Anda di halaman 1dari 23
TK HANDAYANI | PENAJAM MODUL AJAR Topik : Sekolah Ku Semester | Tahun Ajaran 2023/2024 Minggu 9 Kepala TK Handayani | Penajam Yuliatykadewi,S.Pd TK HANDAYANI I PENAJAM Wali Kelompok BS Anisak UI Azizah A. Informasi Umum Nama: Lembaga: Alokasi Waktu: Model Pembelajaran: Tujuan Kegiatan: Kata Kunci: Deskripsi Umum Kegiatan: Alat dan Bahan: Saranadan Prasarana: Anisak Ul Azizah Jenjang/Kelas : Kelompok BS TK Handayani | : een Mata Pelajaran: ao 1050 Menit 5 5 Hari yi Jumlah Siswa: 15 Siswa Tatap Muka Fase: Pondasi Anak mampu bangga pada agama nya 2. Anak mampu menunjukkan tanggung jawab nya di kelas 3. Anak mampu mengeksplorasi lingkungan sekitar sekolah 4, Anak mampu mengucapkan doa sebelum melakukan kegiatan 5.Anak mampu mandiri dalam mengerjakan kegiatan main 6.Anak mampu mengenal angka 7.Anak mampu mengenal agama lain 8.Anak mampu mengenal kegiatan dengan mengikuti aturan 9. Anak mampu mengenal urutan besar kecil Sekolah, guru, belajar, buku, mengajar, mainan Anak mengenal lingkungan sekolah, fungsi sekolah, kegiatan yang bisa di lakukan di lingkungan sekolah Bahan loose parts, baru, balok, kertas origami, lem, gunting, pensil, kertas kosong, pensil warna, pompom, stic ice cream, cotton bud Ruang Kelas dan Halaman Sekolah B. Kompon n Umum 1 Bercerita/berdisius dari gambar/video/buku Sumber : Contoh Cerita/diskusi*) *) cerita bisa dibuat sendiri oleh guru ® hs f 2. Peta Konsep: “1K +sp = SMP + SMA + Kullah = Guru = Belajar sumber: https://youtu.be/qB00tMkYf-k?feature=shared Buku/gambar/video tentang kegiatan yang ada di sekolah Ringkasan cerita: video kegiatan tersebut menceritakan tentang kegiatan anak untuk pergi ke sekolah dan kesenangan nya belajar di luar dan juga di dalam kelas, melakukan banyak aktifitas bersama teman dan juga melakukan kegiatan main bersama ibu guru di kelas dengan perjalanan ke sekolah yang di antarkan orang tua. 3. Curah ke Ide Kegiatan Berisi variasi kegiatan yang dapat dikembangkan dari peta konsep, misalnya : Kegiatan awal yang dapat memantik ide atau imajinasi anak seperti: 1, Mengamati/menceritakan kegiatan main dan kegiatan belajar di sekolah 2, Membaca buku cerita yang berkaitan dengan kegiatan yang ada di lingkungan sekolah 3,Menonton film atau video terkait kegiatan belajar yang ada di lingkungan sekolah 4, Pendidik bersama anak mencar' informasi dari ensiklopedia tentang kegiatan yang biasa dilakukan di lingkungan sekolah Kegiatan Main 1. Kegiatan main loose parts membuat bentuk sekolah 2. Menulis atau menirukan tulisan “sekolah" 3. Mengelompokkan benda atau barang yang sama bentuknya 4, Membangun bentuk sekolah dari balok 5, Mengelompokkan balok yang tinggi nya sama 6, Menyusun pola balok menjadi bentuk pagar sekolah 7. Menempel kertas origami berbagai bentuk 8, Menyusun bentuk tersebut menjadi sebuah karya seni 9. Menceritakan kembali hasil yang telah di buat dan cara membuatnya 10. Melipat kertas origami menjadi bentuk geometri 11. Menempel bentuk geometri dari kertas origami pada kertas kosong 12. Membentuk atau menyusun bentuk menjadi bentuk kelas dari kertas origami 13. Kegiatan mencari pensil di halaman 14. Kegiatan berlari dengan aturan 15. Menghitung pensil yang di temukan 16. Menyebutkan warna dari pensil yang di temukan 4. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Hari Senin - Jumat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran _*Kegiatan drencanekan dalem satu harinamun dalam pelaksanaannye dapat berlengsung lebih deri satu rit TK Handayani | Penajam Tahun Ajaran 2028/2024 Kelompok/ Usia B5/5-6 Tahun Tema/sub tema/topik ; Aku cinta Indonesia/Apa Saja Disekitar Ku/Sekolah Ku Semester/Minggu V9 Hari/Tanggal Senin, 11 September 2023 1. Tujuan Kegiatan Anak mampu bangga pada agama nya ‘Anak mampu menunjukkan tanggung jawab nya dikelas Anak mampu mengeksplorasi lingkungan sekitar sekolah Anak mampu mengucapkan doa sebelum melakukan