Anda di halaman 1dari 9

PEMERINTAH KABUPATEN KLATEN

DINAS KETAHANAN PANGAN DAN PERTANIAN


Jl. Perintis Kemerdekaan Km 3 Jonggrangan Telp. (0272) 326206
KLATEN

SURAT PESANAN (SP)


Nomor : 26.1/………/X/2022

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : Ir. FATKHUL AZIS
NIP : 19651117 199403 1 007
Jabatan : Sub.Koordinator Perlindungan Tanaman, Dinas
Ketahanan Pangan dan Pertanian, Kabupaten Klaten
Selanjutnya disebut sebagai Pejabat Pembuat Komitmen (PPKom)
Memerintahkan kepada
Nama Perusahaan : Catering “Aneka Rasa “
Alamat : Jonggrangan, Klaten Utara, Klaten
Yang dalam hal ini diwakili oleh : Sri Hartini
Selanjutnya disebut sebagai Penyedia Barang

Untuk menyediakan dan mengirimkan barang dengan ketentuan sebagai berikut :

1. Rincian barang :
Harga Total Harga
No Uraian/Nama Jumlah Total Harga pajak
Satuan PPh 4% setelah PPN
. Barang Satuan (Rp) daerah
(Rp) /PPH

Makanan Nasi
1 Box (termasuk 40 dos 38.000 1.520.000
minuman)
212.000
84.800 Rp. 1.823.200
Snack
2 (termasuk 40 dos 15.000 600.000
minuman)

Jumlah Total 2.120.000 212.000 127.000 Rp. 1.823.200

Terbilang: Dua juta seratus dua puluh ribu rupiah


2. Tanggal barang diterima paling lambat tanggal 25 Agustus 2022, pukul 07.00 WIB
3. Alamat pengiriman barang : Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian, Jl Perintis
kemerdekaan km 3 Jonggrangan, Klaten Utara, Klaten,

Klaten, 24 Agustus 2022

Menerima dan menyetujui Pejabat Pembuat Komitmen


Catering “Aneka Rasa “

SRI HARTINI Ir. FATKHUL AZIS


NIP. 19651117 199403 1 007
SYARAT DAN KETENTUAN SURAT PESANAN

1. Hak dan kewajiban


a. Penyedia
1). Penyedia memiliki hak menerima pembayaran atas pembelian barang pesanan
2). Penyedia berkewajiban mengirim barang sesuai spesifikasi, bertanggungjawab atas
keamanan kualitas dan kuantitas barang yang dipesan, mengganti barang apabila
ditemukan kerusakan
b. Pejabat Pembuat Komitmen
1). Pejabat Pembuat Komitmen memiliki hak menerima barang pesanan, mendapat
jaminan kemanan, kualitas dan kuantitas barang dan mendapat penggantian barang
apabila ditemukan kerusakan
2). Pejabat Pembuat Komitmen berkewajiban melakukan pembayaran sesuai dengan
total harga yang tercantum dalam Surat Pesanan ini dan memeriksa kualitas dan
kuantitas barang

2. Waktu pengiriman barang


Penyedia mengirimkan barang dan melaksanakan layanan sesuai spesifikasi dalam Surat
Pesanan paling lambat pada tanggal 25 Mei 2022.

3. Alamat pengiriman barang


Penyedia mengirimkan barang ke alamat Dinas Pertanian Ketahanan Pangan dan Perikanan,
Jl Perintis kemerdekaan km 3 Jonggrangan, Klaten Utara, Klaten

4. Tanggal barang diterima


Barang diterima paling lambat pada tanggal 25 Mei 2022.

5. Penerimaan Pemeriksaan dan retur barang


a. Pejabat Pembuat Komitmen menerima barang dan melakukan pemeriksaan barang
berdasar ketentuan dalam Surat Pesanan ini
b. Dalam hal pada saat pemeriksaan barang Pejabat Pembuat Komitmen menemukan
bahwa
1). Barang rusak akbiat cacat produksi
2). Barang rusak pada saat pengiriman barang atau
3). Barang tidak sesuai dengan spesifikasi barang sesuai dengan Surat Pesanan
Maka Pejabat Pembuat Komitmendapat menolak penerimaan barang dan
menyampaikan pemberitahuan tertulis kepada Penyediaatas cacat mutu atau kerusakan
barang tersebut
c. Pejabat Pembuat Komitmen dapat meminta tim teknis untuyk melakukan
pemeriksaanatau uji mutu terhadap barang yang diterima
d. Pejabat Pembuat Komitmen dapat memerintahkan penyedia untuk menemukan dan
mengungkapkan cacat mutu serta melakukan pengujian terhadap barangyang dianggap
pejabat Pembuat Komitmen mengandung cacat mutu atau kerusakan
e. Penyedia bertanggungjawab atas cacat mutu atau kerusakan barang dengan memberikan
penggantian barang
6. Harga
a. Pejabat Pembuat Komitmen membayar kepada penyedia atas pelaksanaan pekerjaan
sebesar harga yang tercantum dalam Surat Pesanan ini
b. Harga Surat Pesanan telah memperhitungkan keuntungan, pajak, biaya overhead, biaya
pengiriman, biaya asuransi, biaya layanan tambahan (apabila ada)
c. Rincian harga Surat Pesanan sesuai dengan rincian yang tercantum dalam daftar
kuantitas dan harga;

