Anda di halaman 1dari 7

Tujuan Poster : Tujuan poster adalah untuk mengajak, membujuk, atau

menghimbau masyarakat untuk melakukan sesuatu seperti yang telah


dituliskan dan digambarkan di dalam poster
Apa yang dimaksud dengan poster : oster adalah media gambar yang
meng-kombinasikan unsur-unsur visual seperti garis, gambar dan kata-
kata untuk dapat menarik perhatian dan mengkomunikasikan pesan
secara singkat
Tujuan Slogan : ujuan utama slogan adalah untuk meyakinkan dan
mempengaruhi pembaca, dari informasi yang disampaikan
Apa yang dimaksud dengan slogan : slogan adalah kata atau frasa yang
mudah diingat dan digunakan. Slogan dibuat untuk menarik perhatian
masyarakat umum, atau menyarankan gagasan dengan tepat dan cepat

Tujuan Iklan : Tujuan iklan yang paling utama adalah menginformasikan,


membujuk, dan mengingatkan. Tujuan iklan secara umum sama seperti
tujuan promosi.
Apa yang dimaksud dengan iklan : klan adalah pemberitahuan mengenai
suatu barang atau jasa kepada masyarakat umum, baik dalam media
cetak, audio, elektronik, dll.

Anda mungkin juga menyukai