kegiatan Anak mampu mandiri dalam mengerjakan kegiatan main Anak mampu mengenal angka Anak mampu mengenal agama lain Anak mampu mengenal kegiatan dengan mengikuti aturan Anak mampu mengenal urutan besar kecil 2.Kegiatan a.07.00-07.30: Kegiatan Pagi Salam Menyiram tanaman Memungut sampah Mencuci tangan Menyimpan barang pada tempatnya b.07.30-08.00: Kegiatan Upacara Bendera Berbaris sesuai kelompok dan jenis kelamin Hormat kepada bendera Merah Putih Menyanyikan Lagu Indonesia Raya Mengulang Teks Pancasila Menyanyikan Lagu Wajib Nasional 08.00-08.30: Kegiatan Pembukaan Berbaris sesuai kelompok dan jenis kelamin Masuk ke kelas Membuat lingkaran Berdoa Tepuk seusai tema Lagu sesuai tema Absen d. 08.30-09.00: Kegiatan Makan Bersama Mencuci tangan Berdoa bersama Mengambil makanan Makan bersama Membuang sampah pada tempatnya Mengembalikan tempat makan e. 09.00-09.30: Kegiatan Menonton Video Kegiatan Menonoton Video Kegiatan “Ayo berangkat ke sekolah” dengan Link : https://youtu.be/g80OtMkYf-k?feature=shared Membuat peta konsep dengan anak f.09.30-10.45: Kegiatan Inti Sentra Persiapan Kegiatan main loose parts membuat bentuk sekolah Menulis atau menirukan tulisan sekolah Mengelompokkan benda yang sama Menyusun benda dengan urutan pola g. Alat dan Bahan Main Kertas, spidol, pensil, kerang, ranting, cotton Bud, stic ice cream, baru, kelereng, pompom Kerang, tali, botol dan juga wadah h,10.45-11.00: Penutup Bercakap-cakap mengenai kegiatan yang telah dilakukan Apa saja yang dilakukan, apa yang belum selesai dipersiapkan Berdoa setelah belajar Salam Pulang 3, Umpan Balik Peserta Didik Semua anak sangat antusias menjawab tentang kegiatan di sekolah, karena semua anak sudah merasa telah melakukan, semua anak menceritakan tentang sekolah itu ada mainan dan ada belajar, untuk tema kali ini guru hanya mendengarkan mereka bercerita karena semua anak sudah melakukan kegiatan di sekolah dan mereka juga menceritakan dengan apa mereka berangkat ke sekolah. 4. Refleksi Guru: Untuk hari Senin ini semua anak melakukan kegiatan bersama dengan bermain bahan loose part dengan menggunakan kelereng, batu, pompom, stic ice cream, cotton Bud, kerang dan juga baru aquarium dan dengan berbagai macam bahan loose part tersebut anak-anak banyak membuat bahan loose part menjadi bentuk rumah dengan pohon, Yasmin mengelompokkan semua bahan yang ada dan di ambil yang warnanya sama, Yumna hanya berputar melihat temannya bermain dan mengambil bahan loose part, sedangkan Arkan meminta bermain dengan boneka dan saat sudah mengambil boneka Arkan bermain dengan boneka membuat toko boneka dengan kartu sebagai uang yang di gunakan bersama dengan Adel dan juga putri sebagai pembeli. Dari kegiatan yang di rancang dan juga kalimat pemantik yang di siapkan anak murid masih melakukan kegiatan yang mereka sukai tapi ada juga yang bertanya bagaimana caranya melakukan kegiatan. Dalam melakukan kegiatan mengelompokkan semua anak melakukan nya saat menyimpun kegiatan main yang sudah di lakukan di kelas. Dari hasil kegiatan di kelas di dapat kan refleksi bahwa semua anak mempunyai kegiatan yang di sukai ya dan guru dapat membuat kegiatan yang menyenangkan untuk anak dengan tema sekolah seperti membangun dengan balok balok agar semua anak bisa mengeluarkan kreativitas nya dengan baik 5, Assesment dan EvaluasiKegiatan : 1. Ceklis 2. Catatan Anekdot 3. Hasil karya 4. Foto Berseri 5. Dokumentasi Kegiatan di Kelas Mengetahui, Penajam, 11 September 2023 Kepala TK Handayani| Penajam Wali Kelompok B5; Yuliatykadewi,S.Pd Anisak Ul Azizah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran _*Kegiatan drencanekan dalem satu harinamun dalam pelaksanaannye dapat berlengsung lebih deri satu rit TK Handayani | Penajam Tahun Ajaran 2028/2024 Kelompok/ Usia B5/5-6 Tahun Tema/sub tema/topik ; Aku cinta Indonesia/Apa Saja Disekitar Ku/Sekolah Ku Semester/Minggu 9 Hari/Tanggal Selasa, 12 September 