Anda di halaman 1dari 9

HAK

DAN
KEWAJIBAN
HAK DAN KEWAJIBAN ANAK
Hak dan Kewajiban di Rumah, Sekolah,
dan di Lingkungan Masyarakat
tujuan
pembelajaran
1. Siswa mampu mengetahui hak anak di rumah, di sekolah, dan di lingkungan
masyrakat.
2. Siswa mampu mengetahui kewajiban anak di rumah, di sekolah, dan di
lingkungan masyarakat
3. Siswa mampu mengaplikasikan hak dan kewajiban sebagai anak di rumah, di
sekolah, dan di lingkungan masyarakat
hak dan kewajiban

Kewajiban
Hak Sesuatu yang harus dilakukan, terkat
Sesuatu yang pantas di dengan peranan dan tanggung jawab. Jika
kewajiban telah terpenuhi, manusia baru
dapatkan setelah melaksanakan
diperbolehkan menuntut hak nya.
kewajiban
5 contoh hak dan
kewajiban di rumah

01 Wajib Membantu Orang Tua 04 Hak Mendapatkan dan Kasih Sayang

02 Wajib enjaga Kebersihan Rumah 05 Hak Mendapatkan Bimbingan Saat


Belajar
03 Wajib atuh Terhadap Orang Tua
5 contoh hak dan
kewajiban di sekolah

01 Menerima Ilmu dan Pengajaran dari Guru 04 Wajib Patuh Kepada Guru

02 Menggunakan Fasilitas di Sekolah 05 Wajib Menjaga Nama Baik Sekolah

03 Wajib Mengikuti Pelajaran


5 contoh hak dan kewajiban
di lingkungan masyarakat

01 Hak Mendapatkan Lingkungan 04 Wajib Mematuhi Aturan yang Berlaku


yang Bersih di Lingkungan Masyarakat
02 Wajib Menjaga Fasilitas Umum
05
Hak Mendapatkan Keamanan dan
03 Wajib Berbuat Baik dengan Perlindungan
Tetangga
kesimpulan
Sebagai makhluk sosial kita tidak akan bisa hidup sendiri dan pasti
membutuhkan orang lain. Dan dalam prosesnya kita akan mengenal yang
namanya hak dan kewajiban sebagai bagian dari bentuk tanggung jawab
kita. Selain sangat penting untuk mengetahui apa saja kewajiban dan hak
kita sebagai anak, untuk mendapatkan hak tersebut, kita juga harus
melaksanakan semua kewajiban kita di rumah, di sekolah, dan di lingkungan
masyarakat dengan sebaik mungkin.
Sekian materi kita hari ini,
terima kasih telah
mengikuti pelajaran
dengan penuh semangat ;)

Anda mungkin juga menyukai