Anda di halaman 1dari 25

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN

DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA


SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kabupaten Kebumen

BERITA ACARA
RENCANA PELAKSANAAN PTS DAN STS SEMESTER 1
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Pada hari ini Jum’at tanggal dua bulan september tahun dua ribu dua puluh dua telah
dilaksanakan rapat persiapan PTS dan STS Semester 1 tahun pelajaran 2022/2023 dari pukul
11.00 WIB s.d pukul 12.00 WIB.

A. Tempat : Ruang kantor SD Negeri 1 Mergosono


B. Peserta Rapat : Kepala Sekolah, Guru Kelas, Guru Mata Pelajaran dan Staff
C. Materi yang Dibahas : 1. Naskah soal PTS dan STS
2. Rencana Anggaran Biaya PTS dan STS
3. Kepanitian PTS dan STS
4. Pengolahan Nilai PTS dan STS
5. Pelaporan Hasil PTS dan STS
D. Metode Rapat : Brainstorming, Problem Solving, Diskusi
E. Keputusan Rapat :
Setelah melalui proses curah pendapat, problem solving, tanya jawab dan diskusi rapat
memutuskan dan menyepakati hal-hal sebagai berikut :
1. Naskah soal PTS dan STS dibuat oleh Tim Naskah/Guru kelas/Guru Mata Pelajaran
yang bersangkutan*).
2. Rencana anggaran biaya PTS ditetapkan dengan dana BOS
3. Kepanitian PTS dilaksanakan secara kolektif sebagaimana terlampir dalam surat
keputusan itu sendiri.
4. Pengolahan nilai PTS dilakukan oleh guru yang bersangkutan.
5. Pelaporan hasil PTS dialamatkan kepad pihak-pihak yang memerlukan (siswa, orang
tua siswa, kepala sekolah dan pengawas sekolah)
F. Situasi Rapat : aman, tertib, lancar, kontributif, dan kondusif

Demikian berita acara ini dibuat dengan sesungguhnya.

Dibuat di SD Negeri 1 Mergosono


Pada tanggal 2 September 2022
Yang membuat berita acara
Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kabupaten Kebumen
KEPUTUSAN KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO
NOMOR : 423.7 / 58 / 2022

TENTANG

PANITIA PTS DAN STS SEMESTER I


SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Menimbang : Bahwa agar pelaksanaan PTS dan STS Semester 1 Sekolah Dasar Negeri 1
Mergosono dapat berjalan dengan tertib, aman, dan lancar maka dipandang
perlu dibentuk Panitia PTS dan STS Semester 1 Tahun Pelajaran 2022/2023.

Mengingat : 1. Hasil Rapat Dinas Kepala SD, tanggal ..........................2022


2. Hasil Rapat Sekolah SDN 1 Mergosono, tanggal ...........................2022

MEMUTUSKAN

Menetapkan : Panitia PTS dan STS Semester 1 Tahun Pelajaran 2022/2023 SDN 1
Mergosono yang selajutnya dalam Keputusan ini disebut PTS dan STS
Semester 1.

Pertama : Panitia PTS dan STS Semester 1 Tahun Palajaran 2022/2023 seperti
terlampir.

Kedua : Tugas dan Kewajiban Panitia PTS dan STS Semester 1 Tahun 2022/2023
diatur dalam musyawarah.

Ketiga : Semua biaya yang dikeluarkan untuk pelaksanaan Keputusan ini dibebankan
pada mata anggaran yang sesuai.

Keempat : Hal-hal yang belum diatur dalam keputusan ini dikemudian hari terdapat
kekeliruan dalam keputusan ini akan dibetulkan sebagaimana mestinya.

Kelima : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Mergosono

Pada tanggal : 2 September 2022

Kepala SDN 1 Mergosono

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD

NIP. 19730416 199803 2 007

Lampiran I: Panitia PTS dan STS Semester 1


Tahun Pelajaran 2022/2023
Nomor : 423.7 / 58 / 2022
SUSUNAN PANITIA PTS DAN STS SEMESTER 1
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

KETUA/PENANGGUNG JAWAB : SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

SEKRETARIS : CATUR PUSDIANTO


NIP. –

BENDAHARA : RIRIN INDRIYANI, S.Pd.SD


NIP. 19850416 200801 2 007

PENGAWAS/KOREKTOR : Kelas I : SAODAH, S.Pd.