2023 1. Tujuan Kegiatan Anak mampu bangga pada agama nya ‘Anak mampu menunjukkan tanggung jawab nya di kelas ‘Anak mampu mengeksplorasi lingkungan sekitar sekolah Anak mampu mengucapkan doa sebelum melakukan kegiatan Anak mampu mandiri dalam mengerjakan kegiatan main Anak mampu mengenal angka Anak mampu mengenal agama lain Anak mampu mengenal kegiatan dengan mengikuti aturan Anak mampu mengenal urutan besar kecil 2. Kegiatan : a. 07.00-07.30: Kegiatan Pagi Salam Menyiram tanaman Memungut sampah Mencuci tangan Menyimpan barang pada tempatnya b.07.30-08,00: Kegiatan Berbaris Menaruh sepatu dirak sepatu Berbaris sesuai kelompok dan jenis kelamin Melakukan kegiatan belajar baris berbaris Melakukan gerak lagu bersama Melakukan kegiatan menyanyi bersama Masuk ke dalam kelas dengan rapi Duduk di kelas membuat lingkaran c.08.00-08.30: Kegiatan Pembukaan Masuk ke kelas. Membuat lingkaran Berdoa Tepuk seusai tema Lagu sesuai tema Absen d. 08.30-09.00: Kegiatan Makan Bersama Mencuci tangan Berdoa bersama Mengambil makanan Makan bersama Membuang sampah pada tempatnya Mengembalikan tempat makan e. 09.00-09.30: Kegiatan Menonton Video Kegiatan Menonoton Video Kegiatan “Ayo berangkat ke sekolah” dengan Link : https://youtu.be/g80OtMkYf-k?feature=shared Membuat peta konsep dengan anak f.09.30-10.45; Kegiatan Inti Sentra Balok Membangun balok bentuk sekolah Mengelompokkan bentuk balok yang sama Menyusun balok menjadi bentuk pagar Mengurutkan balok dari yang kecil Membilang banyak balok yang digunakan main g. Alat dan Bahan Main Balok, kertas kosong, pensil h,10.45-11.00: Penutup Bercakap-cakap mengenai kegiatan yang telah dilakukan Apa saja yang dilakukan, apa yang belum selesai dipersiapkan Berdoa setelah belajar Salam Pulang 3, Umpan Balik Peserta Didik Semua anak sangat antusias menjawab tentang kegiatan di sekolah, karena semua anak sudah merasa telah melakukan, semua anak menceritakan tentang sekolah itu ada mainan dan ada belajar, untuk tema kali ini guru hanya mendengarkan mereka bercerita karena semua anak sudah melakukan kegiatan di sekolah dan mereka juga menceritakan dengan apa mereka berangkat ke sekolah. 4,Refleksi Guru: Pada kegiatan hari Selasa ini kegiatan main kembali di susun seperti kegiatan main loose part, semua mainan di tempat kan di atas meja dan di susun dengan kalimat pemantik buatlah aku menjadi bangunan sekolah dengan bahan bahan yang di pakai adalah balok dan ada anak yang menggunakan balok menyusun lurus vertikal bersebelahan yang di kerjakan Rasya dan agung sedangkan zidan dan Arkan menyusun balok vertikal bersebelahan agak berjauhan dengan balok lagi di atasnya dan di buat sebagai jalan dan juga di berikan aksesoris mobil untuk membuat jalanan mereka benar-benar seperti jembatan layang atau jalanan yang ada di atas. seperti jalan tol sedangkan perempuan seperti Yasmin Adel dan Nanda lebih memilin mengambil balok dan membuat toko dan mulai berjualan dengan meminjam kartu milik ibu guru yang di jadikan sebagai uang mainan menurut mereka, di kelas Alvian dan Humaidi hanya mengambil balok milik temannya yang tidak dipakai dan mulai membuat banguna tinggi dengan menyusun balok balok yang tidak digunakan temannya di kelas, refleksi hari Selasa ini, semua anak tetap mengerjakan kegiatan sesuai dengan apa yang di mau dan juga semua anak tetap bertanya apa yang di kerjakan walaupun saat di tanya masih banyak yang tidak sesuai dengan kalimat pemantik, namun semua hasil kegiatan anak. Semua anak selesai mengerjakan dan menyimpan jadi besok bisa mengerjakan kegiatan lain yang lebih mengarah ke Senin untuk menghasilan karya dengan tema sekolah 5, Assesment dan Evaluasi Kegiatan: 1. Ceklis 2. Catatan Anekdot 3. Hasil karya 4, Foto Berseri 5, Dokumentasi Kegiatan di Kelas Mengetahui, Penajam, 12 September 2023 Kepala TK Handayani| Penajam Wali Kelompok B5: Yuliatykadewi,S.Pd Anisak Ul Azizah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran _*Kegiatan drencanekan dalem satu harinamun dalam pelaksanaannye dapat berlengsung lebih deri satu rit TK Handayani | Penajam Tahun Ajaran 2028/2024 Kelompok/ Usia B5/5-6 Tahun Tema/sub tema/topik ; Aku cinta Indonesia/Apa Saja Disekitar Ku/Sekolah Ku Semester/Minggu V9 Hari/Tanggal Rabu, 13 September 2023 1. Tujuan Kegiatan Anak mampu bangga pada agama nya ‘Anak mampu menunjukkan tanggung jawab nya di kelas ‘Anak mampu mengeksplorasi lingkungan sekitar sekolah Anak mampu mengucapkan doa sebelum melakukan kegiatan Anak mampu mandiri dalam mengerjakan kegiatan main Anak mampu mengenal angka Anak mampu mengenal agama lain Anak mampu mengenal kegiatan dengan mengikuti aturan Anak mampu mengenal urutan besar kecil 2.Kegiatan a. 07.00-07.30: Kegiatan Pagi Salam Menyiram tanaman Memungut sampah Mencuci tangan Menyimpan barang pada tempatnya b.07.30-08,00: Kegiatan Sholat Bersama Menaruh sepatu dirak sepatu Melapas jilbab dan kaus kaki dan menaruh di sepatu Keluar dan berbaris di depan kelas Berwudhu sesuai jenis kelamin di mulai dengan laki-laki dan dilanjutkan perempuan Masuk kembali ke kelas dan membuka alat sholat, menggunakannya dan bersusun sesuei shaf sholat, laki-laki di depan dan perempuan di belakang Sholat bersama sesuai tata cara sholat yang benar Melafalkan doa-doa dalam sholat bersama-sama Selesai sholat semua anak berdoa bersama dan bersalaman Merapikan alat sholatnya kembali ke dalam tas Membuat lingkaran kembali ke dalam kelas c. 08,00-08.30: Kegiatan Pembukaan Membuat lingkaran Berdoa Tepuk seusai tema Lagu sesuai tema Absen d, 08.30-09.00: Kegiatan Makan Bersama Mencuci tangan Berdoa bersama Mengambil makanan Makan bersama Membuang sampah pada tempatnya Mengembalikan tempat makan e. 09.00-09.30: Kegiatan Menonton Video Kegiatan Menonoton Video Kegiatan “Ayo berangkat ke sekolah ” dengan Link https://youtu.be/q80OtMkYf-k?feature=shared Membuat peta konsep dengan anak f.09.30-10.45: Kegiatan Inti Sentra Seni Menggunting kertas origami menjadi bentuk geometri Menempel kertas origami Menyusun kertas origami menjadi karya seni Menceritakan hasil karya milik nya Memberikan apresiasi kepada temannya yang membuat karya g. Alat dan Bahan Main Kertas kosong, kertas origami, gunting, lem, pensil, pewarna, mangkok, nampan dan Buku h. 10.45-11.00: Penutup Bercakap-cakap mengenai kegiatan yang telah dilakukan Apa saja yang dilakukan, apa yang belum selesai dipersiapkan Berdoa setelah belajar Salam Pulang 3. Umpan Balik Peserta Didik Semua anak sangat antusias menjawab tentang kegiatan di sekolah, karena semua anak sudah merasa telah melakukan, semua anak menceritakan tentang sekolah itu ada mainan dan ada belajar, untuk tema kali ini guru hanya mendengarkan mereka bercerita karena semua anak sudah melakukan kegiatan di sekolah dan mereka juga menceritakan dengan apa mereka berangkat ke sekolah. 4, Refleksi Guru: Pada kegiatan hari Rabu ini semua anak di hadapkan dengan bahan loose parts seperti biasa ada kelereng, pom pom, kerang, baru, cotton Bud, stick ice cream, namun ada tambahan kertas origami dan kertas kosong untuk mereka membuat karya, dengan kalimat pemantik ayo membuat bentuk sekolah. Adel, putri dan Nanda mengambil kertas yang di sediakan dan menggunting menjadi bentuk geometri seperti persegi panjang, segitiga dan ada juga yang di bentuk menjadi bentuk lingkaran, setelah di gunting mereka menempel pada kertas kosong yang disiapkan dan memberikan nama mereka agar tidak tertukar atau di ambil temannya yang lain, sedangkan agung, Humaidi dan Alvin mengambil bahan seperti stic ice cream dan mulai menyusun menjadi bentuk sekolah bersama-sama dengan di tambahi ornamen seperti batu dan juga kerang di bawah bentuk rumah yang telah di susun, sedangkan Arkan dan zidan mereka mengambil kertas origami dan batu batu aquarium yang berwarna warni sedangkan kertas nya berwarna biru dan kertas di taruh