Anda di halaman 1dari 14

KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI

“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

PROPOSAL KEGIATAN

A. LATAR BELAKANG
Persatuan adalah suatu hal yang sangat penting untuk mempersatukan bangsa agar tercipta
kerukunan antar warga Indonesia yang beragam akan budaya, dimana hal tersebut sudah
diterapkan bahkan dari tanggal 27 Oktober 1928 oleh para pemuda Indonesia, hari bersejarah
tersebut dikenal sebagai hari Sumpah Pemuda.
Pada saat itu seluruh pemuda dan pemudi Indonesia. Mereka bergabung untuk bersumpah
untuk bersatu guna membebaskan rakyat Indonesia dari belenggu penjajahan. Lalu para Pemuda
Indonesia mengucapkan ikrar atau sumpah yang bebunyi “Kami poetra dan poetri Indonesia,
mengakoe bertoempah darah jang satoe, tanah Indonesia. Kedoea, Kami poetra dan poetri
Indonesia mengakoe berbangsa jang satoe, bangsa Indonesia. Ketiga, Kami poetra dan poetri
Indonesia mendjoendjoeng bahasa persatoean, bahasa Indonesia”.
Lalu seiring dengan kemajuan zaman dan teknologi saat ini, hari sumpah pemuda sudah
terlupakan oleh sebagian rakyat indonesia, mungkin itu dikarenakan oleh kesibukan rakyat
indonesia. Namun generasi muda saat ini kebanyakan menganggap hari Sumpah Pemuda sebagai
sejarah yang biasa saja, kenyataan yang sering terlihat saat ini bertolak belakang dengan makna
yang terkandung dalam Sumpah Pemuda. Bukti contoh kecilnya adalah banyaknya terjadi
perkelahian dan kekerasan antar Desa dan Kampung dan lainnya yang banyak dilakukan oleh
pemuda pemudi saat ini, yang bertolak belakang dengan ikrar sumpah pemuda yang ada.
Saat ini, di wiliayah Desa Blanakan Kecamatan Blanakan Kabupaten Subang, kejadian
seperti diatas belum pernah dialami oleh warga masyarakatnya, namun bila melihat dari bukti
dan fenomena yang telah dipaparkan diatas, Karang Taruna Sub Tanjung Sari harus turut serta
mengambil tindakan demi memepertahankan makna dari ikrar sumpah pemuda dan merancang
sebuah kegiatan untuk meningkatkan persatuan dan kesatuan masyarakanya, karena potensi
pemuda dan pemudi di Desa Blanakan cenderung lebih menyukai kegiatan olah raga dan seni
musik.
Karang Taruna Sub Tanjung Sari berencana mengadakan suatu kegiatan berbentuk pentas
seni budaya, sebagai alat pemersatu dan mempererat silaturahmi antar warga masyarakatnya
yang akan dilaksanakan di hari peringatan hari Sumpah Pemuda yang akan berlangsung dalam
waktu dekat. Dengan tujuan untuk membangkitkan semangat nasionalisme dan persatuan para
pemuda Desa Blanakan.

1
KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI
“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

Karang Taruna yakin kegiatan tersebut bernilai positif dan menapak ke arah kemajuan.
Agar hari bersejarah seperti peringatan hari Sumpah Pemuda tidak dilupakan oleh masyarakat
khususnya masyarakat Desa Blanakan khususnya Dusun Tanjung Sari.

B. NAMA DAN TEMA KEGIATAN


1. Nama Kegiatan : Memperingati Hari Sumpah Pemuda Republik Indonesia
2. Tema Kegiatan : “Pemoeda Bersatu”

C. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN KEGIATAN


Hari/ Tanggal : 29 Oktober 2017
Waktu : 09.00 – 18.00 WIB
Tempat : Lapangan Bola Tanjung Baru, Dusun Tanjung Baru, Blanakan
Foto lokasi terlampir.

