Anda di halaman 1dari 3

Nama : Ayub Boana Siburian

NIM :
Mata Kuliah : Musik Gereja
Pengampu : Sukur Aman Setia Lase., S.Ag

1. Pengertian musik berdasarkan pandangan dari lima sumber!


 Pengertian musik menurut Jamalus
Musik adalah bentuk suatu hasil karya seni bunyi dalam bentuk lagu atau komposisi
musik yang mengungkapkan pikiran dan perasaan penciptanya melalui unsur-unsur
musik yaitu irama melodi, harmoni, bentuk dan struktur lagu dan ekspresi sebagai
satu kesatuan.1
 Pengertian musik menurut Banoe
Musik adalah cabang seni yang membahas dan menetapkan berbagai suara ke dalam
pola–pola yang dapat dimengerti dan dipahami manusia.2
 Pengertian musik menurut Bahari
Musik adalah ilmu pengetahuan dan seni tentang kombinasi ritmik dari nada–nada,
baik vokal maupun instrumental, yang meliputi melodi dan harmoni sebagai ekspresi
dari segala sesuatu yang ingin diungkapkan terutama aspek emosional.3
 Pengertian musik menurut Kamtini
Musik adalah bagian dari kehidupan dan perkembangan jiwa manusia.4
 Pengertian musik menurut Baidah
musik merupakan kekuatan dasar yang sangat efektif untuk menenangkan dan
mendatangkan inspirasi bagi banyak orang.5

2. Pengertian gereja berdasarkan pandangan dari lima sumber


 Pengertian gereja menurut kamus besar Bahasa Indonesia
Adalah Gedung (rumah) tempat berdoa dan melakukan upacara agama Kristen. 2.
Badan (organisasi) umat Kristen yang sama kepercayaan, ajaran dan tata caranya. 6
 Pengertian gereja menurut Wikipedia

1
(Jamalus, 1988: 2)
2
Banoe (2003: 288)
3
Bahari (2008: 55)
4
Kamtini (2005:60)
5
(Ortiz dalam Baidah, 2010).
6
Kamus Besar Bahasa Indonesia. (J. S Badudu dan Sutan Mohammad Zain, Op Cit., hal. 272)
Adalah sebuah perhimpunan atau pertemuan ibadah umat Kristen, bisa bertempat di
rumah kediaman, lapangan, ruangan di hotel, atau pun tempat rekreasi. Jadi, gereja
belum tentu sebuah gedung khusus ibadah.7
 Pengertian gereja menurut Majelis sinode GPIB

Gereja adalah jembatan antara Allah dengan manusia.8

 Pengertian gereja menurut Boehlke


Gereja dalah persekutuan yang peduli akan kebutuhan orang lain terutama yang sakit,
miskin, lemah, dan kesepian. Gereja berusaha melayani siapapun, khusunya yang
paling hina dan lemah.9
 Pengertian gereja menurut Dien Sumiyatnigsih
Gereja adalah persekutuan yang ingin membagikan iman kepada orang yang belum
menerima kabar baik. Keenam, gereja adalah persekutuan yang bekerja sama dengan
kelompok lain, baik kelompok yang berbeda agama, sosial dll.10

3. Pengertian Musik Gereja


Ialah dimana suatu alunan musik yang dapat membangkitkan tubuh, jiwa dan roh, dan
mendekatkan diri kepada Tuhan, memiliki makna bisa membuat kita yang mendengar
mengalami penginsyafan dan pemulihan.

4. Pentingnya musik gereja


Supaya bisa mengiringi liturgi dalam peribadahan, dan memudahkan kita fokus dalam
hadirat Tuhan.

7
http://id.wikipedia.org/wiki/gereja
8
Bahan Pelajaran Katekisasi, (Majelis Sinode GPIB,2004, hal.4)
9
Boehlke (hlm.692)
10
Dien Sumiyatiningsih, Mengajar Dengan Kreatif dan Menarik: Buku Pegangan Untuk Mengajar Pendidikan
Agama Kristen (Yogyakarta: ANDI, 2006), 29

Anda mungkin juga menyukai