Anda di halaman 1dari 15

PEMERINTAH KABUPATEN CIAMIS

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS PANJALU
Alamat :Jl Pasanggrahan No : 27 Panjalu. Telepon : (0265) 7510117
E- Mail : puskesmaspanjalu@gmail.com
Kode Pos 46264

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PANJALU


NOMOR : / /PKM.Pjl/ /2019
TENTANG
PENETAPAN PENANGGUNG JAWAB UKM DAN KOORDINATOR
PROGRAM SERTA URAIAN TUGAS
DI UPTD PUSKESMAS PANJALU

Menimbang : a. bahwa berdasarkan fungsi Puskesmas sebagai


penyelenggara pelayanan kesehatan di tingkat
kecamatan maka harus dibarengi dengan
efektivitas dan efesiensi program dan kegiatan
kesehatan;
b. bahwa dalam rangka meningkatkan kualitas
pelayanan di UPTD Puskesmas Panjalu, maka
perlu disusun penetapan penanggung jawab UKM
dan Koordinator program serta uraian tugasnya;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana
dimaksud pada huruf adan bperlu ditetapkan
Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Panjalu
tentang Penetapan Penanggung jawab UKM dan
Koordinator Program di UPTD Puskesmas Panjalu.
Mengingat : 1. Undang – Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan.
2. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1996
tentang Tenaga Kesehatan.
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 75 tahun 2014 Tentang Puskesmas.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PANJALU


TENTANG PENETAPAN PENANGGUNG JAWAB UKM
DAN KOORDINATOR PROGRAM SERTA URAIAN TUGAS
DI UPTD PUSKESMAS PANJALU

KESATU : Menunjuk yang namanya terlampir dalam Lampiran


Surat Keputusan ini sebagai petugas Penanggungjawab
UKM dan koordinator program.

KEDUA : Uraian Tugas Penanggung Jawab UKM dan


KoordinatorPelaksana Program sebagaimana tersebut
dalam Lampiran Surat Keputusan ini dipergunakan
sebagai acuan yang harus dilaksanakan oleh Petugas
Puskesmas Panjalu.

KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan


apabila di kemudian hari terdapat kesalahan dalam
keputusan ini akan diadakanperbaikan sebagaimana
mestinya.

LAMPIRAN : SURAT KEPUTUSAN KEPALA UPTD di:


Ditetapkan PUSKESMAS
Panjalu PANJALU
TENTANG : PENETAPAN PENANGGUNG JAWAB: 02
Pada tanggal UKM DAN 2019
Januari KOORDINATOR
PROGRAM SERTA URAIAN TUGAS
KEPALA UPTD PUSKESMAS PANJALU
NOMOR : / /PKM/I/2019
TANGGAL : 02 Januari 2019

USEP KOSWARA
PENETAPAN PENANGGUNGJAWAB UKM DAN KOORDINATOR
PROGRAM
SERTA URAIAN TUGAS

1. Penanggungjawab UKM
Nama : Riki Amardiansyah, dr
NIP : 197511032006041 001
2. Koordinator Program UKM
No Program Koordinator Program NIP
1 Gizi Rima Noviyanti, -
Amd.Gz
2 Kesling Syifa Novia S,A.Md.Kep 199606192019032001
3 Promkes Ida Hodijah, SKM 196904141992032008
4 KIA-KB Oja,S ST 196507171987032006
5 P2P :
a. P2 TB Upen Suhendar 197306151994011001
b. Filariasis Upen Suhendar 197306151994011001

c. P2 Ispa Atik Kurniasih, STr.Keb 197107121992032006


d. P2 Diare Farida Attikantrie,Am.Keb

e. P2 Kusta Upen Suhendar 197306151994011001

f. P2 DBD Upen Suhendar 197306151994011001


Upen Suhendar 197306151994011001
g. P2 Malaria
Rani Siti Nuraini, 8733207143007
h. IMS, HIV-AIDS
A.Md.Ak
i. Surveilans Upen Suhendar 197306151994011001
6 MTBS Farida Attikantrie,Am.Keb