D. TUJUAN KEGIATAN
 Menghasilkan sebuah kegiatan positif bertema Sumpah Pemuda yang banyak disukai
warga, sebagai media untuk menyatukan warganya, yang berinduk dari peringatan hari
Sumpah Pemuda di wilayah Desa Blanakan.
 Mengajak seluruh masyarakat untuk meningkatkan kerja sama di antara organisasi
masyarakat khususnya Pemuda-pemudi Karang Taruna dan Warga Desa Blanakan
khususnya Dusun Tanjung Sari.
 Menerapkan makna dari Sumpah Pemuda kepada masyarakat luas khususnya Pemuda
dan Pemudi dan masyarakat Desa Blanakan.

E. JENIS KEGIATAN
Pentas seni musik dan bakti sosial

2
KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI
“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

F. TARGET DAN SASARAN


Sasaran kegiatan Kobarkan Sumpah Pemuda ini adalah seluruh masyarakat Desa Blanakan
khususnya pemuda dan pemudinya. Untuk dapat meningkatkan dan mempererat tali pesaudaraan
antar Pemuda-pemudi serta menambah wawasan tentang sejarah untuk dapat ditiru oleh
masyarakat tentang bagaimana perjuangan bangsa Indonesia bersatu serta bisa mengusir penjajah
dan meraih kemerdekaan yaitu dengan bersatu.

G. PENGORGANISASIAN DAN SUSUNAN PANITIA


Kegiatan ini diorganisasi dan dilaksanakan oleh panitia yang telah ditunjuk oleh Pengurus
Karang Taruna SUB Dusun Tanjung Sari, dengan susunan kepanitiaan terlampir.

H. PEMBIAYAAN DAN ESTIMASI DANA


Biaya perlombaan diperoleh melalui:
A. Sumbangan para dermawan/donatur yang bersifat tidak mengikat
B. Kerjasama sponsorship
Adapun anggaran dana terlampir.

3
KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI
“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

I. PENUTUP
Demikian Proposal Kegiatan “PEMOEDA BERSATU” dalam memperingati hari sumpah
pemuda ini dibuat. Besar harapan dan keinginan kami untuk dapat melaksanakan kegiatan ini
dengan sukses. Bukan hanya bersifat momentum atau hanya sesaat.tetapi untuk kesinambungan
dan kelanjutan melakukan kegiatan yang bernilai positif untuk genersai muda penerus bangsa.
Hal tersebut membutuhkan pemikiran dan kerja keras serta materi yang tidak sedikit, sudah
barang tentu kerjasama yang memiliki hubungannya dengan kegiatan ini. Dalam usaha promosi
dan pengembangan bakat serta menanamkan citra yang dimaksud agar dapat terjalin dengan baik
dan menguntungkan semua pihak.
Semoga segala apa yang telah direncanakan dapat berjalan dengan sebaik-baiknya. Dan
semoga kegiatan ini mendapat dukungan dari seluruh pihak yang terkait. Kami selaku panitia
memohon maaf yang sebesar -besarnya apabila ada kesalahan. Atas perhatian dan dukungan
kami ucapkan terima kasih.

Subang, 29 Agustus 2017

KETUA PELAKSANA SEKERTARIS

dr. Agung Purnama Rahman Moch. Rizki Noer Fazar

PENASEHAT

Darsim

4
KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI
“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

Lampiran 1.
SUSUNAN PANITIA
PENASEHAT : Darsim
PENANGGUNG JAWAB : H.Edi Kusmana Zen
KETUA : dr. Agung Purnama Rahman
WAKIL KETUA : Ilham Ricky Prayuda, S.Pd
SEKRETARIS : Moch Rizky Noer Fazar
BENDAHARA : Karya Supena

SEKSI-SEKSI BIDANG

ACARA : Asep Rohman Gunardo (Koordinator)


Aroel Haryadi
Dedi R Nelson
Beni Yusril Mustafa

PERALATAN : Engkus Kurniawan (Koordinator)


Semay
Rio Ferdinand
Beno
Kibau
I’ang
Sengkleh
Amung
Tedi
Tomi
Epul
Cekong

PUB/DEK/DOK : Sugenk Pramono (Koordinator)


Sakuroh
Atim Kokek
Lingga

KONSUMSI : Araidah (Koordinator)


Mpik
Risni

KEAMANAN : Karang Taruna Mandiri Desa Blanakan


Karang Taruna SUB Tanjung Baru
LINMAS

HUMAS : Topik Hidayat (Koordinator)


