Anda di halaman 1dari 4

AIPTLMI

ASOSIASI INSTITUSI PENDIDIKAN TINGGI TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIK INDONESIA


The Indonesian Association of School of Medical Laboratory Technology
Sekretariat : Jl. Arteri JORR Jatiwarna Pondok Melati Bekasi 17415 Telp/Fax (021) 8467254 e-mail : sekretariat.aiptlmi@gmail.com

Nomor : 053/AIPTLMI/VII/2023
Lampiran : 1 (satu) berkas
Perihal : Undangan RAKERNAS VIII AIPTLMI

Kepada Yth.
Pimpinan Universitas/Institut/STIKES/Politeknik
Kesehatan/Akademi Penyelenggara Program Studi
Teknologi Laboratorium Medik se Indonesia
di
Tempat

Dengan Hormat,
Dalam rangka meningkatkan kualitas pendidikan di Indonesia khususnya Perguruan Tinggi
Teknologi Laboratorium Medis menghadapi era MBKM (Merdeka Belajar Kampus
Merdeka) untuk menghasilkan Sumber Daya Manusia yang unggul dan berdaya saing
global di Era Industri 4.0, maka akan diselenggarakan RAKERNAS VIII AIPTLMI dengan
Tema: “Transformasi Budaya Akademik Melalui Pengelolaan Pendidikan Tinggi TLM
Untuk Mewujudkan SDM Berdaya Saing Global”
Selain sidang organisasi, kegiatan RAKERNAS VIII AIPTLMI akan membahas topik-topik
penting terkait penerapan Kurikulum OBE dalam penyelenggaraan pendidikan TLM,
Sosialisasi RPL Permendikbud 41 tahun 2022, Kebijakan UKOM dengan metode OSCE
untuk bidang kesehatan, Persiapan Implementasi OSCE TLM Nasional serta Kiat-kiat
penyusunan Artikel Ilmiah (Buku Ajar, Bunga Rampai, Monograf, Referensi) (BRIN).

Kegiatan RAKERNAS VIII AIPTLMI akan dilaksanakan pada :


Hari, tanggal : Kamis-Sabtu, 26-28 Oktober 2023
Waktu : Jam 14.00 WIB s.d Selesai
Tempat : Grand Dafam Signature Surabaya
Jl. Kayoon No. 4-10 Surabaya 60271

Adapun ketentuan untuk mengikuti RAKERNAS VIII AIPTLMI adalah sebagai berikut :
1. Setiap Institusi diwakili oleh minimal 2 (dua) orang peserta
2. Bagi peserta yang berasal dari Institusi anggota AIPTLMI membayar biaya partisipasi
per orang dengan rincian sebagai berikut :
Early bird : 1 Agustus s.d 10 Oktober 2023 : Rp. 3.750.000,-
Normal : 11 Oktober s.d 25 Oktober 2023 : Rp. 4.000.000,-
Onsite : 26 Oktober 2023 : Rp. 4.250.000,-

Bersama Membangun Kualitas Untuk Menghadapi Pasar Global


3. Bagi peserta yang berasal dari Institusi yang belum menjadi anggota AIPTLMI
membayar biaya partisipasi per orang dengan rincian sebagai berikut :
Early Bird : 1 Agustus s.d 10 Oktober 2023 : Rp. 4.250.000,-
Normal : 11 Oktober s.d 25 Oktober 2023 : Rp. 4.500.000,-
Onsite : 26 Oktober 2023 : Rp. 4.750.000,-
4. Biaya tersebut sudah termasuk akomodasi hotel selama 2 (dua) malam 3 hari, materi
ilmiah, seminar kit dan sertifikat.
5. Biaya partisipasi dapat dibayarkan melalui rekening AIPTLMI di BANK MANDIRI KK RS
MH Thamrin No. REK : 129-00-1011987-9 an. Imas Latifah (HP. 08161842832).
6. Pendaftaran peserta melalui link https://rakernas.aiptlmi-iasmlt.id/ dengan CP : Ibu Arina
Novilla (08122180284) / Ibu Suci (085759944425)
7. Selain kegiatan Rakernas tersebut, akan diselenggarakan kegiatan :
a. Workshop penulisan artikel ilmiah, biaya pendaftaran Rp. 500.000,-
b. Lomba Ilmiah Poster dan Oral Presentation, biaya pendaftaran Rp. 300.000,-
c. Lomba Non Ilmiah : video greeting (HUT AIPTLMI), Inovasi pembelajaran dan senam
kreasi, biaya pendaftaran Rp. 75.000,-
Ketentuan lomba ilmiah dan non ilmiah dapat dilihat pada laman :
https://rakernas.aiptlmi-iasmlt.id/
8. Peserta Rakernas VIII Check in : hari Kamis tanggal 26 Oktober 2023 Jam 14.00 WIB
dan Check out : hari Sabtu tanggal 28 Oktober 2023 Jam 12.00 WIB.

Demikian, atas perhatian dan kerjasamanya kami sampaikan terima kasih.

