Anda di halaman 1dari 10

Mata Pelajaran Bahasa Indonesia

Waktu 120 menit


Soal Pilihan Ganda 35 butir

Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C, atau D yang Anda anggap benar
pada lembar jawaban yang tersedia!
1. Obesitas merupakan penumpukan lemak yang tidak normal di dalam tubuh. Hal
tersebut terjadi ketika kalori yang dikonsumsi lebih banyak daripada yang dibakar.
Tubuh menyimpan kelebihan kalori tersebut sebagai lemak. Salah satu penyebab
obesitas.yaitu jarang bergerak atau berolahraga.
Makna obesitas pada paragraf tersebut adalah ....
A. persediaan lemak tubuh
B. pembakaran lemak tubuh
C. jumlah kalori dalam tubuh
D. kegemukan yang berlebih

2. Kedip merupakan gerakan refleks mata, yaitu membuka dan menutupnya kelopak
mala. Gerakan tersebut berguna untuk membasahi mata. Kedip juga dapat meng- .
giring kotoran agar keluar dari mata. Selain itu, kedip dapat mengistirahatkan
retina dari terpaan cahaya yang terus menerus.
Sinonim kata kedip pada paragraf tersebut adalah ....
A. kejap
B. kelip
C kedut
D. kerling

3. Pohon matoa banyak terdapat di Papua. Hampir seluruh penduduk di dataran ren-
dah Papua menanam pohon tersebut. Karena itu, matoa disebut sebagai buah
khas Papua. Pohon matoa dapat dikembangbiakkan dengan mimanam bijinya
atau mencangkok. Biasanya, pohon matoa berbuah setahun sekali. Bentuk buah
matoa seperti rambutan. Namun, kulit luarnya tidak berambut, melainkan polos
dan sedikit keras. Buah tersebut kaya akan vitamin C dan vitamin E.
Mengapa matoa disebut sebagai buah khas Papua?
Matoa disebut sebagai buah khas Papua karena '" .
A. pohon maloa dikembangbiakkan dengan menanam bijinya atau men-
cangkok
B. hampir seluruh penduduk di dataran rendah Papua menanam pohon
matoa
C. pohon matoa berbuah setahun sekali dengan kulit polos dan sedikit keras
D. bentuknya seperti rambutan, kaya akan vitamin C dan vitamin E

<~SESMENSTAN~AROISASI PENDIDIKAN DAERAH


4. Bacalah teks berikut dengan cermat!
Kuda laut ~erupakan perenang yang sangat lambat. Biasanya, kuda laut menam-
batkan diri dengan ekornya ke karang ataurumput laut. Posisi kepala menunduk
mendekati bagian perut. Ketika merasa ada mangsa lewat, kuda laut mengangkat
kepala. Secepat kilat, hewan tersebut menangkap mangsa. Tubuhkuda laut
seperti pegas.
Bagaimana cara kuda laut menangkap mangsa?
Cara kuda laut menangkap mangsa adalah ....
A. Kepala menunduk mendekati bagian perut seperti pegas.
B. Berenang dengan sangat lambat posisi kepala menunduk.
C. Mengangkat kepala lalu menangkap mangsa secepat kilat.
D. Menambatkan diri dengan ekornya ke karang atau rum put laut.

5. Bacalah paragraf berikut dengan cermat!


Ada beberapa cara untuk menjaga kesehatan tulang. Kita dapat mencukupi ke-
butuhan kalsium harian. Kita juga dapat mengonsumsi sayuran secara rutin. Se-
lain itu, kita dapat berolahraga secara teratur.
Kalimat utama paragraf tersebut adalah ....
A. Ada beberapa cara untuk menjaga kesehatan tulang.
B. Kita dapat mencukupi kebutuhan kalsium harian.
C. Kita juga dapat mengonsumsi sayuran secara rutin.
D. Selain itu, kita dapat berolahraga secara teratur.

