Anda di halaman 1dari 2

SOP PEMELIHARAAN APAR

No. Dokumen :
No. Revisi : R.00
SOP
Tanggal : 01/05/2023
Halaman : 1/2

KLINIK dr. Edi Winarso,


DOKTER EDI Sp.KKLP

Pengertian Pemeliharaan APAR adalah kegiatan yang dilakukan untuk


memelihara APAR sehingga dapat berfungsi dengan baik.

Tujuan Prosedur tetap ini ditujukan untuk menjadi pedoman baku dalam
pemeliharaan Alat Pemadam Api Ringan di Klinik dr. Edi.

Kebijakan

Referensi Peraturan kepala Badan Nasional Penaggulangan Bencana No. 4


Tahun 2008 tentang Pedoman Penyusunan Rencana
Penanggulangan Bencana.
Prosedur 1. Petugas penaggung jawab kebakaran mengecek apakah
terdapat kebocoran pada tabung dan pastikan gas
pendorong tidak bocor.
2. Petugas penanggungjawab kebakaran mengecek segel di
tabung yang berada dileher tabung, apakah masih dalam
keadaan utuh, lalu kembalikan pada posisi semula
3. Petugas penaggung jawab membersihkan tabung dari
debu, air, maupun korosi dengan cara menggosok tabung
dengan kain basah hingga tak ada lagi debu
4. Petugas melakukan manuver tabung untuk mencegah
pembekuan pada tabung
5. Petugas memastikan katup, selang, meter pressure dan
segel dalam keadaan baik,
6. Petugas penaggung jawab memastikan posisi kawat
penahan dalam keadaan kuat dan melekat sempurna
dengan dinding
7. Petugas membuat kartu checklist perawatan.

Hal-Hal yang Perlu


Diperhatikan
Unit Terkait Penaggung Jawab Kebakaran

Dokumen Terkait

Rekaman historis No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai


perubahan diberlakukan

2/2

Anda mungkin juga menyukai