Anda di halaman 1dari 3

1. Nami menginvestasikan uang hasil kerja kerasnya sejumlah Rp. 3.000.000.

000 menjadi tabungan


dalam perbankan AntiBimBank. Jika Nami berencana mengambil tabungannya setelah 3 tahun,
sedangkan AntiBimBank memberikan bunga sebesar 10% tiap tahun, berapakah uang yang akan
diterima AntiBimBank?
A. Rp. 3.900.000.000
B. Rp. 3.500.000.000
C. Rp. 3.950.000.000
D. Rp. 3.550.000.000
E. Rp. 3.090.000.000
2. Seorang pengusaha memiliki modal sebesar Rp10.000.000,00 kemudian dipinjamkan dengan
bunga majemuk 2% per tahun. Pada permulaan tahun ketiga, modal itu menjadi?

A.Rp.10.404.000

B. Rp.20.500.000

C. Rp.15.215.000

D. Rp.25.100.000

E. Rp.25.000.000

3. Sebuah pinjaman sebesar Rp20.000.000,00 akan dilunasi secara anuitas tahunan sebesar. Jika
suku bunga 5% per tahun, besar angsuran, bunga, dan sisa hutang tahun ketiga adalah?

A. Rp.5.000.000
B. Rp.8.000.000
C. Rp.10.000.000
D. Rp.10.542.500
E. Rp.10.500.500

4. Jumlah penduduk 10.000 jiwa dengan pertumbuhan penduduk 5% per tahun, maka pada akhir
tahun ke-4, jumlahnya:

A.25.000 jiwa

B.15.500 jiwa

C.12.155 jiwa

D.10.500 jiwa

E. 11.000 jiwa
5. Hanin menyimpan uang di bank sebesar Rp1.000.000.00 dan bank memberikan bunga
10%/tahun. Jika bunga tidak pernah diambil dan dianggap tidak ada biaya administrasi bank.
Tentukan jumlah bunga yang diperoleh Hanif setelah modal mengendap selama 2 tahun

A. Rp. 331.000
B. Rp. 210.000
C. Rp. 200.000
D. Rp. 100.000
E. Rp. 110.000

6. Usaha kuliner adalah peluang bisnis di masa pandemi yang semakin meningkat.
Bisnis makanan memang bukan hal baru dan tidak akan pernah hilang oleh zaman
selama inovasi dan kualitasnya selalu terjaga. Modal yang dibutuhkan untuk
membuka bisnis kuliner juga dinilai relatif terjangkau. Oleh karena itu Fery
berniat untuk membuka usaha dibidang kuliner, dengan meminjam uang di
Koperasi sebanyak Rp 8.000.000 untuk modal pertama. Jika pihak Koperasi
memberi bunga pinjaman sebesar 2% perbulan, maka berapakah besar bunga
keseluruhan yang harus dibayarkan Fery jika meminjam selama 6 bulan ?
A. Rp.96.000
B. Rp.126.000
C. Rp.156.000
D. Rp.186.000
E. Rp.180.000

7. Setelah menjalani usaha dibidang kulinernya, ternyata usaha Fery semakin maju, oleh karena
itu Fery ingin menambah modal usahanya, Fery berencana meminjam uang sebanyak Rp
18.000.000 dari Bank. Ada dua Bank yang yang dilirik oleh Fery sebagai tempat meminjam yaitu
Bank ABC dan Bank FGH. Bank ABC memberikan bunga tahunan untuk setiap pinjaman sebesar
8%. Sedangkan Bank FGH memberikan bunga pinjaman sebesar 0,7% perbulannya. Berdasarkan
data tersebut, maka mankah pernyataan dibawah ini yang paling tepat ?
A. Bunga pinjaman Bank ABC lebih besar dari Bank FGH
B. Bank ABC memberikan bunga sebesar Rp 126.000 per bulan
C. Bunga pinjaman Bank ABC lebih kecil dari Bank FGH
D. Bank FGH memberikan bunga sebesar Rp 120.000 per bulan
E. Bunga yang diberikan kedua Bank itu sama pertahunnya

8. Bank Konvensional Bank Syariah

Bunga tunggal = 15%/thn Bunga tunggal = 8%/thn

Rp.21.000.000

Rp.4.000.000
Gambar 1.1

Andi dan Rini menabung di bank yang berbeda dengan ketentuan seperti pada
gambar 1.1 Setelah 8 bulan, mereka mengambil uang mereka. Berapakah selisih
bunga uang mereka?

A. Rp 1.000.000,00

B. Rp 400.000,00

C. Rp1.120.000,00

D. Rp1.080.000,00

E. Rp720.000,00

9. Seorang anak menabung di bank sebesar Rp. 1000.000,- dengan bunga majemuk 20% pertahun.
Berapa tahunkah uang tersebut ditabung agar uangnya menjadi Rp. 2.488.320,- ?.
A. 5 tahun
B. 6 tahun
C. 7 tahun
D. 8 tahun
E. 9 tahun

10. Adira Finance menawarkan kemudahan memiliki


motor baru atau bekas secara kredit untuk berbagai pilihan
merek, termasuk motor premium. Persyaratan dokumennya
mudah, proses cepat, pilihan angsuran dan tenor yang
sesuai dengan kemampuan Konsumen, jaringan
pembayaran angsuran yang luas, dilengkapi perlindungan
asuransi kendaraan dan kecelakaan diri, sistem
penyimpanan BPKB yang aman, serta layanan yang
bersahabat di ratusan kantor cabang/ perwakilan, dealer,
contact center dan media digital.
Dengan berbagai promo yang diberikan pak Rian ingin
mengajukan pembelian motor secara kredit, Motor idaman
Pak Rian harganya Rp. 10.000.000,00. Jika Adira Finance
menetapkan bunga 3 % per tahun. Dan motor tersebut akan
dilunasi dalam waktu 1.5 tahun
Berapa besar angsuran pertama yang harus dibayar Pak Rian ?

A. Rp.568.828,21
B. Rp.558.828,21
C. Rp.546.550,72
D. Rp.545.187,78
E. Rp.543.828,21

Anda mungkin juga menyukai