NIP. 19631125 200801 2 004
Kelas II : WAHYU KHOTIMAH, S.Pd.I
NIP. -
Kelas III : MARYANI, S.Pd.SD
NIP. 19640210 199211 2 001
Kelas IV : NUR LAELI FADHILAH, S.Pd.
NIP. 19920827 202221 2 022
Kelas V : FITRI NURJANAH, S.Pd.
NIP. 19870528 202221 2 007
Kelas VI : RIRIN INDRIYANI, S.Pd.SD
NIP. 19850416 200801 2 007
PAI : WAHYU KHOTIMAH, S.Pd.I
NIP. -
Penjaskes : BUDIYO, S.Pd
NIP. 19700114 200312 1 003

PERLENGKAPAN : YUDHA APRIYADI


NIP. -

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kec. Buayan, Kab. Kebumen

SURAT PERNYATAAN
NOMOR : 421.2 / 59 / 2022
Yang bertanda tangan di bawah ini :
1. Nama : SITI ROCHISOH, S.Pd.SD
2. NIP : 19660311 198903 1004
3. Pangkat/Gol. Ruang : Penata Tk.1 / IIID
4. Jabatan : Kepala Sekolah
5. Unit Kerja : SD Negeri 1 Mergosono

Sebagai pelaksana dalam penyelenggaraan PTS dan STS Semester I dengan ini menyatakan
bahwa saya
1. Menyadari hakikat dan Kerahasiaan PTS dan STS Semester I sebagai tugas negara yang
pelaksanaannya diserahkan kepada saya.
2. Akan memegang teguh kerahasiaan tersebut.
3. Tidak akan memberitahukan/menyampaikan atau membocorkan kepada siapapun segala
sesuatu yang telah saya ketahui dan saya kerjakan, dalam melaksanakan tugas tersebut di
atas, dengan cara apapun baik langsung maupun tidak langsung.
Pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya dalam keadaan sadar, tanpa dipaksa oleh pihak lain,
dan saya tanda tangani dengan penuh rasa tanggung jawab serta menyadari bahwa apabila saya
melakukan perbuatan-perbuatan yang bertentangan dengan pernyataan di atas, saya bersedia
dituntut sesuai undang-undang / peraturan yang berlaku.

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Dk. Karangananyar, Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kabupaten kebumen

RENCANA ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA PTS DAN STS SEMSETER 1


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

A. PENDAPATAN

I. Diambilkan dari Dana BOS = Rp. 1.870.000


B. PENGELUARAN

I. Penggandaan naskah = Rp. 1.200.000

III. Snek : 6 x 11 x Rp. 10.000 = Rp. 670.000

Jumlah = Rp. 1.870.000

Mergosono, 2 September 2022

Mengetahui

Kepala Sekolah Bendahara

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD RIRIN INDRIYANI, S.Pd.SD

NIP. 19730416 199803 2 007 NIP. 19850416 200801 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kabupaten Kebumen

JADWAL PTS SEMESTER 1


KURIKULUM 2013
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

KELAS II DAN III


NO JAM JADWAL
Kelompok
HARI/ TANGGAL KE II, III Mata Pelajaran
1 Senin , 1 A 07.30 - 08.30 PAI dan Budi Pekerti
5 September 2022
PAI dan Budi Pekerti
II B 09.00-10.00

2 Selasa, 1 A 07.30 - 08.30 TEMA 1: PPKN, BI


6 September 2022
TEMA 1: PPKN, BI
II B 09.00-10.00

3 Rabu, TEMA 1: Matematika,


1 A 07.30 - 08.30
7 September 2022 PJOK, SBDP

TEMA 1: Matematika,
II B 09.00-10.00
PJOK, SBDP
4 Kamis, TEMA 2: PPKN, BI
1 A 07.30 - 08.30
8 September 2022
TEMA 2: PPKN, BI
II B 09.00-10.00

5 Jum’at, TEMA 2: Matematika,


1 A 07.30 - 08.30
9 September 2022 PJOK, SBDP

TEMA 2: Matematika,
II B 09.00-10.00
PJOK, SBDP
6 Sabtu, Bahasa Jawa
1 A 07.30 - 08.30
10 September 2022
Bahasa Jawa
II B 09.00-10.00

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kabupaten Kebumen

JADWAL PTS SEMESTER 1


KURIKULUM 2013 KELAS V DAN VI
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

NO HARI/ TANGGAL JAM JADWAL


Kelompok
KE V, VI Mata Pelajaran
1 Senin , PAI dan Budi Pekerti
1 A 07.30 - 08.30
5 September 2022
PAI dan Budi Pekerti
II B 09.00-10.00

2 Selasa, TEMA 1: PPKN, BI


1 A 07.30 - 08.30 TEMA 1: IPA, IPS DAN
6 September 2022 SBDP
TEMA 1: PPKN, BI
II B 09.00-10.00 TEMA 1: IPA, IPS DAN
SBDP
3 Rabu, Matemati ka
7 September 2022 1 A 07.30 - 08.30

II B 09.00-10.00 Matematika
4 Kamis, TEMA 2: PPKN, BI
1 A 07.30 - 08.30 TEMA 2: IPA, IPS dan
8 September 2022 SBDP
TEMA 2: PPKN, BI
II B 09.00-10.00 TEMA 2: IPA, IPS dan
SBDP
5 Jum’at, Bahasa Jawa
9 September 2022 1 A 07.30 - 08.30