di tengah dan batu di susun di sekitar kertas nya dan saat di tanya mereka sedang membuat kolam ikan dan di tengah kertas yang di taro di susun kerang sebagai benda yang menyerupai ikan, Yumna dan juga Nanda kali ini hanya berkeliling melihat temannya bekerja, saat ibu guru tanya mereka meminta kertas kosong untuk menggambar dan tidak mau membuat projek apapun. Dari hasil kegiatan anak di kelas, semua merasa sudah tuntas bermain dengan mainan yang ada dan bisa di lanjutkan dengan kegiatan main lain besok hari. 5, Assesment dan Evaluasi Kegiatan : 1. Ceklis 2. Catatan Anekdot 3. Hasil karya 4. Foto Berseri 5. Dokumentasi Kegiatan di Kelas Mengetahui, Penajam, 13 September 2023 Kepala TK Handayani| Penajam Wali Kelompok BS Yuliatykadewi,S.Pd Anisak Ul Azizah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran _*Kegiatan drencanekan dalem satu harinamun dalam pelaksanaannye dapat berlengsung lebih deri satu rit TK Handayani | Penajam Tahun Ajaran 2028/2024 Kelompok/ Usia B5/5-6 Tahun Tema/sub tema/topik ; Aku cinta Indonesia/Apa Saja Disekitar Ku/Sekolah Ku Semester/Minggu V9 Hari/Tanggal Kamis, 14 September 2023 1. Tujuan Kegiatan Anak mampu bangga pada agama nya ‘Anak mampu menunjukkan tanggung jawab nya di kelas ‘Anak mampu mengeksplorasi lingkungan sekitar sekolah Anak mampu mengucapkan doa sebelum melakukan kegiatan Anak mampu mandiri dalam mengerjakan kegiatan main Anak mampu mengenal angka Anak mampu mengenal agama lain Anak mampu mengenal kegiatan dengan mengikuti aturan Anak mampu mengenal urutan besar kecil 2.Kegiatan : a.07.00-07.30: Kegiatan Pagi Salam Menyiram tanaman Memungut sampah Mencuci tangan Menyimpan barang pada tempatnya b. 07.30-08,00: Kegiatan Berbaris Menaruh sepatu dirak sepatu Berbaris sesuai kelompok dan jenis kelamin Melakukan kegiatan belajar baris berbaris Melakukan gerak lagu bersama Melakukan kegiatan menyanyi bersama Masuk ke dalam kelas dengan rapi Duduk di kelas membuat lingkaran c.08.00-08.30: Kegiatan Pembukaan Masuk ke kelas Membuat lingkaran Berdoa Tepuk seusai tema Lagu sesuai tema Absen d. 08.30-09.00: Kegiatan Makan Bersama Mencuci tangan Berdoa bersama Mengambil makanan Makan bersama Membuang sampah pada tempatnya Mengembalikan tempat makan e. 09.00-09.30: Kegiatan Menonton Video Kegiatan Menonoton Video Kegiatan “Ayo berangkat ke sekolah” dengan Link : https://youtu.be/g80OtMkYf-k?feature=shared Membuat peta konsep dengan anak f.09.80-10.45: Kegiatan Inti Sentra Alam Menggunting kertas origami menjadi bentuk geometri Menempel kertas origami Menyusun kertas origami menjadi karya seni Menceritakan hasil karya milik nya Memberikan apresiasi kepada temannya yang membuat karya g. Alat dan Bahan Main Kertas kosong, kertas origami, gunting, lem, pensil, pewarna, mangkok, nampan dan Buku h,10.45-11.00: Penutup Bercakap-cakap mengenai kegiatan yang telah dilakukan Apa saja yang dilakukan, apa yang belum selesai dipersiapkan Berdoa setelah belajar Salam Pulang 3. Umpan Balik Peserta Didik Semua anak sangat antusias menjawab tentang kegiatan di sekolah, karena semua anak sudah merasa telah melakukan, semua anak menceritakan tentang sekolah itu ada mainan dan ada belajar, untuk tema kali ini guru hanya mendengarkan mereka bercerita karena semua anak sudah melakukan kegiatan di sekolah dan mereka juga menceritakan dengan apa mereka berangkat ke sekolah. 