Anda di halaman 1dari 2

NAJWA MENJAWAB PEMBELAJARAN MINGGU LALU YAITU

MINGGU LALU KITA BELAJAR TENTANG ORGAN PENCERNAAN BESERTA FUNGSINYA , DIMANA ORGAN
PENCERNAAN TERIDIRI ATAS MULUT, KERONGKONGAN, LAMBUNG, USUS HALUS, USUS BESAR, DAN
ANUS

SHERINA MENGOMENTARI GAMBAR :

1. GAMBAR PERTAMA ORANG SAKIT PERUT

2. GAMBAR KEDUA ORANG YANG MUAL DAN MUNTAH

FARIDA MENANGGAPI VIDEO :

1. PERMASALAHAN YANG ADA DI VIDEO TERSEBUT ADALAH TENTANG GEJALA PADA ORANG YANG
MENDERITA ASAM LAMBUNG BESERTA JENIS MINUMAN YANG TIDAK BOLEH DIKONSUMSI OLEH
PENDERITA ASAM LAMBUNG

GILANG BERTANYA MENGENAI VIDEO TERSEBUT

BU KENAPA ORANG YANG ASAM LAMBUNGNYA NAIK MERASAKAN MUAL DAN MUNTAH

GURU : PERTANYAAN BAGUS

ASAM LAMBUNG NAIK terjadi ketika OTOT sfingter esofagus bagian bawah (LES), yakni
cincin otot yang memisahkan kerongkongan dan perut, tidak dapat menutup dengan kencang
setelah kamu menelan makanan atau cairan. Akibatnya, OTOT sfingter esofagus bagian bawah
tidak berfungsi dengan baik memungkinkan asam lambung dan partikel makanan mengalir
kembali ke kerongkongan ke tenggorokan. Nah, nAiknya asam lambung dan partikel makanan
lain ini yang memicu rasa mual.

EFIS

KESIMPULAN PEMBELAJARAN HARI INI ADALAH

1. pemicu naiknya asam lambung adalah terlalu sering mengkonsumsi makanan pedas atau
asam, minuman bersoda dan yang mengandung kafein
2. Upaya mencegah penyakit maag adalah salah satunya adalah mengatur pola makan dan
mengkonsumsi makanan yang sehat

Anda mungkin juga menyukai