Anda di halaman 1dari 13

Perangkat

Kegiatan Belajar Mengajar

Informatika

Untuk SMA/MA

Program Tahunan
Program Semester
Alur Tujuan Pembelajaran
Modul Ajar
Kelas XI
Nama
Nama ::
Semester 1
NIP
NIP ::
Unit
Unit Kerja
Kerja ::

Semester 1 Informatika 2
Program Tahunan

Mata Pelajaran : Informatika


Kelas/Semester : XI/1
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Alokasi
Semester No. Materi Pokok/Tujuan Pembelajaran Keterangan
Waktu
1 1. Strategi algoritmik dan pemrograman 50 JP
- Memahami dan menjelaskan proses pemrograman
- Memahami dan menjelaskan cara menyelesaikan soal berpikir
komputasional
- Memahami dan menjelaskan konsep algoritma dan pemrograman
- Berlatih strategi algoritmik dan pemrograman lintas bidang
- Membuat proyek praktik lintas bidang
2. Berpikir kritis dan dampak sosial informatika 40 JP
- Mengetahui dan memahami konsep berpikir kritis
- Mengkaji kritis penerapan informatika dalam bidang pertanian
- Mengkaji kritis penerapan informatika dalam bidang kesehatan
Jumlah 90 JP
2 3. Jaringan komputer dan internet 25 JP
- Menjelaskan topologi jaringan komputer
- Menentukan dan merancang topologi jaringan yang sesuai dengan
kebutuhan
- Menggunakan informasi topologi jaringan untuk troubleshooting
- Menjelaskan model jaringan komputer dalam bentuk lapisan OSI
- Menggunakan konsep model lapisan OSI dalam melakukan
troubleshooting
- Menjelaskan mekanisme pengiriman data dengan packet switching
- Mengaplikasikan proses pendeteksian dan perbaikan kesalahan pada
pengiriman data
- Menjelaskan mekanisme transmisi data
- Melakukan proses encoding data secara manual
4. Pengembangan aplikasi mobile dengan library kecerdasan artifisial 30 JP
- Menjelaskan perbedaan aplikasi web, desktop, dan mobile
- Berkolaborasi untuk mengembangkan artefak komputasional
- Mengenali dan mendefinisikan persoalan yang pemecahannya dapat
didukung dengan sistem komputasi
- Mengembangkan dan menggunakan abstraksi
- Mengembangkan artefak komputasi berupa perangkat lunak mobile
(mobile apps) dan dengan menggunakan library kecerdasan artifisial
- Mengembangkan rencana pengujian serta menguji dan
mendokumentasikan hasil uji artefak komputasional
- Mengomunikasikan suatu proses, fenomena, solusi TIK dengan
mempresentasikan, memvisualisasikan serta memperhatikan hak
kekayaan intelektual
5. Proyek analisis data: “Hutanku Dulu, Kini, dan yang Akan Datang” 25 JP
- Memiliki budaya kerja masyarakat digital dalam tim dengan rekan-rekan
yang memiliki berbagai macam latar belakang
- Berkolaborasi untuk melaksanakan tugas dengan tema komputasi
- Mengenali dan mendefinisikan persoalan lingkungan hidup yang
pemecahannya dapat didukung dengan sistem komputasi, khususnya
analisis data
- Mengembangkan dan menggunakan abstraksi untuk memodelkan
masalah dan melakukan prediksi
- Mengembangkan artefak komputasi dengan melakukan analisis data,
serta memvisualisasikan hasilnya untuk menunjang model komputasi
yang dibutuhkan di pelajaran lain

Semester 1 Informatika 3
Alokasi
Semester No. Materi Pokok/Tujuan Pembelajaran Keterangan
Waktu
- Mengembangkan rencana analisis data dan visualisasinya dan
mendokumentasikan hasilnya.
- Mempresentasikan hasil analisis data secara lisan dan tertulis dalam
bentuk infografis, peta pikiran, serta poster dengan memperhatikan hak
kekayaan intelektual dan hak pribadi.
Jumlah 80 JP

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 1 Informatika 4
Program Semester

