proses perawatan pasien dengan PTM (penyakit tidak menular) dan
penyakit kronis. Terdiri dari 9 pertanyaan (8 pertanyaan dengan 5 pilihan jawaban
menggunakan skala likert dari rentang 0 (tidak siap sama sekali) sampai 4 (sangat siap)
dan 1 pertanyaan terbuka tentang kesiapan khusus yang diinginkan dalam proses
perawatan).

Anda mungkin juga menyukai