6. Zat besi sangat penting bagi tubuh. Zat tersebut berguna untuk pembentukan sel-
sel darah merah. Zat besi banyak terkandung dalam daging, hati, dan sayur-sayur-
an. Kekurangan zat tersebut dapat mengakibatkan anemia.
Ide pokok paragraf tersebut adalah ....
A. akibat kekurangan zat besi
B. zat besi di dalam makanan
C. pembentukan sel darah merah
D. pentingnya zat besi bagi tubuh

7. Bacalah paragraf berikut dengan cermat!


Tubuh kita membutuhkanprotein. Protein berguna untukmembangun dan
memelihara jaringan tubuh. Protein juga berguna untuk membentuk enzim. Selain
itu, protein juga berfungsi untuk membentuk harmon.
Ringkasan paragraf tersebut adalah ....
A. Protein berfungsi membangun dan memeliharajaringan tubuh, memben-
tuk enzim, dan membentuk harmon.
B. Protein berfungsi membangun dan memelihara jaringan serta berg una
untuk membentukenzim tubuh.
C. Protein berfungsi membangun dan memelihara jaringan tubuh, serta ber-
guna membentuk harmon tubuh.
D. Protein berfungsi untuk membentuk enzim dalam tubuh dan membentuk
harmon dalam tubuh.

Siap' e!JfL ap"


ASESMEN STANDAROISASI PENDIDIKAN DAERAH
ill
11

8. Tubuh landak laut berbentuk bulat. Binatang tersebut memiliki duri dancangkang.
Ourinya beracun dan membahayakan. Ouri tersebut menyebabkan gatal,gatal dan
perih jika terkena kulit. Ouri landak laut berada di sekujur tubuh dan dapat ber, .
gerak,gerak. Ouri tersebut untuk melindungi diri dari serangan musuh. Adapun
cangkang landak laut memiliki pola-pola yang tersusun dari zat kapur.
Pernyataan yang sesuai dengan isi paragraf tersebut adalah ....
A. Ouri landak laut membahayakan karena cangkangnya memiliki pola-
pola.
B. Jika mengenai kulit, duri landak laUt ll1enyebabkan gatal-gatal dan perih.
C. Ouri-duri landak laut berbentuk I;>ulat tersebar di bagian atas tubuhnya.
O. Landak laut memiliki duri-duri beracun karena tersusun dari zat kapur.

9. Sampah kaleng bekas dapat mengotori lingkungan. Kita dapat ll1emanfaatkan


kaleng bekas tersebut sebagai wadah. Sampah kaleng tersebut dapat dijadikan
pot bunga, tempat pensil, atau celengan. Hal tersebut akan mengurangi tumpukan
sampah. Urituk itu, marilah kita memanfaatkan kaleng bekas yang ada di sekitar
kita!
Paragraf tersebut termasuk jenis paragraf ....
A. argumentasi C. persuasi
B. deskripsi O. narasi

10. Hutan membantu peresapan air. Saat musin kemarau tiba, ada cadangan air yang
bisa dimanfaatkan.Penebangan hutansecara liar menyebabkan kurangnya re-
sapan air. Ketika hutan ditebang secara liar, hutan akan gundul· dan gersang.
Hal yang akan terjadi jika hujan deras mengguyur hutan gundul adalah ....
A. petir membakar hutan
B. air dalam tanah habis
C. terjadinya tanah longsor
O. tumbuhan akan langka

11. Bacalah teks bacaan berikut dengan cermat!


Teks 1
Pohon akasia tumbuh di seluruh wilayah Indonesia. Pohon tersebut diman-
faatkan untuk berbagai hal. Kayunya dimanfaatkan dalampembuatanfurniture.
Serat pohon akasia dijadikan bahan pembuat kertas. Pohon inijuga diman-
faatkan dalarri pembuatan parfum.

Teks 2 .
Pohon pinus memiliki banyak kegunaan.Kayu pinus sering dipakai sebagai
bahan dasar pembuatan kertas.Getah pohon pinus dimanfaatkan. sebagai
bahan baku minyakterpentin..Getahpinus juga dimanfaatkan sebagai bahan
sabun, perekat, cat, dan kosmetik.tersebut!