Bahasa Jawa
II B 09.00-10.00

6 Sabtu, PJOK
1 A 07.30 - 08.30
10 September 2022
PJOK
II B 09.00-10.00

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kabupaten Kebumen

JADWAL SUMATIF TENGAH SEMESTER (STS) I


KURIKULUM MERDEKA
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Kelas I dan IV
JAM JADWAL
NO HARI/ TANGGAL
KE
I Mata Pelajaran IV Mata Pelajaran

Senin, 1 07.30 -08.30 PAI dan Budi Pekerti 07.30 -08.30 PAI dan Budi Pekerti
1
5 September 2022 2 09.00 –10.00 Pendidikan Pancasila 09.00 –10.00 Pendidikan Pancasila
Selasa, 1 07.30 -08.30 Bahasa Indonesia 07.30 -08.30 Bahasa Indonesia
2
6 September 2022 2 09.00 –10.00 Kesenian (Seni Rupa) 09.00 –10.00 Kesenian (Seni Rupa)

Rabu, 1 07.30 -08.30 Matematika 07.30 -08.30 Matematika


3
7 September 2022 2 09.00 –10.00 Kesenian (Seni Musik) 09.00 –10.00 Kesenian (Seni Musik)

Kamis, 1 07.30 -08.30 Bahasa Jawa 07.30 -08.30 IPAS


4
8 September 2022 2 09.00 –10.00 09.00 –10.00 Bahasa Jawa

Jum’at 1 07.30 -08.30 Bahasa Inggris 07.30 -08.30 Bahasa Inggris


5
9 September 2022 2 09.00 –10.00 PJOK 09.00 –10.00 PJOK

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kabupaten Kebumen

JUMLAH PENGAWAS DAN KOREKSI PTS DAN STS SEMESTER 1


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

PENGAWAS/
NO NAMA NIP KET
KOREKSI

1 SAODAH, S.Pd 196311252008012004 Kelas I


2 WAHYU KHOTIMAH, S.Pd.I - Kelas II dan PAI
3 MARYANI, S.Pd.SD 196402101992112001 III
4 NUR LAELI FADHILAH, S.Pd. 199208272022212022 Kelas IV
5 FITRI NURJANAH, S.Pd. 198705282022212007 Kelas V
6 RIRIN INDRIYANI, S.Pd.SD 198504162008012007 Kelas VI
7 BUDIYO, S.Pd 197001142003121003 PJOK
Mergosono, 2 September 2022
Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kabupaten kebumen

DAFTAR HADIR PANITIA PTS DAN STS SEMESTER I


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

TANGGAL
NO NAMA /NIP
5/9/2022 6/9/2022 7/9/2022 8/9/2022 9/9/2022 10/9/2022

Siti Rochisoh, S.Pd.SD


1
19730416 199803 2 007
Maryani, S.Pd.SD.
2
19640210 199211 2 001
Budiyo, S.Pd.
3
19700114 200312 1 003
Saodah, S.Pd.
4
19631125 200801 2 004
Ririn Indriyani, S.Pd.SD.
5
19850416 200801 2 007
Fitri Nurjanah, S.Pd.
6
198705282022212007
Nur Laeli Fadhilah, S.Pd.
7
199208272022212022
8 Wahyu Khotimah, S.Pd.I.
-
Catur Pusdianto
9
-
Yudha Apriyadi
10
-

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO
Alamat : Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kabupaten Kebumen

