Anda di halaman 1dari 3

PELAYANAN KESEHATAN MASA HAMIL

( ANC )
440/SOP/
:
No Dokumen 2048/404.102.013/2022
SOP No revisi : 01
Tanggal : 10 JUNI 2022
terbit
Halaman : 1/2

UPT
dr. Nurkholid Setiawan
Puskesmas NIP198301262009011007
kendal

1. Pengertian Pelayanan Antenatal care adalah setiap kegiatan dan atau


serangkaian kegiatan yang dilakukan sejak terjadinya masa
konsepsi hingga melahirkan

2. Tujuan Sebagai pedoman bagi petugas dalam melakukakan pelayanan


Antenatal Care sesuai dengan standart prosedur

3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Kendal


188.4/02.07/404.302.4.13/2022 tentang penetapan indikator
kinerja, indikator mutu serta monitoring evaluasi upaya
peningkatan mutu pelayanan puskesmas kendal.
4. Referensi Permenkes RI nomor 21 tahun 2021 tentang penyelengaraan
pelayanan kesehatan masa sebelum hamil

5. Prosedur/ 1. Memanggil no antrian dan mempersilahkan ibu untuk duduk


2. Petugas melakukan anamnesa :
Langkah-
a. Menanyakan identias
langkah b. Menanyakan riwayat kehamilan yang sekarang dan yang
lalu
c. Menanyakan riwayat menstruasi
d. Menanyakan riwayat persalinan yang lalu dan
pemakaian alat kontasepsi
e. Menanyakan riwayat penyakit yang diderita dan riwayat
penyakit keluarga
f. Menanyakan keluhan pasien sekarang
g. Melakukan skrening status imunisasi TT
3. Petugas melakukan pemeriksaan fisik :
a. Melakukan pemeriksaan tinggi badan , BB, Tensi dan
LILA
b. Melakukan pemeriksaan Palpasi ( TFU, Posisi janin)
c. Melakukan pemeriksaan auskultasi ( DJJ ) mulai
trimester II
d. Memeriksa apakah ada oedem pada ekstremitas atas
dan bawah
e. Petugas memberitahu tentang hasil pemeriksaan
f. Petugas memberikan penyuluhan tentang kesehatan
sesuai kondisi pasien
g. Petugas mencatat hasil pemeriksaan pada status ibu,
buku KIA, kohort ibu hamil
h. Petugas menulis resep
i. Petugas mendeteksi resiko tinggi kehamilan bila ada dan
rujuk ke RS
j. Mencatat satus pasien didalam rekam
medik/Simpustronik

1/2
6. Bagan alir
Menerima
melakukan Melakukan pemeriksaan
Kunjunga
anamnesa fisik
n bumil

Periksa TB,BB,TD, Lila


Identitas

Pemeriksaan palpasi
Riwayat Kehamilan
lalu

Riwayat Menstruasi Pemeriksaan


Auskultasi

Riwayat Persalinan Pemeriksaan


lalu ekstremitas

Riwayat Penyakit Memberi tahu hasil


pemeriksaan

Keluhan sekarang
Penyuluhan
Status imunisasi TT
Mencatat hasil pemeriksaan

Menulis Resep

Mendeteksi resiko tinggi

Mencatat status pasien


di RM/Simpustronik

7. Pemeriksaan - Keselamatan pasien/ibu hamil


Hal-hal yang
perlu
diperhatikan

8. Unit Terkait Pustu, Polindes, BPM

9. Dokumen terkait 1. Kartu Ibu


2. Buku KIA
3. Rekam medis/Simpustronik
4. Kohort Ibu
5. E-Kohort
10. Rekaman No Yang diubah Isi Tanggal mulai
Histori perubahan diberlakukan
Perubahan 1. Pengertian -

2/2
2. Kebijakan -

3. Referensi -

4. Dokumen Terkait -

3/2

Anda mungkin juga menyukai