7 BATRA
8 Pusbila Jeje,S.Kep Ners 198304082010011004
9 Kesehatan Indera Upen Suhendar 197306151994011001
10 PTM Upen Suhendar 197306151994011001
11 Imunisasi Ika Maria,S.Kep 198808302012112001
12 Keswa Upen Suhendar 197306151994011001
13 UKK Syifa Novia S,A.Md.Kep 199606192019032001
14 SP3
15 Perkesmas
16 Prolanis Jeje,S.Kep.Ners
17 UKS Ating Sumiati,S.Kep 197612052006042018
18 Kesehatan
Olahraga
URAIAN TUGAS KOORDINATOR PROGRAM UKM
DI PUSKESMAS PANJALU

1. Uraian Tugas Dan Fungsi Koordinator Program Gizi


Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program Gizi yaitu :
a. Membuat perencanaan tentang kebutuhan alat, bahan, pedoman
dan pelaksanaan pelayanan Gizi di Puskesmas
b. Bertanggung jawab dalam penyelenggaraan pelayanan Gizi di
Puskesmas
c. Memberikan konsultasi tentang pedoman serta solusi yang
berkaitan dengan Gizi kepada pasien
d. Membantu Masyarakat untuk mengatasi masalah Gizi,
bekerjasama dengan lintas program dan lintas sektoral
e. Memberikan penyuluhan tentang Gizi kepada pasien baik di dalam
Puskesmas maupun di lapangan
f. Membuat laporan yang berkaitan dengan Gizi
g. Berkoordinasi dengan unit lain dalam kegiatan pelayanan dan
perencanaan program Gizi
h. Mengikuti pertemuan rutin yang diadakan oleh Puskesmas
i. Berkewajiban meningkatkan ilmu pengetahuan melalui pelatihan
baik secara Internal maupun eksternal.
2. Uraian Tugas Dan Fungsi Koordinator Program Kesehatan
Lingkungan
Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program Kesehatan
Lingkungan yaitu :
a. perencanaan tentang kebutuhan alat, bahan, pedoman dan
Membuat pelaksanaan pelayanan Kesehatan Lingkungan di
Puskesmas
b. Bertanggung jawab dalam penyelenggaraan pelayanan Kesehatan
Lingkungan di Puskesmas
c. Memberikan konsultasi tentang pedoman serta solusi yang
berkaitan dengan Kesehatan Lingkungan kepada pasien
d. Membantu Masyarakat untuk mengatasi masalah Kesehatan
Lingkungan, bekerjasama dengan lintas program dan lintas
sektoral
e. Memberikan penyuluhan tentang Kesehatan Lingkungan kepada
pasien baik di dalam Puskesmas maupun di lapangan
f. Membuat laporan yang berkaitan dengan Kesehatan Lingkungan
g. Bekoordinasi dengan unit lain dalam kegiatan pelayanan dan
perencanaan program Kesehatan Lingkungan
h. Mengikuti pertemuan rutin yang diadakan oleh Puskesmas
i. Berkewajiban meningkatkan ilmu pengetahuan melalui pelatihan
baik secara Internal maupun eksternal
3. Uraian Tugas Dan Fungsi Koordinator Program Promkes
Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program Promosi Kesehatan
yaitu :
a. Membuat perencanaan tentang kebutuhan alat, bahan, pedoman
dan pelaksanaan Promosi Kesehatan di Puskesmas
b. Bertanggung jawab dalam penyelenggaraan Promosi Kesehatan di
Puskesmas
c. Memberikan konsultasi tentang pedoman serta solusi yang
berkaitan dengan kesehatan
d. Membantu Masyarakat untuk mengatasi masalah kesehatan,
bekerjasama dengan lintas program dan lintas sektoral
e. Memberikan penyuluhan tentang kesehatan kepada pasien baik di
