Anda di halaman 1dari 2

Klasifikasi

Apa Itu dimaksud


Diare !!!
“TINDAKAN PENCEGAHAN DEHIDRASI PADA Diare???
ANAK DIARE"

Menurut (Widiastuti, 2022),


diare di klasifikasikan
menjadi 2 jenis yaitu:
Menurut WHO, diare adalah 1. Diare akut
buang air besar dengan 2. Diare kronik
konsisteni cair (mencret)
sebanyak 3 kali atau lebih dalam
satu hari (24 jam). Ingat, dua
kriteria penting harus ada yaitu
BAB cair dan sering. Penyebab
Diare !!!
Diare sebagian besar disebabkan
oleh infeksi, di mana hampir 80%
DI SUSUN : kasus diare disebabkan oleh
AZZAHRA IMANSARI MAHMUD infeksi virus, sisanya oleh infeksi
bakteri dan parasit. Rotavirus
adalah penyumbang kejadian
diare sebanyak 25-40%. Diare
non-infeksi di antaranya yang
tersering diakibatkan oleh alergi
PROGRAM STUDI KEPERAWATAN makanan (protein susu sapi, telur,
FAKULTAS ILMU KESEHATAN makanan laut, dan kacang tanah).
UNIVERSITAS MUHAMMADIYA GORONTALO (Handy, 2016)
TAHUN 2022
Tanda & Gejala
Diare !!! Pencegahan
Diare !!!
Penataklasanan...
Gelisah,
rewel, Jenis cairan yang digunakan untuk rehidrasi
lesu, oral dibagi menjadi dua jenis:
mata cekung,
rasa haus meningkat/ 1) Formula lengkap, mengandung NaCl,
NaHCO3, KCL dan glukosa. Formula lengkap
malas minum,
sering disebut oralit.
turgor kulit kembali Berikan oralit pada anak setiap kali mencret
lambat, 1. Mencuci tangan pakai sabun pada lima a) Beri 50-100 ml untuk anak < 2 tahun
tidak sadar. waktu penting ; 1/2 – 1 gelas)
b) 100-200 ml untuk anak > 2 tahun setiap
a. Sebelum makan kali anak mencret ( 1 – 1 gelas )
b. Setelah buang air besar
cara menyiapkan oralit ;
c. Sebelum memegang bayi
d. Aetelah mencebok bayi Encerkan oralit 1 sachet dengan 200 ml air
e. Sebelum menyiapkan makanan dan aduk sampai larut.

2. Minum air yang telah di olah antara lain 2) Formula sederhana (tidak lengkap), hanya
dengan merebus
mengandung NaCl dan sukrosa atau
3. Pengelolaan sampah yang baik agar karbohidrat lain, misalnya larutan gula
makanan tidak tercemar garam.

4. Membuang air besar dan kecil pada


tempatnya, sebaiknya menggunakan
jamban dengan tangka septic.

Terima Kasih..

Anda mungkin juga menyukai