Anda di halaman 1dari 12

1.

Jenis Pestisida
Tabel 1
Jenis Pestisida Yang Digunakan Petani Padi di Kecamatan Pemulutan

Jenis Nama Dagang Golongan Bahan Aktif


Pestisida
Insektisida Dursban 200 EC Organofosfat Klorpirifos 200 g/l
Herbisida Basmilang 486 SL Organofosfat Isopropil Amina Glifosat
Herbisida Roundup 486 SL Organofosfat Isopropil Amina Glifosat
Herbisida Sapu Bersih Organofosfat Isopropil Amina Glifosat
Herbisida See Top 525 SL Organofosfat Isopropil Amina Glifosat
Herbisida Promotop 531 SL Organofosfat Isopropil Amina Glifosat
Insektisida Prevathon 50 SC Organofosfat Klorantraniliprol 50 g/l
Insektisida Sidamethrin 50 EC Piretroid Sipermetrin 50 g/l
Insektisida Starban 585 EC Piretroid Piretroid Sintetik
Insektisida Dharmabas 500 EC Karbamat Butyl Phenyl Metil
Carabamate 500g/l
Herbisida Lindomin 865 SL Karbamat 2,4-D Dimetil Amina
865
Insektisida Regent 50 SC Organoklorin Fipronil
Herbisida DMA 6 825 SL Asam Phenoxy 2 - 4 Dimetil Amina 825
gr/l

Berdasarkan tabel diatas, dari hasil penelitian menunjukkan dari 106 responden
petani padi pengguna pestisida di 10 desa Kecamatan Pemulutan, mayoritas responden
menggunakan golongan organofosfat sebanyak 106 responden dengan 3 responden
memakai pestisida golongan non organofosfat. Karakteristik petani non organofosfat salah
satunya usia < 35 tahun akan tetapi usia tersebut juga berisiko mengalami keluhan
gangguan pernapasan apabila petani memiliki personal hygiene buruk. Jenis organofosfat
yang sering digunakan yaitu basmilang 486 sl dan see top 525 sl, dengan bahan aktif
isopropil amina glifosat.

2. Keluhan Gangguan Pernapasan

Tabel.2
Distribusi Frekuensi Keluhan Gangguan Pernapasan Petani Padi Pengguna
Pestisida di Kecamatan Pemulutan

Keluhan Gangguan Pernapasan Frekuensi Persentase (%)


Ya (D1 + 2 Keluhan) 84 79,2
Tidak 22 20,8
Jumlah 106 100
Berdasarkan tabel diatas, dari hasil analisis univariat menunjukkan dari 106
responden petani padi pengguna pestisida di Kecamatan Pemulutan, terdapat 84 orang
responden (79,2%) mengalami keluhan gangguan pernapasan dan terdapat 14 orang
responden (20,8%) yang tidak mengalami keluhan gangguan pernapasan setelah
pengaplikasian pestisida, dan selisih diantaranya sebesar 58,4%.
Tabel 2.1
Distribusi Frekuensi Terakhir Penyemprotan dan Keluhan Gangguan Pernapasan
yang Dialami Petani Padi Pengguna Pestisida di Kecamatan Pemulutan

No Nama Terakhir Keluhan Gangguan


Responden Penyemprotan Pernapasan yang dialami
1 Zamil saat penelitian batuk kering, flu
2 Rusdi saat penelitian batuk kering, sakit tenggorokan,
sesak napas
3 Hatta saat penelitian Batuk kering, Flu
4 Nasir saat penelitian batuk kering, (< 2 keluhan)
5 Timika saat penelitian sakit tenggorokan, batuk
kering,sesak napas
6 Yusnani saat penelitian batuk kering, flu, sakit
tenggorokan
7 Saluna saat penelitian batuk kering, sakit tenggorokan,
sesak napas
8 Aswan saat penelitian flu, sakit tenggorokan, sesak
napas.
9 Rohimah saat penelitian batuk kering, flu
10 Saad Yusuf saat penelitian flu, sakit tenggorokan
11 Sulaiman saat penelitian flu, nyeri dada
12 Sariman saat penelitian Batuk kering(< 2 keluhan)
13 Sobar 1 hari sebelum batuk kering, flu, sakit
penelitian tenggorokan