4. Refleksi Guru: Pada kegiatan hari Rabu ini semua anak di hadapkan dengan bahan loose parts seperti biasa ada kelereng, pom pom, kerang, baru, cotton Bud, stick ice cream, namun ada tambahan kertas origami dan kertas kosong untuk mereka membuat karya, dengan kalimat pemantik ayo membuat bentuk sekolah. Adel, putri dan Nanda mengambil kertas yang di sediakan dan menggunting menjadi bentuk geometri seperti persegi panjang, segitiga dan ada juga yang di bentuk menjadi bentuk lingkaran, setelah di gunting mereka menempel pada kertas kosong yang disiapkan dan memberikan nama mereka agar tidak tertukar atau di ambil temannya yang lain, sedangkan agung, Humaidi dan Alvin mengambil bahan seperti stic ice cream dan mulai menyusun menjadi bentuk sekolah bersama-sama dengan di tambahi ornamen seperti batu dan juga kerang di bawah bentuk rumah yang telah di susun, sedangkan Arkan dan zidan mereka mengambil kertas origami dan batu batu aquarium yang berwarna warni sedangkan kertas nya berwarna biru dan kertas di taruh di tengah dan batu di susun di sekitar kertas nya dan saat di tanya mereka sedang membuat kolam ikan dan di tengah kertas yang di taro di susun kerang sebagai benda yang menyerupai ikan, Yumna dan juga Nanda kali ini hanya berkeliling melihat temannya bekerja, saat ibu guru tanya mereka meminta kertas kosong untuk menggambar dan tidak mau membuat projek apapun. Dari hasil kegiatan anak di kelas, semua merasa sudah tuntas bermain dengan mainan yang ada dan bisa di lanjutkan dengan kegiatan main lain besok hari. 5, Assesment dan Evaluasi Kegiatan : 1. Ceklis 2. Catatan Anekdot 3. Hasil karya 4. Foto Berseri 5. Dokumentasi Kegiatan di Kelas Mengetahui, Penajam, 14 September 2023 Kepala TK Handayani| Penajam Wali Kelompok BS Yuliatykadewi,S.Pd Anisak Ul Azizah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran _*Kegiatan drencanekan dalem satu harinamun dalam pelaksanaannye dapat berlengsung lebih deri satu rit TK Handayani | Penajam Tahun Ajaran 2028/2024 Kelompok/ Usia B5/5-6 Tahun Tema/sub tema/topik ; Aku cinta Indonesia/Apa Saja Disekitar Ku/Sekolah Ku Semester/Minggu 9 Hari/Tanggal Jumat , 15 September 2023 1. Tujuan Kegiatan Anak mampu bangga pada agama nya ‘Anak mampu menunjukkan tanggung jawab nya di kelas ‘Anak mampu mengeksplorasi lingkungan sekitar sekolah Anak mampu mengucapkan doa sebelum melakukan kegiatan Anak mampu mandiri dalam mengerjakan kegiatan main Anak mampu mengenal angka Anak mampu mengenal agama lain Anak mampu mengenal kegiatan dengan mengikuti aturan Anak mampu mengenal urutan besar kecil 2. Kegiatan : a.07.00-07.30: Kegiatan Pagi Salam Menyiram tanaman Memungut sampah Mencuci tangan Menyimpan barang pada tempatnya b.07.30-08.00: Kegiatan Senam Sehat Guru membimbing anak murid untuk berbaris panjang ke belakang Guru mengarakan anak murid untuk merentangkan tangan Guru mengarahkan anak murid untuk melakukan kegiatan hadap kanan dari hadap kiri Guru memberikan demonstrasi gerakan senam di depan dan anak murid mengikuti dari bawah bersama-sama Anak murid melakukan gerak enam bersama ‘Anak murid istrirahat dengan kaki di panjangkan dan duduk di lantai aula Anak murid minum setelah melakukan kegiatan senam bersama cc. 08.00-08.30: Kegiatan Pembukaan, Membuat lingkaran Berdoa Tepuk seusai tema Lagu sesuai tema Absen d.08.30-09.00: Kegiatan Makan Bersama Mencuci tangan Berdoa bersama Mengambil makanan Makan bersama Membuang sampah pada tempatnya Mengembalikan tempat makan e.09.00-09.30: Kegiatan Menonton Video Kegiatan Menonoton Video Kegiatan “Ayo berangkat ke sekolah ” dengan Link https://youtu.be/q800tMkYf-k?feature=shared Membuat peta konsep dengan anak f.09.30-10.15: Kegiatan Inti Sentra Olah Tubuh Mencaripensil di halaman Kegiatan berlari dengan keseimbangan Kegiatan menghitung jumlah pensil yang ditemukan Kegiatan menyebutkan warna pensil yang ditemukan g. Alat dan Bahan Main bola, pensil, kertas h. 10.15-10.30: Penutup Bercakap-cakap mengenai kegiatan yang telah dilakukan Apa saja yang dilakukan, apa yang belum selesai dipersiapkan Berdoa setelah belajar Salam Pulang 3, Umpan Balik Peserta Didik Semua anak sangat antusias menjawab tentang kegiatan di sekolah, karena semua anak sudah merasa telah melakukan, semua anak menceritakan tentang sekolah itu ada mainan dan ada belajar, untuk tema kali ini guru hanya mendengarkan mereka bercerita karena semua anak sudah melakukan kegiatan di sekolah dan mereka juga menceritakan dengan apa mereka berangkat ke sekolah. 