Anda di halaman 1dari 2

Sebelum saudara/i dilantik dan mengucapkan sumpah,saya akan menanyakan

kepada saudara/i tentang kesiapan untuk menjadi anggota organisasi dan


kesanggupannya

📍apakah saudara/i siap dilantik untuk menjadi anggota organisasi di MAN 2


Cirebon?

📍apakah saudara/i bersedia untuk melaksanakan tugas yang telah di


amanahkan untuk dilaksanakan?

📍setelah saudara/i siap bersedia dan sanggup untuk dilantik sebagai anggota
dan siap mengucapkan sumpah jabatan?

📍apabila saudara/i siap untuk bersumpah maka tirukan kata kata yang saya
ucapkan:

Bissmilahirahmanirahim

“Saya berjanji kepada Allah yang maha esa,bahwa saya akan senantisa
berpegang teguh kepada kitab allah dan sunnah rasulnya dan berpegang
teguh kepada syariat islam,saya akan memenuhi kewajiban saya,sebagai
anggota organisasi di Man 2 cirebon periode 2023/2024 dengan sebaik
baiknya dan seadil seadilnya semaksimal kemampuan,allah menjadi saksi
atas apa yang saya ucapkan.”

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat tuhan yang maha esa maka pada
hari ini Kamis 7, September 2023, mengukuhkan anggota organisasi man 2
cirebon

Kami percaya bahwa saudara-saudara akan melaksanakan tugas dengan sebaik-


baiknya sesuai tanggung jawab yang diberikan
Semoga allah selalu meridhoi kita semua

Anda mungkin juga menyukai