dalam Puskesmas maupun di lapangan
f. Membuat laporan yang berkaitan dengan Promosi Kesehatan
g. Bekoordinasi dengan unit lain dalam kegiatan pelayanan dan
perencanaan program Promosi Kesehatan
h. Mengikuti pertemuan rutin yang diadakan oleh Puskesmas
i. Berkewajiban meningkatkan ilmu pengetahuan melalui pelatihan
baik secara Internal maupun eksternal
4. Uraian Tugas Dan Fungsi Bidan
Uraian tugas dan Fungsi Bidan yaitu :
a. Melaksanakan asuhan kebidanan antenatal care kepada ibu hamil
(ANC)
b. Melakukan asuhan persalinan fiologis kepada ibu bersalin
(Postnatal care)
c. Menyelenggarakan kerja sama kemitraan dengan ema paraji di
wilayah kerja Puskesmas
d. Menyelenggarakan pelayanan terhadap bayi baru lahir (kunjungan
neonatal care)
e. Memberikan edukasi melalui penyuluhan kespro dan kebidanan
f. Melaksanakan pelayanan keluarga berencana wanita usia subur
g. Melakukan pelacakan dan pelayanan rujukan ibu hamil resiko
tinggi
h. Mengupayakan diskusi audit maternal perinatal (AMP) bila ada
kasus kematian ibu dan bayi
i. Melaksanakan mekanisme pencatatan dan pelaporan terpadu
j. Mengevaluasi Kegiatan
5. Uraian Tugas Dan Fungsi Koordinator Program KIA-KB
Uraian Tugas danFungsi Koordinator Program KIA-KB yaitu :
a. Membuat perencanaan tentang kebutuhan alat, bahan, pedoman
dan pelaksanaan pelayanan KIA-KB di Puskesmas
b. Bertanggung jawab dalam penyelenggaraan pelayanan KIA-KB di
Puskesmas
c. Memberikan konsultasi tentang pedoman serta solusi yang
berkaitan dengan KIA-KB kepada pasien
d. Membantu Masyarakat untuk mengatasi masalah KIA-KB,
bekerjasama dengan lintas program dan lintas sektoral
e. Memberikan penyuluhan tentang KIA-KB kepada pasien baik di
dalam Puskesmas maupun di lapangan
f. Membuat laporan yang berkaitan dengan KIA-KB
g. Bekoordinasi dengan unit lain dalam kegiatan pelayanan dan
perencanaan programKIA-KB
h. Mengikuti pertemuan rutin yang diadakan oleh Puskesmas
i. Berkewajiban meningkatkan ilmu pengetahuan melalui pelatihan
baik secara Internal maupun eksternal
6. Uraian Tugas Dan Fungsi Koordinator Program IMS dan HIV-AIDS
Uraian tugas dan Fungsi Koordinator program IMS dan HIV-AIDS
yaitu :
a. Membuat perencaan program
b. Melaksanakan penyuluhan IMS dan HIV-AIDS
c. Penemuan secara dini penderita PMS dan HIV-AIDS
d. Pengobatan penderita yang menderita maupun yang dicurigai
e. Melakukan pencatatan dan pelaporan
f. Mengevaluasi kegiatan
7. Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program MTBS
Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program MTBS yaitu:
a. Melaksanakan Pelayanan Kesehatan terhadap anak usia 0-
10tahun
b. Melaksanakan Asuhan Keperawatan
c. Berkolaborasi dengan dokter dalam pelayanan pasien
d. Bertanggungjawab atas kebersihan dan penataan ruangan
e. Bertanggungjawab atas Pemeliharaan medis dan non medis
diruangan
f. Membantu kegiatan lintas program
g. Melaksanakan kegiatan Puskesmas diluar gedung
h. Membantu kepala Puskesmas dalam perencanaan kegiatan dan
pembuatan laporan
i. Bertanggungjawab atas program yang diemban

8. Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program BATRA


Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Kesehatan tradisional yaitu :
a. Membuat perencanaan tentang kebutuhan alat, bahan, pedoman
dan pelaksanaan pelayanan kesehatan tradisional
b. Bertanggung jawab dalam penyelenggaraan pelayanan kesehatan
tradisional
c. Memberikan konsultasi tentang pedoman serta solusi yang
berkaitan dengan kesehatan tradisional
d. Membantu Masyarakat untuk mengatasi masalah kesehatan
tradisional, bekerjasama dengan lintas program dan lintas sektoral
e. Memberikan penyuluhan tentang kesehatan tradisional baik di
dalam Puskesmas maupun di lapangan
f. Membuat laporan yang berkaitan dengan kesehatan tradisional
g. Bekoordinasi dengan unit lain dalam kegiatan pelayanan dan
perencanaan program
h. Mengikuti pertemuan rutin yang diadakan oleh Puskesmas
i. Berkewajiban meningkatkan ilmu pengetahuan melalui pelatihan
baik secara Internal maupun eksternal
9. UraianTugas dan Fungsi Koordinator Program PUSBILA
Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program Pusbila yaitu :

a. Membuat perencanaan tentang kebutuhan alat, bahan, pedoman


dan pelaksanaan pelayanan kesehatan Lanjut Usia
b. Bertanggung jawab dalam penyelenggaraan pelayanan kesehatan
Lanjut Usia Memberikan konsultasi tentang pedoman serta solusi
yang berkaitan dengan kesehatan Lanjut Usia
c. Membantu Masyarakat untuk mengatasi masalah kesehatan
Lanjut Usia, bekerjasama dengan lintas program dan lintas
sektoral
d. Memberikan penyuluhan tentang kesehatan Lanjut Usia baik di
dalam Puskesmas maupun di lapangan
e. Membuat laporan yang berkaitan dengan kesehatan Lanjut Usia
f. Bekoordinasi dengan unit lain dalam kegiatan pelayanan dan
perencanaan program
g. Mengikuti pertemuan rutin yang diadakan oleh Puskesmas
h. Berkewajiban meningkatkan ilmu pengetahuan melalui pelatihan
baik secara Internal maupun eksternal
10. UraianTugas dan Fungsi Koordinator Program INDERA
Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program Kesehatan Indera
yaitu :

a. Membuat perencanaan tentang kebutuhan alat, bahan, pedoman


dan pelaksanaan pelayanan kesehatan Indera
b. Bertanggung jawab dalam penyelenggaraan pelayanan kesehatan
InderaMemberikan konsultasi tentang pedoman serta solusi yang
berkaitan dengan kesehatan Indera
c. Membantu Masyarakat untuk mengatasi masalah kesehatan
Indera, bekerjasama dengan lintas program dan lintas sektoral
d. Memberikan penyuluhan tentang kesehatan Indera baik di dalam
Puskesmas maupun di lapangan
e. Membuat laporan yang berkaitan dengan kesehatan Indera
f. Bekoordinasi dengan unit lain dalam kegiatan pelayanan dan
perencanaan program
g. Mengikuti pertemuan rutin yang diadakan oleh Puskesmas
h. Berkewajiban meningkatkan ilmu pengetahuan melalui pelatihan
baik secara Internal maupun eksternal
11. UpayaTugas dan Fungsi Koordinator Program PTM
UpayaTugas dan Fungsi Koordinator Program PTM yaitu :
a. Menyusun rencana kegiatan Program PTM
b. Melaksanakan kegiatan pemeriksaan Penyakit menular didalam
gedung dan diluar gedung
c. Melaksanakan deteksi penyakit tidak menular
d. Melaksanakan penyuluhan pada masyarakat tentang penyakit
tidak menular
e. Melaksanakan pencatatan dan pelaporan
12. Upaya Tugas dan Fungsi Koordinator Program P2p
Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Koordinator Program Pencegahan
dan Pengendalian Penyakit yaitu:
a. Membuat perencanaan kegiatan program P2P, bersama petugas
lintas program dan lintas sektoral terkait.
b. Mengkoordinir kegiatan pemberantasan penyalit menular dan tidak
menular, yang meliputi kegiatan P2TB, P2 Malaria, P2DBD, P2
Diare, P2 ISPA, P2 Kusta, P2TM, serta penyakit potensial wabah
lainnya.
c. Mengumpulkan data kegiatan pemberantasan penyakit menular
dan tidak menular.
d. Mengkoordinir kegiatan surveilans pemberantasan penyalit dan
mendeteksi adanya KLB (Kejadian Luar Biasa).
e. Mengkoordinir kegiatan PE (Penyelidikan Epidemologi).
f. Melakukan koordinasi dengan petugas PKM dan petugas Lintas
Program yang lain dalam melaksanakan penyuluhan kesehatan,
terutama dalam hal pencegahan dan penanggulangan penyakit
menular dan tidak menular.
g. Mengkoordinir laporan kegiatan pemberantasan penyakit menular
dan tidak menular, laporan adanya KLB (W1), laporan PE dan
laporan W2 (Laporan Penyakit Potensial Wabah).
13. Uraian Tugas Dan Fungsi Koordinator Program P2 Ispa
Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Koordinator Program ISPA :
a. Membuat perencanaan kegiatan P2ISPA bersama petugas lintas
program terkait.
b. Melaksanakan kegiatan surveilans, monitoring dan evaluasi.
c. Melaksanakan kegiatan penyuluhan bersama petugas lintas
program terkait.
d. Membantu perencanaan kebutuhan obat dan sarana/alat dalam
kegiatan P2ISPA
14. UraianTugas dan Fungsi Koordinator Program IMUNISASI
Uraian tugas dan Fungsi Koordinator Program Imunisasi yaitu :
a. Membuat perencanaan program
b. Menyediakan pelayanan imunisasi
c. Melaksanakan pendataan sasaran imunisasi
d. Melaksanakan sweeping bagi sasaran imunisasi yang tidak kontak
ke petugas
e. Penyelenggaraan pertemuan lintas sektor dan program
f. Mengawasi, mengendalikan dan mengevaluasi hasil cakupan
imunisasi
g. Melaksanakan Pencatatan dan pelaporan
15. Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program KESWA
Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program Kesehatan Jiwa
yaitu :

a. Membuat perencanaan tentang kebutuhan alat, bahan, pedoman


dan pelaksanaan pelayanan kesehatan jiwa di Puskesmas
b. Bertanggung jawab dalam penyelenggaraan pelayanan kesehatan
jiwa di Puskesmas
c. Memberikan konsultasi tentang pedoman serta solusi yang
berkaitan dengan kesehatan jiwa kepada pasien
d. Membantu Masyarakat untuk mengatasi masalah kesehatan jiwa,
bekerjasama dengan lintas program dan lintas sektoral
e. Memberikan penyuluhan tentang kesehatan jiwa kepada pasien
baik di dalam Puskesmas maupun di lapangan
f. Membuat laporan yang berkaitan dengan kesehatan jiwa
g. Berkoordinasi dengan unit lain dalam kegiatan pelayanan dan
perencanaan program
h. Mengikuti pertemuan rutin yang diadakan oleh Puskesmas
i. Berkewajiban meningkatkan ilmu pengetahuan melalui pelatihan
baik secara Internal maupun eksternal

16. Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program Upaya Kesehatan


Kerja
Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program Upaya Kesehatan
kerja yaitu

a. Membuat perencanaan tentang kebutuhan alat, bahan, pedoman


dan pelaksanaan Upaya kesehatan kerja
b. Bertanggung jawab dalam penyelenggaraan upaya kesehatan kerja
Memberikan konsultasi tentang pedoman serta solusi yang
berkaitan dengan kesehatan kerja
c. Membantu Masyarakat untuk mengatasi masalah kesehatan kerja,
bekerjasama dengan lintas program dan lintas sektoral
d. Memberikan penyuluhan tentang upaya kesehatan kerja baik di
dalam Puskesmas maupun di lapangan
e. Membuat laporan yang berkaitan dengan kesehatan kerja
17. UraianTugas dan Fungsi Koordinator Program SP3
Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program SP3 yaitu :
a. Mencatat setiap kegiatan pada buku catatan register yang ada
b. Menerima laporan dan mengadakan bimbingan terhadap pustu,
pusling, bidan di desa dan perawat desa dll
c. Membuat transformasi pengolahan data yang tercatat sebagai
kegiatan program dan merekapitulasi data program
d. Mengisi format laporan SP3 dengan tepat waktu
e. Membantu kepala Puskesmas dalam analisa data SP3
18. UraianTugas Dan Fungsi Koordinator Program PERKESMAS
Uraian tugas dan Fungsi Koordinator Program Keperawatan
Kesehatan masyarakat yaitu :
a. Membuat perencanaan kegiatan program Perkesmas, bersama
petugas lintas program dan lintas sektoral terkait.
b. Mengkoordinir pelaksanaan kegiatan Asuhan Keperawatan dalam
gedung dan luar gedung, baik untuk sasaran individu, keluarga,
kelompok, institusi, maupun masyarakat
c. Melaksanakan kegiatan Perkesmas di dalam maupun di luar
gedung bersama petugas paramedis yang lain
d. Melaksanakan kegiatan skrining Kesehatan Keluarga
e. Membantu pelaksanaan kegiatan Posyandu Balita dan Lansia
f. Melaksanakan penyuluhan kesehatan
g. Membantu masyarakat untuk mengatasi masalah kesehatan,
bekerjasama dengan lintas program dan lintas sektor.
h. Melaksanakan kegiatan pengiriman pasien yang mengalami
masalah kesehatan ke unit pelayanan pengobatan (Puskesmas, dll)
i. Membuat perencanaan, penvatatan dan pelaporan Perkesmas
19. Uraian Tugas Dan Fungsi Koordinator Program P2 Diare
Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Koordinator Program Diare yaitu :
a. Membuat perencanaan kegiatan P2 Diare bersama lintas program
terkait.
b. Melaksanakan kegiatan surveilans dan mendeteksi KLB.
c. Melaksanakan PE (bila terjadi KLB) bersama petugas terkait
lainnya.
d. Melaksanakan monitoring dan evaluasi kegiatan P2 Diare.
e. Melaksanakan pencatatan dan pelaporan kegiatan P2 Diare,
laporan PE dan KLB (bila terjadi KLB).