Persamaan kedua teks tersebut adalah ....


A. tumbuh di Indonesia . C.manfaat getah pohon
B. bahan pembuat kertas O.kegunaan serat kayu

ASESM'EN -STANDA~DISASI PENOIDIKAN· DAERAH


12. Warung Satria menjual berbagai menu makanan. Nasi goreng dijual dengan harga
. Rp15.000,OO. Soto ayam dijual Rp20.000,OO. Bakso iga berharga Rp25.000,OO.
Harga bebek goreng dua kali harga nasi goreng. Harga lele goreng sama dengan
harga nasi goreng. Harga nila bakar sama dengan harga bakso iga.
Oaftar harga nasi goreng adalahsebagai berikut:
No. Menu makanan c'C ":Harga
1. ,.. (1) Rp~5·000,OO
2. Bebek goreng Rp30.000,OO
3. Lele goreng ..... (2)
4. Nasi goreng Rp15.000,OO
5. Nila bakar ..... (3)
6. ... (4) Rp20.000,OO

Is.ian yang tepat untuk melengkapi (1), (2), (3) dan (4) secara berturut-turut ada-
lah ....
A. soto ayam; Rp25.000,OO; 'Rp15.000,OO; bakso iga
B. soto ayam; Rp15.000,OO; Rp25.000,OO; bakso iga
C. bakso iga; Rp25.000,OO; Rp15.000,OO; soto ayam
O. bakso iga; Rp15.000;OO,; Rp25.000,OO; soto ayam

13. Bacalah paragraf berikut dengan cermat!


Timi; kucing kecil menyimpan uangnya di bawah banta!. Setiap kali ia pergi ke
taman bermain, uangnya selalu berantakan. Suatu hari, Timi pura-pura keluar
rumah. la mengintip di balik pintu. Tak lama kemudian, Timi melihat anak-anak
Tikus muncul dari lubang kecil. Mereka berlarian di rumah Timi. Uang-uang Timi
meQjadi rebutan.
Oi mana Timimengintip keadaan dalam rumah?
Timi mengintipkeadaandalam rumah di ....
A. taman bermain
B. bawah bantal
C. lubangkecil
O. balik pintu
4' i" •

14. Arurnaakan pergi ke rumah kakaknya di Surabaya. Sebelum ke rumah kakaknya,


Aruna akan mampir ke Toko Kemilau di Solo.Setelah dari Toko Kemilau; ia akan
singgah sebentar di sebuah rumah makandi Madiun. Kini, Aruna sedang me-
nunggu bus di Terminal Giwangan, yogyakarta.
Uri Lat~f tempat cerita tersebut adalah di ....
A. rumah kakak
B. Toko Kemilau
.,j C.' rumah makan •.
,~"",.I~£~n.al qiwang an

.•
,

15. Katak dan Kodok tinggal didekat kolarTl. Mereka mernpUrtyiiibElIlY~kmiikanan.


Namun, musim kemarau tiba. Hinggasatu tahun,hujan tidaktlJrun. Airkolam
mengering. Katak dan Kodok meninggalkan kolam {ersebut. Merekapun me-
nemukan sebuah sumur yang banyakairnya, ."... ••.. , .'
"Mari kita melompat ke sumur!" kata Kodok tanpa pikir panjallg.
"Tunggu dulu! Lihatlah ke bawah, di sana banyak ular! Kita harus pergi ke
tempat lain!" ucap Katak. ,
Mereka pun segera meninggalkan ternpat tersebut.
, . , "

Watak Kodok dalam cerita tersebutadalah ....


