Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL

RENOVASI MUSHOLLA AL HIDAYAH

Jl. Raya Sungailiat Pagarawan 02


Kec. Merawang Kab. Bangka
Provinsi Kepulauan Bangka Belitung
Tahun 2019
PROPOSAL
RENOVASI MUSHOLLA AL HIDAYAH

I. PENDAHULUAN

Assalamualaikum Warohmatullahi Wabarokatuh

Segala puji hanyalah milik Allah SWT. Kita memohon pertolongan-Nya dan ampunan serta
perlindungan-Nya dari segala keburukan dan kelemahan. Barang siapa yang diberi hidayah-
Nya, tidak ada sesuatu pun yang dapat menghalangi, dan barang siapa yang tidak mendapat
hidayah- Nya, tidak ada sesuatu pula yang mampu menolongnya.

Sholawat dan salam semoga dilimpahkan kepada nabi Muhammad SAW, yang telah
menyampaikan risalah-Nya, memberi nasehat dan membawa umat menuju kesempurnaan
hidup lahir batin, dunia akhirat. Semoga kita termasuk umatnya yang mendapat syafa’at beliau,
di Yaumil Akhir nanti.

Bersama ini kami sampaikan proposal singkat ke hadapan Bapak dan Ibu, dengan maksud
sebagai media untuk menjelaskan rencana renovasi Musholla Al Hidayah. Musholla Al Hidayah
berfungsi sebagai tempat ibadah, majelis ta’lim, serta tempat Penyaluran Zakat, Infaq dan
Sedekah. Tentu kami berharap, partisipasi nyata berupa dukungan moril dan material, sebagai
salah satu waqaf, infaq dan sodaqah jariyah bagi Bapak dan Ibu.

Harapan-harapan semua itu akan semakin meningkat bilamana rencana renovasi Musholla Al
Hidayah bisa terealisasi dengan cepat manakala pihak mau memberikan kontribusi.

Semangat jihad ini terus bergelora, agar mendapatkan sponsor yang mendukung terlaksannya
renovasi Musholla Al Hidayah. Untuk itu kita berdo’a kepada Allah, mudah-mudahan semangat
ini menjadi ibadah yang diterima oleh Allah.
I DASAR

‘’ Hanya yang memakmurkan masjid-masjid Allah, yang beriman kepada Allah dan hari akhir
serta mendirikan sholat, mengeluarkan zakat dan tidak takut melainkan kepada Allah. Lantaran
itu mudah-mudahan mereka menjadi orang-orang yang mendapat petunjuk ‘’. (QS. At-Taubah :
18)

Kamu adalah umat yang terbaik yang dilahirkan untuk manusia, menyuruh kepada ma’ruf, dan
mencegah dari yang munkar, dan beriman kepada Allah. Sekiranya ahli kitab beriman, tentulah
itu lebih baik bagi mereka, di antara mereka ada yang beriman, dan kebanyakan mereka adalah
orang-orang yang fasik. (QS. Ali Imron : 110)

Dan perumpamaan orang-orang yang membelanjakan hartanya karena mencari keridhaan Allah
untuk keteguhan jiwa mereka, seperti sebuah kebun yang terletak di dataran tinggi yang disiram
oleh hujan lebat. Maka kebun itu menghasilkan buahnya dua kali lipat. Jika hujan lebat tidak
menyiraminya. Maka hujan gerimis (pun memadai). Dan Allah Maha melihat apa yang kamu
perbuat. (QS. Al Baqoroh : 265)

III. MAKSUD DAN TUJUAN

Maksud diadakannya proyek renovasi Musholla Al Hidayah adalah untuk menampung serta
mengantisipasi pertumbuhan yang pesat Muslim di Pal Delapan (Km. 8) Pagarawan dan
sekitarnya.

Tujuannya adalah :

a. Mengoptimalkan pelaksanaan aktivitas sosial yang berhubungan dengan syiar islam.


b. Meningkatkan fungsi dari hanya sebagai tempat ibadah tetapi juga sebagai tempat
berinteraksi antara sesama umat Muslim serta tempat Penyaluran Zakat, Infaq dan
Sedekah.
I KEGIATAN
Kegiatan rutin yang dilaksanakan di Musholla Al Hidayah antara lain :

- Sholat berjamaah
- Penyaluran Zakat, Infaq dan Sedekah
- Majelis Ta’lim

V. LOKASI PEMBANGUN

Lokasi pembangunan Musholla Al Hidayah di Jl. Raya Sungailiat Pagarawan 02 (Pal


Delapan/Km. 8) Kec. Merawang Kab. Bangka.

VI. STRUKTUR PANITIA PEMBANGUNAN

Terlampir pada lampiran.

VII. BIAYA PEMBANGUNAN

Luas renovasi Musholla Al Hidayah adalah ± 165 M2 dengan biaya renovasi/pembangunan


sebesar Rp. 199.000.000,- (Seratus Sembilan Puluh Sembilan Juta Rupiah). Rincian biaya
terlampir.