Mata Pelajaran : Informatika


Kelas/Semester : XI/1
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Bulan
Materi Pokok/ Jml
No. Juli Agustus September Oktober November Desember Ket.
Tujuan Pembelajaran Jam
1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4
1. Strategi algoritmik 50 JP x x x x x x x x x x
dan pemrograman
- Memahami dan
menjelaskan pro-
ses pemrograman
- Memahami dan
menjelaskan cara
menyelesaikan soal
berpikir komputa-
sional
- Memahami dan
menjelaskan kon-
sep algoritma dan
pemrograman

Persiapan Penerimaan Rapor


- Berlatih strategi
algoritmik dan
pemrograman lin-
tas bidang
- Membuat proyek
praktik lintas bi-
dang
2. Berpikir kritis dan 40 JP x x x x x x x x
dampak sosial
informatika
- Mengetahui dan
memahami konsep
berpikir kritis
- Mengkaji kritis
penerapan informa-
tika dalam bidang
pertanian
- Mengkaji kritis
penerapan informa-
tika dalam bidang
kesehatan
Jumlah 90 JP
Keterangan:
: Sumatif tengah semester
: Latihan sumatif akhir semester 1
: Sumatif akhir semester 1
: Libur semester 1

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

_______________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 1 Informatika 5
Alur Tujuan Pembelajaran

Mata Pelajaran : Informatika


Kelas/Semester : XI/1
Satuan Pendidikan : SMA/MA

Profil
Tujuan Materi Pokok/ Kegiatan Indikator
Penilaian Waktu Pelajar
Pembelajaran Pembelajaran Pembelajaran Pembelajaran
Pancasila
- Memahami dan Strategi Mengamati - Memahami Sikap 50 x 45’ - Kreatif
menjelaskan algoritmik dan - Mengamati contoh dan menje- - Observasi
proses pemrog- pemrograman kegiatan yang me- laskan proses Pengetahuan
raman - Proses nerapkan proses pemrograman - Penugasan
- Memahami dan pemrograman pemrograman, ber- - Memahami (Tugas Ter-
menjelaskan - Berpikir pikir komputasional, dan menje- struktur/Tu-
cara menyele- komputasional serta algoritma laskan konsep gas
saikan soal ber- - Algoritma dan Menanya rekursi Mandiri/Tes
pikir komputa- pemrograman - Merumuskan perta- - Memahami Tertulis)
sional - Latihan strategi nyaan tentang dan menje- Keterampilan
- Memahami dan algoritmik dan contoh kasus yang laskan konsep - Portofolio
menjelaskan pemrograman diselesaikan dengan algoritma - Proyek
konsep algoritma lintas bidang strategi algoritmik greedy
dan pemrog- - Proyek praktik dan pemrograman - Memahami
raman lintas bidang Mengumpulkan In- dan menje-
- Berlatih strategi formasi laskan konsep
algoritmik dan - Mengumpulkan pemrograman
pemrograman informasi tentang dinamis
lintas bidang strategi algoritmik - Memahami
- Membuat proyek dan pemrograman dan menje-
praktik lintas lintas bidang laskan konsep
bidang Menalar/ array
Mengasosiasi - Memahami
- Menganalisis ten- dan menje-
tang proses pem- laskan konsep
rograman, berpikir karakter dan
komputasional, dan string
algoritma dalam - Melakukan
praktik lintas bidang latihan strategi
Mengomunikasikan algoritmik dan
- Mempresentasikan pemrograman
hasil analisis ten- lintas bidang
tang startegi algo- - Membuat dan
ritmik dan pemrog- menjelaskan
raman proyek praktik
lintas bidang
dengan perma-
salahan knap-
sack
- Mengetahui dan Berpikir kritis Mengamati - Memahami Sikap 40 x 45’ -
memahami kon- dan dampak - Mengamati kegiatan pengertian - Observasi Bergoto
sep berpikir kritis sosial di berbagai bidang berpikir kritis Pengetahuan ng
- Mengkaji kritis informatika kehidupan yang - Memahami - Penugasan royong
penerapan infor- - Pengantar menerapkan infor- relasi/hubunga (Tugas Ter-
matika dalam berpikir kritis matika n berpikir kritis struktur/Tu-
bidang pertanian - Kajian kritis Menanya dan gas
- Mengkaji kritis penerapan - Merumuskan perta- pengambilan Mandiri/Tes
penerapan informatika nyaan tentang keputusan Tertulis)