Bayu Firmansyah
Tholib Susanto
Ahong
Oma Ramadhan
Jose

KETUA PELAKSANA SEKERTARIS

dr. Agung Purnama Rahman Moch. Rizki Noer Fazar


KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI
“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

Lampiran 2
RUNDOWN EVENT “PEMOEDA BERSATU ”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA TAHUN 2017

JUMAT, 27 OKTOBER 2017 ( Bakti Sosial)


WAKTU ACARA LOKASI KETERANGAN
15.30 – 16.00 Sambutan Masjid At Taqwa Pemberitahuan
 Ketua Pelaksana Sambutan
 Perwakilan DKM Masjid At
Taqwa
 Perwakilan MUI Blanakan
 Ketua Karang Taruna Sub
Tanjung Sari
16.00 – 16.30 Hadroh Masjid At Taqwa Kesenian Islam
16.30 – 17.30 Pemberian santunan anak Yatim Masjid At Taqwa Pemberian Sembako &
Piatu Dana Sosial
17.30 – 18.30 Kultum & Persiapan Shalat Masjid At Taqwa Persiapan shalat magrib
Magrib berjamaah berjamaah

6
KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI
“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

MINGGU, 29 OKTOBER 2017 ( Pentas Seni Musik)


WAKTU ACARA LOKASI KETERANGAN
09.00 – 09.35 Sambutan (MC Event) Stage 1 Pemberitahuan Sambutan
 Ketua Pelaksana
 Perwakilan Desa
Blanakan
 Perwakilan POLSEK
Blanakan
 Perwakilan KORAMIL
0506/ Ciasem
 Perwakilan MUI Blanakan
 Ketua Karang Taruna
Desa Blanakan
09.35 – 09.40 Opening Event By MC Stage 1 Pembukaan Event oleh
MC
BAND REGISTRASI
09.40 – 10.00  Stage 1 Perform Band 1
10.00 – 10.20  Stage 1 Perform Band 2
10.20 – 10.40  Stage 1 Perform Band 3
10.40 – 11.00  Stage 1 Perform Band 4
11.00 – 11.20  Stage 1 Perform Band 5
11.20 – 11.40  Stage 1 Perform Band 6
11.40 – 12.00  Stage 1 Perform Band 7
12.00 – 13.00 ISHOMA Backstage 1 Istirahat, Shalat, Makan
13.00 – 13.20  Stage 1 Perform Band 8
13.20 – 13.40  Stage 1 Perform Band 9
13.40 – 14.00  Stage 1 Perform Band 10
SPECIAL PERFORM BAND
14.00 – 14.20  Stage 1 Special Perform Band 1
14.20 – 14.40  Stage 1 Special Perform Band 2
14.40 – 15.00  Stage 1 Special Perform Band 3
15.00 – 15.20 ISHOMA Backstage 1 Istirahat, Shalat, Makan
15.20 – 15.40  Special Perform Band 4
15.40 – 16.00  Special Perform Band 5
GUEST STAR BAND
16.00 – 16.30  KAMPOENG RASTA Stage 1 Guest Star 1
16.30 – 17.30  SCIMMIASKA Stage 1 Guest Star 2
17.30 – 18.00 Closing Event by MC Penutupan Event & Doa
Penutup

KETUA PELAKSANA SEKERTARIS

dr. Agung Purnama Rahman Moch. Rizki Noer Fazar

7
KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI
“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

Lampiran 3.

ESTIMASI ANGGARAN

A. PENGELUARAN

1. BIDANG SENI MUSIK


No Nama Barang Volume Harga @ Jumlah
1. Panggung,Sound Dan Alat 1 Paket 10.000.000 Rp. 10.000.000
2. Guest Star 1 Band 8.000.000 Rp. 8.000.000
3. Pagar Pembatas 1 Paket 6.000.000 Rp. 6.000.000
4. Perizinan - 3.000.000 Rp. 3.000.000
5. Dan Lain-lain Peralatan 1.000.000 Rp. 1.000.000
Total Rp. 28.000.000