VIII. SUMBER DANA PEMBANGUNAN

Dana renovasi Musholla Al Hidayah akan dihimpun dari jama’ah dan warga sekitar serta berasal
dari pihak lain baik perseorangan maupun lembaga yang peduli pada pembangunan sarana
ibadah. Bagi Bapak/Ibu yang ingin turut serta membantu renovasi Musholla Al Hidayah, dengan
cara berinfaq atau bersedekah dapat langsung menghubungi Sekretaris Pembangunan
Musholla Al Hidayah Bpk. Rusdianto (HP. 082371178899).
[_1_x_. P_EN_u_r_u_P ~]
Dengan ikthiar kita bersama lnsyaAllah renovasi Musholla Al Hidayah dapat terwujud sesuai
dengan perencanaan, yang pada akhimya menjadi salah satu syiar islam. Semoga Allah Azza
wa Jalla meridhoinya. Wabillahi Taufik Wal hidayah,

Wassalamua/aikum WarohmatullahiWabarokatu,

Pagarawan, 09 Februari 2019

PANITIA PEMBANGUNAN MUSHOLLA AL HIDAYAH


Sekretaris

RUSDIANTO
PANITIA PEMBANGUNAN MUSHOLLA AL illDA YAH
Alamat : Jl. Raya Sungailiat Pagarawan 02 Merawang, Bangka

SURAT KEPUTUSAN
KETUA PANITIA PEMBANGUNAN MUSHOLLA AL IDDA
YAH NO : 001/PP-AL mDAY AH/2019

TENTANG
PEMBENTUKAN PANITIA PEMBANGUNAN MUSHOLLA AL HIDAY
AH TAHUN2019

Menimbang a. Bahwa dalam rangka memperlancar proses pembangunan dan pengernbangan


Musholla Al Hidayah Desa Pagarawan Km. 8 - Kecamatan Merawang perlu
membentuk Panitia Pembangunan;
b. Bahwa pembentukan panitia sebagaimana dimaksud huruf a, perlu ditetapkan
dengan Surat Keputusan.
Mengingat Rapat Pengurus pada hari Sabtu, 2 Februari 20 I 9

MEMUTUSKAN
Mentetapkan Keputusan panitia pembangunan Musholla Alhidayah tentang perobentukan
Panitia Pembangunan Musholla Al Hidayah tahun 2019
Pertama Membentuk panitia Pembangunan Musholla Al Hidayah Desa Pagarawan Km.
08 - Kecamatan Merawang tahun 2019 dengan kepengurusan tercantum pada
Lampiran l (satu) Keputusan ini
Kedua Segala sesuatu yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini merupakan amal
ibadah
Ketiga Hal-hal yang belum diatur dalam keputusan ini akan ditentukan sebagaimana
mestinya
Keempat Apabila terdapat kekeliruan dalam keputusan ini akan diperbaiki sebagaimana
mestinya
Keli ma Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.
Pagarawan
7 Februari 2019
Lampiran : SK Panitia Pembangun Musholla Al Hidayah
Nomor : 001/ PP-AL Hidayah/2019
Teatang : Pem.bentukan Panitia Pembangunan Musholla
Al Hidayah Tahun 2019

SUSUNAN PANITIA PEMBANGUNAN MUSHOLLA AL HIDAYAH

Pembina Kepala Desa Pagarawan


Kepala Dusun Pal Delapan

Panasehat ZAMHIR

Ketua H. MAT ADI HASAN

Sekretaris RUSDIANTO

Bendahara H.ZUHRI

Seksi-seksi

Seksi Pembangunan H.SUROTO


ERWANDO
DASTRIW ANDA
ERIK

Seksi Dana DR. RIKI


AMAT
ARP
HAN
SULAIMAN

Pagarawan
7 Februari 2019
RENCANA ANGGARAN BIAYA
(ESTIMASI )
PEKERJAAN : Bangunan Musholla Al Hidayah
LOKASI : Pal Delapan Pagarawan Merawang Bangka
SATUAN
No. URAIAN PEKERJAAN VOLUME JUMLAH (Rp)
(Rp)
1 2 3 4 5
A. PEK.PS BATU DAN BETON
1 Pek.pondasi, dinding batu bata, Pelesteran, dll 165,00 M2 300.000,- 49.500.000,-
Sub Total A 49.500.000,-

B. PEK.PASANGAN ATAP DAN PLAVOND


1 Pek.Ps Konst Rangka Atap Baja Ringan Taso C-75
Genteng Multiroof MM 193,75 M2 192.000,- 36.812.500,-
2 Pek.Ps Plavond Givsum + Holo Galpanis dan
Pasangan List Propil 215,00 M2 130.000,- 27.950.000,-
Sub Total B 64.762.500,-

C. PEK.PASANGAN KUSEN PARTISI ALUMUNIUM


1 Kusen + Daun Pintu Kaca uk. 2.05x2. 10 2,00 Unit 3.150.000,- 6.300.000,-
2 Kusen + Daun Pintu Kaca Uk. 1.97x2. 10 1,00 Unit 3.150.000,- 3.150.000,-
3 Kusen + Daun Jendela Kaca Uk. 1.50x055 18,00 Lbg 780.000,- 14.040.000,-
4 Kusen + Jendela Kaca Mati Uk. 0.63x0.55 18,00 Lbg 200.000,- 3.600.000,-
Sub Total C 27.090.000,-

D. PEK.LANTAI DAN DINDIN KERAMIK


1 Pek.Ps keramik geranito 165,00 Dus 217.500,- 35.887.500,-
Sub Total D 35.887.500,-

E. PEK.PENGECATAN
1 Pek.Pengecatan Dinding Vinnilex 365,60 M2 22.500,- 8.293.500,-
2 Pek.Pengecatan Plavond Vinnilex 215,00 M2 22.500,- 4.837.500,-
3 Pek.Pengecatan Lisplank Beton dan Tiang Teras 105,40 M2 22.500,- 2.371.500,-
Sub Total E 15.502.500,-

F. PEK.PASANGAN BATU ALAM TIAS TERAS


1 Pek.Ps Batu Alam RTM Uk. 10x20 24,50 M2 22.500,- 5.524.750,-
2 Pek.Pernis Cat Batu 24,50 M2 35.600,- 872.200,-
Sub Total F 6.306.950,-

Total 199.049.450,-
Terbilang 199.000.000,-
Dibulatkan Seratus Sembilan Puluh Sembilan Juta Rupiah

Anda mungkin juga menyukai