14 Ummi 1 hari sebelum sesak napas, nyeri dada


Kalsum penelitian
15 Munawaroh 1 hari sebelum batuk kering, flu, nyeri dada
penelitian
16 Samiah 1 hari sebelum Batuk kering(< 2 keluhan)
penelitian
17 Barkur 1 hari sebelum Batuk kering (< 2 keluhan)
penelitian
18 Masona 1 hari sebelum Flu (< 2 keluhan)
penelitian
19 Barkur 1 hari sebelum Flu, sakit tenggorokan, nyeri
penelitian dada
20 Santi 1 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan
penelitian
21 Rohida 1 hari sebelum batuk kering, flu sakit
penelitian tenggorokan.
22 Rohaya 1 hari sebelum batuk kering, flu, sakit
penelitian tenggorokan,
23 Martini 1 hari sebelum sakit tenggorokan, sesak napas,
penelitian nyeri dada
24 Samitya 1 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan,
penelitian nyeri dada
25 Suhibah 1 hari sebelum batuk kering dan batuk berdahak,
penelitian nyeri dada
26 Dadang 1 hari sebelum batuk kering, flu, sakit
penelitian tenggorokan

27 Lela 1 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan


penelitian
28 Dayat 1 hari sebelum batuk kering, flu, sakit
penelitian tenggorokan
29 Awwaludin 1 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan,
penelitian flu

30 Nurhayati 1 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan,


penelitian nyeri dada
31 Sayuti 1 hari sebelum batuk kering, flu
penelitian
32 Nengsi 1 hari sebelum Flu (< 2 keluhan)
penelitian
33 M.Teguh 1 hari sebelum sakit tenggorokan dan flu
penelitian
34 Khadijah 2 hari sebelum batuk kering, flu
penelitian
35 Jannati 2 hari sebelum batuk kering, flu
penelitian
36 Bastoni 2 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan,
penelitian nyeri dada.
37 Dian 2 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan,
penelitian sesak napas
38 Robiah 2 hari sebelum batuk kering, flu, sakit
penelitian tenggorokan
39 Effendi 2 hari sebelum batuk kering, flu, sakit
penelitian tenggorokan