7. Perpajakan
Penyedia berkewajiban untuk membayar semua pajak, bea, restribusi dan pungutan lain
yang sah yang dibebankan oleh hukum yang berlaku atas pelaksanaan Surat Pesanan.
Semua Pengeluaran perpajakan ini diangap telah termasuk dalam harga surat Pesanan.

8. Perubahan Surat Pesanan


a. Surat Pesanan hanya dapat dirubah melalui addendum Surat Pesanan
b. Perubahan Surat Pesanan dapat dilakukan apabila disetujui para pihak dalam hal terjadi
perbahan jadwalpengiriman barang atas permintaan Pejabat Pembuat Komitmen atau
permohonan Penyedia yang disepakati oleh Pejabat Pembuat Komitmen

9. Hak Atas Kekayaan Intelektual (HAKI)


a. Penyedia berkewajiban untuk memastikan bahwa barang yang dikirimkan tidak
melanggar Hak Atas Kekayaan Intelektual (HAKI) pihak manapun dalam bentuk
apapun
b. Penyedia berkewajiban untukm menangung Pejabat Pembuat Komitmen dari atau atas
semua tuntutan, tanggung jawab, kewajiban kehilangan kerugian denda gugatan atau
tuntutan hokum, proses pemeriksaan hukumdan biaya yang dikenakan terhadap pejabat
Pembuat Komitmen sehubungan dengan klaim atas pelanggaran HAKI termasuk
pelanggaran hak cipta, merek dagang, hak paten, dan bentuk HAKI lainnya yang
dilakukan atau diduga dilakukan oleh pennyedia

10. Pembayaran
a. Pembayaran pestasi hasil pekerjaan yang disepakati dilakukan oleh Pejabat Pembuat
Komitmen dengan ketentuan
b. Pembayaran dilakukan setelah pekerjaan selesai 100% (sertaus per seratus)
c. Pejabat Pembuat Komitmen melakukan proses pembayaran atas pembelian barang
selambat lambatnya 7 (tujuh) hari kerja setelah PPK menilai bahwa dokumen
pembayaran lengkap dan sah;
11. Sanksi
a. Penyedia dikenakan sanksi apabila
1). Tidak menanggapi pesanan barang selambat lambatnya 5 (lima ) hari kelender
2). Tidak dapat memenuhi pesanan sesuai Surat Pesanan ini tanpa disertai alasan
b. Penyedia yang melakukan perbuatan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dikenakan
sanksi berupa :
1). Peringatan tertulis
2). Denda

12. Penghentian dan Pemutusan Surat Pesanan


a. Penghentian Surat Pesanan dapat dilakukan karena pekerjaan sudah selesai atau terjadi
keadaan kahar
b. Pejabat Pembuat Komitmen dapat melakukan pemutusan Surat Pesanan apabila
pengiriman barang tidak sesuai dengan waktu yang ditentukan karena kebutuhan barang
tidak dapat ditunda melebihi batas Surat Pesanan
c. Pemutusan Surat Pesanan sebagaimana dimaksud pada huruf b dilakukan secara tertulis
kepada Penyedia