20. Uraian Tugas Dan Fungsi Koordinator Program PROLANIS
Uraian tugas dan Fungsi Koordinator Program Prolanis yaitu :
a. Melaksanakan evaluasi program kesehatan Lansia
b. Melakukan monitoring pelaksanaan program kesehatan Lansia
c. Melakukan pelayanan kesehatan
d. Melakukan pencatatan hasil kegiatan
e. Melakukan pengisian KMS Lansia
f. Melakukan penyuluhan
g. Melaksanakan program kesehatan Lansia
21. Uraian Tugas Dan Fungsi Koordinator Program P2TB
Uraian Tugas Pokok dan Fungsi Koordinator Program TB (P2TB) :
a. Membuat perencanaan kegiatan P2TB bersama petugas lintas
program terkait.
b. Melaksanakan kegiatan P2TB bersama petugas lainnya (Petugas
BP, termasuk PMO/ Pengawas Minum Obat, TOMAT/Tokoh
Masyarakat, kader, LSM, dll)
c. Membantu merencanakan kebutuhan obat TB dan sarana/ alat
dalam pelaksanaan kegiatan P2TB.
d. Melaksanakan surveilans, monitoring dan evaluasi kegiatan
P2TB.
e. Melaksanakan pencatatan dan pelaporan kegiatan P2TB.
22. UraianTugas Dan Fungsi Koordinator Program UKS
Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program Usaha Kesehatan
Sekolah yaitu :
a. Membuat perencanaan tentang kebutuhan alat, bahan, pedoman
dan pelaksanaan pelayanan Usaha Kesehatan Sekolah
b. Bertanggung jawab dalam penyelenggaraan pelayanan Usaha
kesehatan Sekolah
c. Memberikan konsultasi tentang pedoman serta solusi yang
berkaitan dengan usaha kesehatan sekolah
d. Membantu mengatasi masalah kesehatan sekolah, bekerjasama
dengan lintas program dan lintas sektoral
e. Memberikan penyuluhan tentang kesehatan kepada anak sekolah
di dalam Puskesmas maupun di lapangan
f. Membuat laporan yang berkaitan dengan usaha kesehatan
sekolah
g. Bekoordinasi dengan unit lain dalam kegiatan pelayanan dan
perencanaan program
h. Mengikuti pertemuan rutin yang diadakan oleh Puskesmas
i. Berkewajiban meningkatkan ilmu pengetahuan melalui pelatihan
baik secara Internal maupun eksternal
23. Uraian Tugas Dan Fungsi Koordinator P2 Malaria
Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program Malaria (P2
Malaria)yaitu :
a. Membuat perencanaan kegiatan P2 Malaria, bersama petugas
lintas program dan lintas sektoral terkait.
b. Melaksanakan surveilans dan mendeteksi adanya KLB.
c. Melakukan PE (bila terjadi KLB) bersama petugas terkait lainnya.
d. Melaksanakan monitoring dan evaluasi program P2 Malaria.
e. Membantu merencanakan kebutuhan obat malaria dan
sarana/alat dalam kegiatan P2 Malaria.
f. Melaksanakan pencatatan dan pelaporan kegiatan P2 Malaria,
laporan PE dan laporan KLB (bila terjadi Kejadian Luar biasa).
24. Uraian Tugas Dan Fungsi Koordinator P2 DBD
Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program Pemberantasan
Penyakit Demam Berdarah yaitu:
a. Membuat pelaksanaan kegiatan P2DBD bersama petugas lintas
program terkait.
b. Melaksanakan surveilans, monitoring dan evaluasi kegiatan
P2DBD.
c. Mendeteksi KLB dan melaksanakan PE (bila terjadi KLB).
d. Melaksanakan penyuluhan bersama dengan petugas program
terkait.
e. Melaksanakan perencanaan dan pelaporan kegiatan P2DBD,
laporan PE dan KLB (bila terjadi KLB).
25. Uraian Tugas Dan Fungsi Koordinator Program Filariasis
Uraian tugas dan Fungsi Koordinator pelaksana kegiatan Program
Filariasis
a. Membuat rencana Kegiatan program Filariasis
b. Membuat pelaksanaan kegiatan Filariasis
c. Melaksanakan surveilans
d. Melakukan monitoring dan evaluasi kegiatan P2 Filariasis
e. Mendeteksi adanya KLB
f. Melaksanakan penyuluhan
g. Melakukan pencatatan dan pelaporan hasil kegiatan
h. Mengevaluasi kegiatan

