Anda di halaman 1dari 4

9/13/23, 11:41 AM Unsur-Unsur Kalimat

NAME :
CLASS :
Unsur-Unsur Kalimat
20 Questions DATE :

1. Bu Arman sedang membaca buku di ruang tamu.

Subjek kalimat tersebut, yaitu ....

A di ruang tamu B sedang membaca

C buku D Bu Arman

2. Bu Arman sedang membaca buku di ruang tamu.

Predikat kalimat tersebut, yaitu ....

A buku B Bu Arman

C sedang membaca D di ruang tamu

3. Bu Arman sedang membaca buku di ruang tamu.

Objek kalimat tersebut, yaitu ....

A sedang membaca B di ruang tamu

C Bu Arman D buku

4. Bu Arman sedang membaca buku di ruang tamu.

Kata "di ruang tamu" merupakan unsur ....

A keterangan B subjek

C predikat D objek

5. Pada 3 Oktober 2020, rapor PTS dibagikan kepada siswa.

Kata "Pada 3 Oktober 2020" merupakan unsur ....

A keterangan tujuan B keterangan waktu

C keterangan cara D keterangan tempat

https://quizizz.com/print/quiz/5f79f62470b144001b049520 1/4
9/13/23, 11:41 AM Unsur-Unsur Kalimat

6. Pada 3 Oktober 2020, rapor PTS dibagikan kepada siswa.

Subjek kalimat tersebut, yaitu ....

A dibagikan B kepada siswa

C Pada 3 Oktober 2020 D rapor PTS

7. Pada 3 Oktober 2020, rapor PTS dibagikan kepada siswa.

Predikat kalimat tersebut, yaitu ....

A kepada siswa B dibagikan

C rapor PTS D Pada 3 Oktober 2020

8. Pada 3 Oktober 2020, rapor PTS dibagikan kepada siswa.

Unsur objek pada kalimat tersebut ....

A tidak ada B tersembunyi

C tidak nampak D ada

9. Pada 3 Oktober 2020, rapor PTS dibagikan kepada siswa.

Kata "kepada siswa" merupakan keterangan ....

A alat B tujuan

C tempat D waktu

10. Beberapa siswa SD St. Vincentius mengikuti Kontes Lukis Nasional.

Pola unsur kalimat tersebut, yaitu ....

A S-P-O B K-S-P

C K-S-P-O D S-P-O-K

11. Beberapa siswa SD St. Vincentius mengikuti Kontes Lukis Nasional.

Subjek kalimat tersebut, yaitu ....

A mengikuti B Beberapa siswa SD St. Vincentius

C Beberapa siswa D Kontes Lukis Nasional

https://quizizz.com/print/quiz/5f79f62470b144001b049520 2/4
9/13/23, 11:41 AM Unsur-Unsur Kalimat

12. Beberapa siswa SD St. Vincentius mengikuti Kontes Lukis Nasional.

Predikat kalimat tersebut, yaitu ....

A Beberapa siswa SD B Kontes Lukis Nasional

C mengikuti D Beberapa siswa SD St. Vincentius

13. Beberapa siswa SD St. Vincentius mengikuti Kontes Lukis Nasional.

Kata "Kontes Lukis Nasional" sebagai unsur ....

A predikat B keterangan

C subjek D objek

14. Sekolahku ada di Jalan Otista No. 76.

Subjek kalimat tersebut, yaitu ....

A di Jalan Otista No.76 B ada

C Sekolahku D di Jalan

15. Sekolahku ada di Jalan Otto Iskandardinata No. 76.

Kata "di Jalan Otto Iskandardinata No. 76 merupakan unsur ....

A Subjek B Keterangan

C Objek D Predikat

16. Beberapa tugas sudah diselesaikan dengan baik.

Kata "Beberapa tugas" merupakan unsur ....

A predikat B keterangan

C subjek D objek

17. Beberapa tugas sudah diselesaikan dengan baik.

Kata "sudah diselesaikan" merupakan unsur ....

A predikat B subjek

C keterangan D objek

https://quizizz.com/print/quiz/5f79f62470b144001b049520 3/4
9/13/23, 11:41 AM Unsur-Unsur Kalimat

18. Beberapa tugas sudah diselesaikan dengan baik.

Kata "dengan baik" merupakan keterangan ....

A tujuan B cara

C tempat D waktu

19. Asap hitam itu berasal dari tempat pembakaran.

Kata "Asap hitam itu" sebagai unsur ....

A pelengkap B predikat

C keterangan D subjek

20. Asap hitam itu berasal dari tempat pembakaran.

Kata "dari tempat pembakaran" merupakan keterangan ....

A cara B tempat

C waktu D tujuan

https://quizizz.com/print/quiz/5f79f62470b144001b049520 4/4

Anda mungkin juga menyukai