A. gegabah C. curang
B. congkak D. 'judes'

16. Bacalah cerita berikut dengan cermat!

Bangau sering merusak tanaman patani. F'etl:il1i berpura-p'~ra menaruhb~tu­


, batudalam selendangnya. Petani akan memutar dan mefehlParkan selellclang
itu untuk menyerang Eiangau. BangElu melihat petani.rTJe utar-mutarselen-
l11
dang. Bangau pun pergi. Namun, Bangausadl:ir bi:\hwaPetanihanya berpura-
pura. la kembali ke sawah., . " " ...•.•'.• >, ,'.•• ,.'. . . > i i. '
Petani sadar bahwa caranYl:i tidak berhasiLI~ PlJnrllengisis,elElndangnya
dengan batu dan menyerang Bangau.Bl:ingau tahu bahwaPetanibenar-benar
menyerangnya. Bangau pergi dan tiik pernah kerf,bali. " ,

Akhir cerita tersebut adalah ..... ' •..•' , .. , . X . , . . ( . .


, A. Petani menyadari bahwa kepura-pura~nllyatidakberh~Sil.•. ' ,
B. Bangau meninggalkansawahPetanidantak pernah.kembEiIi.
C. Petani menyerangBangau dengl:inbl:itucbatlJdalaTliSElI~9diin~l1ya:,'.' '
D.' Petani pun !liengisi selendanglJya denganbatu dall rileinyerarig Bangau.

17. Bacalah cerita tersebut dengan cerrnat!


Bu Titin mengalami kebutaan. ll:imernallggiiTabibuntukm~rlgt1batiPerigli~
hatannya. Bu Titin akan memberi banyak harta kepada Tabib jlka manipu me-
ngobati penglihatannya. Setiap hari, Tabib datanguntuk mengobaUBu Titin.
S~.telah mengobati Bu Titin, Tabib mengambil barang-barang berhar~amiJik Bu
Tltln. " '..., '., .,. ,i . ">:':.,.':,. / .•.. {.,.... •
Akhirnya penglihatan Bu Titinpulih..Iaakan memelluhijimjinyakepa(:ta Tabib.
Namun, Bu Titin tidak bisa melihat barang-bElral)~ bElrharga(ji (lJrnElhn¥;;J.Bu
Titin menuduh Tabib telah mencuri banmg-bl:ir;;Jngnya.Namun,Tabib tflrsebut
menyangkal.
Amanat cerita tersebut adalah kita ....
A. tidak boleh menyangkal tuduhllndafi bfimglain
B. harus rilenuduh branglain telahberbuattidakbaik
C. harus menuntut janji yangdiucapkan()leh ()ranglalry
D. tidak boleh mengambil barang miJik orang lain tallpaizin

ap!
ASESMEN STANDARDISASI PENDIDIKAN DAERAH
18. Bacalah cerita berikut dengan cermat!
.' .
Bel istirahat berbunyi. Murid-murid berlarian ke kantin. Intan masih duduk di
kursinya. latak punya uang. Intan melihat las milik Yasmin terbuka. la mengambil
uang Yasmin dan segera pergi ke kantin. Bel tanda masuk berbunyi. Murid-murid
kembali kekelas. Tibactiba, Yasmin menangis saat menyadari uangnya hilang.
Seketika kelas menjadi gaduh.
Mengetahui permasalahan tersebut, Bu Guru membawa potongan lidi. la akan
membagikan lidi-lidi kepada murid-muridnya. Katanya, Lidi akan memanjang jika
dipegang anak yang mengambil uang Yasmin. Intan sangat takut dan gelisah. Meli-
hat gelagat Inlan, Bu Guru segera mendekati Inlan dan menggandengnya menuju
ruang guru.
Intan mengakui dan meminta maaf karena telah mencuri uang Yasmin. Bu Guru
pun memanggil Yasmin ke ruang guru. Yasmin kaget saat mengetahui bahwa Intan
lahyang mengambil uangnya. Namun, Yasmin telah memaafkan dan mengikhlas-
kan uang yang telah diambillntan.

Keteladanan Yasmin pada cerita tersebut adalah ....


A mau mengakui perbuatannya yang salah
B. bersedia memaafkan kesalahan teman
C: .bersedia untuk berkata denganjujur
D. mau meminta maaf kepada teman

19.... merupakan perpindahan penduduk secara berduyun-duyun dari desa ke kota


besar. Ada beberapa faktor yang menarik warga melakukan perpindahan pen-
duduk tersebut. Penduduk desa menganggap bahwa di kota tersedia banyak
pekerjaan. Mereka menganggap bahwa di kota sangat mudah untuk mendapatkan
penghasilan.