Semester 1 Informatika 6
Profil
Tujuan Materi Pokok/ Kegiatan Indikator
Penilaian Waktu Pelajar
Pembelajaran Pembelajaran Pembelajaran Pembelajaran
Pancasila
informatika dalam bidang konsep berpikir kritis - Memahami Keterampilan
dalam bidang pertanian - Merumuskan perta- elemen ber- - Portofolio
kesehatan - Kajian kritis nyaan tentang pikir, standar - Proyek
penerapan macam-macam intelektual, dan
informatika penerapan infor- karakter
dalam bidang matika intelektual
kesehatan Mengumpulkan In- - Memahami dan
formasi menjelaskan
- Mengumpulkan kajian kritis
infor-masi tentang penerapan
penerapan infor- informatika
matika di bidang dalam bidang
pertanian dan kese- pertanian
hatan - Memahami dan
Menalar/ menjelaskan
Mengasosiasi kajian kritis
- Menganalisis ten- penerapan
tang penerapan informatika
berpikir kritis dalam bidang
- Menganalisis ten- kesehatan
tang penerapan
informatika di
bidang pertanian
dan kese-hatan
Mengomunikasikan
- Mempresentasikan
hasil analisis ten-
tang berpikir kritis
dan dampak sosial
informatika

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 1 Informatika 7
Modul Ajar 1

Mata Pelajaran : Informatika


Kelas/Semester : XI/1
Satuan Pendidikan : SMA/MA

A. Tujuan Pembelajaran
- Memahami dan menjelaskan proses pemrograman
- Memahami dan menjelaskan cara menyelesaikan soal berpikir komputasional
- Memahami dan menjelaskan konsep algoritma dan pemrograman
- Berlatih strategi algoritmik dan pemrograman lintas bidang
- Membuat proyek praktik lintas bidang
Indikator Pembelajaran
- Siswa dapat Memahami dan menjelaskan proses pemrograman
- Siswa dapat Memahami dan menjelaskan konsep rekursi
- Siswa dapat Memahami dan menjelaskan konsep algoritma greedy
- Siswa dapat Memahami dan menjelaskan konsep pemrograman dinamis
- Siswa dapat Memahami dan menjelaskan konsep array
- Siswa dapat Memahami dan menjelaskan konsep karakter dan string
- Siswa dapat Melakukan latihan strategi algoritmik dan pemrograman lintas bidang
- Siswa dapat Membuat dan menjelaskan proyek praktik lintas bidang dengan permasalahan knapsack
B. Profil Pelajar Pancasila
- Kreatif: menghasilkan suatu karya yang orisinal, bermakna, bermanfaat, dan berdampak merupakan wujud kreatif
sebagai pelajar Pancasila
C. Alokasi Waktu
50 jam pelajaran (25 x pertemuan)
Model Pembelajaran
- Tatap muka
Metode Pembelajaran
- Demonstrasi
- Diskusi
- Ceramah
- Presentasi
D. Pemahaman Bermakna
Pemrograman menurut buku “Oxford Dictionary of Computer Science” adalah seluruh aktivitas teknis yang
dilakukan untuk menghasilkan suatu program, termasuk analisis kebutuhan dan seluruh langkah desain dan
implementasi suatu program.
Berpikir komputasional adalah sebuah konsep atau cara untuk mengamati masalah dan mencari solusi dari
permasalahan tersebut dengan menerapkan teknologi ilmu komputer. Elemen dari berpikir komputasional terdiri dari :
1. Dekomposisi 3. Abstraksi
2. Pengenalan Pola 4. Algoritma
Berpikir komputasional memiliki beberapa manfaat berikut.
1. Memudahkan seseorang untuk memecahkan masalah yang besar dan kompleks dengan cara yang efektif dan
efisien. Selain itu, masalah yang kompleks bisa diselesaikan dengan baik, sehingga menjadi masalah sederhana.
2. Melatih otak agar terbiasa untuk mulai berpikir secara matematis, kreatif, terstruktur, dan logis.
3. Memudahkan seseorang mengamati masalah dan menemukan solusi dari permasalahan tersebut. Semakin banyak
solusi yang dimiliki, maka suatu masalah dapat diselesaikan dengan efektif dan efisien.
Algoritma dan pemrograman merupakan dua hal yang tidak dapat dipisahkan. Sebelum melakukan pemrograman,
maka harus membuat algoritma terlebih dahulu. Algoritma adalah suatu urutan atau alur yang dipakai dalam
perhitungan atau pemecahan masalah secara sistematis dan dalam aktivitas pemrograman.
Pertanyaan Pemantik:
- Apakah yang Anda ketahui tentang algoritma dan pemrograman?
- Apa yang dimaksud dengan berpikir komputasional?
- Apa saja manfaat dari berpikir komputasional?
- Bagaimana menerapkan algoritma dan berpikir komputasional dalam pemrograman?
E. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-1 s.d. 25
Pendahuluan (30 Menit)
1. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis siswa untuk mengikuti pembelajaran dengan diawali berdoa,
menanyakan kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar

Semester 1 Informatika 8
2. Guru memberi motivasi dengan membimbing siswa memahami tentang strategi algoritmik dan pemrograman praktik
lintas bidang
3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab tentang hal-hal yang berhubungan dengan strategi algoritmik dan
pemrograman
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
5. Guru membimbing siswa melalui tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran
6. Guru menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan siswa
Kegiatan Inti (2.190 Menit)
Mengamati:
1. Guru meminta siswa mengamati beberapa contoh kegiatan yang menerapkan proses pemrograman, berpikir
komputasional, serta algoritma
2. Guru memberikan penjelasan singkat tentang berbagai strategi algoritmik dan pemrograman, sehingga
menumbuhkan rasa ingin tahu siswa
3. Guru mengamati keterampilan siswa dalam mengamati
Menanya:
1. Guru memotivasi, mendorong kreativitas dalam bentuk bertanya, memberi gagasan yang menarik dan menantang
untuk didalami
2. Guru membahas dan diskusi mempertanyakan tentang contoh kasus yang diselesaikan dengan strategi algoritmik
dan pemrograman
Mengumpulkan Informasi:
1. Guru membimbing siswa untuk menggali informasi tentang strategi algoritmik dan pemrograman lintas bidang
2. Guru membimbing siswa untuk mencari informasi dan mendiskusikan jawaban atas pertanyaan yang sudah disusun
serta mengerjakan Mari Berlatih dan Mari Beraktivitas di buku Informatika XI dan mencari sumber belajar lain
3. Guru dapat menyediakan sumber belajar buku Informatika XI dan referensi lain
4. Guru dapat menjadi sumber belajar bagi siswa dengan memberikan konfirmasi atas jawaban siswa, atau
menjelaskan jawaban pertanyaan kelompok
5. Guru dapat menunjukkan sumber belajar lain yang dapat dijadikan referensi untuk menjawab pertanyaan
Mengasosiasi:
1. Guru membimbing siswa untuk menganalisis mengenai proses pemrograman, berpikir komputasional, dan algoritma
dalam praktik lintas bidang
2. Guru membimbing siswa untuk mendiskusikan hubungan atas berbagai informasi yang sudah diperoleh
sebelumnya
3. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan
Mengomunikasikan:
1. Menyajikan secara tertulis atau lisan hasil pembelajaran, apa yang telah dipelajari, keterampilan atau materi yang
masih perlu ditingkatkan, atau strategi atau konsep baru yang ditemukan berdasarkan apa yang dipelajari mengenai
strategi algoritmik dan pemrograman
2. Memberikan tanggapan hasil presentasi meliputi tanya jawab untuk mengonfirmasi, sanggahan dan alasan,
tambahan informasi, atau melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya
3. Membuat rangkuman materi dari kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan
Penutup (30 Menit)
1. Guru membimbing siswa menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab klasikal dan mendorong siswa
untuk selalu bersyukur atas karunia Tuhan
2. Guru melakukan refleksi dengan siswa atas manfaat proses pembelajaran yang telah dilakukan
3. Guru memberikan umpan balik atas proses pembelajaran dan hasil telaah individu maupun kelompok
4. Guru melakukan tes tertulis dengan menggunakan Penilaian Sumatif atau soal yang disusun guru sesuai tujuan
pembelajaran
5. Guru dapat meminta siswa untuk meningkatkan pemahamannya tentang konsep, prinsip, atau teori yang telah
dipelajari dari buku-buku pelajaran yang relevan atau sumber informasi lainnya
6. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling, dan/atau memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar siswa
7. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
F. Asesmen
1. Teknik/jenis : kuis, tugas individu/kelompok, unjuk kerja, dan portofolio
2. Bentuk instrumen : pertanyaan lisan, tes tertulis, dan pengamatan sikap
3. Pedoman penskoran :
Penilaian Sikap
Teknik Waktu
No. Aspek yang Dinilai Instrumen Penilaian Keterangan
Penilaian Penilaian
1. Kreatif Pengamatan Proses Lembar pengamatan
Keterangan:
1. BT (Belum Tampak), jika sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
2. MT (Mulai Tampak), jika menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas tetapi
masih sedikit dan belum ajek/konsisten
3. MB (Mulai Berkembang), jika menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas yang
cukup sering dan mulai ajek/konsisten
4. MK (Membudaya), jika menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas secara
terus-menerus dan ajek/konsisten