TATA TERTIB PENGAWAS PTS DAN STS SEMESTER 1

1. Dua puluh menit sebelum Test dimulai, semua pengawas :


a. menerima petunjuk dan pengarahan dari Kepala Sekolah
b. menerima dan memeriksa sampul yang berisi Lembar Soal, Lembar Jawaban, Daftar
Hadir, dan Berita Acara Penyelenggaraan test dalam keadaan baik.
2. Lima belas menit sebelum Test dimulai, pengawas memasuki ruangan Test, kemudian :
a. memeriksa keadaan ruangan
b. memeriksa keadaan nomor – nomor peserta test yang tertera pada meja, apabila
diperlukan mengadakan perbaikan dan penyesuaian.
3. Setelah tanda masuk dibunyikan, pengawas :
a. mengawasi peserta agar memasuki ruang Test tidak membawa catatan apapun kecuali
alat tulis;
b. mengatur peserta agar duduk ditempat yang sesuai dengan nomor masing-masing;
c. membacakan tata – tertib;
d. menyampaikan Daftar Hadir untuk diisi oleh peserta rangkap dua, kemudian masing-
masing pengawas membubuhkan tanda tangan pada tiap lembar Daftar Hadir Peserta;
e. memperlihatkan kepada peserta sampul soal test yang masih dalam keadaan baik;
f. membuka sampul dan membagikan lembar soal Test dan lembar jawaban dalam
keadaan terbalik dan tidak terbaca pada meja masing-masing peserta;
g. memberitahukan kepada peserta agar sebelum mengerjakan soal terkebih dahulu
membaca dengan teliti petunjuk mengerjakan soal yang tersedia;
h. memberitahukan kepada peserta bahwa soal boleh dikerjakan setelah tanda waktu
mulai dibunyikan;
i. mengingatkan peserta untuk menuliskan nomor peserta di sudut kanan atas lembar
jawaban pada kolom yang disediakan.
4. Setelah tanda waktu mulai dibunyikan, pengawas memberitahu pesertabahwa soal mulai
dikerjakan;
5. Semua lembar soal yang tidak terpakai dimasukan kedalam sampul semula;
6. Mengisi Berita Acara Penyelenggaraan PAT rangkap dua kemudian menandatanganinya;
7. Mengizinkan peserta yang datang terlambat untuk masuk ruangan setelah mendapat
persetujuan dari Kepla Sekolah Penyelenggara.

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO
Alamat : Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kabupaten Kebumen

TATA TERTIB PESERTA PTS DAN SEMESTER 1

1.. Peseta Test memasuki ruangan, setelah tanda masuk dibunyikan, sepuluh menit sebelum Test
dimulai.
2. Peserta dilarang membawa catatan dalam bentuk apapun kedalam ruangan Test.
3. Peserta harus menyediakan alat tulis menulis yang diperlukan.
4. Peserta wajib mengisi Daftar Hadir.
5. Peserta boleh mulai mengerjakan soal setelah tanda waktu mulai dibunyikan.
6. Peserta yang memerlukan penjelasan dapat bertanya kepada pengawas dengan cara
mengacungkan tangan terlebih dahulu.
7. Peserta yang datang terlambat hanya boleh mengikuti PAT setelah mendapat ijin dari Kepala
Sekolah Penyelenggara dan kepadanya tidak diberikan perpanjangan waktu.
8. Selama Test berlangsung peserta hanya dapat meninggalkan ruangan dengan ijin dan
pengawasan dari Pengawas.
9. Peserta yang meninggalkan ruangan setelah membaca soal dan tidaki kembali lagi sampai
tanda selesai dibunyikan, dinyatakan telah menempuh Test.
10. Peserta yang telah selesai mengerjakan soal sebelum waktu habis, diperbolehkan
meninggalkan ruangan, setelah lembar jawaban yang disatukan dengan lembar soal
diserahkan kepada pengawas dan tidak boleh diminta kembali.
11. Peserta berhenti mengerjakan soal setelah tanda batas wakttu selesai dibunyikan.
12. Selama Test berlangsung dilarang :
a. menanyakan jawaban soal kepada siapapun.
b. bekerjasama dengan peserta lain.
c. Memberi atau menerima bantuan dalam menjawab soal.
d. Memperlihatkan pekerjaan sendiri kepada peserta lain atau melihat pekerjaan peserta
lain.
13. Semua peserta meninggalkan ruangan dengan tertib dan tenang, setelah tanda waktu
dibunyikan, Lembar Jawaban yang disatukan dengan Lembar Soal ditinggalkan diatas Meja
masing –masing dalam keadaan terbalik.
14. Peserta yang melanggar tata tertib dikeluarkan dari ruangan dan diberi Nilai 0 (nol), serta
dicantumkan dalam Berita Acara Palaksanaan.

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kabupaten Kebumen

JUMLAH PESERTA PTS DAN STS SEMESTER 1


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

JENIS KELAMIN
NO KELAS JUMLAH KETERANGAN
L P
1 I 9 11 20 STS
2 II 11 9 20 PTS
3 III 12 13 25 PTS
4 IV 17 8 25 STS
5 V 13 7 20 PTS
6 VI 13 13 26 PTS
JUMLAH 75 61 136

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007
PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN
DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kabupaten Kebumen

