Anda di halaman 1dari 4

SOP POSBINDU PTM

No. Dokumen : 277/PKM-PWK/SOP/I/ 2018


No. Revisi :1
SOP Tanggal terbit : 20-01-2018
Halaman : 1/2

UPTD PUSKESMAS H. Teddi Januarsyah Sutardjo, drg.


DTP PURWAKARTA NIP. 19740103 200604 1 005

1. Pengertian - Pos Pembinaan Terpadu ( POSBINDU ) adalah kegiatan monitoring dan deteksi
dini faktor resiko penyakit tidak menular terintegrasi dengan upaya kesehatan
berbasis masyarakat.
- Posbindu PTM merupakan peran serta masyarakat dalam melakukan kegiatan
deteksi dini dan pemantauan faktor resiko PTM yang dilaksanakan secara
terpadu, rutin, dan periodik.
- Kegiatan Posbindu meliputi pengukuran tekanan darah, pengukuran gula darah,
pengukuran indeks masa tubuh, wawancara perilaku beresiko, dan edukasi
perilaku gaya hidup sehat.
2. Tujuan Meningkatkan peran serta masyarakat dalam pencegahan dan penemuan dini faktor
risiko PTM.

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No


4. Referensi - Petunjuk Teknis Posbindu PTM
- Buku Pintar Kader
- Buku Monitoring Faktor Risiko PTM
5. Prosedur/ 1. Petugas PTM mempersiapkan tanggal pelaksanaan kegiatan sebagaimana
yang telah terjadwal.
Langkah-
2. Kader melakukan koordinasi dengan petugas PTM Puskesmas apabila ada
langkah perubahan jadwal.
3. Petugas PTM dan Kader mempersiapkan pelaksanaan Posbindu PTM.
4. Sebelum kegiatan dimulai dapat dilakukan kegiatan tambahan seperti
senam bersama.
5. Sasaran datang dan mengikuti alur sebagai berikut :
- Meja 1:registrasi,pemberian nomor urut pada KMS.
- Meja 2 :dilakukan wawancara FR PTM meliputi merokok,kurang aktifitas
fisik,kurang makan buah dan sayur,stress/susah tidur dan riwayat penyakit
keluarga serta riwayat penyakit pasien pada kunjungan pertama dan untuk
kunjungan selanjutnya tidak perlu ditanyakan riwayat penyakit
keluarga.Kader menuliskan hasil wawancara kedalam KMS.
- Meja 3:dilakukan pengukuran Tinggi badan,Berat badan,Lingkar
perut,Tekanan darah.Kader mencatat hasil pengukuran di KMS.
- Meja 4:dilakukan pemeriksaan Gula Darah,kolesterol,asam urat (dilakukan

1|2
pada kunjungan pertama dan kunjungan selanjutnya sesuai kondisi
pasien),untuk pemeriksaan sadari dan IVA (jika ada ruangan dan
memungkinkan.Pemeriksaan oleh petugas PTM Puskesmas,kader mencatat
pemeriksaan di KMS.
- Meja 5:dilakukan konseling terhadap masalah kesehatan yang ditemukan
dari hasil wawancara,pengukuran dan pemeriksaan. Memberikan saran dan
tindak lanjut serta rujukan bila perlu menuliskan kedalam KMS.
6. Kader Posbindu mencatat dan merekap kegiatan Posbindu yang telah
dilakukan.
7. Kader Posbindu melaporkan rekapan kegiatan kepada Puskesmas dan
kelurahan setiap akhir bulan
6. Diagram
Alir
Tahap 1 : Registrasi,Pemberian nomor
urut/kode yang sama serta pencatatan
ulang hasil pengisian Buku pemantauan
FR-PTM ke Buku Pencatatan oleh
Petugas Pelaksana Posbindu PTM

Tahap 2 : Wawancara oleh Petugas


Pelaksana Posbindu PTM

Tahap 3 : Pengukuran TB, BB, IMT.


Lingkar Perut, Analisa Lemak Tubuh

Tahap 4 : Pemeriksaan Tekanan darah,


Gula darah, Kolesterol total dan
Trigliserida, APE, Alkohol, Amfetamin,
CBE dan IVA

Tahap 5 : Identifikasi faktor risiko PTM,


Konseling/Edukasi, serta tindak lanjut
lainnya

8. Unit 1. Pengelola PTM


2. Lintas Program
Terkait 3. Kader
4. Lintas Sektor
5. Poli Giz

2|2
3|2
Daftar Tilik

Dilakukan
No Daftar Pertanyaan
Ya Tidak
1 Apakah Saat kejadian petugas memberikan informas dan membagi tugas
kepada tim?

2 Apakah Petugas memberikan pengarahan dan Informasi untuk meng


aktifkan code red ?

3 Apakah Petugas Code Red yaitu melakukan evaluasi terhadap pasien, aset,
dan titik kumpul.?

4 Apakah Petugas Code Red kendalikan api dengan APAR untuk


terkendali kan DAMKAR selesai?

Σ Ya
Compliance rate (CR) = x 100%
Σ Ya+Tidak

Purwakarta, ………………….2023

(Tim Mutu)

Anda mungkin juga menyukai