Anda di halaman 1dari 8

SOAL PENALARAN MATEMATIKA

1. Perhatikan infografis jembatan Barelang berikut.

Budi melintas di atas jembatan tersebut dan ingin memperkirakan tinggi tiang jembatan.
Berdasarkan informasi di atas, berapakah tinggi tiang jembatan Barelang dari permukaan
jalan, jika diketahui tali terluar membentuk sudut 35° dengan permukaan jalan?
(Gunakan: sin 35° = 0,57; cos 35° = 0,82; tan 35° = 0,7)
a. 98,4 meter
b. 84,0 meter
c. 74,8 meter
d. 70,2 meter
e. 68,4 meter

2. KOBETA (Koperasi Benih Tani) adalah koperasi yang didirikan untuk memfasilitasi para
petani di sebuah desa. KOBETA ini berkembang dengan baik dan menarik minat petani lain
untuk bergabung sehingga akhirnya mempunyai jaringan anggota yang luas di seluruh
Indonesia. Berbagai macam benih pertanian berkualitas dengan harga terjangkau oleh
KOBETA untuk membantu petani.
Prinsip integritas dan kejujuran dijunjung tinggi dalam menjalankan usaha koperasi agar tetap
eksis dan mendapat kepercayaan anggota. KOBETA melakukan inovasi dalam mengemas
benih untuk berbagai jenis dan varian sesuai standar pabrik. Berikut kombinasi dari beberapa
bungkus benih.
➢ Berat 2 pes benih kacang tanah dan berat 2 pes kacang kedelai sama dengan 2 pes benih
jagung.
➢ Berat 1 pes kacang kedelai dan berat 1 pes benih jagung sama dengan berat 2 pes benih
padi.
➢ Berat 4 pes benih padi sama dengan berat 3 pes benih jagung
Salah satu primadona benih pertanian yang dijual KOBETA pada awal musim penghujan
adalah benih kacang tanah, kedelai, jagung dan padi. Kombinasi dari beberapa bungkus benih
dapat dilihat pada ilustrasi di atas.
Jika 1 pes (bungkus) benih padi beratnya adalah 0,75 kg, jawabalah dengan memberi tanda
centang (✓) pada kolom jawaban yang tersedia.
No Pernyataan Benar Salah
a) Berat 2 pes benih kedelai adalah 1 kg
b) Berat 4 pes benih kacang tanah adalah 4 kg
c) Berat 1 pes benih kacang tanah sama dengan berat 1 pes benih kedelai
d) Berat 4 pes benih jagung sama dengan berat 2 pes benih padi

3. Ahmad Tohari memiliki sebidang lahan berbentuk trapezium yang akan ditanami pohon jati.
Pada lahan tersebut telah dibuat pematang-pematang dengan jarak tertentu agar pohon jati
tumbuh dengan baik. Pematang paling atas disebut pematang 1 dan seterusnya. Pematang 1
dapat ditanami 20 pohon jati. Pematang kedua dapat ditanami 24 pohon jati. Pematang lainnya
selalu bertambah dengan pola yang sama. Lahan Ahmad Tohari dapat memuat 8 pematang.

Berdasarkan data tersebut, berika tanda (√) pada pernyataan-pernyataan yang benar.
TANDA Pernyataan
Banyak pohon jati di setiap pematang membentuk barisan aritmetika dengan
beda 4
Banyak pohon jadi di setiap pematang membentuk barisan geometri dengan
rasio 4
Banyak pohon jati di pematang ke-4 adalah 36
Banyak pohon jati di pematang ke-8 adalah 72
Jumlah pohon jati di lahan itu 272

4. Sarana transportasi kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia masih didominasi lewat


udara. Hal ini karena letak Indonesia yang berada di kepulauan,, akses mudah dan cepat, dan
beberapa tempat wisata yang menjadi destinasi favorit berada di banyak daerah. Melimpahnya
potensi wisata alam yang dimiliki Indonesia, membuka peluang untuk terus meningkatkan
jumlah kunjungan wisatawan. Salah satu upaya yang dilakukan pemerintah melalui
kementerian pariwisata adalah menetapkan 10 destinasi wisata prioritas. Kesepuluh destinasi
ini adalah Danau Toba di Sumatera Utara, Tanjung Kelayang di Kepulauan Bangka Belitung,
Tanjung Lesung di Banten, Kepulauan Seribu di Jakarta, Borobudur di Jawa Tengah, Bromo
Tengger Semeru di Jawa Timur, Mandalika di Nusa Tenggara Baarat, Labuan Bajo di Nusa
Tenggara Timur, Wakatobi di Sulawesi Tenggara, dan Morotai di Maluku Utara. Data jumlah
wisatawan bulan Juli 2019 ke Indonesia, yaitu ada 1.547.231 orang. Jika dibedakan
berdasarkan cara masuk, hasilnya sebagai berikut.