DAFTAR PESERTA STS SEMESTER 1


KELAS I

TEMPAT TANGGAL
LAHIR
NO NAMA KELAS NISN
TANGGA
TEMPAT L LAHIR

1 Aijaz Parsa Muzakki I Kebumen 2016-07-15 3168293692


2 Alesha Nabeela Zalfa I Kebumen 2016-08-06 0168150450
3 Alvi Nurviyani I Kebumen 2016-02-14 3165190046
4 Anindita Keisha Zahra I Kebumen 2015-08-28 3155094955
5 Azka Malik Ibrahim I Kebumen 2016-08-30 3168144105
6 Bima Kanaya Fairuz I Kebumen 2016-03-13 3162592249
7 Chelvint Nimpuna Bayu Abdi Sahaja I Kebumen 2015-10-27 0152588098
8 Dellio Nauval Pradipta I Kebumen 2016-03-03 3169282677
9 Dyah Ayu Purbo Safitri I Kebumen 2016-03-03 0164940130
10 Eliza Sari Hasanah I Kebumen 2015-11-11 3158305148
11 Habilal Nurul Aufa I Kebumen 2016-07-17 3161308678
12 Laily Auliya Khusna I Kebumen 2015-09-01 3158087408
13 Muhammad Alif Saputra I Kebumen 2015-04-10 3151515983
14 Nabilla Fradella Nisa I Kebumen 2016-06-27 3168702858
15 Nadillah Adelia Nisa I Kebumen 2016-06-27 3163105337
16 Nilam Dwi Cahya I Kebumen 2015-11-10 3157149203
17 Oktavian Abbasy Abidin I Kebumen 2015-10-22 3157428638
18 Oktaviana Azyanti Abidah I Kebumen 2015-10-22 3150979855
19 Sifa Nayla Sari I Kebumen 2015-08-21 3159050141
20 Yahya Putra Pamungkas I Kebumen 2014-12-09 3140269297

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah
SITI ROCHISOH, S.Pd.SD
NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kabupaten Kebumen

DAFTAR PESERTA PTS SEMESTER 1


KELAS II

TEMPAT TANGGAL
LAHIR
NO NAMA KELAS NISN
TANGGA
TEMPAT L LAHIR

1 Amira Azahra 2 Kebumen 2014-10-02 3146292183


2 Anindita Putri Salsabila 2 Kebumen 2015-06-05 0151594032
3 Anugrah Citra Kirana 2 Kebumen 2014-09-10 0144601310
4 Arsyakha Virendra Shafwan 2 Kebumen 2014-05-17 0147356303
5 Asyila 2 Kebumen 2015-05-07 3153483505
6 Aysha Roudhotul Inayah 2 Kebumen 2015-05-12 3150184514
7 Ayu Tirta Sari Putri 2 Kebumen 2014-12-22 3146671516
8 Faiz Nur Yohanto 2 Kebumen 2015-08-08 3152364526
9 Fazaizul Rizqi 2 Kebumen 2014-10-02 0142658862
10 Hafizan Affandy 2 Kebumen 2014-05-23 0141466338
11 Ilyas Aldi Sufyan 2 Kebumen 2015-02-02 0158255930
12 Jihan Talita Ulfa 2 Kebumen 2014-08-25 3140684608
13 Luckye Ardiansyah Ilmawan 2 Kebumen 2014-11-26 0143102989
14 Naila Septia Nur Hazizah 2 Kebumen 2014-09-24 3141882777
15 Raditya Anggara Damarel 2 Kebumen 2015-01-15 3159098150
16 Sahlan Kuncoro Adi 2 Kebumen 2015-04-19 3155583327
17 Syifani Anindya 2 Kebumen 2015-07-01 3150388524
18 Yusuf Rizqi Setiawan 2 Kebumen 2015-02-17 3153299345
19 Reyhan Aditia 2 Kebumen 2015-07-12 0154489609
20 Aldi Arjun Syahputra 2 Kebumen 2012-06-01 0128967769

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007
PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN
DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SD NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Dukuh Karangananyar, Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kode Pos 54474
Email : sdn1mergosono@gmail.com

DAFTAR PESERTA PTS SEMESTER 1


KELAS III

TEMPAT TANGGAL
LAHIR
NO NAMA KELAS NISN
TANGGA
TEMPAT L LAHIR
1 Alvin Rizqi Abdillah
2 Andika Guntur Pratama 3 Kebumen 2013-10-23 0137420641
3 Anindyta Putri 3 Jakarta Pusat 2014-04-03 0142369624
4 Anju Khoirunnisa 3 Kebumen 2014-04-23 0145125519
5 Annisa Faiha Rizkiyani 3 Banjar 2013-12-05 0131984139
6 Dava Predipta Aprilyo 3 Kebumen 2013-10-10 0131558930
7 Defa Adi Nugroho 3 Kebumen 2014-04-16 0147418735
8 Deviza 3 Kebumen 2013-12-11 0136334593
9 Dimas Riskya 3 Kebumen 2014-01-12 3149270640
10 Dyana Ayu Avrilia 3 Kebumen 2012-12-13 0129650729
11 Elsiana Fitri Aisah 3 Kebumen 2014-04-20 0147076068
12 Felda Aurelia Shahia 3 Kebumen 2014-07-03 0137240560
13 Lintang Agatha Syahputra 3 Kebumen 2014-04-02 0147488525
14 Nabila Nur Azizah 3 Kebumen 2014-05-20 0141293123
15 Nada Apta Zerlinda 3 Kebumen 2014-05-03 0148890822
16 Novelin Azhara 3 Kebumen 2014-01-13 3144920695
17 Nur Dwika Hidayaturrohman 3 Kebumen 2013-11-09 0134277980
18 Putri Cahya Meylinda 3 Kebumen 2014-05-04 0148825089
19 Qesa Nuraini 3 Kebumen 2014-05-13 0147798780
20 Rauf Nurhidayat 3 Kebumen 2014-01-21 0149282139
21 Rendy Faizi Putra 3 Kebumen 2014-08-29 0146088954
22 Riko Ahmad Tri Wibowo 3 Kebumen 2013-12-16 0132501832
23 Vania Andintia Ramadhani 3 Kebumen 2013-11-18 0138548485
24 Yervant Assyafi Manaf 3 Kebumen 2013-08-02 0136730327
25 Wahid Nur Hasim 3 Kebumen

