Anda di halaman 1dari 3

PEMICUAN STBM (SANITASI TOTAL

BERBASIS MASYARAKAT)
No. Dokumen : B/SOP/I/2022/030
No. Revisi : 02
SOP
Tanggal terbit : 2 Januari 2022
Halaman : 1/2
PUSKEMAS dr. Oki Ino Fatwa Firdhaus
GEMUH I NIP. 198210112010011022

1. Pengertian - STBM adalah sebuah pendekatan untuk merubah perilaku


hygiene dan sanitasi masyarakat melalui pemberdayaan
masyarakat dengan menggunakan metode pemicuan.
- Pemicuan STBM adalah strategi dalam pencapaian STBM
melalui pendekatan perubahan perilaku hygiene dan sanitasi
secara kolektif melalui pemberdayan masyarakat dengan
metode pemicuan
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk melakukan
Pemicuan STBM
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Gemuh I : 004 Tahun 2022 Tentang Jenis-
jenis Pelayanan Di Puskesmas Gemuh I
4. Referensi 1. Kepmenkes No. 582 Tahun 2008 tentang Kebijakan Nasional
STBM

5. Prosedur 1. Perkenalan
2. Menyampaikan maksud dan tujuan
3. Menghidupkan suasana
4. Melakukan Pemetaan
5. Penelusuran lokasi pilar STBM
6. Alur kontaminasi
7. Simulasi kontaminasi
8. Diskusi kelompok
9. Pemicuan bagi yang berubah dibuat kesepakatan
pelaksanaan
10. Membentuk komite dan merumuskan rencana tindak lanjut
pemicuan
11. Penutup

6. Diagram Alir -

7. Unit Terkait Dinas Kesehatan Kabupaten,Kecamatan,Kepala Desa, Kader


Kesehatan, TP-PKK Kecamatan,PKK Desa Tokoh Agama dan
Tokoh Masyarakat
2/2

8. Rekaman Historis Perubahan

No Yang diubah Isi Perubahan Tgl mulai


diberlakukan
1 UPTD PUSKESMAS PUSKESMAS GEMUH I 2 Januari 2022
GEMUH I
2 dr. Ulia Huda dr. Oki Ino Fatwa Firdhaus 2 Januari 2022
3 Pedoman Akreditasi tahun Pedoman Akreditasi tahun 2 Januari 2022
2018 2023
..................................

Anda mungkin juga menyukai