Semester 1 Informatika 9
Penilaian Hasil
Teknik Bentuk
Indikator Pembelajaran Instrumen
Penilaian Penilaian
1. Siswa dapat memahami dan Tes Uraian 1. Sebutkan manfaat mempelajari
menjelaskan proses pemrograman tertulis berpikir komputasional!
2. Siswa dapat memahami dan 2. Apa yang Anda ketahui tentang
menjelaskan konsep rekursi dekomposisi?
3. Siswa dapat memahami dan 3. Perhatikan gambar pola berikut!
menjelaskan konsep algoritma
greedy
4. Siswa dapat memahami dan
menjelaskan konsep pemrograman
dinamis Jika pola persegi tersebut dibuat
5. Siswa dapat memahami dan dari batang korek api, berapakah
menjelaskan konsep array banyaknya batang korek api pada
6. Siswa dapat memahami dan pola ke-7?
menjelaskan konsep karakter dan 4. Terdapat uang koin 10, 50, dan 80
string akan ditukarkan dengan uang
7. Siswa dapat melakukan latihan senilai 100. Tuliskan solusi
strategi algoritmik dan pemrog- menggunakan algoritma greedy
raman lintas bidang dan solusi optimalnya! Apakah
8. Siswa dapat membuat dan hasilnya sama?
menjelaskan proyek praktik lintas 5. Diketahui array nilai siswa seperti
bidang dengan permasalahan berikut.
knapsack

Buatlah program C++ untuk


menampilkan hasil rata-rata nilai
siswa menggunakan array!

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 1 Informatika 10
Modul Ajar 2

Mata Pelajaran : Informatika


Kelas/Semester : XI/1
Satuan Pendidikan : SMA/MA

A. Tujuan Pembelajaran
- Mengetahui dan memahami konsep berpikir kritis
- Mengkaji kritis penerapan informatika dalam bidang pertanian
- Mengkaji kritis penerapan informatika dalam bidang kesehatan
Indikator Pembelajaran
- Siswa dapat Memahami pengertian berpikir kritis
- Siswa dapat Memahami relasi/hubungan berpikir kritis dan pengambilan keputusan
- Siswa dapat Memahami elemen berpikir, standar intelektual, dan karakter intelektual
- Siswa dapat Memahami dan menjelaskan kajian kritis penerapan informatika dalam bidang pertanian
- Siswa dapat Memahami dan menjelaskan kajian kritis penerapan informatika dalam bidang kesehatan
B. Profil Pelajar Pancasila
- Bergotong royong: bekerja sama dengan teman secara ikhlas dan suka rela merupakan wujud bergotong royong
sebagai pelajar Pancasila
C. Alokasi Waktu
40 jam pelajaran (20 x pertemuan)
Model Pembelajaran
- Tatap muka
Metode Pembelajaran
- Demonstrasi
- Diskusi
- Ceramah
- Presentasi
D. Pemahaman Bermakna
Berpikir kritis adalah cara berpikir manusia untuk merespons seseorang dengan menganalisis fakta untuk
membentuk penilaian. Hal ini diperlukan karena manusia pada dasarnya tidak lepas dari banyak masalah, sehingga
berpikir kritis diperlukan agar dapat mengambil keputusan dengan bijak dan tepat.
Berikut merupakan contoh tahapan langkah untuk pengambilan keputusan dari suatu kasus.