Istilah yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah ....


A imigrasi
B. emigrasi
C. urbanisasi
D. .transmigrasi

20. Leo tidak pernah belajar. Setiap diajak belajar kelompok oleh teman-temannya,
iaselalu menolak. Saat kedua orang tuanya menasihati, Leo pun membantah.
Saudara-saudaranya telah mengarahkan Leo agar raj in belajar. Namun, Leo tetap
saja membantah dan tidak menuruti nasihat mereka. Memang, Leo kepala ....
Ungkapan yang tepat untuk melengkapi paragraf tesebutadalah ....
A batu
B. berat
C. angin
D. udang
21. Ramsi merupakan anak yatim piatu. la memiliki warisan tanah di berbagai tempat.
Sejak kedua orang tuanya meninggal, Ramsi diasLih oleh paman dan bibinya.
Paman dan bibinya menjual satu per satu warisan tanah tersebut. Mereka hidup
berfoya-foya dari hasH penjualan tanah tersebut. Seiring berjalannya
,
waktu,
semua tanah warisan Ramsipun habis. Ramsi dititipkan ke panti asuhan oleh
paman dan bibinya. Memang, Ramsi ....

Peribahasa yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah '" .


A. manis seperti gula derawa
B. habis manis sepah dibuang
C. lewat dari manis, masam, lewat dari harum, busuk
D. lemak manis jangan ditelan, pahit jangan dimuntahkan

22. Perhatikan petunjuk penggunaan tinta isi ulang spidol yang disusun acak berikut!
(1) Spidol siap digunakan untuk menulis.
(2) Saat pengisian tinta isi ulang, usahakan spidol dalam keadaan tegak!
(3) Bukalah tutup belakang spidol yang akan diisi ulang!
(4) Setelah diisi tinta, tutup kembali bagian belakang spidol dengan rapat!
(5) Teteskan tinta isi ulang spidol ke dalamnya setelah penutup belakang dibuka!
Urutan petunjuk penggunaan tinta isi ulang spidol yang benar adalah ....
A. (3)-(5)-(2)-(4)-(1)
B. (3)-(2)-(5)-(1)-(4)
C. (3)-(5)-(4)-(2)-(1)
D. (3)-(4)-(5)-(1 )-(2)

23. Perhatikan petunjuk pembuatan pisang goreng yang disusun acak berikut!
(1) Tambahkan air secukupnya, aduk rata hingga tidak ada tepung yang meng-
gumpal!
(2) Sajikanpisang selagi hangat!
(3) Mula-mula, buatlah adonan dar! tepung terigu, tepung beras,dan sedikit ga-
ram!.
(4) Kupaslah pisang, b.elah jadi dua bagian!
(5) Masukkan pisang yang lelah dibelah ke dalam adonan tepung, lalu gorenglah!
Urutan petunjuk pembuatan pisang goreng yang benar adalah ....
A. (3)-(1 )-(4)-(5)-(2)
B. (3)-(1)-(5)-(4H2)
C. (3)-(5)-(1 )-(4)-(2)
D. (3)-(5)-(4)-(1 )-(2)
24. Perhatikan kaliinat acak berikutl .
(1)Tonipun makan dengan iahap.
(2) Toni rnembukaludungsajLdi meja makan.
(3) Pulang sekolah,,Tonimerasalapar. .
.(4.. ) la senimg.mendapati aneka laukdimeja ma.ka.n; .
· . " " ' " ",' '. ,I,"" ,,' ,

(5)la pergi ke ruarig makar,. .