2. BIDANG KONSUMSI
No Nama Barang Volume Harga @ Jumlah
1. Katering 50 Pcs 15.000 Rp. 750.000
2. Air Mineral 10 Dus 25.000 Rp. 250.000
3. Makanan Ringan 50 Pcs 10.000 Rp. 500.000
4. Dan Lain-lain - 500.000 Rp. 500.000
Total Rp. 2.000.000

3. BIDANG BAKTI SOSIAL


No Nama Barang Volume Harga @ Jumlah
1. Mie Instant 3 Dus 90.000 Rp. 270.000
2. Gula Pasir ½ Kg 7.000 Rp. 350.000
3. Minyak Sayur ¼ Kg 5.000 Rp. 250.000
4. Teh Celup sachet 50 Pack 2.000 Rp. 100.000
5. Santunan Anak Yatim & Piatu 50 anak 20.000 Rp. 1.000.000
6. Plastik Serba Guna 5 pack 10.000 Rp. 50.000
7. Dan Lain-lain - 500.000 Rp. 500.000
Total Rp. 2.520.000

8
KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI
“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

4. BIDANG PUBDEKDOK
No Nama Barang Volume Harga @ Jumlah
1. Dokumentasi 300.000 Rp. 300.000
2. Pamflet 30 lbr 5.000 Rp. 150.000
3. Spanduk”Panggung” 12 x 10 30.000 Rp. 300.000
4. Tiket Acara 20 Meter 100.000 Rp. 2.000.000
5. Kaos Kepanitiaan 30 Pcs 50.000 Rp. 1.500.000
Merchandise Official
6. 20 Pcs 100.000 Rp. 2.000.000
Event
7. Pulsa Seluler 20 Orang 25.000 Rp. 250.000
8. Dan Lain-lain - 500.000 Rp. 500.000
Total Rp. 6.000.000.

5. REKAPITULASI BIAYA
No. Bidang Jumlah
1. Seni Dan Musik Rp. 28.000.000
2. Konsumsi Rp. 2.000.000
3. Bakti Sosial Rp. 2.520.000
4. PUBDEKDOK Rp. 6.000.000
Total Rp 38.520.000

KETUA PELAKSANA BENDAHARA

dr. Agung Purnama Rahman Karya Supena

9
KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI
“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

Lampiran 4.

FOTO LOKASI

10
KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI
“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

11
KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI
“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

12
KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI
“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

DENAH LOKASI VENUE

PARKIR PANITIA PARKIR PANITIA

BACK STAGE BACK STAGE

MAIN STAGE

PARKIRAN PARKIRAN

AKSES
SDN
PUSKESMAS PARKIRAN UTAMA PARKIRAN
TANJUNG
VENUE
BARU

JALAN RAYA

KETERANGAN :

: LAPANGAN : JALAN SEKITAR LAPANGAN


: PINTU MASUK VENUE : PINTU KELUAR VENUE
: GANG AREA LAPANGAN : STAGE / BACK STAGE
: BANGUNAN SEKITAR LAPANGAN : PARKIRAN
: JALAN RAYA : PAGAR PEMBATAS

13
KARANG TARUNA MUDA SUB DUSUN TANJUNG SARI
“PEMOEDA BERSATU”
MEMPERINGATI HARI SUMPAH PEMUDA
Sekretariat : Jalan Raya Tanjung Sari RT 03 RW 01, Dsn. Tanjung Sari, Ds. Blanakan, Kec. Blanakan –
Subang Kode Pos 41259 (Telp: 085314601991 / 083112632772)

LEMBAR PENGESAHAN

Karang Taruna Mandiri Karang Taruna Sub


Desa Blanakan Tanjung Baru

Darsim Tholib Susanto

BABINSA POLRI BABINSA TNI AD SATGAS Blanakan

BRIGADIR. Cawari SERTU. Supriyanto Wahidi SJ

Kepala Desa Blanakan

H. Kasam Affandi

KAPOLSEK DANRAMIL 0506/ Camat Blanakan


Blanakan Ciasem

AKP. Sumaryana Kapten Inf. Ernawan H. Nono Suparno A.Pi

14

Anda mungkin juga menyukai