Jakarta, 6 Juli 2023


PENGURUS PUSAT AIPTLMI

Dr. Budi Santosa, M.Si.,Med Aziz Ansori Wahid, S.T., M.T.


Ketua Umum Sekretaris Umum

Bersama Membangun Kualitas Untuk Menghadapi Pasar Global


Lampiran 1

SUSUNAN ACARA RAKERNAS VIII AIPTLMI

Waktu Materi Nara sumber/PJ


Kamis, 26 Oktober 2023
Lomba kegiatan Ilmiah
Sie Ilmiah
Atun Farihatun, M.KM(Koord)
09.00-12.00 Poster & Oral Presentation (Daring)
Patricia Gita Naully, M.Si
Eva Ayu Maharani,M.Biomed
Workshop Penulisan artikel Ilmiah
08.00-08.30 Registrasi Sie Registrasi
08.30-09.00 Pembukaan oleh MC Nurul Ni’mah Aziz, M.Kes
Sambutan Ketua AIPTLMI Dr. Budi Santosa, M.Si, Med
Menyanyikan Lagu Indonesia Raya
Menyanyikan Mars AIPTLMI
Doa
Foto Bersama
09.00-09.45 Kebijakan Jurnal Ilmiah di lingkungan PT Dr. Budi Santosa, M.Si, Med
Ketua Umum AIPTLMI
09.45-10.00 Coffee break
10.00-10.45 Tips dan Trik Tembus Jurnal Terindeks Achmad Syafiuddin, S.Si., M.Phil.,
Scopus Ph.D
Universitas Nahdlatul Ulama
Surabaya
10.45-11.30 Tips dan Trik Tembus Penulisan Jurnal Prof. Dr. Rifda Naufalin, SP., M.Si
Pengabdian Masyarakat Universitas Jenderal Soedirman
11.30-11.50 Tanya Jawab
11.50-12.00 Penutupan
12.00-13.00 ISHOMA
Check in Sie Pendaftaran :
13.00-14.00
Registrasi
Pembukaan Rakernas VIII MC: Dr.Ummy Mardiana, M.Si
 Lagu Indonesia Raya
 Mars AIPTLMI
 Tarian pembuka
 Laporan Ketua Panitia Rakernas VIII Suryanata Kesuma, ST, M.Si
 Sambutan Ketua Umum AIPTLMI Dr. Budi Santosa, M.Si.Med
14.00-14.30 sekaligus membuka secara resmi PIC : Andreas Putro Ragil SST.,
M.Si
 Sambutan Gubernur Jawa Timur *)
 Sambutan Kepala L2DIKTI Wil VII (to
be confirmed)*
Pembacaan doa Dr. M. Fairuz Abadi, M.Si
Foto bersama

Bersama Membangun Kualitas Untuk Menghadapi Pasar Global


14.30-15.30 Materi I dr. Liliana Sugiharto
Penerapan Kurikulum OBE dalam Moderator :
Penyelenggaraan Pendidikan TLM Retno Martini W, M.Biomed
15.30–15.45 Coffee Break
15.45–16.45 Materi II Dr. Ahmad Rifandi, M.Sc
Sosialisasi RPL Permendikbud 41 tahun (Kemendikbud)
2022 Moderator:
Dewi Inderiati, S.Si, M.Biomed
16.45–17.00 Pemutaran Video Sponsor PJ: Gilang Nugraha, M.Si

17.00–19.00 ISHOMA dan makan malam


Bidang Organisasi
19.00-21.30 Sidang organisasi
MC : Reny Pratiwi, Ph.D

Jum’at, 27 Oktober 2023

08.00 – 08.15 Pembukaan MC: Dr. Ummy Mardiana,M.SI


Plt Direktur Pembelajaran dan
Materi III kemahasiswaan
08.15 – 09.15 Kebijakan UKOM dengan metode OSCE Sri Gunani Partiwi
untuk bidang kesehatan Moderator: Dr. Budi Santoso,
M.Si,Med
Narsum :
Materi IV
09.15-10.15 Dr. Budi Santoso, M.Si,Med
Persiapan Implementasi OSCE TLM
Moderator
nasional
Dr. Betty Nurhayati, M.Si
10.15-11.45 MoU signing dgn MSU
11.45–12.00 Pemutaran video sponsor
12.00–13.00 ISHOMA
Materi V
Kiat-kiat penyusunan Artikel Ilmiah BRIN
13.00–14.30
(Buku Ajar, Bunga Rampai, Monograf, Moderator : Gilang Nugraha
Referensi)
14.30 – 15.00 Penyerahan sertifikat bagi para vendor PJ Gilang Nugraha, M.Si
17.30-19.00 ISHOMA
Gala Dinner
MC:
- Performance : Regional I-VII @10 menit
19.00 -22.00 Dr. Ummy Mardiana,M.Si
- Pemberian sertifikat penghargaan bagi
pemenang

Sabtu, 28 Oktober 2023

08.00 – 09.30 Evaluasi dan RTL


09.30 – 10.00 Penutupan
10.00 – 12.00 City Tour

Bersama Membangun Kualitas Untuk Menghadapi Pasar Global

Anda mungkin juga menyukai