Anda di halaman 1dari 3

NAMA : MUHAMMAD WILDAN

KELAS : 2C

NPM :

PERTEMUAN :

RESUME FISIOLOGI SYSTEM DIGESTIVE

 FISIOLOGI SISTEM DIGESTIVE

Makanan yang masuk ke dalam mulut kita melibatkan reaksi kimia sepertisi protein,karbohidrat,
hormon dan enzim. Makanan harus melalui proses mekanik dan kimiawi agar dapat melewati dinding
saluran cerna dapat di serap dan di bawa oleh sel darah merah karena organ organ sistem pencernaan
melakukan fungsi nya sebagai suatu jaringan untuk mengelola makanan.

 FUNGSI MOTILITAS SALURAN CERNA


 Gerakan propulsif
mendorong/ memajukan isi sel cerna depan laju ke depan, laju tergantung fungsi region
 Gerakan mencampur
membantu pencernaan makanan dengan mencampur makanan dengan getah pencernaan
 Fungsi ganda
mempermudah penyerapan dengan memajankan semua bagian isi usus ke permukaan
penyerapan
 ANATOMI SISTEM DIGESTIVE
1. Oris ( Mulut)
 Gerakan mekanik pada rongka mulut yaitu
 Mengunyah (mastikasi), makanan bercampur dengan air liur (saliva) dan
selama mengunyah, makanan terurai menjadi bentuk yang lebih kecil.
Fungsinya adalah untuk membasahi makanan itu sendiri agar lebih lebih
mudah terurai
 Menelan (swallowing, deglutition), menelan merupakan suatu proses untuk
menyalurkan makanan ke dalam lambung dengan melewati faring
2. Faring (Tekak )
 Faring merupakan penghubung antara rongga mulut dan kerongkongan serta
persimpangan antara jalan nafas dan jalan makanan. Faring juga berfungsi untk
mengantarkan makanan dan minuman dari rongga mulut menuju kerongkongan
3. Esofagus (kerongkongan)
 Esofagus di jaga kedua ujung oleh sfingter faringoesofagus dan sfingter
gastroesofagus.
 Gelombang peristaltik primer mengalir dari pangkal ke ujung esofagus 5-9 detik di
kontrol pusat menelan
 Gelombang peristaltik sekunder jika bolus berukuran besar atau lengket di sebabkan
peregangan esofagus
4. Ventrikulus (Lambung)
 Asam hidroklorik (hcl) berguna mengaktifkan pepsinongen,menunjang proses
pelumatan dan melindungi epitel lambung dari bakteri yang tidak tahan asam
5. Usus halus
 Fungsi bahan yang berasal dari sekresi prankreas
 Enzim yang membantu menggiling chyme dari perut
 Natrium bikarbonat menetralkan garis asam lambung
6. Intestinum mayor ( usus besar )
 Fungsi usus besar adalah :
 Menerima hasil kerja produksi usus halus
 Menyimpan dan mengeluarkan massa fekalis
 Mengabsorpsi laurakan garam air ; volume air yang terdapat di kolon 1500ml/hr
1300 ml akan di reabsorsi
 Aktivitas bakteri dapat melepaskan bahan di dalam sisa sisa makanan yang tidak di
absorpsi lagi berupa vitamin dan gas
7. Rectum dan anus
rectum adalah tempat penyimpanan sementara feses dan merangsang BAB. Sedangkan
anus adalah lubang yang berada di ujung dari saluran pencernaan

Anda mungkin juga menyukai