13. Denda keterlambatan pelaksanaan pekerjaan


Penyedia yang terlambat menyelesaikan pekerjaan dalam jangka waktu sebagaimana
ditetapkan dalam Surat Pesanan ini karena kesalahan Penyedia dikenakan denda
keterlambatan sebesar 1/1000 (satu per seribu) dari total harga atau dari sebagaian harga
sebagaimana tercanum dalam Surat Pesanan ini untuk setiap hari keterlambatan;
14. Keadaan kahar
a. Keadaaan kahar adalah suatu keadaan yang terjadi diluar kehendak para pihak dan tidak
dapat diperkirakan sebelumnya sehingga kewajiban yang ditentukan dalm Surat
pesanan ini menjadi tidak dapat dipenuhi;
b. Dalam hal terjadi keadaan kahar, Penyedia memberitahukan tentang terjadinya keadaan
kahar kepada Pejabat Pembuat Komitmen secara tertulis dalam waktu selambat
lambatnya 5 (lima) hari kalender sejak terjadinya keadaan kahar yang dikeluarkan oleh
pihak yang berwenang sesaai ketentuan perundang undangan
c. Tidak termasuk kahar adalah hal hal yang merugikan yang disebabkan oleh perbuatan
atau kelalaian para pihak;
d. Keterlambatan pelaksanaan pekerjaan yang diakibatkan oleh terjadinya keadaan kahar
tidak dikenakan sanksi;
e. Setelah terjadinya keadaan kahar para pihak dapat melaksanakan yang dituangkan
dalam perubahan Surat Pesanan;
15. Penyelesaaian perselisihan
Pejabat Pembuat Komitmen dan Penyedia berkwajiban untuk berupaya sungguh sungguh
menyelesaikan secara damai semua perselisihan yang timbul dari atau berhubungan dengan
Surat Pesanan ini atau interprstasi selama atau stelah pelaksanaan pekerjaan. Jika
perselisihan tidak dapat diselesaikan secara musyawarah maka perselisihan akan
diselesaikan melalui arbritase, mediasi konsiliasi atau pengadilan anegeri dalam wilayah
hukum Indonesia;
16. Larangan pemberian komisi
Penyedia menjamin bahwa tidak satupun personil satuan kerja Pejabat Pembuat Komitmen
telah atau akan menerima komisi dalam bentuk apapun (gratifikasi) atau keuntungan tidak
sah lainnyabaik langsung maupun tidak langsung dari Surat Pesanan ini. Penyedia
menyetujui bahwa pelanggaran syarat ini merupakan pelanggaran yang mendasar terhadap
Surat Pesanan ini.

17. Masa berlaku Surat Pesanan


Surat Pesanan ini berlaku sejak tanggal ditandatangani oleh para pihak sampai dengan
selesainya pelaksanaan pekerjaan

Klaten, Mei 2022

Untuk dan atas nama Menerima dan menyetujui


Dinas Pertanian Ketahanan Pangan dan Untuk dan atas nama
Perikanan Catering “Aneka Rasa”
Pejabat Pembuat Komitmen

Ir. FATKHUL AZIS SRI HARTINI


NIP. 19651117 199403 1 007
KUITANSI PEMBELIAN

Nomor : …../PB/II/2021
Tanggal : 15 Pebruari 2021

Telah terima dari : Bendahara Pengeluaran Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan dan
Perikanan Kabupaten Klaten
Uang sejumlah : Rp. 6.866.600
(Enam juta delapan ratus enam pulun enam ribu enam ratus rupiah)

Guna pembayaran pembelian

Satuan Harga Total PPN Total Harga


Uraian/Nama Kuantita
No. Ukura Satuan Harga 10%/PPh setelah
Barang s
n (Rp) (Rp) 1.5% PPN /PPH

1 5.018 42.982
amplop besar 2 pak 24.000 48.000
2 1.882 16.118
amplop kecil 2 dos 9.000 18.000
3 4.443 38.057
pensil 2B 10 biji 4.250 42.500
4 bolpoint 6.273 53.727
BPTP 20 biji 3.000 60.000
5 bulu blok note 12.545 107.455
1/2 folio 20 expl 6.000 120.000

6 cartrigdecanon 62.727 537.273


IP100 black 2 buah 300.000 600.000

7 cartrigdecanon 73.182 626.818


IP100 colour 2 buah 350.000 700.000
8 clip binder 37.950 325.050
222 11 dos 33.000 363.000
9 gunting 2.823 24.177
tanggung 3 biji 9.000 27.000
10 isi staples 18.818 161.182
kecil HD 10 4 pak 45.000 180.000
kertas BC
11 plano/manila 23.000 197.000
putih 100 lbr 2.200 220.000
kertas HVS 70
12 20 rim 125.455 1.074.545
gram 60.000 1.200.000
lakban hitam
13 2 rol 3.659 31.341
2" 17.500 35.000
Snelheter
14 100 lbr 12.545 107.455
kertas 1.200 120.000
Snelheter
15 16 buah 13.382 114.618
plastik 8.000 128.000
spidol artline
16 4 biji 3.973 34.027
besar 9.500 38.000
spidol warna
17 4 set 5.855 50.145
kecil 14.000 56.000
spidol white
18 6 biji 5.645 48.355
board 9.000 54.000
19 staples HD10 5 buah 8.625 73.875
16.500 82.500
20 stopmap 9.409 80.591
kertas 100 lbr 900 90.000
21 tinta cartrige 8.991 77.009
acaciana 2 buah 43.000 86.000

Jumlah Total 6.866.600 717.872 6.148.728

Terbilang: Enam juta delapan ratus enam pulun enam ribu enam ratus rupiah

Sub Kegiatan : PENGENDALIAN ORGANISME PENGGANGGU TANAMAN ( OPT ) TANAMAN PANGAN,


HORTIKULTURA DAN PERKEBUNAN

Keterangan : harga sudah termasuk pajak

Klaten, 15 Pebruari 2021

Mengetahui :
Pejabat Pembuat Komitmen Yang menerima Pembayaran

LELY HIDAYATI, SP, MP BAMBANG WIRYADI


NIP. 19740109 199903 2 005

Anda mungkin juga menyukai