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SD NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Dukuh Karangananyar, Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kode Pos 54474
Email : sdn1mergosono@gmail.com

DAFTAR PESERTA STS SEMESTER 1


KELAS IV

TEMPAT TANGGAL
LAHIR
NO NAMA KELAS NISN
TANGGA
TEMPAT L LAHIR

1 Agillimas Putra Syamsoleh 4 Kebumen 2013-09-15 0135782571


2 Akbar Yusuf Hamdanni 4 Kebumen 2012-10-08 0125798187
3 Alif Aprianto 4 Kebumen 2013-04-22 0133272849
4 Amanda Dwi Puspitasari 4 Kebumen 2012-11-27 0127957593
5 Arrohman Arjun Maulana 4 Kebumen 2013-06-29 0136205878
6 Avril Kholivia Khusmy 4 Kebumen 2013-04-22 0138492661
7 Fakhri Mumtaz Adz Dzaki P 4 Kebumen 2013-04-14 3138302259
8 Ferlina Novelia Keyra Putri 4 Kebumen 2012-11-09 0127372618
9 Hisyam Khoirul Musta'in 4 Kebumen 2013-07-24 0133060336
10 Ilham Nur Hidayat 4 Kebumen 2012-10-10 0121480068
11 Khansa Salsabila 4 Kebumen 2012-12-30 0124499356
12 Khiesya Ade Jaya Saputra 4 Kebumen 2012-04-20 0123265117
13 Kunta Rifa Saputra 4 Kebumen 2012-06-01 0125992804
14 Lionil Aldi Susanto 4 Kebumen 2013-07-22 0137583116
15 Maulia Alika Isnia Pratiwi 4 Kebumen 2011-10-31 3119889996
16 Novita Setia Ningsih 4 Kebumen 2013-05-08 3131950345
17 Raihan Achmad Noufarizki 4 Kebumen 2012-10-01 3120581438
18 Raka Putra Pratama 4 Kebumen 2012-08-25 0122007215
19 Rasya Fahrandy Gumilang Saputra 4 Kebumen 2012-05-05 0127225453
20 Rizal Dian Ibrahim 4 Kebumen 2012-10-22 0121834014
21 Saskia Tesya Saputri 4 Kebumen 2013-06-22 0138651713
22 Timothi Arga Yudistira 4 Kebumen 2012-11-07 0128342427
23 Yoga Raditya 4 Kebumen 2012-09-29 3126505229
24 Zahra Atha Maulida 4 Kebumen 2013-01-21 3136290775
25 Mufid Muharrom 4 Jakarta 2012-11-15 3122084111

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SD NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Dukuh Karangananyar, Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kode Pos 54474
Email : sdn1mergosono@gmail.com

DAFTAR PESERTA PENILAIAN TENGAH SEMESTER I


KELAS V

TEMPAT TANGGAL
LAHIR
NO NAMA KELAS NISN
TANGGA
TEMPAT L LAHIR

1 Citra Dwi Cahya Kiranti 5 Kebumen 2012-02-21 3127018624


2 Faizah Nuha Muyasaroh 5 Kebumen 2011-11-14 0118760182
3 Febri Riyanto 5 Kebumen 2012-02-03 0122064056
4 Khorri Siti Zahra 5 Kebumen 2011-09-20 0114135735
5 Manatan Bagas Priyanto 5 Kebumen 2011-12-23 0116379425
6 Mohamad Zidhan Rizki Pratama 5 Kebumen 2011-12-01 0113807671
7 Muhammad Faiq Al Majid 5 Kebumen 2011-10-23 3118408541
8 Nachilla Cinta Destiana Wardani 5 Kebumen 2011-12-19 0112298628
9 Naizam Adi Ikhfansyah 5 Kebumen 2010-11-26 0102544153
10 Nanang Nur Hamzah 5 Kebumen 2010-12-25 0108684442
11 Rasyid Maulana 5 Kebumen 2012-05-25 0126542046
12 Reza Andika Saputra 5 Kebumen 2012-06-13 0124594369
13 Rizky Gilang Ramadhan 5 Kebumen 2012-07-27 0125235043
14 Salwaa Yumnaa Ariibah 5 Kebumen 2012-03-07 0122297586
15 Satrio Dwi Basuki 5 Kebumen 2011-12-16 0112926192
16 Siti Aidha Nurkhotimah 5 Kuningan 2011-12-29 0112712375
17 Syafiq Adicandra Hidayat 5 Kebumen 2012-02-16 0124804359
18 Syahdan Indra Subekti 5 Kebumen 2012-03-06 0122887499
19 Tegar Bakti Setiawan 5 Kebumen 2012-03-02 3124018642
20 Tiara Azaria Laksono 5 Kebumen 2012-01-20 0124448692