Empat bandara yang menjadi pintu masuk utama adala bandara Ngurah Rai Bali (10%),
Soekarno Hatta Jakarta (40%), Juanda Surabaya (9%), dan Sultan Hasanuddin Makassar (4%).
Sisanya dari bandara lain.
Jodohkanlah antara pernyataan dan jwaban yang tersedia.

a. Jumlah wisatawan dari bandara Ngurah Rai.


b. Jumlah wisatawan dari bandara Ngurah Rai.
c. Selisih banyaknya wisatan dari Banda Soekarno -Hatta dan sultan hasanuddin
A. 40.847 orang
B. 83.551 orang
C. 102,117 orang
D. 367.622 orang
E. 408.469 orang

5. Pariwisata merupakan salah satu program unggulan pemerintah Indonesaia untuk


mendapatkan sumber pendapatan devisa negara. Sektor pariwisata ini dipercaya terus
mencatatkan pertumbuhan yang positif. Pada tahun 2018 pertumbuhan sector pariwisata
Indonesia, yaitu 12,58% lebih tinggi dibandingkan rata-rata pertumbuhan sector pariwisata
dunia yang hanya mencaapai 5,6% serta ASEAN sebesar 7,4%. PErtumbuhan sector
pariwisata ini tenttuk tidak lepas dari kenaikan jumlah wisatawan asaing yang berkunjung ke
Indonesia dari tahun ke tahun.

Jumlah kunjungan wisatawan di Indonesia biasanya mencapai puncak pada musim pana (juni-
agustus) karena turis/wisatan ingin menikmaticuaca yang lebih hangat di Indonesia. Berikut
disajikan data wisatawan mancanegara per bulan selama tahun 2018 -2019
Tentukan Pernyataan yang benar atau salah. Kemudian, berilah tanda centang (V) pada kolom
jawaban yang tersedia
No. Pernyataan Benar Salah
1 Lonjakan tertunggi jumlah wisatawan mencanegara di tahun 2018
adalah pada November – Desember.
2 Penurunan terendah jumlah kunjungan wisatawan mancanegara di
tahun 2019 adalah pada September- Oktober.
3 Selisih jumlah wisatawan mancanegara antara tahun 2018-2019 yabg
terbesar terjadi pada November
4 Selisih jumlah wisatawan mancanegara antara tahun 2018-2019 yabg
terkecil terjadi pada agustus
6. Program insentif dan bebas visa yang dijalin pemerintah dengan beberapa negara
menyebabkan wisatawan yang berkunjung ke Indonesia mengalami peningkatan signifikan.
Data tahun 2019, ,menunjukkan bahwa sector pariwisata ini mengalami pertumbuhan yang
scukup baik. Selama rentang Januari-Desember 2019, negara asala dari wisatawan
mancanegara yang berkunjung di Indonesia sebagai berikut

Wisatan dari Singapura ada … orang


A. 2.052.026 orang
B. 2.5502.266 orang
C. 2.526.026 orang
D. 2.526.626 orang
E. 2.526.660 orang
7. Rumah Mbaru Niang di Flores berbentuk kerucut dengan atap yang hamper menyentuh tanah.
Atap rumah adat ini menggunakan daun alang-alang atau ijuk. Bentuk dan pembagian ruang
dalam rumah MBaru Niang ditampilkan dalam gambar.

Berdsasarkan informasi di atas, berilah tanda centang (√) pada pernyataan-pernyataan yang
benar
Pernyataan benar Salah
2
Luas permukaan bangunan yaitu 154𝑚 .
Banyak daun ijuk yang menutupi atap rumah yaitu 154√5 𝑚2 .
Volume rumah adat tersebut adalah 2.156𝑚3
Ruangan Tingkat pertama lebih besar dibandingkan ruangan tingat
kedua
8. Perhatikan peta prakiraan curah hujan berikut.

Berdasarkan data diatas, berilah tanda centang (√) pada kolom Benar untuk pernyataan
yang benar atau kolom salah untuk pernyataan yang salah
Pernyataan Benar Salah
Peluang terjadi hujan dengan curah hujan kurang dari 150 mm di Jawa
Timur lebih dari 90 %
Peluang terjadi hujan dengan curah hujan klebih dari 10 mm di Jawa
Timur tidak lebih dari 10%
Peluang terjadi hujan dengan curah hujan kurang dari 50 mm di Jawa
timur paling kecil adalah 30%
Peluang terjadi hujan dengan curah hujan kurang dari 20 mm di
Sebagian besar wilayah Jawa Timur adalah 70-80%

9. Bebekal Pendidikan di bidang kimia, Fatima meracik hand sanitizer berstandar WHO di
rumahnya dan menjualnya dalam botol kecil dan besar. Dua hari yang lalu, Fatima berhasil
menjual 10 botol kecil dan 5 botoh besar hand sanitizer dengan harga Rp. 180.000,00.
Kemarin, Fatima menjual 5 botol kecil dan 10 botol besar hand sanitizer seharga
Rp.225.000,00. Berdasarkan data tersebut, pasangkan pernyataan dengan kotak jawaban.
1 Harga 1 botol kecil A. 6.000
2 Harga 1 botol besar B. 9.000
3 Harga 1 botol kecil dan 2 botol besar C. 18.000
4 Harga 2 botol kecil dan 1 botol besar D. 36.000
5 Harga 15 botol kecil dan 15 botol besar E. 45.000
F. 90.000
G. 405.000
10. Berikut ini adalah data pengunjung dua fasilitas umum, yaitu perpustakaan dan museum,
pada bulan Januari 2022 dari hari Senin sampai dengan Jumat.

Berdasarkan data tersebut, jumlah pengunjung terendah kedua fasilitas tersebut terjadi
pada hari
A. Senin
B. Selasa
C. Rabu
D. Kamis
E. Jumat

Anda mungkin juga menyukai