4, Refleksi Guru: Pada kegiatan hari Jumat ini semua anak melakukan hal yang sama yaitu melakukan lomba untuk mencari pensil terbanyak yang sudah di sembunyikan ibu guru di antaran mainan dan juga tanaman yang ada di sekitar halaman sekolah dan semua ana berlari dengan aturan ke sana kemari untuk mencari dimana saja ibu guru telah menyembunyikan pensil nya, ada yang menaiki ayunan, jala panjat, ada yangencari di antara tanaman di halaman dan ada juga yang mencari di belakang aula serta di dekat rak sepatu, dan semua anak setelah menyetorkan banyak pensil yang di dapatkan semua berteriak meminta bermain itu kembali karena merasa belum mendapatkan pensil yang banyak saat melakukan kegiatan tersebut. 5. Assesment dan Evaluasi Kegiatan : 1. Ceklis 2. Catatan Anekdot 3. Hasil karya 4. Foto Berseri 5. Dokumentasi Kegiatan di Kelas Mengetahui, Penajam, 15 September 2023 Kepala TK Handayani| Penajam Wali Kelompok B5: Yuliatykadewi,S.Pd Anisak Ul Azizah 5. Langkah-langkah Memfasilitasi Pembelajaran Tujuan 1. Anak mampu bangga pada agama nya Kegiatan: 2. Anak mampu menunjukkan tanggung jawab nya di kelas 3. Anak mampu mengeksplorasi lingkungan sekitar sekolah 4. Anak mampu mengucapkan doa sebelum melakukan kegiatan 5. Anak mampu mandiri dalam mengerjakan kegiatan main 6.Anak mampu mengenal angka 7. Anak mampu mengenal agama lain 8.Anak mampu mengenal kegiatan dengan mengikuti aturan 9. Anak mampu mengenal urutan besar kecil Bahan loose parts, baru, balok, kertas origami, lem, gunting, pensil, Alat dan Bahan: (2/45 kosong, pensil warna, pompom, stic ice cream, cotton bud Langkah-langkah Pembelajaran : a. Kegiatan Pagi Penyambutan pagi di halaman sekolah, anak-anak membantu menyiram tanaman, anak membantu memungut sampah, lalu anak menyimpan tas di dalam kelas b. Kegiatan Pembukaan Anak berbaris sesuai kelompok dan jenis kelamin dan anak mulai masuk ke kelas dan membuat lingkaran di dalam kelas anak-anak berdoa dilanjutkan dengan tepuk sekolah, tepuk guru, lagi sekolah, lagu guru, lalu guru bisa memberikan kalimat pemantik tentang tema sekolah yang akan di bahas, guru menyapa anak, menanyakan kabar, dan menanyakan pada anak mengenai hal yang terkait dengan lingkungan sekitar anak atau hal yang sedang mereka minati. Anak menceritakan minatnya atau pengalamannya, seperti pengalaman sebelum pergi ke sekolah, tempat yang dikunjungi, orang yang ditemui, dil 2 . Menonton video tentang perkembangbiakan ayam Anak duduk setengah lingkaran dan mendengarkan informasi tentang video kegiatan. Anak mendengarkan penjelasan ibu guru tentang lingkungan sekolah kegiatan yang ada di sekolah , kegiatan yang luar lingkungan sekolah dan dengan menonton video anak bisa membuat kosakata dan bercerita tentang kegiatan di sekolah Pertanyaan yang dapat diberikan pada anak-anak: Bagaimana cara kalian berangkat ke sekolah? apa yang biasa kalian lakukan sebelum berangkat ke sekolah? apa saja yang biasa kalian bawa ke sekolah? apa perasaan kalian saat berangkat ke sekolah? Setelah menonton video guru membantu menghubungkan cerita tersebut dengan pengalaman sehari-hari anak. Berikan kesempatan pada anak yang ingin mengomentari cerita tersebut. Guru dapat menggali kembali pengalaman anak menggunakan pertanyaan terbuka. d. Mendiskusikan ide ide kegiatan bersama anak Sampaikan bahwa hari ini mereka akan mengenal kegiatan yang ada di sekolah guru dapat mendengarkan cerita anak tentang perjalanan sebelum berangkat ke sekolah, dan juga guru bisa memberikan kalimat pemantik untuk anak bisa menceritakan apakah mereka senang melakukan kegiatan di sekolah dan kegiatan apa yang paling mereka sukai saat berada di sekolah. Mendiskusikan aturan, harapan dan rangkaian waktu kegiatan Sampaikan aturan bermain dengan jelas kepada anak. Untuk memperjelas aturan, jika perlu pasanglah gambar atau praktekkan di depan anak sehingga anak paham Conth