40 Nur 2 hari sebelum batuk kering, flu, sakit


penelitian tenggorokan, nyeri dada
41 Karmila 2 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan,
penelitian nyeri dada
42 Lesmawati 2 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan,
penelitian nyeri dada
43 Imam 2 hari sebelum batuk kering, flu, nyeri dada
penelitian
44 Sariah 2 hari sebelum batuk kering, flu, nyeri dada
penelitian
45 Rohani 3 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan
penelitian
46 Chandra 3 hari sebelum Batuk kering, batuk berdahak,
penelitian flu, nyeri dada
47 Fatmawati 3 hari sebelum sesak napas, nyeri dada
penelitian
48 Aini 3 hari sebelum Flu (< 2 keluhan)
penelitian
49 Sur 3 hari sebelum batuk berdahak dan kering, sakit
penelitian tenggorokan, dan nyeri dada.
50 Nurul fahmi 3 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan,
penelitian nyeri dada
51 Samin 3 hari sebelum batuk kering, sakit
penelitian tenggorokan,nyeri dada.
52 Husna 3 hari sebelum batuk kering dan batuk berdahak,
penelitian sakit tenggorokan, nyeri dada
53 Suryani 3 hari sebelum batuk berdahak dan kering, flu,
penelitian sakit tenggorokan.
54 Maryana 3 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak,
penelitian flu, sesak napas
55 Aidil Anwar 3 hari sebelum flu, nyeri dada
penelitian
56 Rozali 3 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan,
penelitian sesak napas
57 Rohila 3 hari sebelum batuk kering, flu, sakit
penelitian tenggorokan
58 Fendi 3 hari sebelum Nyeri dada, sakit tenggorokan,
penelitian
59 Yamani 3 hari sebelum flu, nyeri dada
penelitian
60 Mainah 3 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan
penelitian
61 Saroni 3 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan
penelitian
62 Heriyani 3 hari sebelum lu, sesak napas, nyeri dada
penelitian
63 Fera 3 hari sebelum batuk kering, sakit tenggorokan,
penelitian nyeri dada
64 Suryati 3 hari sebelum flu, sakit tenggorokan
penelitian
65 Siti Aisyah 6 hari sebelum Batuk kering, batuk berdahak,
penelitian nyeri dada
66 Rosidin 6 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak,
penelitian flu, sakit tenggorokan,
67 Idianti 6 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak,
penelitian nyeri dada
68 Musa 6 hari sebelum batuk kering, batuk
penelitian berdahak, nyeri dada
69 Romla 7 hari sebelum flu, sesak napas
penelitian
70 Tima 7 hari sebelum batuk kering (< 2 keluhan)
penelitian/1
minggu
71 Rohma 7 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak,
penelitian/1 flu, sakit tenggorokan
minggu
72 Hendri 7 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak ,flu
penelitian/1
minggu
73 Juharnadi 7 hari sebelum batuk kering (< 2 keluhan)
penelitian/1
minggu
74 Lukman 7 hari sebelum batuk kering dan batuk
penelitian/1 berdahak ,sakit tenggorokan,
minggu
75 Subaria 7 hari sebelum batuk kering dan batuk berdahak,
penelitian/1 nyeri dada, sesak napas
minggu
76 Suron 7 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak,
penelitian/1 flu, sakit tenggorokan
minggu
77 Maryanto 7 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak,,
penelitian/1 nyeri dada
minggu
78 Agus 7 hari sebelum batuk kering (< 2 keluhan)
penelitian/1
minggu
79 Emilisa 7 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak,
penelitian/1 sakit tenggorokan, nyeri dada
minggu
80 Rita 7 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak, flu
penelitian/1
minggu
81 Cik noni 14 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak,
penelitian/2 sakit tenggorokan
minggu
82 Suhaimi 14 hari sebelum flu,nyeri dada
penelitian/2
minggu
83 Suhaina 14 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak,
penelitian/2 sakit tenggorokan,
minggu
84 Aripin 14 hari sebelum batuk kering,flu,nyeri dada
penelitian/2
minggu
85 Ahmad 14 hari sebelum sakit tenggorokan, batuk
penelitian/2 berdahak
minggu
86 Lia 14 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak,
penelitian/2 sakit tenggorokan.
minggu
87 Hasim 14 hari sebelum Tidak mengalami keluhan
penelitian/2
minggu
88 Jayadi 14 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak,
penelitian/2 nyeri dada
minggu
89 Suryadi 14 hari sebelum batuk kering (< 2 keluhan)
Armin penelitian/2
minggu
90 Romli 14 hari sebelum Nyeri dada (< 2 keluhan)
penelitian/2
minggu
91 Eki 14 hari sebelum batuk kering, berdahak, sakit
penelitian/2 tenggorokan
minggu
92 Rahmat 14 hari sebelum batuk kering, flu, sakit
penelitian/2 tenggorokan
minggu
93 Marlina 14 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak,
penelitian/2 flu, sakit tenggorokan
minggu
94 Sarina 14 hari sebelum batuk kering, batuk berdahak, flu
penelitian/2
minggu
95 Rizal 21 hari sebelum batuk kering (< 2 keluhan)
penelitian/2
minggu
96 Sopiyan 21 hari sebelum Tidak mengalami keluhan
penelitian/2
minggu
97 Nasution 28 hari sebelum Flu (< 2 keluhan)
penelitian/3
minggu
98 Fadilah 28 hari sebelum Flu (< 2 keluhan)
penelitian/3
minggu
99 Yulia 28 hari sebelum batuk kering dan batuk berdahak,
penelitian/3 flu, sakit tenggorokan
minggu
10 Raedah 28 hari sebelum Batuk kering, sakit tenggorokan
0 penelitian/3
minggu
10 Lidia 28 hari sebelum Batuk kering dan flu
1 penelitian/3
minggu
10 Indra 28 hari sebelum Tidak mengalami keluhan
2 Gunawan penelitian/3
minggu
10 Widodo 29 hari sebelum Flu (< 2 keluhan)
3 penelitian/3
minggu
10 Usman 30 hari sebelum Flu (< 2 keluhan)
4 penelitian/3
minggu
10 Rohmayana 2 bulan sebelum Tidak mengalami keluhan
5 penelitian
10 Wasti’ah 3 bulan sebelum batuk kering (< 2 keluhan)
6 penelitian

