Anda di halaman 1dari 7

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI (STIE) MULIA DARMA PRATAMA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


Program Studi : Manajemen
Mata Kuliah/Kode : Statistik II/MKK-21205
Jumlah SKS : 2 (Dua)
Semester : 3 (Tiga)
Dosen Pengampu : Endang Sri Mulatsih, S.E., M.Si
Slamet Candra, S.E., M.M

A. Deskripsi Mata Kuliah


Materi dalam mata kuliah Statistik II membahas tentang teori probabilitas, distribusi teoritis, distribusi sampling, pendugaan parameter dan pengujian
hipotesis, analisis regresi linear berganda dan analisis regresi logistic.

B. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah atau (learning outcomes of a course) :


1. Sikap dan Tata Nilai:
 Mampu bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius;
 Mampu berkontribusi dalam menanggapi prasangka-prasangka yang terjadi di kelas
 Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menentukan sikap
 Mampu bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan;
 Menghargai perbedaan sikap orang lain dalam memandang dan menyikapi sesuatu
 Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara;
 Mampu menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik dalam diri sendiri

2. Pengetahuan:
 Mahasiswa memahami teori probabilitas
 Mahasiswa memahami distribusi teoritis
 Mahasiswa mampu memahami distribusi sampling
 Mahasiswa mampu menganalisis pendugaan parameter

Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Statistik II [Type text] Page 1


 Mahasiswa mampu menganalisis pengujian hipotesis
 Mahasiswa mampu menganalisis regresi linear berganda dan logistik
3. Keterampilan Kerja (Kemampuan Kerja dan Kewenangan dan Tanggung Jawab):
 Mampu melakukan pengkajian pada kegiatan pembelajaran berdasarkan pengetahuan mengenai statistik II
 Mampu mempublikasikan hasil analaisis tugas pribadi sehingga dapat diakses oleh masyarakat akademik;
 Mampu mengkomunikasikan informasi dan ide mengenai penyikapan sikap dan prasangka dalam kegiatan pembelajaran melalui berbagai
media
 Mampu bertanggungjawab atas hasil tugas mandiri dan tugas kelompok
 Mampu mengambil keputusan yang tepat berdasarkan analisis statistik II terhadap kegiatan pembelajaran di kelas
 Mampu mengelola sikap dan prasangka diri sendiri

Minggu Capaian Pembelajaran Kemampuan Akhir Bahan Kajian (Materi Matode Pengalaman Kriteria Waktu
ke- pertemuan Capaian Pembelajaran Pelajaran) Pembelajara Belajar Penilaian
n) (Indikator)
(1) (2) (3) (5) (6) (7) (8)
1 1. Memahami kontrak 1. Menjelasan Prosedur 1. RPS 1. Ceramah Mahasiswa aktif - kehadiran 2 x 50
perkuliahan selama Perkuliahan, RPS, 2. Pengertian 2. Diskusi mengkaji menit
satu semester dan Tugas, Ujian dan himpunan literature yang
penjelasan RPS Sistem Penilaian 3. Macam-macam berkaitan dan
2. Memahami teori 2. Memahami & himpunan mendiskusikann
probabilitas: menjelaskan 4. Operasi himpunan ya di kelas
himpunan, permutasi pengertian himpunan 5. Beberapa aturan dengan dosen
dan kombinasi 3. Memahami & himpunan sebagai
menjelaskan macam- 6. Pengertian fasilitator.
macam himpunan permutasi dan
4. Memahami & rumus permutasi
menjelaskan operasi 7. Pengertian
himpunan kombinasi dan
5. Memahami & rumus kombinasi
menjelaskan beberapa
aturan himpunan
6. Menjelaskan
pengertian permutasi
dan rumus permutasi
7. Menjelaskan
pengertian kombinasi

Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Statistik II [Type text] Page 2


Minggu Capaian Pembelajaran Kemampuan Akhir Bahan Kajian (Materi Matode Pengalaman Kriteria Waktu
ke- pertemuan Capaian Pembelajaran Pelajaran) Pembelajara Belajar Penilaian
n) (Indikator)
(1) (2) (3) (5) (6) (7) (8)
dan rumus kombinasi
2 Memahami teori 1. Menjelaskan 1. Pengertian 1. Ceramah Mahasiswa aktif - keaktifan dalam 2 x 50
probabilitas: probabilitas pengertian probabilitas probabilitas 2. Diskusi mengkaji proses menit
2. Menjelaskan 2. Probabilitas literature yang pembelajaran
probabilitas beberapa beberapa peristiwa berkaitan dan - kehadiran
peristiwa 3. Kaidah Bayes mendiskusikann
3. Menjelaskan Kaidah ya di kelas
Bayes dengan dosen
sebagai
fasilitator.
3 Memahami distribusi 1. Memahami variabel 1. Variabel random 1. Ceramah Mahasiswa aktif - keaktifan dalam 2 x 50
teoritis random 2. Pengertian dan 2. Diskusi mengkaji proses menit
2. Memahami pengertian jenis-jenis literature yang pembelajaran
dan jenis-jenis distribusi teoritis berkaitan dan - kehadiran
distribusi teoritis 3. Nilai mendiskusikann
3. Memahami nilai harapan/Rata-rata ya di kelas
harapan/Rata-rata hitung distribusi dengan dosen
hitung distribusi teoritis teoritis sebagai
4. Memahami varian dan 4. Varian dan fasilitator.
simpangan baku simpangan baku
distribusi teoritis distribusi teoritis
5. Memahami pengertian 5. Pengertian dan
dan ciri-ciri distribusi ciri-ciri distribusi
binomial binomial
6. Memahami rumus 6. Rumus distribusi
distribusi binomial binomial
4 Memahami distribusi 1. Memahami distribusi 1. Distribusi 1. Ceramah Mahasiswa aktif - keaktifan dalam 2 x 50
teoritis: Distribusi Hipergeometrik Hipergeometrik 2. Diskusi mengkaji proses menit
Hipergeometrik dan 2. Memhami distribusi 2. Distribusi poisson literature yang pembelajaran
Distribusi poisson poisson berkaitan dan - kehadiran
mendiskusikann
ya di kelas
dengan dosen

Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Statistik II [Type text] Page 3


Minggu Capaian Pembelajaran Kemampuan Akhir Bahan Kajian (Materi Matode Pengalaman Kriteria Waktu
ke- pertemuan Capaian Pembelajaran Pelajaran) Pembelajara Belajar Penilaian
n) (Indikator)
(1) (2) (3) (5) (6) (7) (8)
sebagai
fasilitator.
5 Memahami distribusi 1. Memahami pengertian 1. Pengertian 1. Ceramah Mahasiswa aktif - keaktifan dalam 2 x 50
teoritis: Distribusi normal distribusi normal & ciri- distribusi normal & 2. Diskusi mengkaji proses menit
ciri distribusi normal ciri-ciri distribusi literature yang pembelajaran
2. Memahami distribusi normal berkaitan dan - kehadiran
normal standar 2. Distribusi normal mendiskusikann
3. Memahami standar ya di kelas
penggunaan kurva 3. Penggunaan kurva dengan dosen
standar standar sebagai
fasilitator.
6 Memahami distribusi 1. Memahmi populasi & 1. Populasi & sampel 1. Ceramah Mahasiswa aktif - keaktifan dalam 2 x 50
sampling sampel 2. Metode sampling 2. Diskusi mengkaji proses menit
2. Memahami metode 3. Teknik penentuan literature yang pembelajaran
sampling jumlah sampel berkaitan dan - kehadiran
3. Memahami teknik 4. Pengertian mendiskusikann
penentuan jumlah distribusi sampling ya di kelas
sampel 5. Jenis-jenis dengan dosen
4. Memahami pengertian distribusi sampling sebagai
distribusi sampling fasilitator.
5. Memahami jenis-jenis
distribusi sampling
7 Memahami pendugaan 1. Memahami dan 1. Ciri-ciri penduga 1. Ceramah Mahasiswa aktif - keaktifan dalam 2 x 50
Parameter dan menjelaskan ciri-siri yang baik 2. Diskusi mengkaji proses menit
pendugaan rata-rata penduga yang baik 2. Jenis-jenis literature yang pembelajaran
2. Memahami, dan Pendugaan berkaitan dan - kehadiran
menjelaskan, jenis- 3. Pendugaan rata- mendiskusikann
jenis pendugaan rata ya di kelas
3. Memahami, dan 4. Pendugaan Beda dengan dosen
menjelaskan, dua rata-rata sebagai
Pendugaan interval fasilitator.
untuk rata-rata
4. Memahami dan

Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Statistik II [Type text] Page 4


Minggu Capaian Pembelajaran Kemampuan Akhir Bahan Kajian (Materi Matode Pengalaman Kriteria Waktu
ke- pertemuan Capaian Pembelajaran Pelajaran) Pembelajara Belajar Penilaian
n) (Indikator)
(1) (2) (3) (5) (6) (7) (8)
menjelaskan
pendugaan interval
beda dua rata-rata
8 Ujian Tengah Semester
9 Memahami pendugaan 1. Memahami,dan 1. Pendugaan 1. Ceramah Mahasiswa aktif - keaktifan dalam 2 x 50
parameter:pendugaan menjelaskan Interval untuk 2. Diskusi mengkaji proses menit
interval proporsi Pendugaan Interval Proporsi literature yang pembelajaran
untuk Proporsi 2. Pendugaan berkaitan dan - kehadiran
2. Menjelaskan dan Interval Beda Dua mendiskusikann
Memahami Proporsi ya di kelas
Pendugaan Interval dengan dosen
Beda Dua Proporsi sebagai
fasilitator.
10 Memahami pengujian 1. Memahami dan 1. Definisi Hipotesis 1. Ceramah Mahasiswa aktif - keaktifan dalam 2 x 50
Hipotesis rata-rata menjelaskan Definisi 2. Prosedur 2. Diskusi mengkaji proses menit
Hipotesis pengujian literature yang pembelajaran
2. Menjelaskan prosedur Hipotesis berkaitan dan - kehadiran
pengujian Hipotesis 3. Jenis-jenis mendiskusikann
3. Menjelaskan jenis- hipotesis ya di kelas
jenis hipotesis 4. Pengujian dengan dosen
4. Memahami & hipotesis rata-rata sebagai
Menjelaskan fasilitator.
Pengujian hipotesis
rata-rata
11 Memahami Pengujian 1. Memahami & 1. Pengujian 1. Ceramah Mahasiswa aktif - keaktifan dalam 2 x 50
Hipotesis proporsi menjelaskan Hipotesis Satu 2. Diskusi mengkaji proses menit
pengujian hipotesis proporsi literature yang pembelajaran
proporsi 2. Pengujian berkaitan dan - kehadiran
2. Memahami & Hipotesis beda dua mendiskusikann
menjelaskan pengujian proporsi ya di kelas
hipotesisi beda dua dengan dosen
proporsi sebagai
fasilitator.

Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Statistik II [Type text] Page 5


Minggu Capaian Pembelajaran Kemampuan Akhir Bahan Kajian (Materi Matode Pengalaman Kriteria Waktu
ke- pertemuan Capaian Pembelajaran Pelajaran) Pembelajara Belajar Penilaian
n) (Indikator)
(1) (2) (3) (5) (6) (7) (8)
12 Memahami Pengujian 1. Memahami dan 1. Pengujian 1. Ceramah Mahasiswa aktif - keaktifan dalam 2 x 50
Hipotesis: pengujian menjelaskan hipotesis hipotesis beda tiga 2. Diskusi mengkaji proses menit
hipotesis dengan F (Ratio beda tiga rata-rata rata-rata atau lebih literature yang pembelajaran
Variance) atau lebih 2. Pengujian berkaitan dan - kehadiran
2. Memahami dan hipotesis beda mendiskusikann
menjelaskan pengujian dua varians ya di kelas
hipotesis beda dua dengan dosen
varians sebagai
fasilitator.
13 Memahami Pengujian 1. Memahami dan 1. Pengujian 1. Ceramah Mahasiswa aktif - keaktifan dalam 2 x 50
Hipotesis: pengujian menjelaskan hipotesis hipotesis beda tiga 2. Diskusi mengkaji proses menit
hipotesis dengan X2 beda tiga proporsi atau proporsi atau lebih literature yang pembelajaran
lebih 2. Pengujian berkaitan dan - kehadiran
2. Memahami dan hipotesis mendiskusikann
menjelaskan pengujian independensi ya di kelas
hipotesis independensi 3. Pengujian dengan dosen
3. Memahami dan hipotesis sebagai
menjelaskan pengujian kompatibilitas fasilitator.
hipotesis kompatibilitas
(Test of Goodnes of
Fit)

14 Memahami Analisis 1. Menjelaskan 1. Pendugaan dan 1. Ceramah Mahasiswa aktif - keaktifan dalam 2 x 50
Regresi Linear Berganda Pendugaan dan pengujian koefisien 2. Diskusi mengkaji proses menit
pengujian koefisien regresi literature yang pembelajaran
regresi 2. Analisis regresi berkaitan dan - kehadiran
2. Menganalisis regresi linear berganda mempraktekkan
linear berganda dengan SPSS analisis regresi
dengan SPSS linear berganda
di kelas dengan
dosen sebagai
fasilitator.
15 Memahami Analisis 1. Menjelaskan 1. Pendugaan dan 1. Ceramah Mahasiswa aktif - keaktifan dalam 2 x 50

Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Statistik II [Type text] Page 6


Minggu Capaian Pembelajaran Kemampuan Akhir Bahan Kajian (Materi Matode Pengalaman Kriteria Waktu
ke- pertemuan Capaian Pembelajaran Pelajaran) Pembelajara Belajar Penilaian
n) (Indikator)
(1) (2) (3) (5) (6) (7) (8)
Regresi Logistik Pendugaan dan pengujian regresi 2. Diskusi mengkaji proses menit
pengujian regresi Logistik literature yang pembelajaran
Logistik 2. Analisis regresi berkaitan dan - kehadiran
2. Menganalisis regresi linear Logistik mempraktekkan
Logistik dengan SPSS dengan SPSS analisis regresi
logistik di kelas
dengan dosen
sebagai
fasilitator.
16 UAS 40%

D. Bahan Bacaan (Referensi)


1. Hasan, M. Iqbal , 2002, ‘Pokok-Pokok Materi Statistik 2’, Jakarta, Bumi Aksara
2. Suharyadi dan Purwanto, 2017, ‘Statistika untuk Ekonomi dan Keuangan Modern’, Jakarta, Salemba Empat
3. J. Supranto, ‘Statistik: Teori dan Aplikasi’, Jakarta, Erlangga

Rencana Pembelajaran Semester (RPS) Statistik II [Type text] Page 7

Anda mungkin juga menyukai