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SD NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Dukuh Karangananyar, Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kode Pos 54474
Email : sdn1mergosono@gmail.com

DAFTAR PESERTA PENILAIAN TENGAH SEMESTER I


KELAS VI

TEMPAT TANGGAL
NO NAMA KELAS
LAHIR
TANGGAL NISN
TEMPAT LAHIR
1 Abimanyu Rizky Juniar 6 Kebumen 2011-06-09 0116804160
2 Aditya Zulkarnain 6 Kebumen 2010-12-15 0106916951
3 Assifa Nur Aini 6 Kebumen 2010-10-31 0103194345
4 Belinda Nataneila Putri 6 Kebumen 2011-02-08 0115715269
5 Faatdil Zhafir Raya 6 Kebumen 2010-09-28 0106581869
6 Habib Rifqi Ramadhan 6 Kebumen 2011-08-05 0119719783
7 Hafiz Satria Pratama 6 Kebumen 2011-08-21 0119320195
8 Hanifah Nurul Aulia 6 Kebumen 2010-09-28 0108332299
9 Imam Rifqi Fariansyah 6 Tanggamus 2008-11-03 3086876163
10 Kartika Tri Hidayati 6 Kebumen 2012-01-26 0128773056
11 Marvin Adrian Maulana 6 Kebumen 2010-03-16 0103687868
12 Muhamad Rifai 6 Kebumen 2011-06-21 0112701992
13 Mutiara Azzahra Widodo 6 Kebumen 2011-03-24 0119527115
14 Natasya Ghea Pratiwi 6 Kebumen 2010-09-02 0109318604
15 Pripti Sintiya Maryani 6 Kebumen 2010-03-26 0107056469
16 Putri Nurul Zaskia 6 Kebumen 2011-03-03 0113916374
17 Radiansyah Pratama 6 Kebumen 2011-09-19 0114142063
18 Radinka Adha Surya Pratama 6 Kebumen 2010-11-16 0104319929
19 Rafi Setiaji 6 Kebumen 2010-08-12 0107311908
20 Rahma Septian Adelia 6 Kebumen 2010-09-24 0102454871
21 Rahmat Alif Prasetyo 6 Kebumen 2011-04-19 0112503164
22 Retno Kurniasih Rahmadani 6 Kebumen 2011-08-06 0112512364
23 Rian Ferdi Saputra 6 Kebumen 2010-02-15 0109471112
24 Rosalinda Ayu Ningsih 6 Kebumen 2009-10-11 0093588831
25 Sefina Nur Aisyah Arli 6 Kebumen 2011-03-15 0113023697
26 Silfiana Zul Ikrom 6 Kebumen 2011-05-26 0119457284

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SD NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Dukuh Karangananyar, Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kode Pos 54474
Email : sdn1mergosono@gmail.com

REKAP DAFTAR HADIR PTS DAN STS SEMESTER I

KELAS JUMLAH
5/9/2022 6/9/2022 7/9/2022 8/9/2022 9/9/2022 10/9/2022

I Hadir : Hadir : Hadir : Hadir : Hadir : Hadir :

T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir :

II Hadir : Hadir : Hadir : Hadir : Hadir : Hadir :


T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir :

III Hadir : Hadir : Hadir : Hadir : Hadir : Hadir :

T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir :

IV Hadir : Hadir : Hadir : Hadir : Hadir : Hadir :

T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir :

V Hadir : Hadir : Hadir : Hadir : Hadir : Hadir :

T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir :

VI Hadir : Hadir : Hadir : Hadir : Hadir : Hadir :

T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir : T. hadir :

JUMLAH

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SD NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Dukuh Karangananyar, Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kode Pos 54474
Email : sdn1mergosono@gmail.com