Dalam berpikir kritis seseorang akan melakukan beberapa hal berikut, seperti mengambil sudut pandang tertentu,
menetapkan tujuan, hal yang dipersoalkan, memanfaatkan informasi yang ada, melakukan interpretasi dan inferensi
untuk mengambil kesimpulan dan solusi, menerapkan teori atau konsep, menggunakan beberapa asumsi, serta
mengidentifikasi implikasi dan konsekuensi.
Dalam menghadapi pembangunan pertanian, di era revolusi 4.0 ini tidak terlepas dari pengaruh iptek termasuk
dalam bidang teknologi informasi dan komunikasi. Salah satu bentuk penerapan informatika di bidang pertanian adalah
menerapkan IoT (Internet of Things). Dalam bidang pertanian, IoT biasa digunakan untuk monitoring perkembangan
tanaman menggunakan sensor-sensor dan beberapa peralatan khusus. Memanfaatkan keunggulan dari teknologi IoT,
petani dapat mengukur dan mendeteksi dari dini data perkembangan tanaman berbasis agroteknologi. Dengan
teknologi IoT, petani bisa mengetahui kesehatan tanaman yang ditanam secara real-time.
Sama seperti di bidang pertanian, penerapan informatika di bidang kesehatan salah satunya adalah Internet of
Things (IoT). IoT dapat memudahkan pasien, dokter, dan rumah sakit di mana pasien dapat memantau kesehatannya
secara proaktif; dokter memberikan layanan yang tepat waktu dan personal kepada pasien; serta rumah sakit dapat
melacak aset, memantau staf, dan meningkatkan hasil kesehatan.
Pertanyaan Pemantik:
- Apakah yang Anda ketahui tentang berpikir kritis?
- Bagaimana penerapan berpikir kritis dalam mengahadapi berita hoax?
- Apa saja penerapan informatika di bidang pertanian dan kesehatan?
- Apa yang dimaksud dengan IoT?

