Anda di halaman 1dari 8

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SUMEDANG

UPTD Pusat Kesehatan Masyarakat Tanjungmedar


Jl. Raya Cikaramas Kecamatan Tanjungmedar Kabupaten Sumedang 45354
e-mail : pkmtjmsmd@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS TANJUNGMEDAR


KABUPATEN SUMEDANG
Nomor :KS/40/PKM-Tj.Medar/ADMEN/I/2023
Lampiran : 2 Berkas

TENTANG
TIM PEMBINA KELUARGA DAN TIM PENGELOLA DATA
PROGRAM INDONESIA SEHAT DENGAN PENDEKATAN KELUARGA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA UPTD PUSKESMAS TANJUNGMEDAR,

Menimbang : a. bahwa Program Indonesia Sehat dengan


Pendekatan Keluarga dilaksanakan untuk
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat
melalui upaya kesehatan dan pemberdayaan
masyarakat;
b. bahwa untuk melaksanakan Program Indonesia
Sehat diperlukan pendekatan keluarga, yang
mengintegrasikan Upaya Kesehatan Perorangan
(UKP) dan Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM)
secara berkesinambungan, dengan target
keluarga, berdasarkan data dan informasi dari
Profil Kesehatan Keluarga;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a
dan b, perlu menetapkan Surat Keputusan
Kepala UPTD Puskesmas Tanjungmedar
Kabupaten Sumedang tentang Tim Pembina
Keluarga dan Tim Pengelola data Program
Indonesia Sehat Dengan Pendekatan Keluarga.
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan (Lembaga negara Republik Indonesia
Tahun 2009 Nomor 144);
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor
2269/Menkes/Per/XI/2011 Pedoman
Pembinaan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2011
Nomor 755);
3. Peraturan Menteri kesehatan Nomor 23 Tahun
2014 tentang upaya perbaikan gizi (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
967);
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 25 Tahun
2014 Tentang Upaya Kesehatan Anak (Berita
Negara republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
1676):
5. Peraturan Menteri kesehatan Nomor 39 Tahun
2014 tentang Pedoman Penyelenggaraan
Pelaksanaan Program Indonesia Sehat Dengan
Pendekatan Keluarga;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 82 Tahun
2014 tentang penanggulangan Penyakit
Menular (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2014 nomor 1755);
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 97 Tahun
2014 tentang Pelayanan kesehatan masa
sebelum hamil, masa hamil, masa persalinan,
dan masa sesudah melahirkan,
penyelenggaraan pelayanan kontrasepsi, serta
pelayanan kesehatan seksual (Berita Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 nomor 135);
8. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 13 Tahun
2015 tentang Penyelenggaraan Pelayanan
Kesehatan Lingkungan di Puskesmas (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2015 nomor
403);
9. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 39 Tahun
2015 tentang Pemberdayaan Masyarakat
bidang Kesehatan;
10. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 71 Tahun
2015 tentang penanggulangan Penyakit Tidak
Menular (Berita Negara Republik Indonesia
Tahun 2015 nomor 1775);
11. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 21 Tahun
2016 tentang Penggunaan dana kapitasi
jaminan kesehatan nasional untuk jasa
pelayanan kesehatan dan dukungan biaya
oprasional pada fasilitas kesehatan tingkat
pertama milik pemerintah daerah (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2016 nomor
761);
12. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun
2019 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
(Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019
Nomor 1335);
13. Peraturan Menteri Kesehatan Republik
Indonesia Nomor 44 Tahun 2019 tentang
Manajemen Pusat Kesehatan Masyarakat

MEMUTUSKAN:

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS


TANJUNGMEDAR KABUPATEN SUMEDANG
TENTANG TIM PEMBINA KELUARGA DAN TIM
PENGELOLA DATA PROGRAM INDONESIA SEHAT
DENGAN PENDEKATAN KELUARGA

KESATU : Menunjuk dan mengangkat Tim Pembina Keluarga


dan tim pengelola data Program Indonesia sehat
dengan Pendekatan Keluarga sebagaimana pada
keputusan ini
KEDUA : Menetapkan uraian tugas setiap Tim Pembina
Keluarga dan tim pengelola data Program Indonesia
sehat dengan Pendekatan Keluarga sebagaimana
tercantum di dalam Lampiran dua Surat Keputusan
ini dan merupakan bagian tidak terpisahkan.
KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan
apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam
penetapan ini akan diadakan perbaikan
sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Tanjungmedar
Pada tanggal : 30 Januari 2023

KEPALA UPTD PUSKESMAS TANJUNGMEDAR

SOLEH HIDAYAT
LAMPIRAN 1 SURAT KEPUTUSAN KEPALA UPTD
PUSKESMAS TANJUNGMEDAR KABUPATEN
SUMEDANG
NOMOR : KS/40/PKM-Tj.Medar/ADMEN/I/2023
TENTANG : TIM PEMBINA KELUARGA DAN
TIM PENGELOLA DATA PROGRAM
INDONESIA SEHAT DENGAN
PENDEKATAN KELUARGA