aturan bermain : -Bermain dengan tuntas -Memberikan bantuan pada teman yang memerlukan. - Mengembalikan peralatan main ke tempat semula setelah selesai menggunakan Transisi menuju ke kegiatan main, Setelah anak jelas dengan hal-hal yang harus dikerjakan saat bermain, persilahkan anak untuk memilih kegiatan main yang telah disiapkan guru, Untuk transisi dari saat lingkaran menuju pilihan main, berikanlah tanda-tanda ager tidak semua anak langsung menyerbu mainan yang telah tersedia. Selain itu, diberikannya tanda-tanda akan membuat anak berlatih untuk berpikir. Kegiatan Inti: 1.Kegiatan main loose parts membuat bentuk sekolah Menulis atau menirukan tulisan "sekolah" }. Mengelompokkan benda atau barang yang sama bentuknya , Membangun bentuk sekolah dari balok ; Mengelompokkan balok yang tinggi nya sama . Menyusun pola balok menjadi bentuk pagar sekolah ’. Menempel kertas origami berbagai bentuk . Menyusun bentuk tersebut menjadi sebuah karya seni 9. Menceritakan kembali hasil yang telah di buat dan cara membuatnya 10. Melipat kertas origami menjadi bentuk geometri 11. Menempel bentuk geometri dari kertas origami pada kertas kosong 12. Membentuk atau menyusun bentuk menjadi bentuk kelas dari kertas origami 18. Kegiatan mencari pensil dihalaman 14, Kegiatan berlari dengan aturan 15. Menghitung pensil yang ditemukan 16. Menyebutkan warna dari pensil yang di temukan Kegiatan Penutup: 1. Anak menceritakan pengalaman main yang berkesan. 2. Refleksi anak Contoh pertanyaan refleksi: Kegiatan apa yang paling kamu sukai hari Apakah kamu mengalami kesulitan saat membuatnya? Apa yang kamu rasakan saat harus membantu teman dalam kelompok? Jika di beri kesempatan selain membuat hiasan untuk pohon telur, maka apa yang akan kamu buat? 3. Menguatkan konsep yang telah dibangun anak sesuai dengan pengetahuan yang direncanakan. - Bahaslah secara singkat hal-hal yang dimainkan anak. ~ Apabila ada karya yang ingin dibahas oleh guru kepada seluruh anak, tunjukkan kepada teman lain. -Teman lain boleh memberikan komentar. 4, Rutinitas penutupan Pertanyaan berikut ini dapat diberikan pada anak untuk merefleksikan perasaannya setelah berkegiatan: Kegiatan apa yang paling kamu sukai hari ini? Apakah kamu suka karya hari ini? Apakah kamu mengalami kesulitan saat berkarya? Apa yang kamu rasakan saat harus membantu teman mu? Bagaimana perasaan mu jika karya mu tidak berhasil? A, Menguatkan konsep yang telah dibangun anak selama bermain. Bahaslah secara singkat hal-hal yang dimainkan anak. Apabila ada karya yang ingin dibehas oleh guru kepada seluruh anak, tunjukkan kepada teman lain. Teman lain boleh memberikan komentar B, Memberikan pujian atas perilaku positif yang telah dilakukan anak Hargai apapun yang sudeh dilakukan oleh anak. Tidak ada acuan benar atau salah, namun semua yang dilakukan oleh anak kita apresiasi Berikan pujian berupa senyuman, tepuk tangan, tanda acungan jempol, dsb. C. Berdoa, salam, berbaris pulang. Tutuplah kegiatan hari ini dengan berdoa, bersyukur atas keindahan lingkungan sekiter dan tempat yang kita tinggali. Ajak anak untuk membahas kembali kegiatan yang sudah dilakukan di sekolah saat berada di rumah Kegiatan Selingan: 1. Menanyikan lagu berteman 2. Bermain tepuk apa kabar Refleksi Guru: Guru memikirkan pembelajaran yang telah dilakukannya dengan mencoba menjawab pertanyaan-pertanyaan berikut : - Apa yang disukai anak-anak? Mengapa? - Kegiatan bermain apa yang kurang diminati anak ? Mengapa? - Kemampuan apa saja yang munoul pada anak? - Alat atau bahan apa saja yang perlu saya tambahkan? - Apakah proses pembelajaran membuat partisipasi yang tinggi pada anak anak? - Kegiatan apa yang bisa dilakukan sebagai kelanjutan dari kegiatan main hari ini? -Tantangan apa yang dialami guru dalam merencanakan pembelajaran hari ini 2 - Tantangan apa yang dialami guru untuk memfasilitasi pembelajaran hari ini?

Anda mungkin juga menyukai