Anda di halaman 1dari 12

KEBIJAKAN PELAKSANAAN

Dan Tindak Lanjut Hasil AKMI


Pelatihan Instruktur Visitasi
2023

Kementerian Agama Republik Indonesia


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam
Direktorat Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan
Madrasah
Tujuan Kegiatan
1. Memahami kebijakan pelaksanaan AKMI
2. Memahami tindak lanjut hasil AKMI

Kementerian Agama Republik Indonesia


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam
Direktorat Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan
Madrasah

5’
Pendahuluan
1. AKMI dilakukan untuk perbaikan pembelajaran
2. Tindak lanjut hasil AKMI dilakukan oleh guru dan
para pemangku kepentingan

Kementerian Agama Republik Indonesia


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam
Direktorat Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan
Madrasah

5’
Kebijakan Pelaksanaan AKMI
1. AKMI mengukur literasi membaca, literasi numerasi, literasi sains
dan literasi sosial budaya yang terdiri dari 9 CK secara berjenjang
2. AKMI juga memotret profil keunggulan siswa madrasah
3. Menggunakan metode Multistage Adaptive Test (MSAT)
4. AKMI 2023 dilakukan sosialisasi ke semua pihak yang terlibat
5. Simulasi dan pelaksanaan AKMI menggunakan media CBT
(online dan semi online)
6. Pelaporan AKMI meliputi analisis, dan diseminasi hasil serta
tindak lanjut

5’
Kebijakan Tindak Lanjut Hasil AKMI
1. Hasil AKMI disampaikan kepada Kanwil Kemenag Provinsi, Kantor
Kemenag Kabupaten dan Setiap Madrasah
2. Laporan hasil AKMI tingkat madrasah dapat dilihat melalui laman
https://portal-akmi.kemenag.go.id/
3. Perwakilan guru madrasah pelaksana AKMI melakukan pelatihan
untuk memahami rapor AKM dan memanfaatkan hasilnya untuk
perbaikan proses pembelajaran secara daring
4. Instruktur Visitasi berkunjung ke madrasah melakukan pemantauan
dan pendampingan pelaksanaan tindak lanjut hasil AKMI
5. Kanwil Kemenag, Kantor Kemenag dan Madrasah diharapkan
melakukan rencana tindak lanjut hasil AKMI, melaksanakannya secara
konsisten dan mengevaluasi secara berkala
5’
Tindak Lanjut Hasil AKMI
Tingkat Kanwil dan Kab./Kota
1. Memaknai dan menganalisis capaian dan menyusun rencana
tindak lanjut dengan menggandeng Balai Diklat, Pokjawas,
pengurus KKMI, KKMTs dan KKMA.
2. Menjadikan program literasi sebagai program prioritas
3. Mengadakan berbagai even kegiatan yang bertema literasi
4. Membangun kerjasama dengan pihak lain
5. Melakukan monitoring dan evaluasi secara teratur

5’
Tindak Lanjut Hasil AKMI
oleh Pengawas Madrasah
1. Membekali diri untuk memahami program AKMI dan literasi
2. Mendampingi madrasah membaca, memaknai dan menyusun
tindak lanjutnya.
3. Menyusun dan melaksanakan pembinaan terkait literasi
4. Membimbing guru di MGMP/KKG menyusun soal berbasis
literasi
5. Bersama KKM binaan mengembangkan kegiatan literasi bersama
6. Melakukan monitoring dan evaluasi secara teratur

5’
Tindak Lanjut Hasil AKMI Tingkat
Madrasah
1. Bersama Pengawas Pembina dan Tim Inti Madrasah, membaca,
memaknai, menganalisis capaian dan menyusun rencana tindak
lanjut hasil AKMI.
2. Menjadikan program literasi sebagai program prioritas
3. Mengadakan berbagai even kegiatan yang bertema literasi
4. Membangun kerjasama dengan pihak lain
5. Melakukan monitoring dan evaluasi secara teratur

5’
Diskusi
Ceritakan rencana tindak lanjut hasil AKMI
yang dapat bapak/ibu lakukan selaku :
1. Guru,
2. Kepala Madrasah
3. Pengawas Madrasah

Kementerian Agama Republik Indonesia


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam
Direktorat Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan
Madrasah
10’
Refleksi dan Penguatan
Apa yang akan bapak/ibu sampaikan saat
visitasi terkait tindak lanjut Hasil AKMI?

Kementerian Agama Republik Indonesia


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam
Direktorat Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan
Madrasah

10’
Hasil AKMI hanya akan menjadi
dokumen tak bermakna jika tidak
ditindaklanjuti oleh para pemangku
kepentingan secara sungguh sungguh

Kementerian Agama Republik Indonesia


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam
Direktorat Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan
Madrasah
TERIMA KASIH
Salam AKMI

Kementerian Agama Republik Indonesia


Direktorat Jenderal Pendidikan Islam
Direktorat Kurikulum, Sarana, Kelembagaan, dan Kesiswaan
Madrasah

Anda mungkin juga menyukai