Anda di halaman 1dari 2

UPAYA KESEHATAN GIGI

MASYARAKAT (UKGM)
SOP No. Dokumen
No. Revisi
Tanggal mulai berlaku
Halaman
UPT BLUD Puskesmas
Kalijaga
PEMERINTAH
KABUPATEN Nursini Juiban Hadi, S.Kep, Ns
LOMBOK TIMUR 19770202 199803 1 001

1. Pengertian UKGM adalah kegiatan pelayanan Kesehatan gigi dan mulut di


Puskesmas yang dilaksanakan dengan pendekatan
pemberdayaan masyarakat dengan tujuan meningkatkan
kesadaran, kemampuan dan peran serta masyarakat/keluarga
dalam pemeliharaan Kesehatan gigi dan mulut (self care).
2. Tujuan Sebagai acuan dalam penerapan Langkah-langkah Usaha
Kesehatan Gigi Masyarakat (UKGM).
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT BLUD Puskesmas Kalijaga
Nomor: …/…./…../2021 Tentang Jenis-jenis Pelayanan di
UPT BLUD Puskesmas Kalijaga
4. Referensi 1. Buku Panduan Pelatihan Kader Kesehatan Gigi dan Mulut
di Masyarakat Kementerian Kesehatan RI 2021
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 89
Tahun 2015 tentang Upaya Kesehatan Gigi dan Mulut
3. Petunjuk Teknis Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut di
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama pada Masa Adaptasi
Kebiasaan Baru Kementerian Kesehatan RI 2021

5.Prosedur/Langkah- Prosedur/Langkah-langkah
langkah a. Petugas poli gigi membuat jadwal kegiatan
b. Petugas poli gigi melakukan koordinasi dengan bidan
desa dan UKM mengenai jadwal kegiatan UKGM
c. Petugas melaksanakan kegiatan sesuai jadwal berupa
penyuluhan mengenai Kesehatan gigi dan mulut dan
pelatihan pada kader Kesehatan.
d. Kader Kesehatan melaporkan mengenai kegiatan di
Posyandu
e. Kader Kesehatan mengirimkan rujukan pada form
rujukan UKGM bila ditemukan masyarakat yang
membutuhkan Tindakan perawatn gigi dan mulut
f. Petugas mencatat data masyarakat yang dirujuk dan
melakukan Tindakan perawatan di pol igigi
g. Petugas membuat pencatatan dan pelaporan hasil
kegiatan UKGM

6. Bagan
alir/Diagram alir Koordinasi dengan
Pembuatan bidan desa dan
jadwal UKM
kegiatan

Pelaksanaan kegiatan Koordinasi dengan


penyuluhan dan bidan desa dan
pelatihan kader UKM

Kader merujuk
Kader membuat masyarakat yang
laporan kegiatan memerlukan
perawatan

Petugas melakukan Petugas melakukan


pencatatan dan Tindakan pelayanan
pelaporan hasil di Poli Gigi
kegiatan UKGM

7. Hal yang Perlu Petugas melakukan Tindakan pelayanan dengan hati-hati agar
Diperhatikan tidak mencelakai diri sendiri ataupun pasien yang diperiksa
8. Unit Terkait Poli Gigi, Bidan Desa, UKM, Kader Posyandu
9. Dokumen terkait
10. Rekaman -
Historis Perubahan

Anda mungkin juga menyukai