Berdasarkan tabel diatas, terakhir penyemprotan saat penelitian terdapat 12


responden yang terdiri dari 10 responden mengalami keluhan gangguan pernapasan dan 2
responden tidak mengalami keluhan gangguan pernapasan. Terakhir penyemprotan 1 hari
sebelum penelitian terdapat 21 yang terdiri dari 17 responden mengalami keluhan
gangguan pernapasan dan 4 responden tidak mengalami keluhan gangguan pernapasan.
Terakhir penyemprotan 2 hari sebelum penelitian terdapat 11 responden mengalami
keluhan gangguan pernapasan. Terakhir penyemprotan 3 hari sebelum penelitian terdapat
20 responden yang terdiri dari 19 responden mengalami keluhan gangguan pernapasan dan
1 responden tidak mengalami keluhan gangguan pernapasan. Terakhir penyemprotan 6
hari sebelum penelitian terdapat 4 responden mengalami keluhan gangguan pernapasan.
Terakhir penyemprotan 7 hari sebelum penelitian terdapat 12 responden yang terdiri dari 9
responden mengalami keluhan gangguan pernapasan dan 3 responden tidak. mengalami
keluhan gangguan. Terakhir penyemprotan 14 hari sebelum penelitian yang terdiri dari
dari 11 responden mengalami keluhan gangguan pernapasan dan 3 responden tidak.
mengalami keluhan gangguan. Terakhir penyemprotan 30 hari sebelum penelitian terdapat
10 responden yang terdiri dari dari 7 responden mengalami keluhan gangguan pernapasan
dan 3 responden tidak. mengalami keluhan gangguan. Dan terdapat 2 responden tidak.
mengalami keluhan gangguan dengan tindakan penyemprotan 2 hingga 3 bulan.

3. Karakteristik Responden Petani Padi


Tabel 3
Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden Petani Padi
Pengguna Pestisida di Kecamatan Pemulutan
Variabel Jumlah Persentase (%)
Usia
< 35 tahun 13 12,3
≥ 35 tahun 93 87,7
Jenis Kelamin
Laki-Laki 49 46,2
Perempuan 57 53,8
Pendidikan Terakhir
Tidak Sekolah 9 8,5
SD 63 59,4
SMP 12 11,3
SMA 21 19,8
Perguruan Tinggi 1 0,9
Tingkat Pendidikan
> 9 tahun 22 20,8
≤ 9 tahun 84 79,2
Masa Kerja
≥ 5 tahun 100 94,3
< 5 tahun 6 5,7

4. Tingkat Pengetahuan
Tabel 4
Distribusi Frekuensi Pengetahuan Petani Padi Pengguna Pestisida
di Kecamatan Pemulutan

Pengetahuan Frekuensi Persentase (%)


Tidak Baik, (< 75%) 68 64,2
Baik, ( 75%) 38 35,8
Jumlah 106 100

5. Penggunaan APD
Tabel 5
Distribusi Frekuensi Penggunaan APD pada Petani Padi
Pengguna Pestisida di Kecamatan Pemulutan
6.
Penggunaan APD Frekuensi Persentase (%)
Tidak Lengkap, < 5 APD 72 67,9
Memakai Lengkap , 5 APD 34 32,1
Jumlah 106 100

6.Lama Penyemprotan
Tabel 6
Distribusi Frekuensi Lama Penyemprotan Petani Padi
Pengguna Pestisida di Kecamatan Pemulutan

Lama Penyemprotan Frekuensi Persentase (%)


Tidak Ideal > 4 jam/hari 47 44,3
Ideal, ≤ 4 jam/hari 59 55,7
Jumlah 106 100

7. Waktu Penyemprotan
Tabel 7
Distribusi Frekuensi Waktu Penyemprotan Petani Padi
Pengguna Pestisida di Kecamatan Pemulutan

Waktu Penyemprotan Frekuensi Persentase


(%)
Tidak baik, (> 11.00 - ≤ 15.00) 51 48,1
Baik, 06.00-11.00 dan 16.00-18.00 55 51,9
Jumlah 106 100

