Anda di halaman 1dari 1

Diskusi 1 MSIM4206

UPBJJ : Lampung

Contoh implementasi operasi dasar pada basis data perpustakaan di sebuah perguruan tinggi:
1. Membuat database baru (CREATE)
Operasi ini digunakan untuk membuat database baru. Sebagai contoh kita akan membuat
database buku, pada umumnya perintahnya adalah "CREATE DATABASE BUKU;"

Membuat tabel di dalam database menggunakan perintah (CREATE TABLE). Maka perintahnya
adalah
"CREATE TABLE PENGARANG (Id_Pengarang int, Nm_Pengarang varchar(20), Alamat_Pengarang
varchar(20), Tlp_Pengarang int(13) );"

2. Perubahan atau manipulasi Data (UPDATE)


Operasi ini digunakan untuk merubah atau perbaikan pada database BUKU. Misalnya pada data
tabel pengarang dengan ID_Pengarang = 2 ingin mengganti Nm_Pengarang dari nama Adi
menjadi Aldi. Maka perintahnya adalah
"UPDATE PENGARANG SET Nm_Pengarang = ‘Aldi’ WHERE ID_Pengarang = 2;"

3. Penghapusan data dalam tabel (DELETE)


Operasi ini digunakan untuk menghapus data pengarang pada tabel PENGARANG. Misalnya
akan menghapus data pengarang dengan ID_Pengarang = 3 yang terdapat pada tabel
PENGARANG, maka perintahnya adalah :
"DELETE FROM PENGARANG WHERE ID_Pengarang = 3"

Anda mungkin juga menyukai