DENAH TATA BANGUNAN/RUANG PTS DAN STS SEMESTER I

U
PURBOWANGI

K PARKIR A G

U
J JALAN DESA
B D
I A

E C N

H G F G

D GUDANG DAN WC

Keterangan:
A : Kelas III G : Kelas V
B : Kelas II H : Kelas VI
C : Kelas I I : R. Kepala Sekolah
D : R. Perpustakaan J : R.UKS & Komputer
E : R. GURU K : Kamar Mandi/WC/Dapur
F : Kelas IV

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SD NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Dukuh Karangananyar, Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kode Pos 54474
Email : sdn1mergosono@gmail.com

TANDA BEL PTS DAN STS SEMESTER I


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

NOMOR TANDA LONCENG KETERANGAN


1.
OOO Masuk Ruangan

2.
O Mulai Mengerjakan

Kurang lima menit waktu


3.
OO habis

4.
OOOO Waktu mengerjakan habis

Mergosono, 2 September 2022


Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SD NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Dukuh Karangananyar, Desa Mergosono, Kecamatan Buayan, Kode Pos 54474
Email : sdn1mergosono@gmail.com

BUKU TAMU DINAS ( MONITORING )

Hari/
No Nama Jabatan Keperluan Kesan-Pesan Paraf
Tanggal
Mergosono, 2 September 2022
Kepala Sekolah

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kec. Buayan , Kab. Kebumen

PAKTA INTEGRITAS

KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO


DALAM PELAKSNAAN PTS DAN STS SEMESTER 1 (PAT)
TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Dalam rangka pelaksanaan PTS dan STS Semester 1, Tahun Pelajaran 2022/2023, saya Kepala
Sekolah Dasar Negeri 1 Mergosono dengan ini menyatakan bahwa saya:

1. Sanggup meningkatkan kualitas, kredibilitas dan akuntabilitas pelaksanaan PTS dan STS
Semester 1 untuk peningkatan mutu pendidikan.
2. Sanggup melaksanakan tugas sesuai Prosedur Operasi Standar Penyelenggaraan PTS dan
STS Semester 1 dan menyukseskan pelaksanaan PTS dan STS Semester 1.
3. Sanggup menjaga keamanan dan kerahasiaan bahan Tes; dan Sanggup melaksanakan PTS
dan STS Semester 1 secara jujur.
Demikian pakta integritas ini saya buat dengan sebenar-benarnya tanpa ada unsur paksaan dari
pihak manapun.
Apabila saya melanggar hal-hal yang telah dinyatakan dalam pakta integritas ini, saya bersedia
dkenakan sanksi sesuai dengan hukum dan ketentuan peraturan perundang-undangan yang
berlaku.

.Mergosono, 2 September 2022


Kepala SD Negeri 1 Mergosono

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kec. Buayan , Kab. Kebumen

MODEL DENAH TEMPAT DUDUK PTS DAN STS SEMESTER I


PELAKSANAAN PAT KELAS I – VI
PENGAWAS

   

   

   
   

    dst

Mergosono, 2 September 2022


Kepala SD Negeri 1 Mergosono

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN


DINAS PENDIDIKAN, KEPEMUDAAN DAN OLAHRAGA
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 MERGOSONO KECAMATAN BUAYAN
Alamat : Desa Mergosono, Kec. Buayan , Kab. Kebumen

JADWAL KOREKSI
PTS SEMESTER 1
KURIKULUM 2013

No. Mata Pelajaran Waktu Pelaksanaan Keterangan

1 PAPB 12 September 2022 Kelas II , III, V, VI

2 PKn 12 September 2022 Kelas II , III, V, VI

3 Bahasa Indonesia 13 September 2022 Kelas II , III, V, VI

4 Matematika 13 September 2022 Kelas II , III, V, VI

5 IPA 14 September 2022 Kelas II , III, V, VI

6 IPS 14 September 2022 Kelas II , III, V, VI


7 PJOK 15 September 2022 Kelas II , III, V, VI

8 Bahasa Jawa 15 September 2022 Kelas II , III, V, VI

JADWAL KOREKSI
STS SEMESTER 1
KURIKULUM MERDEKA

No. Mata Pelajaran Waktu Pelaksanaan Keterangan

1 PAPB 12 September 2022 Kelas I dan IV

2 Pendidikan Pancasila 12 September 2022 Kelas I dan IV

3 Bahasa Indonesia 13 September 2022 Kelas I dan IV

4 Matematka 13 September 2022 Kelas I dan IV

5 IPAS 14 September 2022 Kelas IV

6 Seni Rupa 14 September 2022 Kelas I dan IV

7 Seni Musik 15 September 2022 Kelas I dan IV

8 Bahasa Inggris 15 September 2022 Kelas I dan IV

9 Bahasa Jawa 16 September 2022 Kelas I dan IV

Mergosono, 2 September 2022


Kepala SD Negeri 1 Mergosono

SITI ROCHISOH, S.Pd.SD


NIP. 19730416 199803 2 007

Anda mungkin juga menyukai