Susunankalimalacak yangbenar adalah .... '.'
A. (3H2F(5)-(4H1) . . .
B. (3)-(4H2)-(1H5)
· . C. (3)-(5)-(2)-(1H4)
D. (3)-(5H2)-(4)-{1)
, , ,-'

25. Bacalah teks laporan berikut! . . . .


Laporan Hasil Pengamatan ' . .'. . ' . ..' . '.
Pada hari Jurnat, 23 September 2022, siswa kelas enam mengikuti kegiatan pra-
muka. Kegiatan tersebut dilaksanakimdi halaman sekolah. Para sisWadibagi
dalam beberapa regu .... Sebeluril prainuka dimulai, para siswa beroaris sesuai
regunyamasing-masing.Mereka·mengikuti upacara terlebih dahulu. Kak Ali
bertindak sebagai pembina upacara.

Kaliinat yang tepat untLikmele~gkapi laporan tersebut adalah ... . .


A. Regu anggrek berbaris di bagian paling kanan.
B. Beberapa siswa datang terlambat saat upacara.
C. Upacara berjalan dengan tertib dan lanear. .
D. Setiap regu terdiri dari delapan siswa.

26. Kurangilah penggunaan kantong plastik agar bumi terlihat cantik!

Kalimat yang tepatuntuk melengkapi iklan tersebut adalah .....


· A. Kantong plastik; penyebab harga nai.k! .
B. Bawalah tas belanja ramah lingkungan!
C. Bakarlah sampah plastik di ling'kunganmu!
D. Timbunlah kantong plastik agar tak dilirik!
",' ;, :-"
."",,"'," '.»:',;;;<: ".,.'-,:,-./" . ::'>.'.:.",
27 "l\nak-anak, sel<olah kita telah mendapat bantuan dari alumni. Bant~~~ tElrl3ebut
berupa bibit-bibit tanaman buah. Ada tanaman sawo, alpLJkat, mangga, klengkeng,
jeruk, dan sebagainya. Tanaman tersebut baru saja kifa tlinanl dipinggir~piriggir.• . <;.,
halaman sekdlah. ". . ' . . .'
Kalimat yang tepat untuk melengkapi pidato tersebut adalah ... . .
A. Mari kita menikmati hasiltanainan tersebutbersaina~sama!.
B. Rawatlah tanaman tersebufdenganbailFagar ttffubO!1 sul5i.Jfi
C. Mari kita siram dan pupuk sebanyak mungkin agar lekas berbuah!
D. Janganbermain dihalaman sekoJah agartanaman tidak

P.!.ISI!D,,,.·.·/.'
' .... ASESMEN.STAtlbARQjSJ\SII'ERll\D)rW1:bt,EifAik.·
'
28. Pak Tejo '" pohan durian musangking'di kebunnya.
Il'
n":

Kata bentukan yang tepat untuk melengkapi kalimat tersebut adalah ....
A. dibudidayakan C.membudidayakan
B. dibudi dayakan D.membudi dayakan

29. Ibu akan membeli bermacam-macam sayuran di pasar. Keadaan pasar sangat
ramal. Pasar banyak sekitar orang di berkerumun jalan-jalan. Ibu segera
menuju ke pedagang sayuran langganannya. Ibu membeli bayam, wortel, dan
bumbu dapur.
Perbaikan tata kalimat yang dicetak tebal adalah ....
A. Berkerumun sekitar pasar banyak orang di jalan-jalan.
B. Sekitar pasar berkerumun di jalan-jalan banyak orang.
C. Bariyak orang berkerumun di jalan-jalan sekitar pasar.
D. Orang di jalan-jalan sekitar banyak pasar berkerumun.

30. Rumah Siti berada di tepi Sungai Konteng. Saat hujan deras, air sungai meluap
hingga ke Jalari Asoka. Rumah-rumah warga yang mendiami gang merpati pun
turut tergenang air. Para warga sedang mengajukan bantuan peresapan air ke
kantor kelurahari.
Kesalahan penggunaan huruf kapital pada paragra{tersebut adalah ....
A. R.umah Siti berada di tepi Sungai Konteng.
B. Saat hujan deras, air sungai meluap hingga ke Jalan Asoka.
, C. Rumahcrumah warga yang meridiami gang merpati pun turut tergenang
air.
D. Para warga sedang mengajukan bantuan peresapan air ke kantor kelu-
rahan.