TIM PEMBINA KELUARGA DAN TIM PENGELOLA DATA PROGRAM


INDONESIA SEHAT DENGAN PENDEKATAN KELUARGA

NO WILAYAH BINAAN NAMA BIDANG

1 Desa Jingkang Nunik Dwi Ekayani V, SST GIZI

Sri Syarifah Ervini, AMK Perawat PTM

Lia Haliatina, A.Md.Kep Bidan

Mutia Nurwulandari, A.Md.Kep Perawat

Puteri Salsabila, A.Md.AK Analis

2 Desa Kertamukti Erni Suhartati, A.Md.Kep Perawat

Sofyan Gumilar, SKM Sanitarian

Indriani, A.Md.Keb Bidan

Gilang Arif MR, S.Kom Administrasi


Promosi
3 Desa Sukamukti Ena Marlena S, SKM Kesehatan
Listiawati Fauzie, A.Md.Kep Bidan

Kartini, AMK Perawat

Fahira Alvida, Amd.Farm Farmasi

4 Desa Tanjungmedar Yuniar Kania Dewi,A.Md.Kep Perawat Jiwa


Perawat
Yudiana Amirullah, A.Md.Kep Imunisasi
Euis S, A.Md.Keb Bidan

5 Desa Tanjungwangi Dian Fitriani, A.Md.Keb Bidan

Anita R.Martina, A.Md.Kep Perawat

Susi Elvina W, A. Md.Keb Bidan

Apt. Asep Yayan K, M.Si Apoteker

6 Desa Cikaramas Imas Sri M, A.Md.Keb Bidan


Elis Yulyani A.Md.Keb Bidan

Dede, A.Md.Keb Bidan

Taofik Gunawan, AMK Perawat

7 Desa Wargaluyu Lya, A.Md.Keb Bidan

Edi, A.Md.Kep Perawat

Susi Purnama D, AMK Perawat

Hindun Sri O, A.Md.Keb Bidan

8 Desa Sukatani Oce Farida, AMK Perawat TB

Mutiara C.H, A.Md.Keb Bidan

Fitri Karmila, AMK Perawat

9 Desa Kamal Siti Hajar, S.Tr.Keb Bidan


Perawat
Hendriana Saputra, A.Md.Kep
Perawat
Fitriana Fatonah, AMK

KEPALA UPTD PUSKESMAS TANJUNGMEDAR

SOLEH HIDAYAT
LAMPIRAN 2 SURAT KEPUTUSAN KEPALA UPTD
PUSKESMAS TANJUNGMEDAR KABUPATEN
SUMEDANG
NOMOR : KS/40/PKM-Tj.Medar/ADMEN/I/2023
TENTANG : TIM PEMBINA KELUARGA DAN
TIM PENGELOLA DATA PROGRAM
INDONESIA SEHAT DENGAN
PENDEKATAN KELUARGA

URAIAN TUGAS TIM PEMBINA KELUARGA DAN TIM PENGELOLA DATA


PROGRAM INDONESIA SEHAT DENGAN PENDEKATAN KELUARGA

1. Mengumpulkan data kesehatan keluarga (menggunakan formulir profil


kesehatan keluarga /prokesga) menggunakan manual maupun
elektronik melalui aplikasi keluarga sehat;
2. Melakukan analisis data secara sederhana;
3. Melakukan identifikasi masalah;
4. Melakukan intervensi, penyuluhan/pendidikan kesehatan
(menggunakan paket informasi keluarga / pinkesga) sebagai berikut :
a. Menjelaskan hal hal penting berkaitan dengan kesehatan ibu hamil,
melahirkan dan nifas, termasuk tentang tanda bahaya kehamilan 4T
(4 Terlalu, yaitu terlalu muda, terlalu tua, terlalu sering, terlalu
banyak) dan kehamilan yang tidak diinginkan;
b. Menjelaskan hal-hal penting berkaitan dengan air susu ibu (ASI) dan
manfaat pemberian ASI eksklusif kepada bayi;
c. Menjelaskan hal-hal penting berkaitan dengan imunisasi dasar dan
manfaat pemberian imunisasi dasar kepada bayi;
d. Mengenali secara sederhana balita pendek (stunting) dan
menjelaskan hal-hal penting berkaitan dengan kesehatan dan
perkembangan balita;
e. Mengenali secara sederhana penderita tuberkulosis dan menjelaskan
hal hal penting berkaitan dengan pencegahan dan pengobatan
tuberkulosis;
f. Mengenali secara sederhana (dengan pengukuran) penderita
hipertensi dan menjelaskan hal-hal penting berkaitan dengan
pencegahan dan pengobatan hipertensi;
g. Menjelaskan hal-hal penting berkaitan dengan kandungan zat-zat
berbahaya dalam rokok dan menjelaskan bahaya merokok bagi
kesehatan;
h. Mengenali secara sederhana penderita gangguan jiwa dan
menjelaskan hal-hal penting berkaitan dengan penanganan
penderita;
i. Mengenali secara sederhana bentuk jamban sehat dan menjelaskan
manfaat jamban bagi kesehatan;
j. Mengenali secara sederhana ciri-ciri air bersih dan menjelaskan
manfaat air bersih bagi kesehatan;
k. Menjelaskan tentang manfaat keluarga berencana (KB), Jenis-jenis
alat kontrasepsi (kelebihan dan kekurangannya) serta cara cara
memperoleh pelayanan KB;
l. Menjelaskan tentang jaminan kesehatan nasional (JKN) dengan
cara-cara menjadi peserta JKN atau asuransi kesehatan lain.
5. Meremajakan (update) data keluarga dalam profil kesehatan keluarga
(Family Folder) .

KEPALA UPTD PUSKESMAS TANJUNGMEDAR

SOLEH HIDAYAT

Anda mungkin juga menyukai