26. Uraian Tugas Dan Fungsi Koordinator P2 Kusta


Uraian Tugas dan Fungsi Koordinator Program Pengelola Penyakit
Kusta (P2 Kusta) yaitu :
a. Membuat perencanaan kegiatan P2 Kusta bersama petugas lintas
program terkait.
b. Melaksanakan kegiatan penemuan penderita bersama petugas
lintas progran dan lintas sektoral terkait.
c. Melaksanakan surveilans, monitoring dan evaluasi kegiatan P2
Kusta.
d. Melaksanakan penyuluhan bersama petugas lintas program
terkait.
e. Melaksanakan pencatatan dan pelaporan kegiatan P2 Kusta
27. UraianTugas Dan Fungsi Koordinator Program Kesehatan
Olahraga
Uraian Tugas danFungsi Koordinator Kesehatan Olah raga
a. Membuat perencanaan tentang kebutuhan alat, bahan, pedoman
dan pelaksanaan pelayanan kesehatan Olah Raga
b. Bertanggung jawab dalam penyelenggaraan pelayanan kesehatan
Olah RagaMemberikan konsultasi tentang pedoman serta solusi
yang berkaitan dengan kesehatan Olah Raga
c. Membantu Masyarakat untuk mengatasi masalah kesehatan Olah
Raga bekerjasama dengan lintas program dan lintas sektoral
d. Memberikan penyuluhan tentang kesehatan Olahraga baik di
dalam Puskesmas maupun di lapangan
e. Membuat laporan yang berkaitan dengan kesehatan Olahraga
f. Bekoordinasi dengan unit lain dalam kegiatan pelayanan dan
perencanaan program
g. Mengikuti pertemuan rutin yang diadakan oleh Puskesmas
h. Berkewajiban meningkatkan ilmu pengetahuan melalui pelatihan
baik secara Internal maupun eksternal

Ditetapkan di: Panjalu


Pada tanggal: 02 Januari 2019
KEPALA UPTD PUSKESMAS PANJALU

USEP KOSWARA

Anda mungkin juga menyukai