31. Setelah lulus SMK, Jono kuliah di sebuah universitet di Yogyakarta. Sembari ku-
Iiah, ia berbisnis di bidang properti. Jono menjual tanah kapling. la sering me-
ngadakan promo dengan 'memberi discount dari harga tanah seharusnya. Jono
memperoleh penghasilan neto setiap bulannya. Dari penghasilannya tersebut,
. Jono bisa membiayai kuliahnya. ,
Kesalahan penggunaan kata baku pada paragraf tersebut adaiah
A. universitet, kapling, discount
B. universitet, properti, kapling
C. properti, discount,neto
D. properti, kapling, neto

32. Saat Iiburan sekolah, Vita dan keluarganya piknik ke Candi Prambanan. Mereka
berkeliling di kawasan candi tersebut. Disekitar candi terdapat orang-orang yang
berjualan beraneka benda kerajinan. "Akuingin beli barang-barang kerajinan=
kah,lng; gelang; dan!opi?"k~ta Vita. , '
Kesalahan penggunaan tanda baca pada kalimat bercetak tebal adalah tanda ...
A. petik (" ..."),titik koma (;), titik(.)
B. sama dengan (=), titik koma (;), tanya (?)
C. petik("..."), sama dengan (=), tanya (?)
D. sama dengan (=), titik kqma (;), titik (.)

}~
~:i;'" ,
33. Taman Nasional Komodo lerdiri dari liga buah pulau besar. pulau-pulau tersebut
adalah pulau komodo, pulau rinca, dan pulau padar. Oi laman nasional lerse-
bul ada sebelas buah gunung alau bukit. Puncak lertingiadalah Gunung Salalibo.
Taman nasional lersebul memiliki wilayah daralan sekilar 1.817km2 •
Penggunaan huruf kapilal y~ng benar pada kalimal bercelak lebal adalah ....
A. Pulau-Pulau lersebutadalah pulau Komodo, pulau Rinca, dan pulau Pa-
dar.
B. Pulau~pulau lersebul adalah pulau Komodo, pulau Rinca, dan pulau Pa-
dar.
C. Pulau-pulau lersebul adalah PulauKomodo, Pulau Rinca, dan Pulau Pa-
dar.
O. Pulau-Pulau lersebul adalah Pulau Kcimodo, Pulau Rinca, dan Pulau
Padar.

34.Ani berada di depan tivi. la menyaksikan pilemlenlarig lempal pelalihangajah.


di Pulau Sumalera. Ani menonlon gajah-gajah yang mahir bermain sepax bola.
Gajah-gajah lersebul lelah dilalih oleh pawang.
Perbaikan kesalahan penulisan kala baku bercelak lebal pada paragraf lersebul
adalah ....
A. lelefisi, filem, sepakbola
B. lelevisi, film, sepak bola
C. lelevisi, filem, sepakbola
O. lelefisi, film, sepak bola

.35. Leni pergi ke toko buah .. Ia akan membeli buah-buahan unluk dibawa ke rumah
neneknya. Oi loko buah, Leni memilih buah-buah yang masih segar. la
menanyakan harga salu kilogram buah alpukal kepada penjual. 'Hargabuah
alpukatsatu kilogram adalah Rp30,OOO;OO:' kata penjual tersebut. Leni
mengambil beberapa buah alpukal dan melelakkannya di alas limbangan digilal.
Perbaikan kesalahan penggunaan landa baca pada kalimal bercelak lebal ada-
lah ....
A. "Harga salu kilogram buah alpukat adalah Rp30,OOO,OO;~' kala penjual
lersebut.
B. "Harga salu kilogram buah alpukal adalah Rp30.000;OO," kala penjual
lersebut.
C."Harga salu kilogrambuah alpukal adalah Rp30.000,OO," kala penjual
lersebut.
D. "Harga salu kilogram buah alpukal adalah Rp30,OOO;OO;" kala penjual
lersebut.

za eno.

Anda mungkin juga menyukai