Anda di halaman 1dari 3

35

bahwa dalam lirik-lirik lagu tersebut kata-kata yang mengandung makna

konotatif mempunyai peranan penting dalam menyampaikan pesan yang

akan disampaikan dari lagu-lagu tersebut. Penulis menemukan ada

kata/frasa yang mempunyai arti yang positif dalam makna konseptual atau

denotatif tapi memiliki arti yang negatif dalam makna konotatif, begitupun

sebaliknya. Penulis juga menemukan beberapa kata yang berbeda namun

mengandung makna konotatif yang sama dari lirik lagu yang berbeda.

Misalnya dalam lirik lagu You Won’t Feel A Thing terdapat makna

konotatif pada kata “the earth” yang berarti segala hal yang indah yang

dimiliki manusia. Sedangkan dalam lirik lagu If You Could See Me Now

kata “the roses” juga mengandung makna konotatif yang sama dengan

kata “the earth”.

2. Nama : Tamia Rindi Antika

Jurnal : Jurnal Sastra, Volume 9 No. 2, November 2020,

Universitas Negeri Medan

Judul : Analisis Makna Denotasi, Konotasi, Mitos Pada Lagu

“Lathi” Karya Weird Genius

Url :

https://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/ajs/article/view/20582

Simpulan : Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah

metode deskriptif kualitatif. Berdasarkan temuan hasil penelitian dan

pembahasan yang telah diuaraikan di atas, disimpulkan bahwa hasil

penelitian dengan menggunakan kajian Semiotika Roland Barthes


36

terhadap pemaknaan denotasi, konotasi, dan mitos pada lagu “Lathi”

Karya Weird Genius peneliti menemukan kesimpulan sebagai berikut:

Makna denotasi dalam lirik lagu “Lathi” Karya Weird Genius adalah lagu

ini mencurahkan perasaan seseorang yang sedang jatuh cinta. Dalam

liriknya mengandung perasaan cinta yang menyakitkan yang dimana

baginya cintanya selain membawa berkah cintanya juga membawa

kutukan baginya.

Makna konotasi dalam lirik lagu “Lathi” Karya Weird Genius adalah

bahwa pada lirik tersebut terdapat nasihat yang dimana kita tidak boleh

menghindar dari masalah tetapi kita harus menghadapi masalah yang ada

karena harga diri seseorang dapat dilihat dari perkataanya. Makna mitos

dalam lirik lagu “Lathi” Karya Weird Genius adalah terdapat kalimat jawa

yang diambil dari pepatah yaitu “ajning diri soko lathi. Ajining rogo soko

busono”. Namun dalam lirik Lagu lathi tersebut hanya mencantumkan

“ajining diri ana ing lathi”. Yang berarti harga diri dilihat dari

lidah/ucapannya.

Nama : Ans Prawati Yuliantari

Jurnal : PROLITERA, Jurnal Penelitian Pendidikan Bahasa, Sastra

dan Budaya, 2(2): Desember 2019, UNIKA Santu Palus Ruteng

Judul : Makna Konotatif dalam Lirik Lagu Grup Musik Ecko

Show

Url :

https://jurnal.unikastpaulus.ac.id/index.php/jpro/article/view/573
39

dari satu jenis gaya bahasa dalam satu baris lirik, jumlah hasil analisis

menjadi lebih banyak dari jumlah data. Ragam gaya bahasa yang paling

banyak ditemukan dalam lirik lagu Coffternoon adalah ragam gaya bahasa

perbandingan yang berjumlah 80.

5. Nama : Ayu Tira Amiyati

Universitas : Universitas Negeri Surabaya

Judul : Analisis Makna Konotatif Lirik Lagu Juli Pada Album Es

Ist Juli

Url :

https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/identitaet/article/view/14893

Simpulan : Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah

metode deskriptif kualitatif. Berdasarkan temuan hasil dari penelitian ini

adalah sesuai dengan alasan pemilihan lagu sebagai objek penelitian dan

rumusan masalah, pada kelima lagu memiliki kemiripan tema tentang

ungkapan kekecewaan baik dengan sebuah masa lalu ,kekecewaan harus

menjalani hubungan jarak jauh dengan kekasih, kekecewaan berpisah

dengan sahabat, kekecewaan pada peristiwa (moment) penting yang

seharusnya tidak dilupakan dan kekecewaan karena gagal bertemu dengan

sosok idaman yang selama ini ditunggu ternyata tak kunjung datang.

Anda mungkin juga menyukai