Semester 1 Informatika 11
E. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-26 s.d. 45
Pendahuluan (30 Menit)
1. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis siswa untuk mengikuti pembelajaran dengan diawali berdoa,
menanyakan kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar
2. Guru memberi motivasi dengan membimbing siswa memahami tentang konsep berpikir kritis dan dampak sosial
informatika
3. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab tentang bagaimana berpikir dengan kritis
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
5. Guru membimbing siswa melalui tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran
6. Guru menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan siswa
Kegiatan Inti (1.740 Menit)
Mengamati:
1. Guru meminta siswa mengamati kegiatan di berbagai bidang kehidupan sehari-hari yang menerapkan informatika
2. Guru memberikan penjelasan singkat tentang berpikir kritis dan penerapan informatika, sehingga menumbuhkan
rasa ingin tahu siswa
3. Guru mengamati keterampilan siswa dalam mengamati
Menanya:
1. Guru memotivasi, mendorong kreativitas dalam bentuk bertanya, memberi gagasan yang menarik dan menantang
untuk didalami
2. Guru membahas dan diskusi mempertanyakan tentang konsep berpikir kritis dan macam-macam penerapan
informatika dalam kehidupan sehari-hari
Mengumpulkan Informasi:
1. Guru membimbing siswa untuk menggali informasi tentang penerapan informatika di bidang pertanian dan
kesehatan
2. Guru membimbing siswa untuk mencari informasi dan mendiskusikan jawaban atas pertanyaan yang sudah disusun
serta mengerjakan Mari Berlatih dan Mari Beraktivitas di buku Informatika XI dan mencari sumber belajar lain
3. Guru dapat menyediakan sumber belajar buku Informatika XI dan referensi lain
4. Guru dapat menjadi sumber belajar bagi siswa dengan memberikan konfirmasi atas jawaban siswa, atau
menjelaskan jawaban pertanyaan kelompok
5. Guru dapat menunjukkan sumber belajar lain yang dapat dijadikan referensi untuk menjawab pertanyaan
Mengasosiasi:
1. Guru membimbing siswa untuk menganalisis mengenai penerapan berpikir kritis serta penerapan informatika di
bidang pertanian dan kesehatan
2. Guru membimbing siswa untuk mendiskusikan hubungan atas berbagai informasi yang sudah diperoleh
sebelumnya
3. Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan
Mengomunikasikan:
1. Menyajikan secara tertulis atau lisan hasil pembelajaran, apa yang telah dipelajari, keterampilan atau materi yang
masih perlu ditingkatkan, atau strategi atau konsep baru yang ditemukan berdasarkan apa yang dipelajari mengenai
berpikir kritis dan dampak sosial informatika
2. Memberikan tanggapan hasil presentasi meliputi tanya jawab untuk mengonfirmasi, sanggahan dan alasan,
tambahan informasi, atau melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya
3. Membuat rangkuman materi dari kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan
Penutup (30 Menit)
1. Guru membimbing siswa menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab klasikal dan mendorong siswa
untuk selalu bersyukur atas karunia Tuhan
2. Guru melakukan refleksi dengan siswa atas manfaat proses pembelajaran yang telah dilakukan
3. Guru memberikan umpan balik atas proses pembelajaran dan hasil telaah individu maupun kelompok
4. Guru melakukan tes tertulis dengan menggunakan Penilaian Sumatif atau soal yang disusun guru sesuai tujuan
pembelajaran
5. Guru dapat meminta siswa untuk meningkatkan pemahamannya tentang konsep, prinsip, atau teori yang telah
dipelajari dari buku-buku pelajaran yang relevan atau sumber informasi lainnya
6. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling, dan/atau memberikan tugas, baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar siswa
7. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
F. Asesmen
1. Teknik/jenis : kuis, tugas individu/kelompok, unjuk kerja, dan portofolio
2. Bentuk instrumen : pertanyaan lisan, tes tertulis, dan pengamatan sikap
3. Pedoman penskoran :
Penilaian Sikap
Teknik Waktu
No. Aspek yang Dinilai Instrumen Penilaian Keterangan
Penilaian Penilaian
1. Bergotong royong Pengamatan Proses Lembar pengamatan
Keterangan:
1. BT (Belum Tampak), jika sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
2. MT (Mulai Tampak), jika menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas tetapi
masih sedikit dan belum ajek/konsisten

Semester 1 Informatika 12
3. MB (Mulai Berkembang), jika menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas yang
cukup sering dan mulai ajek/konsisten
4. MK (Membudaya), jika menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas secara
terus-menerus dan ajek/konsisten
Penilaian Hasil
Teknik Bentuk
Indikator Pembelajaran Instrumen
Penilaian Penilaian
1. Siswa dapat memahami Tes Uraian 1. Sebutkan ciri-ciri berita/informasi
pengertian berpikir kritis tertulis hoax!
2. Siswa dapat memahami 2. Jelaskan mengenai langkah
relasi/hubungan berpikir kritis dan identifikasi kriteria!
pengambilan keputusan 3. Apa saja yang termasuk dalam
3. Siswa dapat memahami elemen elemen berpikir?
berpikir, standar intelektual, dan 4. Berikan contoh pertanyaan terkait
karakter intelektual standar logika!
4. Siswa dapat memahami dan 5. Sebutkan manfaat penerapan IoT di
menjelaskan kajian kritis bidang kesehatan!
penerapan informatika dalam
bidang pertanian
5. Siswa dapat memahami dan
menjelaskan kajian kritis
penerapan informatika dalam
bidang kesehatan

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Semester 1 Informatika 13

Anda mungkin juga menyukai