8. Kesesuaian Arah Angin Saat Penyemprotan


Tabel.8
Distribusi Frekuensi Kesesuaian Arah Angin Saat Penyemprotan
Petani Padi Pengguna Pestisida di Kecamatan Pemulutan

Arah Angin Saat Penyemprotan Frekuensi Persentase (%)


Berlawanan arah angin 24 22,6
Sesuai arah angin 82 77,4
Jumlah 106 100

9. Personal Hygiene
Tabel 9
Distribusi Frekuensi Berdasark Personal Hygiene Petani Padi
Pengguna Pestisida di Kecamatan Pemulutan

Personal Hygiene Frekuensi Persentase (%)


Buruk,< 75% 71 67,0
Baik, ≥75% 35 33,0
Jumlah 106 100
10. Perilaku Penanganan Pestisida
Tabel 10
Distribusi Frekuensi Perilaku Penanganan Pestisida Organofosfat pada Petani Padi di
Kecamatan Pemulutan
Jawaban
No Pertanyaan Selalu Sering Kadang- Tidak
Kadang Pernah
n % n % n % n %
B1 Sebelum 13 12,3 15 14,2 48 45,3 30 28,3
menggunakan
pestisida, saya
membaca petunjuk
penggunaan pestisida
B2 Saya menyimpan 23 21,7 50 47,2 25 23,6 8 7,5
pestisida di
sembarang tempat,
misalnya di dapur, di
ruang tamu, dan di
tempat berkumpul
keluarga
B3 Saya menggunakan 14 13,2 21 19,8 59 55,7 12 11,3
alat pelindung diri
pada saat
mengaplikasikan
pestisida
B4 Saya menyemprotkan 13 12,3 26 24,5 34 32,1 33 31,1
pestisida pada pagi
dan sore hari
B5 Saya menyemprotkan 1 0,9 1 0,9 1 0,9 103 97,2
pestisida dengan
berjalan mundur
B6 Saya makan dan 2 1,9 1 0,9 12 11,3 91 85,8
minum pada saat
menggunakan
pestisida
B7 Setelah menggunakan 12 11,3 27 25,5 55 51,9 12 11,3
pestisida saya
langsung makan dan
minum tanpa mencuci
tangan terlebih
dahulu
B8 Saya membuang 9 8,5 36 34 44 41,5 17 16
kemasan bekas
pestisida dengan cara
dibakar atau dikubur
B9 Saya membuang 24 22,6 40 37,7 33 31,1 9 8,5
kemasan bekas
pestisida di
sembarang tempat

11. Perilaku Penanganan Pestisida


Tabel 11
Total Distribusi Frekuensi Perilaku Penanganan Pestisida Petani Padi di
Kecamatan Pemulutan
Perilaku Penanganan Pestisida Jumlah Persentase (%)
Baik 55 51,9
Tidak Baik 51 48,1
Total 106 100,0

12. Pencampuran Pestisida


Tabel 12
Distribusi Frekuensi Pencampuran Pestisida Petani Padi di Kecamatan
Pemulutan
No Merk Pestisida Yang Digunakan Jumlah (n) Persentase (%)
1 Basmilang 29 27,4
2 Basmilang dan DMA 18 17
3 Basmilang dan Sapu Bersih 1 0,9
4 Basmilang dan See Top 1 0,9
5 Dharmabas 2 1,9
6 Dursban 2 1,9
7 Dursban dan Reagent 1 0,9
8 Promotop 2 1,9
9 Promotop dan See Top 1 0,9
10 Round Up 1 0,9
11 Round Up dan Basmilang 2 1,9
12 Sapu Bersih 4 3,8
13 Sapu Bersih dan DMA 2 1,9
14 See Top 6 5,7
15 See Top, Basmilang dan DMA 25 23,6
16 See Top dan DMA 7 6,6
17 See Top, DMA dan Round Up 2 1,9
Total 106 100

Tabel 12.1
Total Distribusi Frekuensi Pencampuran Pestisida Petani Padi di Kecamatan
Pemulutan
Pencampuran Pestisida Jumlah Persentase (%)
< 2 jenis 46 43,4
≥ 2 jenis 60 56,6
Total 106 100

Anda mungkin juga menyukai