Anda di halaman 1dari 2

INSPEKSI FASILITAS

445/
No. :
Dokumen /SOP/IV.02.9/1/2022
No.
SOP :
Revisi
Tanggal
: Januari 2022
Terbit
Halaman : 1/2
drg.Ida Farida.,M.Kes
UPTD
NIP. 19821118 200902 2
PUSKESMAS
006
BERNUNG
1. Pengertian Pemantauan pemeliharaan, perbaikan sarana dan peralatan adalah Inspeksi
terhadap sarana (gedung meliputi lantai, dinding, langit-langit, atap dan
halaman puskesmas) untuk mengetahui fungsi sebagaimana mestinya yang
dilakuan sesuai dengan prosedur dan jadwal yang telah ditetapkan.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk Pemantauan, Pemeliharaan,
dan Perbaikan fasilitas
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No: 445/ /IV.02.9/1/2022 tentang pelayanan klinis
Puskesmas Bernung
4. Referensi Permenkes Nomor 43 Tahun 2019 Tentang Puskesmas
5. Prosedur / 1. Petugas membuat checklist inspeksi fasilitas.
Langkah- 2. Petugas Membuat jadwal inspeksi atau pemantauan sarana dan
fasilitas.
langkah
3. Petugas melakukan identifikasi ruangan dan fasilitas di seluruh
lingkungan puskesmas.
4. Petugas memulai melakukan pemantauan dan inspeksi sarana dan
fasilitas disemua ruangan puskesmas.
5. Petugas mengidentifikasi sarana dan fasilitas yang memerlukan
pemeliharaan dan perbaikan.
6. Petugas mencatat sarana dan fasilitas yang rusak untuk dilakukan
perbaikan sesuai dengan prosedur.
7. Petugas melaporkan rencana pemeliharaan dan perbaikan sarana dan
peralatan kepada kepala Puskesmas.
8. Bagan Alir

9. Hal-hal Kondisi fasilitas yang ada di Puskesmas Bernung


yang perlu
diperhatika
n
10. Unit Terkait Semua unit yang ada di Puskesmas

11. Dokumen 1. Checklist Inspeksi fasilitas


Terkait 2. Laporan hasil inspeksi fasilitas

12. Rekaman
Tanggal mulai
historis No Yang diubah Isi Perubahan
diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai